Anda di halaman 1dari 3

Mulai dari Diri

A. Mulai dari diri: Bagaimana mengenal atau mengidentifikasi emosi diri dalam
kehidupan Anda sehari-hari.
Apakah Anda menyadari emosi Anda pada kondisi/situasi tertentu? (Misalnya saat
bertengkar/memiliki konflik, apakah Anda
menyadari bahwa Anda kesal, marah, dll.)
Apakah Anda mengalami kesulitan mengelola emosi tersebut?
Contoh: saya tahu saya marah, apakah mampu mengontrol? Apakah saya marah
dengan meledak-ledak, atau bagaimana?
Pada situasi seperti apa Anda sulit mengelola/mengontrol emosi?
(Misal saat saya sedih, dll)

Emosi, perlu kita ketahui tentang bahwa mengelola emosi itu penting karena akan
membuat kita lebih memahami keadaan diri
sendiri maupun lingkungan sekitar kita. Dengan kemampuan mengelola emosi yang
baik membuat kita terhindar dari perilaku
impulsif yaitu melakukan suatu tindakan tanpa memikirkan akibatnya.
oleh karena itu tentunya setiap pribadi akan bisa untuk menyadari bahwa dirinya
emosi yang timbul dalam dirinya seperti marah
kesal dan lain sebagainya.

dalam mengelola emosi yang baik tidak terlepas dari aspek-aspek yang harus
diperhatikan, diantaranya:
1. kesadaran emosional ( Kamu bisa mencoba untuk mulai menyadari dan
mengetahui emosimu dan emosi orang lain,
bagaimana mereka memengaruhimu dan emosi apa yang muncul ketika kamu
berada di suatu keadaan tertentu.
Selanjutnya kamu bisa menilai dirimu dan mengambil keputusan yang tempat dalam
kondisi tertentu.)
2. manajemen diri (Manajemen diri yaitu memiliki kemampuan untuk mengatur emosi
yang sedang dirasakan, menghindari
pemikiran impulsif dan memanfaatkan emosi yang dirasakan untuk mengambil
keputusan yang positif.)
3. manajemen hubungan(Ketika kamu sudah bisa mengatur emosimu sendiri, kamu
bisa mengatur hubunganmu dengan
orang di sekitarmu dengan baik dan dapat berempati sehingga akan terbangun
hubungan sosial yang positif.)
untuk saat ini saya pribadi sudah memiliki kuasa tentang keadaan emosi yang akan
keluar dari dalam diri untuk dapat
mengontrolnya.

saya akan sulit mengontrol keadaan saat kondisi tubuh dan mental sedang lemah.
Apa saja yang Anda rasakan saat berada di dalam situasi tersebut?
Misal: Saat saya sedih karena ada anggota keluarga yang meninggal 🡪
perasaan yang muncul adalah kebingungan, merasa
bersalah, dll (respon bisa disesuaikan dengan kondisi yang Anda paparkan).
Usaha apa sajakah yang Anda lakukan untuk mengelola emosi Anda?
Misal: berusaha menahan air mata, mengalihkan perhatian ke kegiatan lain, dl
Apakah usaha yang sudah Anda terapkan tersebut efektif? Jelaskan!

Akan sangat sedih jika orang terdekat seperti keluarga meninggal hal tersebut
akan keluar secara alami dalam diri walau kapasitas
manusia mengeluarkan emosi sedih berbeda beda, akan tetapi hal ini sangat
mengganggu keadaan emosional sesorang yang
mengalami keadaaan atau situasi tersebut.

saat saya dalam keadaan marah saya akan mencoba untuk menahan diri
dengan mengalihkan perhatian/fikiran yang muncul dan
timbul di dalam diri. hal ini dirasa sangat membantu akan tetapi, disaat situasi
terdesak seperti dijalan saat macet ada sedikit
gesekan yang menimbulkan emosi, awalilah dengan mengatakan maaf kepada
diri sendiri maupun orang lain walaupun kita salah
ataupun tidak.

usaha tersebut menurut saya untuk sejauh ini sangat efektif untuk menekan
ledakan emosional yang timbul secara alamiah dalam
situasi terdesak.
Menurut Anda, apakah Anda dapat menjadi guru yang inspiratif; menjadi
teladan bagi peserta didik?
Melihat kondisi peserta didik saat ini dan metode pembelajaran yang beragam,
tantangan apa yang akan dijumpai seorang guru?
Bagaimana cara menghadapi tantangan tersebut?
Apa dampaknya bila Anda tidak dapat mengelola emosi Anda ketika
menghadapi tantangan tersebut?
A. Berikut adalah beragam situasi kegiatan belajar dan mengajar di kelas
maupun lingkup sekolah. Anda diminta
membayangkan kondisi tersebut. Bagaimana respon Anda terhadap situasi
tersebut?

saya akan dapat menjadi guru yang inspiratif dan menjadi teladan bagi peserta
didik yang ada di dalam kelas saya.

tantangan saat ini adalah mencoba mempelajari metode dan mencoba
menentukan bagaimana metode yang baik dan
mendukung untuk keberlangsungan proses belajar mengajar dikelasnya.

dampak yang akan timbu jika tidak dapat mengontrol emosi ketika menghadapi
sebuah tantangan. menurut saya akan timbul
masalah baru yang muncul ketika tidak dapat mengontrol emosi tersbut
Guru menjelaskan tetapi peserta didik sibuk dengan aktivitas lain.
Atau
Selama pembelajaran daring, peserta didik tidak on-camera (tidak menyalakan
kamera). Mereka juga jarang merespon.
Bagaimana respon emosi Anda? Bagaimana perasaan Anda?
Guru mengajukan pertanyaan, peserta didik tidak ada yang menjawab
Atau
Menjawab sekenanya.
Bagaimana perasaan Anda ketika bisa mengontrol emosi Anda? Apakah
efeknya? Bagaimana bila sebaliknya?
Setelah mengerjakan Lembar kerja A1 sampai dengan A3, apakah Anda sudah
mendapatkan gambaran tentang apa yang akan
dipelajari dalam modul pembelajaran sosial dan emosional ini? Apa hal yang
ingin Anda pelajari lebih lanjut? Silakan kemukakan
harapan dan ekspektasi Anda dan tulis di kolom berikut ini (bisa
dikumpulkan/diunggah pada tautan berikut)
Harapan dan ekspektasi bagi diri sendiri

anak tersbut akan di beri peringatan terlebih dahulu diberi motivasi agar giat
dalam belajar jikalau dirasa masih tidak didengarkan
akan diberi hukuman yang pantas.
tentunya akan ada perasaan marah tentunya namun hal tersbut harus bisa
dikendalikan

sebelumnya kita juga harus tau bagaimana kondisi peserta didik, dengan
mengetahui kondisinya diharapkan mampu memberikan
pertanyaan yang sesuai dengan kapasitas peserta didik tersbut


Anda mungkin juga menyukai