Anda di halaman 1dari 21

LAPORAN

PELAKSANAAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)

DI DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL PROVINSI

SUMATR UTARA

TANGGAL 18 JANUARI 2021 SAMPAI DENGAN 21 MEI 2021

Laporan ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk mengikuti ujian akhir nasional (UAN)

dan ujian akhir sekolah (UAS).

LOGO SMK MARKUS 1 MEDAN

1. HILDA PLEMBIA SINAGA

NIS.

2. JUNI CITRA YOHANA MANALU

NIS.

3. NIRWASTI GEA

NIS.

4. YONATAN NATANAEL WARUWU

NIS.

5. JULIANA MARITO MANALU

NIS.

6. JUNEDI SAMUEL DOLOK SARIBU

NIS.

7. SARAH JUWITA CHRISTY SIHOMBING

NIS.
8. SARI JUWITA SARAGIH

NIS.

9. RIZKY HANDAYANI SIMBOLON

NIS.

SMK SWASTA MARKUS 1 MEDAN

(KELOMPOK BISNIS MANAJEMEN DAN TEKNIK INFORMATIKA)

JALAN KAPTEN MUSLIM NO.226

MEDAN

Lembar Pengesahan

LAPORAN

PELAKSANAAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN) DI KANTOR

TANGGAL18 JANUARI 2020 SAMPAI DENGAN 21 MEI 2020

Pembimbing Kantor, Pembimbing Sekolah,

NIP. NIP.
MENGETAHUI

Kepala SMK SWASTA MARKUS 1 MEDAN

IRMA LINDA MANURUNG,S.Pd.

KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat

dan karunia-Nya kepada penyusun, sehingga penulisan LAPORAN PELAKSANAAN PRAKTEK

KERJA INDUSTRI (PRAKERIN) DI DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL

PROVINSI SUMATERA UTARA dapat terselesaikan dengan baik.

Laporan ini dapat terselesaikan atas bantuan dan bimbingan dari semua pihak.Untuk itu

penyusun mengucapakan terima kasih kepada semua pihak yang ikut membantu dalam

penyelesaian laporan ini, terutama kepada.

1. Dra. Manna Wasalwa Lubis, M.AP selaku kepala Dinas Kependudukan Dan pencatatan

Sipil Provinsi Sumatera Utara

2. Eva Imelda Situmeang ,SH,MSP selaku Kepala Bidang Kelembagaan di Dinas

Kependudukan Dan Pencatatan Sipil

3. Drs. Eko Irawan selaku Kepala Bidang

4. Ibu Irma Linda Manurung,S.Pd. selaku Kepala Sekolah SMK Swasta Markus 1 Medan

5. Ibu .Roslina Panjaitan,S.Pd. selaku wakasek SMK Swata Markus 1 Medan

6. Ibu Lisma Norita Agustina, S.Pd. Selaku pembimbing sekolah


7. Guru-Guru SMK Markus -1 Medan

8. Seluruh team satu kelmpok PKL di Kantor dan Rizky Handayani Simbolon selaku ketua

kelompok

9.

Penyusunsan laporan ini sebagai salah satu syarat untuk mengikuti Ujian Akhir Nasional

(UAN) dan Ujian Akhir Sekolah (UAS) Tahun Pelajaran 2020/2021 serta sebagai bukti bahwa telah

melaksanakan praktek kerja industri (PRAKERIN).

Penyusun menyadari sepenuhnya bahwa laporan ini masih jauh dari sempurna.untuk itu

kritik dan saran yang sifatnya menbangun demi kesempurnaan laporan ini sangat penulis

harapakn.Mudah-mudahan laporan ini dapat bermanfaat bagi penulis khususnya dan pembaca pada

umumnya.

