Anda di halaman 1dari 29

PMR WIRA

Muhammad Tondi Prasetyo, S.kep, Ns


Pengalaman Kerja

Enumerator Kemenkes| Jan 2016- 2017


Perawat IGD RS. Lira Medika |Karawang 2017-2018
Paramedic PT. SSP |Projet PLTU Batang 2019 - 2020
Paramedic Klinik Pratama | 2020- Sekarang PMI Kab.
Pekalongan

Pendidikan
S1 Keperawatan| 2015
Kontak Stikes Muhammadiyah Pekajangan
0852-9151-9485
prasetyotondi@gmail.com
Ners | 2016
Perum Pesona Griya 3 Karanganyar Stikes Muhammadiyah Pekajangan
Pelatihan
Hobi
Pelatihan Kegawat daruratan (BTCLS)
 Badminton
Pelatihan Perawatan Luka
Hiperkes
PENGERTIAN
Pertolongan Pertama
Pemberian pertolongan segera pada penderita
sakit/cidera/kecelakaan yang memerlukan penangan
medis dasar.
MAKSUD DAN TUJUAN

Menyelamatkan Jiwa
Mencegah cidera bertambah parah :
 Mencegah maut
 Mencegah/mengurangi perdarahan
 Meringankan rasa nyeri/Memberi rasa nyaman

 Menunjang upaya penyembuhan cidera


 Mencari pertolongan lebih lanjut
SIAPA PELAKU PERTOLONGAN PERTAMA

Orang Awam Penolong Pertama Tenaga Terlatih


PRINSIP MELAKUKAN PERTOLONGAN PERTAMA

Pastikan Anda bukan menjadi korban


berikutnya

AMAN DIRI/ AMAN PASIEN/ AMAN


PENOLONG KORBAN LINGKUNGAN
PENILAIAN KORBAN

1. Penilaian Keadaan
Menilai keadaan sekitar Apakah aman bagi penolong atau korban.

2. Memeriksa Kesadaran korban

A • Awas
S • Suara
N
• Nyeri
T • Tidak ada Respon

3. Menilai denyut nadi


waktu menilai denyut nadi adalah kurang dari 10 detik, lokasi penilaian
denyut nadi adalah nadi Carotis dan radial ( Pergelangan tangan)
PENILAIAN KORBAN

4. Membuka jalan Nafas


Sebelum membuka jalan nafas “ Cek dan pastikan tidak ada kelainan
pada tulang tulang leher (cervikal)
Teknik membuka jalan nafas :
Tekan Dahi Pada pasien curiga trauma
. A Angkat
Daku
servikal gunakan teknik
S
Jaw Thrust
N

T
PENILAIAN KORBAN

5. Menilai Jalan Nafas


Setelah jalan nafas berjalan dengan baik maka penolong harus menilai
pernafasan korban dengan cara :
• Lihat
• Dengar
•A Rasakan

S
.
N

T
PEMERIKSAAN FISIK
Tindakan Ini melibatkan penglihatan, perabaan dan pendengaran

Tanda tanda apa saja yang perlu kita temukan saat melakukan pemeriksaan
Fisik ?
1. Apakan ada Perubahan bentuk Pada tubuh korban ?
2. Apakah
A ada Luka terbuka pada tubuh korban ?
3. Apakan ada rasa Nyeri pada korban saat bagian tubuhnya di raba/ditekan ?
4. Apakah
S ada Bengkak pada Tubuh Korban ?

N
Untuk Pemeriksaan Lebih lanjut kondisi korban, perlu
T
dilakukan pemeriksaan yang lebih Lengkap ( Ujung
Kepala – Ujung Kaki
TANDA TANDA VITAL

1. Pemeriksaan Denyut Nadi

Nadi
A Radial Nadi Carotis Nadi Brahialis Nadi Femoralis

Normal
S Denyut Nadi :
a. Balita : 120 -150x/menit
b.
N Anak – Anak : 80-150x/menit
c.T Dewasa : 60-90x/menit

