Anda di halaman 1dari 7

KECERDASAN MENGHADAPI HAMBATAN

1. Kisi – Kisi Instrumen Kecerdasan Menghadapi Hambatan

No. Indikator Butir Pertanyaan No. Jumlah


Item
1. Mampu mengendalikan diri Saya dapat mengendalikan diri ketika teman – teman tidak menerima ide saya saat 1
(Control) belajar kelompok 3
Saya dapat mengendalikan diri ketika mengalami kesulitan belajar dalam mata 2
pelajaran Ekonomi
Saya tidak gugup ketika mempresentasikan materi di depan kelas 3
2. Mampu mengidentifikasi Saya mengetahui alasan yang menyebabkan teman – teman tidak memperhatikan 4
sumber masalah dan presentasi materi dari saya
mengenali konsekuensinya
Saya mengetahui penyebab saya mengalami kesulitan belajar dalam mata pelajaran 5
(Origin & Ownership) Ekonomi 4
Saya mampu mengatasi masalah kesulitan belajar dalam pelajaran Ekonomi 6
Ketika presentasi materi tidak berjalan dengan baik, hal itu merupakan kesalahan 7
teman kelompok saya.
3. Mampu membatasi dampak Saya merasa percaya diri untuk mendapat pekerjaan meskipun tanpa prestasi 8
negatif akademik yang baik
(Reach) Saya mudah memaafkan teman yang melakukan kesalahan dalam belajar kelompok 9
Saya tidak mampu menyelesaikan tugas mata pelajaran ekonomi yang terlalu sulit 10 3

4. Daya tahan Saya percaya bahwa suatu hari saya tidak akan takut untuk mencoba sesuatu yang baru 11
(Endurance) Saya yakin bahwa saya akan mendapat nilai yang baik jika bisa mengatasi kesulitan 12
belajar saya 3
Ketika nilai mata pelajaran Ekonomi saya jelek, saya masih bisa memperbaikinya di 13
kemudian hari.
Jumlah Soal 13

KECERDASAN EMOSIONAL
2. Kisi – Kisi Instrumen Kecerdasan Emosional

No. Indikator Butir Pertanyaan No. Jumlah


Item
1. Mengenali Emosi Diri Saya mengetahui perasaan saya yang sesungguhnya (sedih, senang, marah, malu) 1
(Self Awareness) Saya telah belajar banyak tentang diri saya dan perasaan saya 2 3

Saya dapat mengatakan bahwa saya marah ketika sedang menghadapi sesuatu yang 3
menyebalkan
2. Mengelola Emosi Ketika saya merasa marah, sedih, dan malu, saya menganggap bahwa itu adalah hal 4
(Self Management) yang wajar
Saya merasa percaya diri ketika bertemu dengan orang yang lebih pintar dari saya 5
Saya dapat bersabar ketika bertemu dengan orang yang membuat saya kesal 6 5

Saya dapat mengatur dan mengontrol hidup saya agar lebih baik 7
Saya lebih tenang dibandingkan orang lain jika sedang menghadapi keributan yang 8
membuat panik
3. Memotivasi Diri Sendiri Guru ekonomi saya selalu memberi dorongan untuk berprestasi 9
(Motivation) Menjadi yang terbaik adalah keinginan dan tujuan saya 10
Menurut saya, akan selalu ada jalan jika kita mencoba 11
5
Saya selalu melakukan yang terbaik 12
Menghadapi kesulitan belajar adalah suatu tantangan yang harus dipecahkan 13
4. Mengenali Emosi Orang Lain Ketika teman saya memiliki masalah, dia selalu bercerita kepada saya, dan saya adalah 14
(Social Awareness) pendengar yang baik
Saya senang mengikuti kegiatan organisasi di sekolah 15 3
Saya tidak takut untuk berbicara kepada orang baru atau seseorang yang tidak terlalu 16
dekat dengan saya
5. Membina Hubungan Saya selalu memberikan pendapat / ide selama diskusi 17
(Customer Relationship Ketika ada permasalahan dengan teman, saya menyelesaikannya dengan musyawarah 18 4
Management)
Saya selalu bertanya kepada teman, jika ada materi ekonomi yang tidak saya mengerti 19
Saat kerja kelompok, saya akan membagi tugas dengan teman-teman 20
Jumlah Soal 20
3. Lembar Observasi
LEMBAR OBSERVASI
PENGUKURAN KECERDASAN EMOSIONAL SISWA
Hari/Tanggal :
Pengamat :
(Guru pengampu mapel/mahasiswa/peneliti)
Panduan pengisian lembar observasi:
Lembar observasi ini diisi oleh guru pengampu mapel dan peneliti sebagai pengamat pada saat proses pengambilan data
Lembar observasi ini memuat aspek-aspek pengukuran dan indikator kecerdasan emosional siswa
Tulislah angka-angka yang sesuai dengan pengamatan anda pada kolom indikator yang tersedia:
Skor 5 : Baik Sekali Skor 3 : Cukup Skor 1 : Kurang sekali
Skor 4 : Baik Skor 2 : Kurang

Tabel Pedoman Pengamatan Kecerdasan Emosional


No Nama Siswa Indikator yang diamati Total skor
Mengenali Mengelola Memotivasi Diri Mengenali Membina
Emosi Diri Emosi Sendiri Emosi Orang Hubungan
Lain
Skor Skor Skor Skor Skor
1
2
3
Dst
4. Lembar Observasi
LEMBAR OBSERVASI
PENGUKURAN KECERDASAN MENGHADAPI HAMBATAN SISWA
Hari/Tanggal :
Pengamat :
(Guru pengampu mapel/mahasiswa/peneliti)
Panduan pengisian lembar observasi:
Lembar observasi ini diisi oleh guru pengampu mapel dan peneliti sebagai pengamat pada saat proses pengambilan data
Lembar observasi ini memuat aspek-aspek pengukuran dan indikator kecerdasan menghadapi hambatan siswa
Tulislah angka-angka yang sesuai dengan pengamatan anda pada kolom indikator yang tersedia:
Skor 5 : Baik Sekali Skor 3 : Cukup Skor 1 : Kurang sekali
Skor 4 : Baik Skor 2 : Kurang

Tabel Pedoman Pengamatan Kecerdasan Menghadapi Hambatan


No Nama Siswa Indikator yang diamati Total skor
Control Origin & Reach Endurance
Ownership
Skor Skor Skor Skor
1
2
3
Dst
REFERENSI

Stoltz, P.G. (2018). Adversity Quotient : Mengubah Hambatan Menjadi Peluang. Terjemahan oleh T. Hermaya. Jakarta : Grasindo
Hadiwijaya, H & Hutasoit, G. (2017). Effect of Emotional Intelligence on Student Learning Achievement. GUIDENA: Jurnal Ilmu Pendidikan,
Psikologi, Bimbingan dan Konseling, 7 (1) : 29-39
Khairani, A.Z & Abdullah, S.M. (2018). Relationship Between Adversity Quotient and Academic Well-being among Malaysian Undergraduates.
Asian Journal of Scientific Research. Vol 11 (1) : 51-55
Safi’i, A., Muttaqin, I., Sukino., Hamzah, N., Chotimah, C., Junaris., & Rifa’i. (2021). The effect of the adversity quotient on student performance,
student learning autonomy and student achievement in the COVID-19 pandemic era: evidence from Indonesia. Heliyon. Vol 7

Anda mungkin juga menyukai