Anda di halaman 1dari 9

Lampiran 1: Peta Teori

Tujuan Penelitian/
Konsep/ Teori / Variabel Penelitian dan
No Penulis/Topik/Judul Buku Penulisan Buku/ Hasil Penelitian/ isi buku
Hipotesis Teknik Analisis
Artikel
1 The Effects of Experience Tujuan dari penelitian ini Penelitian ini Variabel dependen : Hasil penelitian ini
And Explicit Fraud Risk ialah untuk menguji menggunakan model Risiko peserta penilaian menunjukkan bahwa
Assessment In Detecting pengaruh pengalaman penelitian ekperimental. adanya kecurangan manajer audit lebih efektif
Fraud With Analytical audit dan risiko H1: Menejer audit akan dalam keuangan daripada senior audit
Procedures. penipuan eksplisit menilai risiko pernyataan. Skala dalam menilai risiko
Knapp & Knapp (2001) instruksi penilaian kecurangan laporan respon yang digunakan kecurangan dengan
tentang efektivitas keuangan lebih efektif untuk memunculkan prosedur analitis. Selain
prosedur analitis dalam dengan prosedur analitik kemungkinan adalah itu, instruksi penilaian
mendeteksi kecurangan (lebih tinggi bila ada skala nol hingga sepuluh, risiko penipuan yang
laporan keuangan kecurangan, lebih dengan nol paling tidak eksplisit menghasilkan
rendah bila tidak ada mungkin dan sepuluh penilaian yang lebih efektif
kecurangan) daripada kemungkinan besar dari adanya penipuan.
audit senior. Variabel Independen : Hasil yang dikemukakan
H2: Adanya instruksi Apakah penipuan atau berimplikasi pada
penilaian risiko tidak hadir dalam satu penugasan auditor untuk
kecurangan secara set laporan keuangan tugas dan penataan
eksplisit akan dan apakah atau tidak tugasnya.
meningkatkan efektivitas eksplisit instruksi
auditor (lebih tinggi saat penilaian risiko penipuan
kecurangan terjadi, lebih asalkan dimanipulasi
rendah saat kecurangan pada antar-mata
tidak terjadi) dalam pelajaran dasar. Selain
menilai risiko itu, peringkat auditor,
kecurangan laporan manajer atau senior,
keuangan dengan diperlakukan sebagai
prosedur analitik. faktor klasifikasi.

2 Pengalaman meoderasi Tujuan penelitian adalah Grand theory: Teori Variabel dependen : Hasil penelitian
penilaian resiko menganalisis pengaruh Atribusi Kemampuan Mendeteksi menunjukan penilaian
kecurangan, skeptisme, penilaian risiko Kecurangan resiko kecurangan,
beban kerja pada kecurangan, H1: Penilaian resiko skeptisisme, beban kerja
kemampuan mendeteksi skeptisisme, dan beban kecurangan Variabel Independen : dan pengalaman
kecurangan. Kiswanto& kerja pada kemampuan berpengaruh positif Penilaian resiko berpengaruh pada
Maulana (2019) mendeteksi kecurangan terhadap kemampuan kecurangan, Skeptisisme kemampuan mendeteksi
dengan auditor dalam Profesional, Beban kerja, kecurangan. Pengalaman
pengalaman sebagai mendeteksi kecurangan. Pengalaman. memperkuat pengaruh
variabel moderasi pada H2: Skeptisisme penilaian resiko
variabel penilaian risiko profesional berpengaruh Interaksi antara variabel kecurangan pada
kecurangan. positif terhadap Penilaian resiko kemampuan mendeteksi
kemampuan mendeteksi kecurangan dengan kecurangan.
kecurangan. variable Pengalaman
H3: Beban Kerja
berpengaruh negative
terhadap kemampuan
mendeteksi kecurangan.
H4: Pengalaman
berpengaruh positif dan
signifikan terhadap
kemampuan mendeteksi
kecurangan.
H5: Pengalaman
memoderasi pengaruh
Penilaian resiko
kecurangan terhadap
kemampuan mendeteksi
kecurangan.
