Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK ( LKPD )

Nama Sekolah : SMA Muhammadiyah 6 Palembang


Mata Pelajaran : Matematika-Umum
Kelas/Semester : XII/2
Materi Pokok : Kombinasi Pada Kaedah Pencacahan
Alokasi Waktu : 10 Menit

Nama Kelompok :
Nama Anggota : 1. ………………. 4. ……………….
2. ………………. 5. ……………….
3. ………………. 6. ……………….

A. Tujuan Pembelajaran Aspek Pengetahuan


Setelah mempelajari Kombinasi menggunakan model pembelajaran Problem Based Learning
dengan metode diskusi kelompok, diharapkan peserta didik dapat:
 Menganalisis soal cerita cara menyusun unsur-unsur atau elemen-elemen yang tidak
memerhatikan urutan pada materi Kombinasi
 Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan kaidah permutasi dan kombinasi

B. Petunjuk:
1. Berdiskusilah dalam kelompok dengan saling memberikan masukan dan
saran dalam menyelesaikan soal-soal berikut.
2. Silahkan kalian scan barcode sebagai bahan bacaan dan tehnik pengerjaan pada
LKPD (Modul Ajar)

Barcode bahan bacaan dan tehnik pengerjaan pada LKPD Barcode Media Pembelajaran Kombinasi

3. Jika mengalami kesulitan, silahkan berkoordinasi dengan guru


4. Persentasikan hasil diskusi kalian kepada teman di depan kelas.
5. Selesaikan kegiatan dalam LKPD sesuai dengan waktu yang telah disepakati

Kerjakan dengan sungguh-sungguh dan penuh tanggung jawab


Lembar Kerja Peserta Didik

Kegiatan : 1. Menerapkan Konsep Kombinasi

Soal Nomor 1
Terdapat 4 buah gelas cat dengan warna Hijau (H), Biru (B), Merah (M) dan Kuning (K). akan
dicampur untuk menghasilkan warna lain.

Susunan yang terjadi


Mencampurkan 1
warna dari 4 4!
H, B, M dan K = 4 warna =4
warna diperoleh ( 4−1 ) ! .1!

Mencampurkan 2
warna dari 4 HB=BH, HM=MH, HK=KH, BM=MB, BK=KB, 4! 4 x 3 x 2!
= =6 cara
warna diperoleh MK=KM ( 4−2 ) ! .2! 2 ! x 2!

Mencampurkan 3 HBM=HMB=BMH=HMB=BHM=MHB
warna dari 4 HBK=KBH=BKH=HKB=KHB=BHK, 4! 4 x 3!
warna diperoleh = =4 cara
BKM=MKB=KBM=MBK=BMK=KMB, ( 4−3 ) ! 3 ! 3 ! x 1
MKH=HKM=KHM=MHK=HMK=KMH
Mencampurkan 4
warna dari 4 4! 4!
...... = =1 cara
warna diperoleh ( 4−4 ) ! 4 ! 4 ! x 1

Mencampur k
warna dari n n n!
warna yang C k=
( n−k ) ! k !
tersedia,
diperoleh

Jadi Rumus untuk menentukan banyak kombinasi k unsur dari n unsur yang tersedia adalah ?

n n!
C k=
( n−k ) ! k !
Kegiatan 2: Mampu menganalisis masalah kontekstual yang berkaitan dengan kombinasi
dengan teliti.

Soal Nomor 2.

Dari suatu kotak terdapat 15 bola yang terdiri dari 7 bola merah, 5 bola kuning, dan 3 bola
hijau. Jika diambil 3 bola sekaligus dari kotak tersebut. Tentukan banyak cara untuk
mendapatkan 2 bola merah dan 1 bola kuning
Jawab:
1. Langkah pertama: Terambilnya 2 bola warna merah yaitu
7 7! 7!
C 2= =
( 7−2 ) ! .2 ! 5! .2 !
7 x6 x5!
¿
5! x2 x1
7 x6
¿ =21 cara
2
2. Langkah ke dua Terambilnya 1 bola warna kuning yaitu
5 5! 5!
C 1= =
(5−1 ) ! 1! 4 ! x 1 !
5x 4!
¿ =5 cara
4! x 1

3. Langkah ke tiga : Banyaknya cara Terambilnya 2 bola merah dan 1 bola kuning adalah
7 5
C 2 x C1=21 x 5=105 cara

Jadi banyaknya cara untuk mendapatkan 2 bola merah dan 1 bola kuning adalah 105 cara

Anda mungkin juga menyukai