Anda di halaman 1dari 13

SOAL PMKR PAT – KELAS XII TKR 2022-2023

1. Gambar di bawah menerangkan sirkulasi sistem pendingin air, salah satu


komponennya adalah thermostat yaitu ....

a. nomor 1
b. nomor 2
c. nomor 3
d. nomor 4
e. nomor 5
ANS : A

2. Hasil pengukuran gambar alat ukur MIKROMETER di samping adalah ....

a. 55,95 mm
b. 55,50 mm
c. 55,45 mm
d. 50,55 mm
e. 50,45 mm
ANS : A

3. Fungsi thermostat adalah menutup aliran air pendingin dari radiator ke mesin
sehingga memungkinkan pemanasan mesin lebih cepat. Cara memeriksa termostat
adalah ....
a. dengan cara direbus di dalam air mendidih dan diukur dengan suhunya
b. memberi tekanan dengan radiator cap tester dan disemprot dengan kompresor
c. mengukur suhunya dengan thermometer dan ukur karetnya dengan
micrometer
d. mengukur diameter karetnya dengan sighmat dan disemprot dengan
kompresor
e. membersihkannya dengan kompresor dan direbus dengan air mendidih
ANS : A
4. Fungsi sistem percepatan (akselerasi) di cara kerja karburator berfungsi ....
a. mensuplai bahan bakar dan udara ketika pedal gas di injak mendadak
b. mensuplai bahan bakar dan udara ketika katup trotel terbuka penuh
c. mensuplai bahan bakar dan udara ketika katup trotel tertutup
d. mensuplai bahan bakar dan udara ketika beban kendaraan bertambah
e. mensuplai bahan bakar dan udara ketika udara panas
ANS : A

5. Air bleeder yang ada pada cara kerja karburator berfungsi untuk ....
a. mengalirkan bahan bakar ke intake manifol selalu dalam kondisi normal
b. menjaga agar permukaan bahan bakar pada ruang pelampung selalu konstan
c. membantu proses atomisasi bensin agar mudah bercampur dengan udara
d. menampung sementara bahan bakar agar kotoranya mengendap di dasar pelampung
e. mensetabilkan bahan bakar agar tetap bersih dan selalu mengalir ke idel port
ANS : C

6. .Dalam sistem bahan bakar diesel, fuel tank (tangki bahan bakar) berfungsi untuk ....
a. mengalirkan solar dari tangki ke pompa injeksi
b. memajukan saat penyemprotan ketika putaran motor naik
c. merupakan tempat penampungan bahan bakar
d. memberikan tekanan pada solar yang akan diinjeksikan
e. memisahkan air yang terbawa dalam aliran solar
ANS : C

7. Water Sedimenter adalah salah satu komponen yang ada di sistem bahan bakar diesel
yang berfungsi untuk ....
a. memisahkan air dari bahan bakar
b. menyimpan sejumlah bahan bakar,
c. mengeluarkan udara (bleeding)
d. mengalirkan sisa bahan bakar dari injector ke tangki
e. menghisap bahan bakar dari tangki ke pompa injeksi
ANS : A

8. Perhatikan gambar di bawah, prosedur pemeriksaan injektor yang membuang udara


(bleeding) adalah .....
a. A
b. B
c. C
d. D
e. E
ANS : B

9. Busi adalah komponen yang memberikan loncatan api untuk proses pembakaran. Bila
busi kotor, rusak akan berakibat : tenaga engine kurang, engine tidak dapat idel,
pincang dan sulit distarter. Salah satu pekerjaan perawatan busi adalah mengukur
celah busi dengan menggunakan ....
a. sighmat (jangka sorong)
b. mikrometer luar
c. mistar baja
d. dial indikator
e. feeler gauge
ANS : E

10. Pada waktu mesin bensin di tune-up ada pemeriksaan Sistem pelumasan Pekerjaan
pemeriksaan sistem pelumas dengan ….
a. melihat tinggi oli dengan membaca stik oli
b. melihat tinggi oli dengan mendengarkan suara mesin
c. melihat tinggi oli dengan membuka tutup tangki oli
d. melihat tinggi oli dengan membuka tutup kepala silinder
e. melihat tinggi oli dengan membuka karter
ANS : A

11. Dari gambar di bawah merupakan pekrjaan dalam pemeriksaan motor starter urutan
no 3, 4 dan 5 tersebut menunjukan ....