Medan,21 Mei 2021

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL…………………………………………………………....…….. i

LEMBAR PENGESAHAN…………………………………………………………… ii

KATA PENGANTAR………………………………………………………………… iii

DAFTAR ISI………………………………………………………………………….. iv

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang …………………………………………………… 1

1. Gambaran umum kantor …………………..……………… 3

2. Struktur organisasi kantor ………………………………… 4

3. Rekapitulasi peralatan dan Perabotan kantor …………….. 6

4. Kegiatan usaha kantor ……………….………………….... 7


A. Tujuan …………………………………………………………….. 7

1. Tujuan pelaksanaan prakerin …………………………….. 7

2. Tujuan pembuatan Laporan ……………………………… 7

BAB II PROSES PELAKSANAAN

A. Waktu dan tempat pelaksanaan …..…………………….. 9

B. Alat dan Bahan ………………………………………… 10

C. Gambar Kerja ………………………………………….. 11

D. Proses Pengerjaan ………………………………………… 12

E. Implementasi Kesrlamatan Kerja Kantor ………………… 14

F. Hasil Yang Dicapai ………………………………………. 15

BAB III TEMUAN

A. Keterlaksanaan (Faktor Prndukung dan Penghambat)……. 16

B. Manfaat Yang Dirasakan ………………………………… 17

C. Pengembangan Tindak Lanjut …………………………… 18

BAB IV PENUTUP

A. Kesimpulan ……………………………………………… 19

B. Saran-saran ……………………………………………… 19

LAMPIRAN-LAMPIRAN

A. Agenda/Jurnal

B. Daftar Hadir
BAB 1

PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
1. gamabaran umum kantor
Sesuai keputusan Mendagri No.54 tahun 1983 tanggal 27 Oktober 1983 tentang Organisasi
dan Tata Kerja Kantor Catatan Sipil Kabupaten / Kota ditindaklanjuti Keputusan Bupati
Kepala Daerah TK II Bantul No.50/B/Kep/Bt/1988 tentang pembentukan Organisasi & Tata
Kerja Kantor Catatan Sipil Kab. Daerah TK.II Bantul.

Awal nomenklatur Disdukcapil adalah “KANTOR CATATAN SIPIL” menjadi DINAS


PENDAFTAKabupaten RAN PENDUDUKAN “ kemudian menjadi DINAS
KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL (berdasarkan Peraturan daerah NO. 16
Tahun 2007 tentang pembentukan Organisasi Dinas Dearah di Lingkungan Pemerintah
Kabupaten Bantul dan telah diubah dengan Perda NO.12 tahun 2016 tentang pembentukan
dan susunan Perangkat Daerah Kabupaten Bantul Dinas Kependdukan dan Pencatatan Sipil
mempunyai tugas membantu Bupati menyelenggarakan urusan didang Administrasi
Kependudukan Pencatatan Sipil.

Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Provinsi Sumatera Utara Terletak di Jalan

Iskandar Muda No. 272 dan di posisi Inti Kota yang memiliki batas-batas wilayah sebagai

berikut:

 Sebelah Utara berbatas dengan Kecamatan Medan Barat;

 Sebelah Selatan berbatasan dengan Kecamatan Medan Baru dan Medan Petisah;
 Sebelah Timur berbatasan dengan Kecamatan Medan barat;

 Sebelah Barat berbatasan dengan Kecamatan Medan Helvetia dan Medan


Sunggal.

Kecamatan Medan Petisah Terdiri dari 7 Kelurahan yaitu:

1. Kelurahan Sei SIkambing D

2. Kelurahan Sei Putih Barat

3. Kelurahan Sei Putih Tengah

4. Kelurahan Sekip

5. Kelurahan Petisah Tengah

6. Kelurahan Sei Putih Timur l

7. Kelurahan Sei Putih Timur ll

Visi Disdukcapil Provinsi Sumatera Utara adalah :

Medan Petisah menjadi kecamatan multikultural yang berbasis pelayanan terpadu, sinergi,
profesional dan akuntabel.
Misi Kecamatan Medan Petisah :
1. Menyiapkan sarana dan sistem pelayanan yang terpadu
2. Menciptakan iklim yang kondusif bagi hubungan internal dan eksternal
3. Mewujudkan aparatur yang memiliki kompetensi, integritas dan responsif
4. Mewujudkan pelayanan yang memiliki standard dan transparan

2.Struktur Organisasi Kantor

Struktur Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil adalah sebagai berikut:

1.Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil

2. Sekretariat

3.
3.Rekapitulasi Peralatan Dan Perabotan Kantor

(inventarisir peralatan,perabotan atau apa saja yang bisa diinventarisir atau didata) Misalnya,

PERALATAN KANTOR

No. Nama Barang Merek/Type Kondisi Jumlah Ket.


