Anda di halaman 1dari 24

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMP


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/semester : IX / Ganjil
Materi Pokok : Bangun Ruang Sisi Lengkung
Sub Pokok : Luas Pemukaan Bangun Ruang
Sisi Lengkung
Alokasi Waktu : 7 JP (3 TM)

A. Kompetensi Inti
Kompetensi Sikap Spiritual yaitu, “Menghayati dan mengamalkan ajaran agama
yang dianutnya”.Adapun rumusan Kompetensi Sikap Sosial yaitu,
“Menunjukkanperilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), santun, responsif,dan pro-aktif sebagai bagian dari solusi
atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalampergaulan
dunia”.
KI 3: Memahami,menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan
kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian
yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah.
KI 4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara
mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

3.7 Membuat generalisasi luas 3.7.1 menentukan unsur-unsur tabung


permukaan dan volume berbagai
bangun ruang sisi lengkung 3.7.2 menentukan unsur-unsur kerucut
(tabung, kerucut, dan bola) 3.7.3 menentukan unsur-unsur bola
3.7.4 menemukan konsep luas
permukaan tabung
3.7.5 menemukan konsep luas
permukaan kerucut
3.7.6 menemukan konsep luas
permukaan bola
4.7 Menyelesaikan masalah
kontekstual yang berkaitan dengan 4.7.1 menyelesaikan luas permukaan
luas permukaan dan volume bangun tabung pada masalah kontekstual
ruang sisi lengkung (tabung, 4.7.2 menyelesaikan luas permukaan
kerucut, dan bola), serta gabungan kerucut pada masalah kontekstual
beberapa bangun ruang sisi 4.7.3 menyelesaikan luas permukaan
lengkung bola pada masalah kontekstual
4.7.4 menyelesaikan luas permukaan
dari gabungan beberapa bangun
ruang sisi lengkung

C. Tujuan Pembelajaran
Setelah Mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik dapat:
3.7.1 menentukan unsur-unsur tabung,
3.7.2 menentukan unsur-unsur kerucut,
3.7.3 menentukan unsur-unsur bola,
3.7.4 menemukan konsep luas permukaan tabung,
3.7.5 menemukan konsep luas permukaan kerucut,
3.7.6 menemukan konsep luas permukaan bola,
4.7.1 menyelesaikan luas permukaan tabung pada masalah kontekstual,
4.7.2 menyelesaikan luas permukaan kerucut pada masalah kontekstual,
4.7.3 menyelesaikan luas permukaan bola pada masalah kontekstual,
4.7.4 menyelesaikan luas permukaan dari gabungan beberapa bangun ruang sisi
lengkung,
sehingga peserta didik dapat menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang
dianutnya, mengembangkan sikap jujur, peduli, dan bertanggungjawab, serta dapat
mengembangankan kemampuan berpikir kritis, berkomunikasi, berkolaborasi,
berkreasi (4C).

D. Materi Pembelajaran
 Faktual:
Permasalahan kontekstual yang berkaitan dengan luas permukaan bangurn
ruang sisi lengkung.
 Konseptual:
Luas permukaan bangun ruang sisi lengkung.
o Tabung
o Kerucut
o Bola
 Prosedural:
o Menggeneralisasi rumus luas permukaan dan volume berbagai bangun
ruang sisi lengkung (tabung, kerucut, dan bola)
o Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan luas
permukaan dan volume bangun ruang sisi lengkung (tabung, kerucut, dan
bola), serta gabungan beberapa bangun ruang sisi lengkung

E. Metode Pembelajaran
 Pendekatan : Scientific approach
 Model : Discovery Learning (Pertemuan 1-3)
Langkah-langkah Discovery Learning:
1. Stimulation (stimulasi/pemberian rangsangan)
2. Problem statement (pernyataan/identifikasi masalah)
3. Data collection (Pengumpulan Data).
4. Data Processing (Pengolahan Data)
5. Verification (Pembuktian)
6. Generalization (menarik kesimpulan/generalisasi)
 Metode : Diskusi kelompok dan tugas mandiri
F. Media/ Alat dan Bahan Pembelajaran
Pertemuan 1