a. periksa field coil, periksa rakitan starter clutch hub, periksa rakitan magnet
starter switch
b. periksa sikat, periksa rakitan starter clutch hub, periksa rakitan starter armature
c. periksa sikat, periksa rakitan starter clutch hub, periksa rakitan
magnet starter switch
d. periksa rakitan starter clutch hub, periksa rakitan magnet starter switch,
periksa sikat,
e. periksa rakitan starter armature, periksa rakitan starter clutch hub, periksa
rakitan magnet starter sw
ANS : C
12. Pada mesin EFI pengabutan bahan bakar oleh ....
a. Throttle position sensor
b. Injector
c. Venturi
d. MAP
e. ISCV
Ans: B

13. Perangkat dari sebuah sistem yang akan dapat melakukan sesuatu setelah mendapat
perintah dari ECU adalah fungsi dari ....
a. Fuel injector
b. Engine air temperature
c. Actuator
d. Fuel suction filter
e. Fuel pump module
Ans: C

14. Komponen EFI berfungsi untuk memberitahukan kepada pengemudi bila mesin EFI
tersebut mengalami masalah atau gangguan malfunction dari sensor-sensor yang ada
pada mesin EFI tersebut…..
a. IAT
b. ISC
c. TPS
d. CKP
e. MIL
Ans: E

15. Apabila terjadi kerusakan/malfungsi pada komponen sistem EFI maka akan ditandai
indikator yang mengedip pada dashboard dengan simbol ....
a. Gambar mesin
b. Gambar accu
c. Gambar oli menetes
d. Gambar turn signal
e. Huruf "P"
Ans: A

16. Komponen yang mengontrol jumlah udara yang masuk dan mendeteksi posisi throttle
valve serta mengubah menjadi signal ke ECU adalah ....
a. Throttle position sensor
b. Selenoid resister
c. Air valve
d. Air induction system
e. Manifold absolute pressure

17. Salah satu bentuk pemeliharaan sistem bahan bakar mesin bensin konvensional
adalah
a. Melakukan service karburator secara berkala
b. Selalu memeriksa tutup tangki bahan bakar
c. Menggunakan bahan bakar pertamax plus
d. Selalu mengisi bahan bakar setelah habis
e. Sering-sering mengganti fuel pump
Ans: A

18. Dibawah ini adalah karakterisktik umum dari sistem bahan bakar konvensional
/karburator, kecuali....
a. Konstruksi lebih sederhana
b. Jarang ada gangguan yang berat
c. Campuran yang dihasilkan tidak sebaik sistem injeksi
d. Pemakaian bahan bakar lebih hemat dari sistem injeksi
e. Emisi gas buang yang dihasilkan lebih tinggi dari sistem injeksi
Ans: D

19. Untuk mengukur berat jenis air accu alat yang digunakan adalah…
a. Dial Gauge
b. Fuller Gauge
c. Micrometer
d. Neraca Pegas
e. Hydrometer
Ans: E

20. Bila waktu pengapian maju dari spesifikasi, maka cara mengatasinya adalah :
a. Memutar distributor searah putaran rotor
b. Memutar distributor berlawanan putaran rotor
c. Merubah timing belt agar posisi camshaft sedikit maju
d. Merubah timing belt agar posisi crankshaft sedikit maju
e. Menyetel celah platina untuk memperoleh sudut dwell yang tepat
Ans: A
21. Sudut putar cam distributor pada saat platina mulai menutup sampai platina mulai
membuka kembali disebut . . .
a. sudut pengapian
b. sudut dwell
c. sudut platina
d. sudut engkol
e. sudut putar cam
Ans: A

22. Di bawah ini adalah alat ukur mikrometer luar yang sering digunakan dalam
pengukuran di bengkel. Hasil pembacaan yang ditunjukkan pada skala pengukuran
mikrometer luar tersebut adalah ....
a. 10,21 mm
b. 12,71 mm
c. 12,21 mm
d. 12,19 mm
e. 10,71 mm
Ans: B

23. Pada mesin bensin atau diesel seringkali timbul permasalahan yaitu air pendingin
yang ada di reservoir tank tidak kembali ke radiator meskipun jumlah air di radiator
kurang. Kondisi tersebut dapat disebabkan ....
a. Tanki atas radiator kotor
b. Katup tekan pada tutup radiator tidakbekerja
c. Katup vakum pada tutup radiator tidak bekerja
d. Putaran kipas pendingin terlalu lambat
e. Tanki bawah radiator kotor
Ans: C