1. Pulpen Standard R6 Baik - Alat yang digu-

nakan tak terhi-

tung/banyak
2. Stapler Max Stapler HD- Baik - Alat yang digu-

10D nakan tak terhi-

tung/banyak
3. Paperclip Kenko Baik - Alat yang digu-

nakan tak terhi-

tung/banyak
4. Ordner Letter File 401 Baik - Alat yang digu-

pakar nakan tak terhi-

tung/banyak
5. HVS Paper one Baik - Alat yang digu-

nakan tak terhi-

tung/banyak
6. Binderclip Kenko binderclip Baik - Alat yang digu-

Capacity no.111 nakan tak terhi-

tung/banyak
7. Perforator Kenko 30xl Baik - Alat yang digu-

nakan tak terhi-

tung/banyak
8. Penggaris Kenko Baik - Alat yang digu-

nakan tak terhi-

tung/banyak
9. Tippe Ex Kenko Baik - Alat yang digu-

nakan tak terhi-


tung/banyak
10. Penghapus Kenko - Alat yang digu-

nakan tak terhi-

tung/banyak
11. Tinta Printer Blueprint Baik - Alat yang digu-

nakan tak terhi-

tung/banyak
12. Amplop Paperline Baik - Alat yang digu-

nakan tak terhi-

tung/banyak
13. Stempel Trodat 7011 hi- Baik - Alat yang digu-

tam nakan tak terhi-

tung/banyak
14. Gunting - Baik - Alat yang

digunakan tak

terhitung/banyak
15. Stopmap Acco Gand Baik - Kertas yang di-

gunakan tak ter-

hitung/banyak

PERABOTAN KANTOR

No. Nama Barang Merek/Type Kondisi Jumlah Ket


1. Meja Uno Classic 12o Baik - Perabot yang di-

gunakan tidak

terhitung/banyak
2. Kursi Baik - Perabot yang di-

gunakan tidak

terhitung/banyak
3. Filling Cabinet Cabinet besi Alba Baik - Perabot yang di-

fc 113 gunakan tidak

terhitung/banyak
4. Komputer Lenovo Baik - Mesin yang di-

gunakan tidak

terhitung/banyak
5. Mesin absensi MBio Fingerprint Baik 1 Buah Mesin yang di-

gunakan untuk

mengecek ke-

hadiran pe-

gawai.
6. Mesin Printer Brother Business Baik - Mesin yang di-

Smart Plus MFC- gunakan tak ter-

j5520DW hitung/banyak

4.Kegiatan Usaha Kantor

Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil mempunyai tugas melaksanakan urusan


pemerintahan daerah di bidang administrasi kependudukan berdasarkan asas otonomi dan
tugas pembantuan.

Untuk melaksanakan tugas tersebut, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil


menyelenggarakan fungsi :

1. Penyusunan program dan anggaran;

2. Pengelolaan keuangan;

3. Pengelolaan perlengkapan, urusan tata usaha, rumah tangga dan barang milik negara;

4. Pengelolaan urusan ASN;

5. Penyusunan perencanaan di bidang pendaftaran penduduk, pencatatan sipil, pengelolaan


informasi administrasi kependudukan, kerja sama administrasi kependudukan, pemanfaatan
data dan dokumen kependudukan serta inovasi pelayanan administrasi kependudukan;

6. Perumusan kebijakan teknis di bidang pendaftaran penduduk, pencatatan sipil, pengelolaan


informasi administrasi kependudukan, kerja sama, pemanfaatan data dan dokumen
kependudukan serta inovasi pelayanan administrasi kependudukan;

7. Pelaksanaan pelayanan pendaftaran penduduk;

8. Pelaksanaan pelayanan pencatatan sipil;


9. Pelaksanaan pengelolaan informasi administrasi kependudukan;

10. Pelaksanaan kerja sama administrasi kependudukan;

11. Pelaksanaan pemanfaatan data dan dokumen kependudukan;

12. Pelaksanaan inovasi pelayanan administrasi kependudukan;

13. Pembinaan, koordinasi, pengendalian bidang administrasi kependudukan;

14. Pelaksanaan kegiatan penatausahaan Dinas Kependudukan dan Pencatatan sipil; dan

15. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh bupati/walikota sesuai dengan tugas dan
fungsinya.

1. SEKRETARIAT

Sekretariat mempunyai tugas memberikan pelayanan administratif dan teknis yang meliputi
perencanaan, keuangan, urusan tata usaha, perlengkapan rumah tangga dan urusan ASN
kepada semua unsur di lingkungan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil.