1. Media/Alat
 Kaleng
 Karton
 Gunting
2. Bahan Belajar
 LAS (Lembar Aktivitas Siswa)
Pertemuan 2
1. Media/Alat
 Topi Kerucut
 Karton
 Gunting
2. Bahan Belajar
 LAS (Lembar Aktivitas Siswa)
Pertemuan 3
1. Media/Alat
 Bola Plastik
 Jarum Pentul
 Tali Kur
 Gunting
 Karton
 Lem
2. Bahan Belajar
 LAS (Lembar Aktivitas Siswa)
Pertemuan 3
 Bahan Belajar
LAS (Lembar Aktivitas Siswa)

G. Sumber Belajar
Kemendikbud. 2015. Matematika IX. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan
Kebudayaan.
H. Langkah-Langkah Pembelajaran
1. Pertemuan 1 (2 JP) menggunakan Discovery Learning

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Pendahuluan Pra pembelajaran 15’


1. Guru mengucap salam dan meminta salah satu siswa untuk
memimpin doa sebelum belajar
2. Guru mengkondisikan kelas dalam suasana kondusif untuk
berlangsungnya pembelajaran seperti menanyakan kabar
dan mengecek kehadiran siswa.
3. Guru memberikan informasi tentang materi prasyarat
(persegi panjang dan lingkaran) yang berkaitan dengan
bangun ruang sisi lengkung.
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin
dicapai.
5. Guru menginformasikan tentang proses pembelajaran yang
akan dilakukan termasuk aspek-aspek yang dinilai selama
proses pembelajaran berlangsung.
6. Guru memotivasi siswa dengan menyampaikan manfaat
mempelajari luas permukaan barngun ruang sisi lengkung
dalam kehidupan sehari-hari misalnya kaleng, cone, dan
bola.
7. Guru meminta siswa untuk memberikan contoh lain
tentang penerapan bangun ruang sisi lengkung.

Kegiatan Fase 1: Stimulasi 45’


Inti 1. Guru meminta siswa berkumpul dengan kelompok yang
telah ditentukan. (Collaboration)
2. Siswa diminta untuk mengamati masalah yang diberikan
oleh guru pada LAS terkait unsur-unsur tabung dan proyek
luas permukaan tabung. (Mengamati)
3. Guru memancing siswa bertanya atas masalah yang
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

diberikan pada LAS. (Menanya)


Fase 2: Identifikasi masalah
Guru meminta siswa untuk mengidentifikasi masalah apa saja
yang berkaitan dengan unsur-unsur tabung dan pembuktian
rumus luas permukaan tabung. (Menganalisis)
Fase 3: Pengumpulan Data
1. Siswa menentukan unsur-unsur tabung.
2. Siswa menentukan bangun datar yang terdapat jaring jaring
tabung.
3. Siswa menentukan unsur-unsur lingkaran dan persegi
panjang.
4. Siswa menuliskan rumus luas persegi panjang dan keliling
lingkaran yang terdapat pada jaring jaring tabung.
Fase 4: Pengolahan Data
Siswa menentukan panjang dan lebar persegi panjang yang
dikaitkan dengan keliling lingkaran dan tinggi tabung.
(Critical and creative)
Fase 5: Pembuktian
Siswa membuktikan luas permukaan tabung dengan
menggunakan data yang telah diolah ditahap sebelumnya.
(Mencoba)
Fase 6: Generalization (menarik kesimpulan)
5. Siswa menarik kesimpulan tentang rumus luas permukaan
tabung.
6. Guru meminta perwakilan kelompok secara acak untuk
mempresentasikan hasil diskusi. (Mengkomunikasikan)
7. Siswa diminta mengerjakan Ayo Berlatih pada LAS untuk
menguji pengetahuan mereka.
Penutup 1. Peserta didik bersama-sama dengan guru membuat 20’
kesimpulan mengenai kegiatan yang dilakukan.
2. Guru memberikan evaluasi pembelajaran.
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

3. Menyampaikan pembelajaran pada pertemuan selanjutnya.


4. Pembelajaran ditutup dengan berdoa

2. Pertemuan 1 (2 JP) menggunakan Discovery Learning

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Pendahuluan Pra pembelajaran 15’


1. Guru mengucap salam dan meminta salah satu siswa untuk
memimpin doa sebelum belajar
2. Guru mengkondisikan kelas dalam suasana kondusif untuk
berlangsungnya pembelajaran seperti menanyakan kabar
dan mengecek kehadiran siswa.
3. Guru memberikan informasi tentang materi prasyarat
(lingkaran) yang berkaitan dengan bangun ruang sisi
lengkung (kerucut).
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin
dicapai.
5. Guru menginformasikan tentang proses pembelajaran yang
akan dilakukan termasuk aspek-aspek yang dinilai selama
proses pembelajaran berlangsung.
6. Guru memotivasi siswa dengan menyampaikan manfaat
mempelajari luas permukaan barngun ruang sisi lengkung
(kerucut) dalam kehidupan sehari-hari misalnya cone dan
nasi tumpeng.
7. Guru meminta siswa untuk memberikan contoh lain
tentang penerapan bangun ruang sisi lengkung.

