Anda di halaman 1dari 7

Makalah

Pengantar Komputer

Peranan Komputer Dalam Bidang Pendidikan

Dosen Pangampu:

Arnita Sofianingrum, S.KM, M.K.M

Disusun Oleh:

Sofi Diana

B2023003

Program Studi S-1 Administrasi Rumah Sakit

Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kusuma Bangsa

Mataram

2023/2024
Kata Pengantar

Assalamualaikum Wr. Wb….


Puji syukur penulis panjatkan atas kehadirat Allah SWT. Yang telah memberikan rahmat
dan karunia yang dilimpahkan-nya kepada penulis, sehingga dapat menyelesaikan makalah ini.
Adapun yang menjadi judul makalah kami adalah “Peranan Komputer Dalam Bidang
Pendidikan” yang didalamnya memuat tentang peranan komputer dibidang pendidikan, bentuk-
bentuk pembelajaran dengan menggunakan komputer, bagaiamana pengajaran berbantuan
komputer dana plikasinya, serta fungsi komputer dalam bidang pendidikan.
Tujuan kami menulis makalah ini yaitu untuk memenuhi nilai uts dari dosen pengampu
kami yaitu ibu “Arnita Sofianingrum, S.KM., M.K.M” dalam mata kuliah “Pengantar Ilmu
Komputer”. Jika dalam penulisan makalah terdapat berbagai kesalahan dan kekurangan dalam
penulisannya, maka kepada para pembaca, penulis memohon maaf sebesar-besarnya. Sekian dan
terima kasih, wassalamualaikum wr. wb…

Mataram, 07 Desember 2023

Penulis
COVER

KATA PENGANTAR

DAFTAR ISI

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
B. Rumusan Masalah
C. Tujuan

BAB II PEMBAHASAN

A.
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Perkembangan teknologi yang begitu pesat sangat berpengaruh terhadap dunia
pendidikan. Seiring dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan proses pembelajaran
media komputer dimanfaatkan dalam pembelajaran karena memberikan keuntungan yang
tidak dimiliki oleh media pembelajaran terutama yaitu kemampuan komputer untuk
berinteraksi secara individu dengan siswa. Pembelajaran ini dapat meningkatkan motifasi
belajar, media pembelajaran yang efektif, tidak adanya batas ruang dan waktu belajar.
Komputer adalah salah satu komponen yang sangat penting dalam proses
pembelajaran. Karena dengan sarana pendidikan yang lengkap dan bermutu, kualitas
pembelajaran akan semakin baik, dan motivasi belajar siswa akan meningkat. Hal itu
akan berakibat pada peningkatan mutu pendidikan. Komputer kini semakin maju dan
mudah dipakai. Yang tadinya berukuran besar kini semakin mengecil. Sampai bisa
dibawa ke mana-mana. Yang semula sekedar untuk membantu memecahkan hitung-
hitungan rumitkini bisa dipakai untuk olah kata, olah data, olah gambar dan pangkalan
data dalam berbagai bidang kehidupan. Termasuk untuk keperluan Pendidikan.

B. Rumusan Masalah
1. Bagaimana Peranan Komputer Dibidang Pendidikan ?
2. Bagaiamana Bentuk-Bentuk Pembelajaran Dengan Menggunakankomputer ?
3. Dampak Komputer Dalam Pembelajaran ?

C. Tujuan
1. Untuk Mengetahui Peranan Komputer Dibidang Pendidikan.
2. Untuk Mengetahui Bentuk-Bentuk Pembelajaran Denganmeggunakan Komputer.
3. Untuk Mengetahui Apa Peran Komputer Dalam Pembelajaran.
BAB II
PEMBAHASAN

A. Pengertian Penggunaan Komputer


Komputer dalam pengajaran dan pembelajaran diambil daripada istilah asalnya
dalam bahasa inggris yaitu Computer-Based Instruction (CBI) yang bermaksud
Jenis Aplikasi Yang Terdapat Dalam Komputer
Aplikasi komputer kian menjadi perangkat paling dibutuhkan oleh masyarakat masa kini.
Pada dasarnya, aplikasi komputer memiliki fungsi yang sangat vital dalam kelancaran
pekerjaan seseorang. Seperti misalnya membantu menyelesaikan tugas yang berhubungan
dengan menghitungangkan, mengolah data, membuat grafik dan lain sebagainya.
Bab Iv
Penutup
A. Kesimpulan
Makalah Ini Mengetengahkan Upaya Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Komputer
Untuk Kepentingan Pendidikan. Dalam Upaya Meningkatkan Kualitas Pendidikan Desain Dan
Kompetensi Pengajarnya, Media Pembelajaran Berbasis Komputer Ini Diharapkan Dapat
Memberikan Kontribusi.
B. Saran
Dengan Perkembangan Zaman, Maka Sepatutnya Pendidikan Kita Juga Ikut Berkembang Bukan
Hanya Mempertahankan Tradisi Tradisional, Tetapi Harus Mengikuti Perkembangan Teknologi
Juga. Dengan Peningkatan Pemaham Teknologi Pada Peserta Didik Diharapkan Pendidikan Di
Indonesia Ini Bisa Bersaing Dengan Negara-Negara Lainnya. Maka Dari Itu, Komputer Sangat
Memiliki Peranan Penting Dalam Bidang Pendidikan.
Daftar Pustaka

Abdul Wahab Ismail Gani1, 2016, Penggunaan Computer Dalam Pengajarandan


Pembelajaran,Yogyakarta, Rineka Cipta.

(Asmani, 2011), Dampak Negative Teknologi Di Dunia Pendidikan, Jakarta, Airlangga

(Jauhari1,) Intelligent Tutoring System Manajemen Komputer, Yogyakarta, Rineka Cipta, 2010.

Anda mungkin juga menyukai