Untuk melaksanakan tugas tersebut, Sekretariat menyelenggarakan fungsi :

1. Koordinasi dan penyusunan program dan anggaran;

2. Pelaksanaan pengelolaan keuangan;

3. Pengelolaan perlengkapan, urusan tata usaha, rumah tangga dan penataan barang milik
negara;

4. Pengelolaan urusan ASN

5. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya.

A. Sub Bagian Perencanaan dan Keuangan


Sub Bagian Perencanaan Program dan Keuangan mempunyai tugas melakukan penyiapan
koordinasi dan penyusunan program dan anggaran serta pengelolaan keuangan,
penatausahaan, akuntansi, verifikasi dan pembukuan, dengan penjabaran tugas sebagai berikut
:

1. Penyiapan koordinasi penyusunan program, anggaran dan pengelolaan keuangan;

2. Penyiapan bahan penyusunan program, anggaran dan pengelolaan keuangan;

3. Penatausahaan, akuntasi dan pembukuan keuangan;


4. Penyiapan penyusunan dan pengkoordinasian pembuatan daftar gaji serta tambahan
penghasilan bagi pegawai negeri sipil;

5. Penyiapan bahan penyusunan rancangan peraturan perundang-undangan;

6. Penyiapan dan pelaksanaan evaluasi dan pelaporan pelaksanaan program dan anggaran.

7. Penyiapan bahan pertanggungjawaban pengelolaan keuangan;

8. Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasan sesuai tugas.

B. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian


Sub Bagian Umum dan Kepegawaian mempunyai tugas melakukan urusan persuratan, urusan
tata usaha, kearsipan, urusan administrasi ASN, urusan perlengkapan, rumah tangga,
penataan barang milik negara, dengan penjabaran tugas sebagai berikut :

1. Pelaksanaan urusan persuratan;

2. Pengelolaan dokumentasi dan kearsipan;

3. Pelaksanaan urusan kerumahtanggaan, keamanan dan ketertiban kantor;

4. Pelaksanaan pengelolan perlengkapan dan barang milik negara;

5. Pelaksanaan urusan administrasi ASN.

6. Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasan sesuai tugas.

2.BIDANG PELAYANAN PENDAFTARAN PENDUDUK

Bidang Pelayanan Pendaftaran Penduduk mempunyai tugas melaksanakan penyiapan


perumusan kebijakan teknis dan pelaksanaan kebijakan di bidang pelayanan pendaftaran
penduduk.

Untuk melaksanakan tugas tersebut, bidang pelayanan administrasi kependudukan


menyelenggarakan fungsi :

1. Penyusunan perencanaan pelayanan pendaftaran penduduk;Perumusan kebijakan teknis


pendaftaran penduduk;
2. Pelaksanaan pembinaan dan koordinasi pelaksanaan pelayanan pendaftaran penduduk;

3. Pelaksanaan pelayanan pendaftaran penduduk;

4. Pelaksanaan penerbitan dokumen pendaftaran penduduk;

5. Pelaksanaan pedokumentasian hasil pelayanan pendaftaran penduduk;

6. Pengendalian dan evaluasi pelaksanaan pendaftaran penduduk

7. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya.

Seksi Identitas Penduduk

Seksi Identitas Penduduk mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan perencanaan,


perumusan kebijakan teknis, pembinaan dan koordinasi serta pelayanan dan penerbitan
Identitas penduduk, dengan penjabaran tugas sebagai berikut :

1. Penyiapan bahan penyusunan perencanaan pelayanan dan penerbitan dokumen pendaftaran


penduduk meliputi biodata penduduk, nomor induk kependudukan, kartu keluarga, kartu
tanda penduduk elektronik, kartu identitas anak;

2. Penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis pelayanan dan penerbitan dokumen


pendaftaran penduduk meliputi biodata penduduk, nomor induk kependudukan, kartu
keluarga, kartu tanda penduduk elektronik, kartu identitas anak;

3. Penyiapan pelaksanaan pembinaan dan koordinasi pelaksanaan pelayanan dan penerbitan


dokumen pendaftaran penduduk meliputi biodata penduduk, nomor induk kependudukan,
kartu keluarga, kartu tanda penduduk elektronik, kartu identitas anak;

4. Pelaksanaan pelayanan dan penerbitan dokumen pendaftaran penduduk meliputi biodata


penduduk, nomor induk kependudukan, kartu keluarga, kartu tanda penduduk elektronik,
kartu identitas anak;

5. Pelaksanaan pedokumentasian hasil pelayanan penerbitan dokumen pendaftaran penduduk;

6. Penyiapan pengendalian dan evaluasi pelaksanaan pelayanan dan penerbitan dokumen


pendaftaran penduduk meliputi biodata penduduk, nomor induk kependudukan, kartu
keluarga, kartu tanda penduduk elektronik, kartu identitas anak.

7. Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasan sesuai tugas.


Seksi Pindah Datang Penduduk

Seksi Pindah Datang Penduduk mempunyai melakukan penyiapan bahan perencanaan,


perumusan kebijakan teknis, pembinaan dan koordinasi serta pelaksanaaan pelayanan pindah
datang penduduk, dengan penjabaran tugas sebagai berikut:

1. Penyiapan bahan penyusunan perencanaan pelayanan pindah datang penduduk;

2. Penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis pelayanan pindah datang penduduk;

3. Penyiapan pelaksanaan pembinaan dan koordinasi pelaksanaan pelayanan pindah datang


penduduk;

4. Pelaksanaan pelayanan pindah datang penduduk;

5. Penyiapan pengendalian dan evaluasi pelaksanaan pelayanan pindah datang penduduk.

6. Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasan sesuai tugas.

 Seksi Pendataan Penduduk

Seksi Pendataan Penduduk mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan perencanaan,


perumusan kebijakan teknis, pembinaan dan koordinasi serta pelaksanaan pendataan
penduduk, dengan penjabaran tugas sebagai berikut :

1. Penyiapan bahan penyusunan perencanaan pelaksanaaan pendataan penduduk;

2. Penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis pelaksanaaan pendataan penduduk;

3. Penyiapan pelaksanaan pembinaan dan koordinasi pelaksanaaan pendataan penduduk;

4. Pelaksanaaan pendataan penduduk;


5. Penyiapan pengendalian dan evaluasi pelaksanaaan pendataan penduduk.

6. Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasan sesuai tugas.

3. BIDANG PELAYANAN PENCATATAN SIPIL

Bidang Pelayanan Pencatatan Sipil mempunyai tugas, melaksanakan penyiapan perumusan


kebijakan teknis dan pelaksanaan kebijakan di bidang pelayanan pencatatan sipil.

Untuk melaksanakan tugas tersebut, bidang catatan sipil menyelenggarakan fungsi :

1. Penyusunan perencanaan pelayanan pencatatan sipil;

2. Perumusan kebijakan teknis pencatatan sipil;

3. Pelaksanaan pembinaan dan koordinasi pelaksanaan pelayanan pencatatan sipil;

4. Pelaksanaan pelayanan pencatatan sipil;

5. Pelaksanaan penerbitan dokumen pencatatan sipil;

6. Pelaksanaan pedokumentasian hasil pelayanan pencatatan sipil;

7. Pengendalian dan evaluasi pelaksanaan pencatatan sipil

8. Pelaksanan tugas lain yg diberikan atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya.

Seksi Kelahiran

Seksi kelahiran mempunyai tugas melaksanakan melakukan penyiapan bahan perencanaan,


perumusan kebijakan teknis, pembinaan dan koordinasi serta pelaksanaan pelayanan
pencatatan kelahiran, dengan penjabaran tugas sebagai berikut:

1. Penyiapan bahan penyusunan perencanaan pelayanan pencatatan kelahiran;

2. Penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis pelayanan pencatatan kelahiran;

3. Penyiapan pelaksanaan pembinaan dan koordinasi pelaksanaan pelayanan pencatatan


kelahiran;
4. Pelaksanaan pelayanan pencatatan kelahiran;

5. Pelaksanaan pedokumentasian hasil pelayanan pencatatan kelahiran;

6. Penyiapan pengendalian dan evaluasi pelaksanaan pelayanan pencatatan kelahiran

7. Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasan sesuai tugas.