Kegiatan Fase 1: Stimulasi 45’


Inti 4. Guru meminta siswa berkumpul dengan kelompok yang
telah ditentukan. (Collaboration)
5. Siswa diminta untuk mengamati masalah yang diberikan
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

oleh guru pada LAS terkait unsur-unsur kerucut dan


proyek luas permukaan kerucut. (Mengamati)
6. Guru memancing siswa bertanya atas masalah yang
diberikan pada LAS. (Menanya)
Fase 2: Identifikasi masalah
Guru meminta siswa untuk mengidentifikasi masalah apa saja
yang berkaitan dengan unsur-unsur kerucut dan pembuktian
rumus luas permukaan kerucut. (Menganalisis)
Fase 3: Pengumpulan Data
1. Siswa menentukan unsur-unsur kerucut.
2. Siswa menentukan bangun datar yang terdapat jaring jaring
kerucut.
Fase 4: Pengolahan Data
1. Siswa menentukan panjang busur AB yang dikaitkan
dengan keliling lingkaran alas kerucut. (Critical and
creative)
2. Siswa menentukan luas juring ABC yang dikaitkan dengan
luas dan keliling lingkaran. (Critical and creative)
Fase 5: Pembuktian
Siswa membuktikan luas permukaan kerucut dengan
menggunakan data yang telah diolah ditahap sebelumnya.
(Mencoba)
Fase 6: Generalization (menarik kesimpulan)
3. Siswa menarik kesimpulan tentang rumus luas permukaan
kerucut.
4. Guru meminta perwakilan kelompok secara acak untuk
mempresentasikan hasil diskusi. (Mengkomunikasikan)
5. Siswa diminta mengerjakan Ayo Berlatih pada LAS untuk
menguji pengetahuan mereka.
Penutup 5. Peserta didik bersama-sama dengan guru membuat 20’
kesimpulan mengenai kegiatan yang dilakukan.
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

6. Guru memberikan evaluasi pembelajaran.


7. Menyampaikan pembelajaran pada pertemuan selanjutnya.
8. Pembelajaran ditutup dengan berdoa

3. Pertemuan 1 (2 JP) menggunakan Discovery Learning

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Pendahuluan Pra pembelajaran 15’


1. Guru mengucap salam dan meminta salah satu siswa untuk
memimpin doa sebelum belajar
2. Guru mengkondisikan kelas dalam suasana kondusif untuk
berlangsungnya pembelajaran seperti menanyakan kabar
dan mengecek kehadiran siswa.
3. Guru memberikan informasi tentang materi prasyarat
(lingkaran) yang berkaitan dengan bangun ruang sisi
lengkung (bola).
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin
dicapai.
5. Guru menginformasikan tentang proses pembelajaran yang
akan dilakukan termasuk aspek-aspek yang dinilai selama
proses pembelajaran berlangsung.
6. Guru memotivasi siswa dengan menyampaikan manfaat
mempelajari luas permukaan barngun ruang sisi lengkung
(bola) dalam kehidupan sehari-hari misalnya bola basket.
7. Guru meminta siswa untuk memberikan contoh lain
tentang penerapan bangun ruang sisi lengkung.

Kegiatan Fase 1: Stimulasi 45’


Inti 7. Guru meminta siswa berkumpul dengan kelompok yang
telah ditentukan. (Collaboration)
8. Siswa diminta untuk mengamati masalah yang diberikan
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