3 Pengalaman Memoderasi Penelitian ini bertujuan Grand Theory: Teori Variabel dependen : Hasil penelitian
Penilaian Risiko untuk menganalisis Atribusi Kemampuan Mendeteksi menunjukkan bahwa
Kecurangan, Skeptisisme, pengaruh penilaian Kecurangan penilaian risiko
Dan Independensi risiko kecurangan, H1: Penilaian risiko kecurangan dan
Terhadap Pendeteksian skeptisisme dan kecurangan Variabel Independen : skeptisisme berpengaruh
Kecurangan. Herfransis independensi terhadap berpengaruh positif Penilaian resiko positif terhadap
dan Rani (2020). kemampuan terhadap pendeteksian kecurangan, Skeptisisme kemampuan pendeteksian
pendeteksian kecurangan. Profesional, kecurangan sedangkan
kecurangan auditor. H2: Skeptisisme Independensi, independensi tidak
Selain itu, penelitian ini berpengaruh positif Pengalaman (sebaai berpengaruh secara
juga menguji pengaruh terhadap pendeteksian moderasi atas variabel signifikan. Pengalaman
antara penilaian risiko kecurangan. penilaian resiko juga tidak memiliki
kecurangan dan H3: Independensi kecurangan.) pengaruh moderasi yang
pendeteksian berpengaruh positif signifikan terhadap
kecurangan terhadap pendeteksian hubungan antara penilaian
berdasarkan kecurangan. risiko kecurangan dan
pengalaman auditor. H4: Pengalaman pendeteksian kecurangan.
memoderasi pengaruh Hasil penelitian
penilaian risiko berimplikasi bagi para
kecurangan auditor independen untuk
terhadap pendeteksian lebih berkomitmen dalam
kecurangan. melaksanakan dan
meningkatkan aktivitas
penilaian risiko
kecurangan serta selalu
menjaga sikap
skeptisisme dalam
menjalankan kegiatan
audit agar pendeteksian
kecurangan klien semakin
efektif.
4 The Effect of Profesional Penelitian ini bertujuan Teori Atribusi dan teori Variabel dependen Hasil dari penelitian yang
Sceptism, Independence, untuk memberikan Cognitive Dissonance dalam penelitian ini menunjukkan bahwa
and Time Pressure on The gambaran tentang adalah kemampuan skeptisme profesional
Auditor's Ability To Detect pengaruh skeptisisme auditor dalam berpengaruh positif dan
Fraud With Experience As A profesional, mendeteksi kecurangan. signifikan terhadap
Moderated Variable. independensi, Variabel Independen kemampuan auditor dalam
Edy eko (2020) dan tekanan waktu dalam penelitian ini mendeteksi kecurangan.
terhadap kemampuan adalah skeptisme Kedua, independensi
auditor untuk profesional, indepedensi, berpengaruh positif dan
mendeteksi kecurangan tekanan waktu. signifikan terhadap
dengan pengalaman Variable Moderasi kemampuan auditor dalam
sebagai variabel dalam penelitian ini mendeteksi kecurangan.
moderasi. adalah Pengalaman Ketiga, tekanan waktu
audit. tidak berpengaruh
terhadap kemampuan
auditor dalam mendeteksi
kecurangan. Keempat,
pengalaman memperkuat
dalam memoderasi
pengaruh skeptisme
profesional terhadap
kemampuan auditor dalam
mendeteksi kecurangan.
Kelima, pengalaman
memperkuat dalam
memoderasi pengaruh
independensi terhadap
kemampuan auditor dalam
mendeteksi kecurangan.
Keenam, pengalaman
memperkuat dalam
memoderasi pengaruh
tekanan waktu terhadap
kemampuan auditor dalam
mendeteksi kecurangan.
5 Pengaruh Pengalaman Penelitian ini bertujuan Variabel Dependen: Hasil penelitian ini
Kerja, Skeptisme untuk mengetahui Kemampuan Auditor menunjukan bahwa:
Profesional dan Tekanan pengaruh pengalaman Dalam 1) Pengalaman Kerja
Waktu Terhadap kerja, skeptisme Mendeteksi Fraud. berpengaruh positif
Kemampuan Auditor Dalam profesional dan tekanan Variabel Independen: terhadap Kemampuan
Mendeteksi Fraud. waktu terhadap Pengalaman kerja, Auditor dalam Mendeteksi
Anggriawan (2014) kemampuan auditor Skeptisme proesional, Fraud.
dalam mendeteksi fraud dan tekanan waktu 2) Skeptisme Profesional
dengan menggunakan berpengaruh positif
KAP di Daerah terhadap Kemampuan
Istimewah Yogyakarta Auditor dalam Mendeteksi
sebagai studi empiris) Fraud.
3) Tekanan Waktu
berpengaruh negatif
terhadap Kemampuan
Auditor dalam Mendeteksi
Fraud.
4) Pengalaman Kerja,
Skeptisme Profesional dan
Tekanan Waktu secara
bersama-sama
berpengaruh terhadap
Kemampuan Auditor
dalam Mendeteksi Fraud.