Seksi Perkawinan dan Perceraian

Seksi Perkawinan dan Perceraian mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan perencanaan,
perumusan kebijakan teknis, pembinaan dan koordinasi serta pelaksanaaan pelayanan
pencatatan perkawinan dan perceraian, dengan penjabaran tugas sebagaimana berikut :

1. Penyiapan bahan penyusunan perencanaan pelayanan pencatatan perkawinan dan


perceraian;

2. Penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis pelayanan pencatatan perkawinan dan


perceraian;

3. Penyiapan pelaksanaan pembinaan dan koordinasi pelaksanaan pencatatan perkawinan dan


perceraian;

4. Pelaksanaan pelayanan pencatatan pencatatan perkawinan dan perceraian;

5. Pelaksanaan pedokumentasian hasil pelayanan pencatatan perkawinan dan perceraian;

6. Penyiapan pengendalian dan evaluasi pelaksanaan pelayanan pencatatan perkawinan dan


perceraian.

7. Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasan sesuai tugas.

Seksi Perubahan Status Anak, Pewarganegaraan dan Kematian

Seksi Perubahan Status Anak, Pewarganegaraan dan Kematian mempunyai tugas melakukan
penyiapan bahan perencanaan, perumusan kebijakan teknis, pembinaan dan koordinasi serta
pelaksanaan pelayanan pencatatan pengangkatan anak, pengakuan anak, pengesahaan anak,
perubahan status kewarganegaraan dan kematian, dengan penjabaran tugas sebagai berikut :

1. Penyiapan bahan penyusunan perencanaan pelayanan pencatatan pengangkatan anak,


pengakuan anak, pengesahaan anak, perubahan status kewarganegaraan dan kematian;

2. Penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis pelayanan pencatatan pengangkatan anak,


pengakuan anak, pengesahaan anak, perubahan status kewarganegaraan dan kematian;
3. Penyiapan pelaksanaan pembinaan dan koordinasi pelaksanaan pencatatan pengangkatan
anak, pengakuan anak, pengesahaan anak, perubahan status kewarganegaraan dan kematian;

4. Pelaksanaan pelayanan pencatatan pencatatan pengangkatan anak, pengakuan anak,


pengesahaan anak, perubahan status kewarganegaraan dan kematian;

5. Pelaksanaan pedokumentasian hasil pelayanan pencatatan pengangkatan anak, pengakuan


anak, pengesahaan anak, perubahan status kewarganegaraan dan kematian;

6. Penyiapan pengendalian dan evaluasi pelaksanaan pelayanan pencatatan pengangkatan anak,


pengakuan anak, pengesahaan anak, perubahan status kewarganegaraan dan kematian

7. Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasan sesuai tugas.

4. BIDANG PENGELOLAAN INFORMASI ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN (PIAK)


DAN PEMANFAATAN DATA

Bidang Pengelolaan Informasi Administrasi Kependudukan (PIAK) dan Pemanfaatan Data


mempunyai tugas, melaksanakan penyiapan perumusan kebijakan teknis dan pelaksanaan
kebijakan di bidang pengelolan informasi administrasi kependudukan, kerja sama administrasi
kependudukan, pemanfaatan data dan dokumen kependudukan serta inovasi pelayanan
administrasi kependudukan.

Untuk melaksanakan tugas tersebut, bidang Data, Informasi, Monitoring dan Evaluasi
menyelenggarakan fungsi :

1. Penyusunan perencanaan pengelolaan informasi administrasi kependudukan, pemanfaatan


data dan dokumen kependudukan, kerjasama administrasi kependudukan serta inovasi
pelayanan administrasi kependudukan;

2. Perumusan kebijakan teknis pengelolaan informasi administrasi kependudukan,


pemanfaatan data dan dokumen kependudukan, kerjasama administrasi kependudukan serta
inovasi pelayanan administrasi kependudukan;

3. Pelaksanaan pembinaan dan koordinasi pelaksanaan pengelolaan informasi administrasi


kependudukan, pemanfaatan data dan dokumen kependudukan, kerjasama administrasi
kependudukan serta inovasi pelayanan administrasi kependudukan;

4. Pelaksanaan pengelolaan informasi administrasi kependudukan, pemanfaatan data dan


dokumen kependudukan, kerjasama administrasi kependudukan serta inovasi pelayanan
administrasi kependudukan;
5. Pengendalian dan evaluasi pelaksanaan pengelolaan informasi administrasi kependudukan,
pemanfaatan data dan dokumen kependudukan, kerjasama administrasi kependudukan serta
inovasi pelayanan administrasi kependudukan.