24. Pada saat melakukan tune-up mesin dengan karburator dan melakukan pembukaan
throttle valve dengan cepat hasilnya pump jet tidak mengeluarkan bahan bakar. Hal
yang dapat dipastikan adalah ….
a. kendaraan tidak kuat menanjak
b. normal, bahan bakar irit
c. akselerasi mesin buruk
d. mesin tidak bisa idle
e. tenaga mesin maksimal
Ans: C

25. Dalam pekerjaan Tune-Up mesin bensin dan diesel ada pengukuran tekanan
kompresi, apa penyebab tekanan kompresi rendah ?
a. Katup bocor
b. Ruang bakar banyak karbon
c. Piston banyak karbon
d. Celah katup terlalu besar
e. Pegas katup sudah lemah
Ans: A

26. Putaran idle mesin diesel buruk. Mekanik melakukan pekerjaan pemeriksaan seperti
gambar di bawah ini. Injection noozle menggunakan tipe multi hole dan hasil
pengukuran tekanan 130 bar (standart 100-105 bar). Tindakan perbaikan mekanik
yang benar adalah ....
a. Mengganti noozle
b. Membersihkan injection noozle
c. Menambah tebal adjusting shim
d. Mengurangi tebal adjusting shim
e. Mengganti injection pump
Ans: D

27. Gambar di bawah ini berhubungan dengan pemeriksaan komponen system stater.
Kabel-kabel tidak ada yang dilepas selama pemeriksaan. Pemeriksaan ini dilakukan
untuk memeriksa ...

a. Hold in coil
b. Pull in coil
c. Kinerja motor tanpa beban
d. Kinerja motor dengan beban ringan
e. Kinerja motor dengan beban penuh
Ans: A

28. Di bawah ini adalah gambar pemeriksaan pada head cylinder untuk mengetahui…
a. Run out permukaan cylinder head
b. Kerataan kepala silinder
c. Celah katup
d. Persimpangan kepala silinder
e. Aliran sistem penddinginan
Ans: B

29. Dari gambar penggunaan AVO meter di bawah ini, maka diketahui hasil
pengukurannya adalah ….

a. 33 ohm
b. 90 volt
c. 36 ohm
d. 380 volt
e. 33 Kohm
ANS: D
30. Pada mesin bensin atau diesel yang menggunakan sistem pendingin air seringkali
terjadi overheating akibat air pendingin di dalam sistem cepat berkurang. Untuk
menentukan kemungkinan gangguan yang terjadi maka dapat dilakukan pemeriksaan
sebagai berikut ....
a. Memakain RCT pada tutup kemudian dipompa secukupnya, tergantung kondisi
komponen sistem pendingin
b. Memompa RCT sampai 1,2 kg/cm2 , kemudian mengamati pergerakan jarum
pengukur
c. Menambah air secukupnya jika kurang, kemudian memasang RCT pada
lubang pengisian radiator dan RCT dipompa sampai 1,2 kg/cm2 , kemudian
mengamati posisi jarum pengukur
d. Memasang RCT pada tutup radiator kemudian dipompa sampai 1,2 kg/cm2
e. Menambah air pendingin secukupnya, kemudian memeriksa dimana
terjadinya kebocoran
ANS: C

31. Mesin bensin konvensional yang menggunakan karburator setelah hidup beberapa
lama kemudian kunci kontak dimatikan (di-off-kan), mesin tetap hiduuo/berputar
(hidup tetapi tidak normal). Kemungkian penyebabnya adalah ….
a. Hot idle compressor tidak bekerja
b. Cuk otomatis tidak bekerja
c. Anti dieseling tidak bekerja
d. Altitude compensator tidak bekerja
e. heat coil pada cuk otomatis
tidak bekerja
ANS: C

32. Pekerjaan tune-up mesin di bawah ini yang berhubungan/berpengaruh terhadap


besarnya percikan bunga api busi adalah ....
a. Penyetelan idle mixture
b. Penyetelan ignition timing
c. Penyetelan valve clearance
d. Penyetelan celah breaker point
e. Mengukur ratio kompresi mesin
ANS: D