oleh guru pada LAS terkait unsur-unsur bola dan proyek


luas permukaan bola. (Mengamati)
9. Guru memancing siswa bertanya atas masalah yang
diberikan pada LAS. (Menanya)
Fase 2: Identifikasi masalah
Guru meminta siswa untuk mengidentifikasi masalah apa saja
yang berkaitan dengan unsur-unsur bola dan pembuktian
rumus luas permukaan bola. (Menganalisis)
Fase 3: Pengumpulan Data
1. Siswa menentukan unsur-unsur bola.
2. Siswa mengumpulkan data yang didapat dari percobaan
dengan menggambar lingkaran dengan jari-jari bola.
Fase 4: Pengolahan Data
1. Siswa menentukan luas permukaan ½ bola yang dikaitkan
dengan luas lingkaran. (Critical and creative)
2. Siswa menentukan luas permukaan 1 bola yang dikaitkan
dengan luas lingkaran. (Critical and creative)
Fase 5: Pembuktian
Siswa membuktikan luas permukaan bola dengan
menggunakan data yang telah diolah ditahap sebelumnya.
(Mencoba)
Fase 6: Generalization (menarik kesimpulan)
1. Siswa menarik kesimpulan tentang rumus luas permukaan
bola.
2. Guru meminta perwakilan kelompok secara acak untuk
mempresentasikan hasil diskusi. (Mengkomunikasikan)
3. Siswa diminta mengerjakan Ayo Berlatih pada LAS untuk
menguji pengetahuan mereka.
Penutup 1. Peserta didik bersama-sama dengan guru membuat 20’
kesimpulan mengenai kegiatan yang dilakukan.
2. Guru memberikan evaluasi pembelajaran.
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

3. Menyampaikan pembelajaran pada pertemuan selanjutnya.


4. Pembelajaran ditutup dengan berdoa

I. Penilaian Hasil Pembelajaran

1. Teknik Penilaian

a. Kompetensi Sikap Spiritual


No. Bentuk Contoh Butir Waktu Keterangan
Teknik
Instrumen Instrumen Pelaksanaan
1 Observasi Lembar Terlampir Saat Penilaian
observasi pembelajaran untuk dan
(Catatan berlangsung pencapaian
Jurnal) pembelajaran
(assessment
for and of
learning)

b. Kompetensi Sikap Sosial


No. Teknik Bentuk Contoh Butir Waktu Keterangan
Instrumen Instrumen Pelaksanaan
1 Observasi Lembar Terlampir Saat pembelajaran Penilaian
observasi berlangsung untuk dan
(catatan pencapaian
jurnal) pembelajaran
(assessment
for and of
learning)

c. Kompetensi Pengetahuan
Bentuk Contoh Butir Waktu Pelaksanaan Keterangan
No Teknik
Instrumen Instrumen
1 Tes Tulis Uraian Terlampir Saat pembelajaran Penilaian untuk
( Lembar berlangsung pembelajaran
Aktivitas (assessment for
Siswa) learning) dan
sebagai
pembelajaran
(assessment as
learning)
d. Kompetensi Keterampilan
Bentuk Contoh Butir Waktu Keterangan
No. Teknik
Instrumen Instrumen Pelaksanaan
1 Kinerja Rubrik Terlampir Saat Penilaian
Unjuk pembelajaran untuk,
Kerja berlangsung sebagai,
dan/atau
pencapaian
pembelajaran
(assessment
for, as, and
of learning)

2. Pembelajaran Remedial
Berdasarkan hasil analisis ulangan harian, peserta didik yang belum mencapai
ketuntasan belajar diberi kegiatan pembelajaran remedial dalam bentuk;
a. bimbingan perorangan atau kelompok
b. penugasan
c. pembelajaran ulang

3. Pembelajaran Pengayaan
Berdasarkan hasil analisis penilaian, peserta didik yang sudah mencapai
ketuntasan belajar diberi kegiatan pengayaan dalam bentuk penugasan untuk
mempelajari soal-soal PAS.

Mengetahui, Jember, 25 Maret 2018


Kepala SMP Guru Mapel Matematika
Lampiran 1
Materi Pembelajaran
Fakta: Ibu Lia membeli sebuah kado celengan berbentuk tabung dan bola basket. Ibu
ingin membungkus kado tersebut sesuai bentuknya. Berapakah kertas kado yng
dibutuhkan oleh Ibu Lia? Ibu Lia juga ingin membuat topi ulangtahun berbentuk
kerucut, berapakah luas kertas yang dibutuhkan Ibu untuk membuatnya?

