Anda di halaman 1dari 1

a.

Kegiatan awal untuk memantik ide atau imajinasi peserta didik seperti:
1. Bertanya tentang bagaimana lingkungan sekitar tempat tinggal peserta didik 2.
Meminta peserta didik bercerita tentang potensi alam mereka
3. Meminta peserta didik bercerita tentang mata pencaharian orang
disekitar/keluarga 4. Apa saja wirausaha yang banyak dijumpai di lingkungan tempat
tinggal mereka 5. Pendidik bersama peserta didik mencari informasi dari
ensiklopedia.
b. Kegiatan Inti
1. Menonton video tentang mata pencaharian sebagai seorang petani di dataran tinggi
2. Peserta didik mengamati ragam mata pencaharian dan industri di dataran tinggi
3. Peserta didik menerima LKPD potensi alam, sumer daya dan wirausaha di dataran
tinggi
4. Peserta didik mengamati dan mengelompokkan gambar sesuai wilayahnya
5. Peserta didik menganalisis karakteristik masing-masing gambar sesuai wilayahnya
6. Peserta didik menggali informasi mengenai karakteristik wilayah mereka
7. Peserta didik membuat infografis mengenai potensi lingkungan tempat tinggal
mereka 8. Peserta didik bermain peran penjual (petani) dan pembeli

Anda mungkin juga menyukai