6 The Effect Of Professional Penelitian ini bertujuan Variabel dependen Penelitian ini bertujuan
Skepticism untuk mengetahui fraud detection. untuk mengetahui apakah
On The Fraud Detection apakah auditor internal Variabel Independen auditor internal yg memiliki
Skills Of Internal yg memiliki tingkat Professional Skepticism. tingkat skeptisme yg
Auditors. skeptisme yg berbeda berbeda bereaksi berbeda
Rosemary R. Fullerton, bereaksi berbeda ketika dihadapkan dengan
Cindy Durtschi (2004) ketika dihadapkan gejala penipuan. Selain itu
dengan gejala tujuan lain adalah
penipuan. Selain itu menentukan apakah
tujuan lain adalah pelatihan penyadaran
menentukan apakah kecurangan akan
pelatihan mempengaruhi perbedaan
penyadaran kecurangan awal dalam praktik
akan pengumpulan informasi
mempengaruhi antara auditor internal yg
perbedaan awal dalam telah diidentifikasi
praktik pengumpulan sebelumnya sebagai
informasi antara skeptis tinggi atau rendah.
auditor internal yg telah
diidentifikasi
sebelumnya sebagai
skeptis tinggi atau
rendah.

7 The Role of Experience in Tujuan dari penelitian ini Variable Dependen: Hasil dari penelitian ini
Professional Skepticism, adalah untuk menguji Professional Skepticism penemukan Kualitas
Knowledge, Acquisition, and peran pengalaman Fraud Detection Auditor berpengaruh
Fraud Detection. dalam meningkatkan Variabel Independen: langsung signifikan
Tina Carpenter, Cindy skeptisisme profesional, 1. Experience terhadap Skeptisisme
Durtschi (2002) Pemerolehan 2. Knowledge Profesional,
pengetahuan, pada Skeptisisme Profesional
kemampuan untuk berpengaruh langsung
mendeteksi penipuan. signifikan terhadap
Kualitas Audit, Kualitas
Auditor
tidak berpengaruh
langsung terhadap
Kualitas Audit, tetapi
Kualitas Auditor
berpengaruh tidak
langsung terhadap
Kualitas Audit dengan
mediasi Skeptisisme
Profesional.

8 Pengaruh Beban Kerja, Tujuan penelitian ini H1: Beban kerja Variabel dependen Hasil dari penelitian ini
Pengalaman, dan adalah untuk berpengaruh negatif Kemampuan Auditor adalah: 1. Beban kerja
Skeptisme Profesional memperoleh bukti terhadap kemampuan Dalam Mendeteksi berpengaruh negatif
Terhadap Kemampuan empiris tentang sejauh auditor dalam Kecurangan. terhadap kemampuan
Auditor Dalam Mendeteksi mana faktor-faktor mendeteksi Variable auditor dalam mendeteksi
Kecurangan (Studi Empiris seperti beban kerja, Kecurangan Independennya yakni kecurangan.
pada BPK RI Perwakilan pengalaman dan H2: Pengalaman Beban Kerja, 2. Pengalaman
Propinsi Sumatera Barat). skeptisme profesional berpengaruh positif Pengalaman, dan berpengaruh positif
Yulia Eka S. dan Nayang berpengaruh terhadap terhadap kemampuan Skeptisme Profesional. terhadap kemampuan
helmayunita (2018) kemampuan auditor auditor dalam auditor dalam mendeteksi
dalam mendeteksi mendeteksi kecurangan kecurangan.
kecurangan. H3: Skeptisme 3. Skeptisme profesional
profesional berpengaruh berpengaruh positif
positif terhadap terhadap kemampuan
kemampuan auditor auditor dalam mendeteksi
dalam mendeteksi kecurangan.
kecurangan. 4. Hasil pengujian
menunjukkan bahwa
secara simultan beban
kerja, pengalaman dan
skeptisme professional
berpengaruh terhadap
kemampuan auditor dalam
mendeteksi kecurangan.
9 Pengaruh Pengalaman, Penelitian ini bertujuan H1: Pengalaman auditor Variabel dependen: Hasil penelitian
Beban Kerja Dan Tekanan untuk menguji dan berpengaruh positif dan Kemampuan auditor menunjukkan bahwa
Waktu Terhadap menganalisis pengaruh signifikan terhadap dalam mendeteksi pengalaman dan tekanan
Kemampuan Auditor Dalam pengalaman, beban kemampuan auditor kecurangan. waktu berpengaruh positif
Mendeteksi Kecurangan. kerja, dan tekanan dalam mendeteksi Variabel Independen: dan signifikan terhadap
Monlina& Wulandari waktu terhadap kecurangan. Pengalaman, Beban kemampuan auditor dalam
(2018) kemampuan auditor H2: Beban kerja Kerja, Tekanan Waktu mendeteksi kecurangan,
dalam mendeteksi berpengaruh negatif dan sedangkan beban kerja
kecurangan. Data yang signifikan terhadap berpengaruh negatif dan
digunakan dalam kemampuan auditor signifikan terhadap
penelitian ini adalah dalam mendeteksi kemampuan auditor dalam
data primer. kecurangan. mendeteksi kecurangan.