6. Melaksanakan tugas lain yg diberikan atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya.

1. Seksi Sistem Informasi Administrasi Kependudukan

Seksi Sistem Informasi Administrasi Kependudukan mempunyai tugas penyiapan bahan


perencanaan, perumusan kebijakan teknis, pembinaan dan koordinasi serta pelaksanaan
sistem informasi administrasi kependudukan, tata kelola teknologi informasi dan komunikasi
serta sumber daya manusia teknologi informasi dan komunikasi, dengan penjabaran tugas
sebagai berikut :

1. Penyiapan koordinasi sistem informasi administrasi kependudukan, tata kelola teknologi


informasi dan komunikasi serta sumber daya manusia teknologi informasi dan komunikasi;

2. Penyiapan bahan perencanaan dan perumusan kebijakan teknis sistem informasi


administrasi kependudukan, tata kelola teknologi informasi dan komunikasi serta sumber
daya manusia teknologi informasi dan komunikasi;

3. Penyiapan dan pelaksanaan sistem informasi administrasi kependudukan;

4. Penyiapan dan pelaksanaan tata kelola teknologi informasi dan komunikasi;

5. Penyiapan dan pelaksanaanpembinaan sumber daya manusia teknologi informasi dan


komunikasi.

6. Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasan sesuai tugas.

2. Seksi Pengelolaan dan Penyajian Data Kependudukan

Seksi Pengelolaan dan Penyajian Data Kependudukan mempunyai tugas penyiapan bahan
perencanaan, perumusan kebijakan teknis, pembinaan dan koordinasi serta pelaksanaan
pengolahan dan penyajian data kependudukan, dengan penjabaran tugas sebagai berikut :

1. Penyiapan koordinasi pengolahan dan penyajian data kependudukan;

2. Penyiapan bahan perencanaan dan perumusan kebijakan teknis pengolahan dan penyajian
data kependudukan;

3. Penyiapan dan pelaksanaanpengolahan dan penyajian data kependudukan;

4. Penyiapan dan pelaksanan pembinaan pengolahan dan penyajian data kependudukan


5. Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasan sesuai tugas;

3 Seksi Kerjasama dan Inovasi Pelayanan

Seksi Kerjasama dan Inovasi Pelayanan mempunyai tugas penyiapan bahan perencanaan,
perumusan kebijakan teknis, pembinaan, koordinasi dan pelaksanaaan kerja sama administrasi
kependudukan, pemanfaatan data dan dokumen kependudukan sertainovasi pelayanan
administrasi kependudukan dengan penjabaran tugas sebagai berikut ;

1. Penyiapan koordinasi kerja sama administrasi kependudukan, pemanfaatan data dan


dokumen kependudukan serta inovasi pelayanan administrasi kependudukan;

2. Penyiapan bahan perencanaan dan perumusan kebijakan teknis kerja sama administrasi
kependudukan, pemanfaatan data dan dokumen kependudukan serta inovasi pelayanan
administrasi kependudukan;

3. Penyiapan dan pelaksanan kebijakan teknis kerja sama administrasi kependudukan

4. Penyiapan dan pelaksanaan kebijakan teknis pemanfaatan data dan dokumen kependudukan;

5. Penyiapan dan pelaksanan kebijakan teknisinovasi pelayanan administrasi kependudukan;

6. Penyiapan pengendalian dan evaluasi pelaksanaan kerja sama administrasi kependudukan,


pemanfaatan data dan dokumen kependudukan serta inovasi pelayanan administrasi
kependudukan

7. Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasan sesuai tugas.

BAB II

PROSES PELAKSANAAN
A. Waktu dan Tempat Pelaksanaan

1. Waktu pelaksanaan prakerin dilaksanakan pada tanggal 18 Januari 2021 sampai dengan

tanggal 21 Mei 2021.

2. Tempat pelaksanaan prakerin di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Provinsi

Sumatera Utara , yang terletak di Jalan Iskandar Muda No.272

A. Alat dan Bahan

Alat dan bahan yang digunakan dalam melaksanakan tugas yang diberikan dikantor, yaitu:

1. Pulpen

2. Pensil

3. Buku

4. Stabilo

5. Penggaris

6. Kertas

7. Computer

A. Gambar kerja

Anda mungkin juga menyukai