2. Nafas
Normal Nafas :
a. Balita : 25 -50x/menit
b. Anak – Anak : 15-30x/menit
c. Dewasa : 12-20x/menit

3. Suhu Normal : 37°C


KASUS-KASUS
DAN
PERTOLONGAN PERTAMANYA
1. Penderita Pingsang

• Seseorang mengalami Pingsan, wajahnya akan tampak pucat,


tubuhnya dingin dan berkeringat. Nafasnya cepat.
Penanganan :
1. Usahakan untuk membaringkan dan menempatkan kakinya
pada posisi yang lebih tinggi daripada kepala, kecuali apabila
terdapat luka di kepalanya.
2. Selimuti tubuhnya agar hangat, tetapi jangan sampai terlalu
panas untuknya.
3. Berikan minuman gula kepada penderita apabila penderita
dalam keadaan benar-benar sadar
2. LUKA BAKAR
• Alirkan/siram dengan air biasa/air mengalir
ditempat yang terbakar, jika lukanya masih
tahap pertama, hingga rasa sakit hilang.
• Jika lukanya sudah melepuh, bawa ke rumah
sakit.
3. Luka lecet/gores/tersayat
• Cucilah dengan air dan tutuplah luka dengan
kassa atau band aid. Namun jika luka
gores/robek terlalu besar, harus segera
ditangani dokter.
4. PERDARAHAN
• Hentikan pendarahan dengan cara menekan
luka atau sekitar luka. Tekan terus-menerus.
Jangan melepas tekanan tiap sebentar hanya
untuk melihat apakah pendarahan sudah
berhenti.
• Apabila setelah diberikan tekanan
pendarahan masih belum berhenti,
mungkin nadi atau pembuluh darah balik
terputus, tekan nadi yang di dekat luka,
untuk menghentikan aliran darah dari
jantung ke tempat lain. Segera bawa ke
dokter !!
Patah Tulang
Jenis Patah Tulang
Tanda & gejala cedera tulang atau sendi
Tanda & gejala cedera tulang
Bengkak
• Karena perdarahan di jaringan

Tulang keluar atau


menusuk kulit

Berubah bentuk
• Bengkak disekitar
Berubah warna luka
• Awalnya merah karena perdarahan dalam • Bengkok dimana
• Pucat atau biru dan dingin karena kurang darah & oxigen tidak ada join

•Memar • Nyeri tekan


• Nyeri • Gemeretak
• Bengkak • Ujung tulang keluar
• Berubah bentuk • Join terkunci
• Mati rasa & lumpuh • Pembuluh darah
Perawatan Pra-RS

1 2 3
Stabilisasi, nilai PMS Potong pakaian Kendalikan perdarahan

4 5 6
Lakukan traksi lembut Beri pad/alas
Ikat & nilai kembali PMS
bila perlu
Macam-macam bidai
ISI TAS P3K
ISI KOTAK P3K

KOTAK A KOTAK B KOTAK C


No ISI (untuk 25 (untuk 50 TK/ (untuk 100
TK/ kurang) kurang) TK/kurang)
1. Kasa steril terbungkus 20 40 40
2. Perban (lebar 5 cm) 2 4 6
3. Perban (lebar 10 cm) 2 4 6
4. Plester (lebar 1,25 cm) 2 4 6
5. Plester Cepat 10 15 20
6. Kapas (25 gram) 1 2 3
7. Kain segitiga/mittela 2 4 6
8. Gunting 1 1 1
9. Peniti 12 12 12
10. Sarung tangan sekali pakai 2 3 4
(pasangan) 2 4 6
11. Masker 1 1 1
12. Pinset 1 1 1
13. Lampu senter 1 1 1
14. Gelas untuk cuci mata 1 2 3
15. Kantong plastik bersih 1 1 1
16. Aquades (100 ml lar. Saline) 1 1 1
17. Povidon Iodin (60 ml) 1 1 1
18. Alkohol 70% 1 1 1
19. Buku panduan P3K di tempat kerja 1 1 1
20. Buku catatan 1 1 1
21. Daftar isi kotak
ALAT PELINDUNG DIRI
HELM
KACAMATA

MASKER

SARUNG
TANGAN/LATEX

SEPATU

Anda mungkin juga menyukai