H3: Tekanan waktu
berpengaruh negatif dan
signifikan terhadap
kemampuan auditor
dalam mendeteksi
kecurangan.
10 Pengaruh Pengalaman, Tujuan penelitian ini H1: Pengalaman Variabel dependen: 1. Pengalaman tidak
Independensi, Skeptisisme untuk menguji pengaruh berpengaruh positif Kemampuan auditor berpengaruh terhadap
Profesional Auditor, dari pengalaman, terhadap kemampuan dalam mendeteksi kemampuan auditor
Penerapan Etika, Dan independensi, auditor dalam kecurangan dalam mendeteksi
Beban Kerja Terhadap skeptisme proesional mendeteksi kecurangan.
Kemampuan Auditor Dalam auditor serta eban kerja Kecurangan. Variabel Independen: 2. Independensi tidak
Mendeteksi Kecurangan. terhadap kemampuan H2: Independensi Pengalaman, berpengaruh terhadap
Dewi Larasati dan Windhy auditor dalam berpengaruh positif Independesi, Skeptisme pendeteksian
Puspitasari (2019) mendeteksi kecurangan terhadap kemampuan proesional auditor, etika, kecurangan.
pada kantor akuntan auditor dalam dan beban kerja 3. Skeptisme profesional
public di area mendeteksi auditor memiliki
Jaodetabek. kecurangan pengaruh yang positif
H3: Skeptisisme dan signifikan
Profesional Auditor terhadap kemampuan
berpengaruh positif auditor dalam
terhadap kemampuan mendeteksi
auditor kecurangan.
dalam mendeteksi 4. Penerapan etika
kecurangan memiliki pengaruh
H4: Penerapan etika positif dan signifikan
berpengaruh positif terhadap kemampuan
terhadap kemampuan auditor dalam
auditor dalam mendeteksi
mendeteksi kecurangan kecurangan.
H5: Beban kerja 5. Beban kerja tidak
berpengaruh negatif berpengaruh terhadap
terhadap kemampuan kemampuan auditor
auditor dalam dalam mendeteksi
mendeteksi kecurangan.
Kecurangan.
11 Faktor- faktor yang Tujuan penelitian Teori yang digunakaan Variabel Dependen Skeptisisma profesional
Mempengaruhi adalah untuk pada penelitian ini dalam penelitian ini secara
Kemampuan Auditor dalam menganalisis pengaruh adalah Teori Segitiga adalah Kemampuan statistika terbukti tidak
Pentekesian Kecurangan. skeptisisme profesional, Kecurangan auditor dalam berpengaruh positif
Siti Rahayu, keahlian profesional, mendeteksi kecurangan. terhadap kemampuan
dan Gudono (2016) pelatihan audit Variabel Independen auditor
kecurangan, dalam penelitian ini yang bekerja di BPKP
independensi, dan adalah Skeptisme Kalbar dalam
pengalaman terhadap proesional, pelatihan pendeteksian kecurangan.
kemampuan auditor audit kecurangan, Keahlian profesional
dalam mendeteksi independensi, terbukti tidak berpengaruh
kecurangan. Hasil pengalaman, keahlian signifikan terhadap
analisis akan proesional. kemampuan auditor dalam
dihubungkan dengan pendeteksian kecurangan.
pola pengambilan Independensi Auditor
kebijakan dalam terbukti
peningkatan berpengaruh positif
kemampuan auditor signifikan
dalam pendeteksian terhadap kemampuan
kecurangan. auditor yang bekerja di
BPKP Kalbar dalam
pendeteksian kecurangan.
Pengalaman auditor yang
bekerja di BPKP secara
statistika tidak
berpengaruh terhadap
kemampuan auditor yang
bekerja di BPKP Kalbar
dalam pendeteksian
kecurangan.
Pelatihan audit
kecurangan yang
diberikan terhadap auditor
di BPKP terbukti
berpengaruh positif
terhadap kemampuan
auditor dalam mendeteksi
kecurangan.

Anda mungkin juga menyukai