Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Madrasah : SDN 2 KOTA BAKTI


Kelas/Semester : III/I
Tema 4 : Kewajiban dan Hakku
Sub Tema 1 : Kewajiban dan Hakku di Rumah
Pembelajaran ke :1
Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia, PPKn
Alokasi Waktu : satu hari 2 × 35 menit

A. KOMPETENSI DASAR (KD)/ INDIKATOR


a. Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar Indikator
3.10 Mencermati ungkapan atau kalimat 3.10.1 Mengidentifikasi saran yang mungkin
saran,masukan dan penyelesaian diberikan untuk penyelesaiaan masalah
masalah (sederhana) dalam teks tulis. (sederhana).
4.10 Memeragakan ungkapan atau kalimat 4.10.1 Menuliskan saran penyelesaian
saran, masukan dan penyelesaian masalah masalah (sederhana) berkaitan dengan
(sederhana) sebagai bentuk ungkapan diri kewajiban dan hak dalam keluarga.
menggunakan kosa kata baku dan kalimat
efektif yang dibuat sendiri.

b. PPKn
Kompetensi Dasar Indikator
2.1 Menghargai kewajiban dan hak sebagai 1.2.1 Memahami kewajiban dan hak sebagai
keluarga dan warga sekolah sebagai wujud anggota keluarga berkaitan dengan pkaian.
rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa.
2.2 Melaksanakan kewajiban dan hak sebagai 2.2.1 Membandingkan tentang pelaksanaan
anngota keluarga dan warga sekolah dibuat kewajiban dan hak sebagai anggota keluarga
sendiri. berkaitan dengan pakaian.
3.2 Mengidentifikasi kewajiban dan hak 3.2.1 Mengidentifikasi kewajiban dan hak
sebagai anngota keluarga dan sekolah. sebagai anggota keluarga berkaitan dengan
pakaian.
4.2 Menyajikan hasil identifikasi kewajiban 4.2.1 Menceritakan pengalamannya tentang
dan hak sebagai anggota keluarga dan warga pelasksanaan kewajiban dan hak sebagai
sekolah. anggota keluarga berkaitan dengan pakaian.
B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan membaca teks, siswa dapat mengidentifikasi kewajiban dan hak sebagai anggota
keluarga berkaitan dengan pakaian dengan tepat.
2. Dengan mengamati kegiatan sehari-harinya, siswa dapat menceritakan pengalamannya
tentang pelaksanaan kewajiban dan hak sebagai anggota keluarga berkaitan dengan
pakaian dengan percaya diri.
3. Dengan membaca masalah pada teks, siswa dapat mengidentifikasi saran yang mungkin
diberikan untuk penyelesaian masalah (sederhana) dengan tepat.
4. Setelah mengidentifikasi saran dari masalah yang ada, siswa dapat menuliskan saran
penyelesaian masalah (sederhana) berkaitan dengan kewajiban dan hak dalam keluarga.
5. Dengan menyimpulkan apa yang telah mereka pelajari hari ini, siswa dapat mensyukuri
atas apa yang telah mereka miliki serta memiliki pemahaman akan kewajiban dan haknya
sebagai makhluk tuhan.

C. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu
A. Kegiatan o Guru memasuki kelas dengan mengucapkan 15 menit
awal salam dan menanyakan kabar siswa
o Guru berdoa bersama sesuai dengan agama
dan kepercayaan masing-masing di pimpin
oleh satu siswa.
o Guru melakukan ice breaking
o Pembiasaan membaca 15 menit .literasi
o melakukan apersepsi dengan mengaitkan
pembelajaran yang lalu dengan yang sekarang
o Guru menyampaikan tujuan pembelajaran

B. Kegiatan Inti o Siswa mengamati gambar tentang bagaimana 40 menit


mereka bisa menghadapi keadaan alam jika
mereka tidak memiliki pakaian.
o Setelah mengamati gambar, siswa diberi
kesempatan membaca teks pada buku. Isi teks
berkaitan dengan apa yang diamati siswa.
o Usai membaca teks, siswa diberi waktu untuk
menuliskan kalimat yang menyatakan
kewajiban dan hak pada tabel yang telah
disediakan.
o Setelah menuliskan kalimat tentang
kewajiban dan hak terkait pakaian , guru
meminta siswa untuk mengingat-ingat
pengalaman mereka tentang kewajiban dan
hak terkait pakaian.
o Guru meminta siswa untuk menyiapkan cerita
tentang pengalaman pelaksanaan kewajiban
dan hak terkait pakaian dirumah mereka.
o Guru meminta siswa untuk menceritakan
tentang pengalaman pelaksanaan kewajiban
dan hak tersebut.
o Setelah mengetahui beberapa hak dan
kewajiban berkaitan dengan pakaian, siswa
diminta menyampaikan beberapa masalah
yang mereka hadapi.
o Siswa mengamati masalah yang ada pada
buku dan mencoba memberi saran untuk
pemecahan masalah yang ada.
o Setelah mendengarkan cerita guru meminta
siswa untuk bersyukur kepada Tuhan Yang
Maha Esa.

C. Penutup o Guru dan siswa melakukan evaluasi proses 15 menit


belajar mengajar.
o Selanjutnya guru dan siswa menarik
kesimpulan
o Diakhir pembelajaran ditutup dengan doa.

D. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dilakukan melalui pengamatan sikap,tes pengetahuan dan
presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubrik.

Mengetahui: Beureueh……………….2023
Guru Pamong
Guru PPL

NURZALINA khairunnisa
NIP.10700424 200701 2 039 NPM: 20231202

Menyetujui
Kepala Madrasah

SULAIMAN, S.Pd.I
NIP. 19740105 199703 1 003
LKPD (Lembar Kerja Peserta Didik)
Nama :
Kelas/ Semester : III/ I
Tema : 4. Kewaajiban dan Hakku
Subtema : 1. Kewajiban dan Hakku di rumah
Muatan Pelajaran : Bahasa Indonesia dan PPKn

Amati masalah berikut ini!


Tuliskan saran-saranmu!

1. Udin minta dibelikan baju baru. Di lemari, baju Udin masih banyak dan bagus.

2. Rok Dayu robek karena digunakan bermain lompat tali.

3. Beni ingin bermain dengan tetangganya. Ia masih mengenakan seragam sekolah.


4. Pulang sekolah Lani sangat lelah. Ia tidur siang tanpa berganti baju.

Anda mungkin juga menyukai