Anda di halaman 1dari 1

UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL

FAKULTAS PERTANIAN / PROGRAM STUDI S1 BIOLOGI


UNIVERSITAS ABDRURACHMAN SALEH SITUBONDO
TAHUN AKADEMIK 2019/2020

MATA KULIAH UJIAN/KODE : BIOLOGI DASAR/ PBM 1101


DOSEN PENGAMPU : M. THOIFUR IBNU FAJAR, M.Sc.
WAKTU/SISTEM UJIAN : 90 MENIT/ TUTUP BUKU
SEMESTER/ KELAS : GANJIL

1. Jelaskan 3 macam perbedaan pembuahan tunggal dan pembuahan ganda?


2. Jelaskan proses terjadinya pembuahan ganda pada tumbuhan angiospermae (berbiji
tertutup)?
3. Jelaskan hormon apa yang dapat mempengaruhi pembengkokan batang tanaman ke arah
cahaya? dan bagaimana proses terjadinya pembengkokan batang tanaman oleh hormone
tersebut?
4. Jelaskan hasil replikasi, transkripsi, translasi dan nama protein yang terbentuk dari urutan
template DNA berikut
DNA 5' TAGGGCCGTATCGAC 3' Sense strand
Replikasi 3’ 5’ Antisense strand
Transkripsi
mRNA 5’ 3’ mRNA kodon
Translasi tRNA antikodon
Protein
5. Bioma memiliki ciri khas yang berbeda di berbagai wilayah di belahan bumi. Jelaskan
faktor apa yang menyebabkan bioma berbeda di berbagai wilayah di belahan bumi ini?
6. Teori evolusi menyatakan manusia dan monyet memiliki nenek moyang (ancestor) yang
sama yaitu monyet. Para peneliti menyatakan teori tersebut berdasarkan bukti anatomi
perbandingan rangka manusia dan monyet memiliki struktur yang sama, sehingga
manusia juga tergolong ordo primata selain hewan ordo primata lainnya. Bagaimana
menurut pendapat anda untuk menyanggah teori evolusi tersebut bahwa manusia dan
monyet memiliki nenek moyang yang sama berdasarkan bukti anatomi perbandingan
ataupun bukti evolusi lainnya? (soal bonus)

Anda mungkin juga menyukai