Anda di halaman 1dari 11

TUGAS PJOK

Renang Gaya Punggung


Kelompok 3
DISUSUN OLEH

Keisya Aurell
Gilbertus S.
Daffah Alhabib Inara Gamelia
DISUSUN OLEH

Nabil Shidqi
Annisa Firdaus

Kharina Harivani Nia Oktafiani Raja Agustian


SEJARAH
Gaya punggung adalah berenang dengan posisi punggung
menghadap ke permukaan air. Gaya punggung dimasukkan
dalam Olimpiade untuk pertama kalinya sebagai nomor
200m putra di Olimpiade Pertama diParis pada tahun
1900. Gaya punggung adalah gaya renang kuno yang
dipopulerkan oleh Harry Hebner. Gaya punggung dianggap
sebagai gaya renang tertua yang
diperlombakan setelah gaya bebas.
TEKNIK
1. Posisi tubuh renang gaya punggung
2. Posisi kepala saat renang gaya
punggung
3. Gerakan menendang
4. Gerakan tangan
5. Gerakan lengan dalam renang gaya
punggung
6. Rotasi pinggul dan bahu
7. Teknik pernapasan
CONTOH
1 2 3
PERATURAN
2. Setelah pembalikan,
1. Menjelang start, perenang harus melakukan
tolakan dan berenang dengan
perenang harus berada di
punggungnya sepanjang
atas garis permukaan air lomba, kecuali saat
menghadap ke sisi tempat melakukan pembalikan. Posisi
start, dengan kedua tangan normal pada punggung dapat
memegang grip. Tidak meliputi satu gerakan badan
diperbolehkan berdiri di berputar ke atas, tetapi
tidak mencapai 90 derajat
atas atau di dalam parit
dari bidang horizontal,
(gutter) atau menekuk jari posisi kepala tidak dikaitkan.
di atas bibir parit.
3. Sebagian dari tubuh perenang harus memecah permukaan air sepanjang
lomba. Diizinkan bagi perenang untuk menyelam sepenuhnya selama
pembalikan, yakni pada saat finis atau untuk satu jarak yang tidak lebih
dari 15 meter setelah start dan setiap setelah pembalikan. Pada titik itu
kepala harus memecahkan permukaan air.
4. Bila melakukan pembalikan perenang harus menyentuh dinding dengan
sebagian dari tubuhnya. Dalam pembalikan bahu boleh berputar lebih dari
vertikal sampai dadanya menghadap ke air, setelah itu satu tarikan tangan
langsung atau tarikan dua tangan bersamaan dapat dilakukan untuk
memulai pembalikan. Perenang harus kembali keposisi gaya punggung selagi
meninggalkan dinding.
Posisi start gaya punggung juga
Gaya punggung yang
dipakai oleh perenang pertama
dilombakan antara lain :
dalam gaya ganti estafet. Wasit
1. Gaya punggung jarak
start memanggil para perenang
50 meter (Putra/Putri)
dengan tiupan peluit panjang
2. Gaya punggung jarak
untuk naik ke atas balok start
100 meter (Putra/Putri)
(bersiap di dalam air untuk
3. Gaya punggung jarak
gaya punggung dan gaya ganti
200 meter (Putra/Putri)
estafet).
ADA YANG INGIN DITANYAKAN?
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai