Contoh Content Pillar

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 17

Intro to Digital

Marketing - Case Study


Talitha Khalisya
Case Study

Case 1 - Evaluate Social Media Case 2 - Create Content Pillar


Content
Saat ini kamu bekerja di salah satu e-commerce Buatlah Content Pillar untuk perusahaanmu,
di Indonesia, yaitu Tokopedia. Kamu diminta yaitu Tokopedia. Apabila ingin membuat contoh
untuk mengevaluasi Social media content yang content-nya dapat menggunakan tools yang
telah dibuat oleh tim untuk kemudian dibuatkan kamu kuasai.
content pillar yang mampu mencapai goals Petunjuk:
perusahaan tersebut. 1. Tentukan Content Pillar yang ingin kamu
Petunjuk: buat dan berikan contoh contentnya,
1. Silakan evaluasi Social Media Content 2. Berikan Content Mock-Up (contoh) untuk
Tokopedia menjelaskan masing-masing aspek dalam
2. Jelaskan Marketing Goals yang ingin dicapai Content Pillar. Mock-Up dapat diambil dari
melalui konten tersebut sumber lain.
3. Tentukan Target dan Persona Audience dari 3. Apabila telah selesai, Screenshot desainmu
konten tersebut atau Content Mock-up yang kamu temukan
4. Jelaskan apa yang membedakan strategi ke dalam PPT beserta jawaban dari Case
Tokopedia dengan Lazada #1
Brand Identity

Tokopedia adalah perusahaan teknologi Indonesia dengan misi mencapai


pemerataan ekonomi secara digital.

Tokopedia menjangkau 99% kota di Indonesia dengan lebih dari 12 juta penjual yang
terdaftar. Mereka juga berhasil meningkatkan UMKM yang dipimpin oleh perempuan sebesar
2.5x di masa pandemi.
Marketing Goals

Business Goals Marketing Goals Social Media Goals


Mencapai pemerataan Meningkatkan awareness Meningkatkan traffic website
ekonomi secara digital Meningkatkan akuisisi, baik yang menyebabkan transaksi
di Indonesia di tengah penjual maupun konsumen Meningkatkan followers
Revolusi Industri 4.0 Meningkatkan retention Meningkatkan awareness
untuk menggunakan Meningkatkan engagement
platform Tokopedia rate
Target Audience

Age Gender
13-40 Semua gender

Location Economy
Indonesia Seluruh lapisan
masyarakat
Brand Persona Bintang Emon

Friendly Fun Up to Date


Buyer Persona

Kekinian Pecinta Diskon Efisien


Menggunakan foto profil dan highlight cover Menggunakan foto profil dan highlight cover
(dua hal pertama yang dilihat ketika (dua hal pertama yang dilihat ketika membuka
membuka akun) berupa logo dan ilustrasi akun) berupa logo dan flat icon
Menggunakan Linktree yang memuat Link langsung tersambung dengan laman
banyak informasi Lazada
Color palette dominan hijau Color palette lebih dari 1 warna
Content pillar bervariasi Content pillar terbatas, namun feeds lebih rapi
Sering membuat konten seputar barang Konten berfokus pada gadget dan produk
kekinian kecantikan
Fokus pada awareness Sering mengadakan giveaway
Periode promosi dengan Brand Ambassador Periode promosi dengan Brand Ambassador
asing cukup lama dan kontinu asing singkat

*24 Maret 2022 - 22 Juli 2022 *7 Januari 2022 - 22 Juli 2022


Engagement rate: 0.08% Engagement rate: 0.19%
Average engagement*: 3,952 Average engagement*: 5,924
Average post per day: 0.28 Average post per day: 4
Content Pillar: Content Pillar:
Entertainment Entertainment
Trivia Games
TokopediaPLAY Giveaway
Promotional Lazada Fest
Gratis ongkir Educational
Branding Expert Zone
TokopediaPLAY After Class
Partisipasi Tokopedia dalam Festival Promotional
Ekonomi Diskon
Educational Thematic Greeting & Quotes
Belajar Bareng
Thematic Greeting
Content Pillar
Idea
Entertainment (35%)

Content Pillar
Segala jenis konten yang dimanfaatkan untuk meningkatkan
engagement dan hiburan.

Promotional (350%)
Thematic Greeting Segala jenis konten yang digunakan sebagai informasi
5% layanan produk, seperti gratis ongkir dan promosi lainnya.

Educational Branding (10%)


20%
Entertainment Segala jenis konten yang dimanfaatkan untuk memberikan
35%
informasi seputar perusahaan secara umum.

Educational (20%)
Segala jenis konten yang ditujukan untuk mengedukasi dan
Branding
memberikan tips.
10%

Thematic Greeting (5%)


Segala jenis konten yang dimanfaatkan untuk menyambut
perayaan atau hari besar.
Promotional
30%
Content Pillar

Entertainment & Branding


feat. and
Mengapa STAYC dan Kahitna?

STAYC mewakili Generation Z dan kebutuhan mereka yang ingin serba


efisien, namun tetap memerhatikan sisi ekonomis. Kahitna mewakili
Generasi Millenial dan Generation X yang membutuhkan kemudahan di
tengah perkembangan teknologi yang sulit.

Dengan Tokopedia, kebutuhan tersebut dapat terpenuhi.


Content Brief

Content theme: Tokopedia melalui Instagram ingin menyasar


berbagai generasi dari seluruh kalangan ekonomi untuk
menggunakan Tokopedia sebagai platform andalan dalam
bertransaksi online
Content Pillar: Entertainment
Judul: STAYC Girls is Going to Tokopedia
Channel: Instagram
Jenis Postingan: Reels
Caption: STAYC Girls is Going to Tokopedia! Penasaran dengan
perbedaan sekolah di Indonesia dengan di Korea? Yuk intip
curhatan STAYC seputar sekolah di Negeri Ginseng hanya di
Tokopedia! ✨🌈
Location: Indonesia
Hashtag: #STAYCtoTokopedia
Content Brief

Content theme: Tokopedia melalui Instagram ingin menyasar


berbagai generasi dari seluruh kalangan ekonomi untuk
menggunakan Tokopedia sebagai platform andalan dalam
bertransaksi online
Content Pillar: Branding
Judul: Kahitna Tokopedia Takeover
Channel: Instagram
Jenis Postingan: Reels
Caption: Loh, Mas Hedi Yunus ngambil posisi Mia? 😰 Eits,
tunggu dulu. Simak cara simpel Kahitna yang ngajarin kita cara
belanja di Tokopedia dengan fitur-fitur yang bervariasi! 🤩
Location: Indonesia
Hashtag: #KahitnaTokopediaTakeover
Thank You!
Linkedin

https://www.linkedin.com/in/talitha-khalisya

Email & Instagram

talitha.khalisya@gmail.com

@talskh

Anda mungkin juga menyukai