33. Pada motor 4 tak 4 silinder dengan F.O. 1-3-4-2, bila silinder No. 3 sedang
melakukan langkah buang, maka silinder lainnya sedang melakukan ....
a. silinder 1 hisap, silinder 2 usaha, silinder 4 kompresi
b. silinder 1 buang, silinder 2 usaha, silinder 4 hisap
c. silinder 1 hisap, silinder 2 kompresi, silinder 4 usaha
d. silinder 1 usaha, silinder 2 hisap, silinder 4 buang
e. silinder 1 hisap, silinder 2 buang, silinder 4 kompresi
ANS: C

34. Rangkaian aliran bahan bakar pada motor diesel secara umum adalah :
a. tangki bahan bakar → water sedimenter → feed pump → filter bahan bakar →
pompa injeksi → injektor → delivery valve → kembali ke tanki
b. tangki bahan bakar → feed pump → water sedimenter → filter bahan bakar →
pompa injeksi → injektor → kembali ke tanki
c. tangki bahan bakar → feed pump → water sedimenter → filter bahan bakar →
pompa injeksi → kembali ke tanki
d. tangki bahan bakar → water sedimenter → filter bahan bakar → pompa injeksi →
injektor → kembali ke tanki
e. tangki bahan bakar → water sedimenter → filter bahan bakar → pompa injeksi →
kembali ke tanki
ANS: B

35. Jika katup thermostat membuka terlalu cepat (kurang dari spesifikasi) akan berakibat
….
a. mesin cepat panas
b. mesin cepat aus
c. mesin lama / susah mencapai temperatur kerja
d. mesin cepat mencapai temperatur kerja
e. mesin mengalami over heating
ANS: C

36. Peralatan yang digunakan mengukur kerataan kepala silinder adalah ……


a. combination square set, feeler gauge
b. combination square set,vernier caliper
c. straight edge, feeler gauge
d. straight edge, vernier caliper
e. steel rule, feeler gauge
ANS: C

37. Gambar dibawah ini menunjukan cara pemeriksaan…….

a. kembalinya pinion
b. dengan beban
c. hold in coil
d. tanpa beban
e. pull in coil
ANS: E
38. Pada sistem bahan bakar motor diesel ada istilah waters sedimeter, ini fungsinya
untuk .....
a. Menyalurkan bahan bakar secara teratur dengan tekanan yang konstan melalui
rangkaian suplai dari tangki bahan bakar, sistem penyaringan, menuju pompa
injeksi
b. Memberi atau menginjeksikan bahan bakar diesel dalam jumlah tertentu dengan
penyemprotan yang halus pada ruang pembakaran pada waktu yang tepat serta pola
penyemprotan yang tepat supaya diperoleh pembakaran yang baik.
c. Menyaring dan menampung partikel-partikel debu dan kotoran yang besar hingga
yang halus. Menampung bahan pengkontaminasi dalam mangkuknya.
d. Untuk memperingatkan pengemudi kendaraan jika terjadi level kontaminasi air
yang berlebihan pada sistem bahan bakar.
e. Mengontrol kecepatan mesin pada beban idle dan maksimum agar diperoleh
kecepatan mesin idle yang konstan dan mencegah kecepatan berlebihan pada mesin
serta mencegah kerusakan akibat beban trotel yang tinggi.
ANS: D

39. Bagian yang berfungsi untuk mendeteksi volume udara yang masuk dan
mengirimkan signal ke ECU guna menentukan volume dasar injeksi adalah ....
a. air valve
b. air intake chamber
c. air temperature sensor
d. throtlle valve
e. air flow meter
ANS: E

40. Sensor yang dipasangkan pada exhaust manifold yang berfungsi untuk mendeteksi
kandungan (kosentrasi) oksigen dalam gas buang adalah .....
a. water temperature sensor
b. air temperature sensor
c. oxygen sensor
d. ignition primary signal
e. throtlle position sensor
ANS: C

JAWABLAH PERTANYAAN DIBAWAH INI

41. Sebutkan nama dan fungsi komponen motor diesel tipe in-line dibawah ini sesuai
dengan nomor !
42. Jelaskan Prosedur pengguanaan “Gas Analyzer” pada kendaraan Sigra !
43. Jelaskan prosedur pengecekan awal kerusakan pada kendaraan EFI !
44. Jelaskan istilah-istilah di bawah ini:
a. MIL
b. OBD II
c. DTC
d. IAT
e. Lamda
45. Jelaskan prosedur pengecekan dan pengukuran Injector pada mobil EFI ?

Anda mungkin juga menyukai