Konsep dan Prosedural:

Luas Permukaan Bangun Ruang Sisi Lengkung

a. Tabung

L p .tabung=Luas jaring− jaring tabung

¿ 2 × Luas lingkaran+ Luas ABCD

2
¿( 2× π r )+(2 πr × t )

2
¿ 2 π r +2 πrt
b. Kerucut

Menentukan luas juring abcd

Luas juring ABC Panjang busur AB


=
Luas lingkaran Kelilinglingkaran
Luas juring ABC 2 πr
=
πs
2
2 πs
2 πr 2
Luas juring ABC = × π s =πrs
2 πs

L p .kerucut =Luas jaring− jaring kerucut


¿ Luas lingkaran+ Luas juring
2
¿ π r + πrs

c. Bola
Luas permukaan bola dapat diketahui dengan menggunakan bola plastik. Perhatikan
gambar berikut ini.

Pada gambar di atas, menunjukkan bahwa luas permukaan setengah bola adalah 2
kali luas lingkaran dengan ukuran diameter bola dan lingkaran sama. Jika luas
permukaan setengah bola adalah 2 kali luas lingkaran maka dapat diketahui bahwa
luas permukaan sebuah bola sama dengan 4 kali luas lingkaran.

L p .bola =4 × Luas lingkaran


2
¿4 π r
Lampiran 2
LAS (Pertemuan 1)
Lampiran 3
LAS (Pertemuan 2)
Lampiran 4
LAS (Pertemuan 3)
Lampiran 5

Lembar Penilaian Sikap


(Pertemuan 1)

Kelas :
Hari, Tanggal :
Pertemuan ke :
Materi Pokok :
# Berilah tanda ( √ ) pada kolom yang sudah disediakan dibawah ini !
Indikator sikap Tanggung jawab dalam pembelajaran
1. Kurang baik jika sama sekali tidak ada usaha dalam penyelesaian masalah/tugas
baik kelompok maupun individu pada proses pembelajaran
2. Baik jika menunjukkan adanya usaha dalam penyelesaian masalah/tugas baik
kelompok maupun individu pada proses pembelajaran tetapi belum
ajeg/konsisten
3. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha dalam penyelesaian masalah/tugas
baik kelompok maupun individu pada proses pembelajaran

Bentuk instrumen :
Tanggung Jawab
No Nama Siswa
KB B BS
1
2

Keterangan :
BS : Baik Sekali B : Baik KB : Kurang Baik
(Pertemuan 2)
Kelas :
Hari, Tanggal :
Pertemuan ke :
Materi Pokok :

# Berilah tanda ( √ ) pada kolom yang sudah disediakan dibawah ini !


Indikator sikap Percaya diri dalam pembelajaran
1. Kurang baik jika sama sekali tidak ada keberanian baik dalam bertanya atau pun
menjawab dalam proses pembelajaran
2. Baik jika menunjukkan adanya keberanian baik dalam bertanya atau pun
menjawab dalam proses pembelajaran tetapi belum ajeg/konsisten
3. Sangat baik jika menunjukkan adanya keberanian baik dalam bertanya atau pun
menjawab dalam proses pembelajaran

Bentuk instrumen :
Percaya Diri
No Nama Siswa
KB B BS
1
2

Keterangan :
BS : Baik Sekali B : Baik KB : Kurang Baik
(Pertemuan 3)
Kelas :
Hari, Tanggal :
Pertemuan ke :
Materi Pokok :

# Berilah tanda ( √ ) pada kolom yang sudah disediakan dibawah ini !


Indikator sikap Percaya diri dalam pembelajaran
1. Kurang baik jika sama sekali tidak ada keberanian baik dalam bertanya atau pun
menjawab dalam proses pembelajaran
2. Baik jika menunjukkan adanya keberanian baik dalam bertanya atau pun
menjawab dalam proses pembelajaran tetapi belum ajeg/konsisten
3. Sangat baik jika menunjukkan adanya keberanian baik dalam bertanya atau pun
menjawab dalam proses pembelajaran

Bentuk instrumen :
Percaya Diri
No Nama Siswa
KB B BS
1
2

Keterangan :
BS : Baik Sekali B : Baik KB : Kurang Baik
Lampiran 6
Lembar Penilaian Pengetahuan dan Keterampilan

Materi/
No Kompetensi Dasar Bentuk
Sub Indikator Soal
Soal
Materi
1. 3.7 Menjelaskan limit Limit 3.7.1 Mengomunikasikan Uraian
fungsi aljabar Fungsi makna batas (limit)
(fungsi polinom dalam konsep limit.
dan fungsi 3.7.2 Menemukan contoh
rasional) secara aplikasi limit fungsi Uraian
intuitif dan sifat- dalam kehidupan
sifatnya, serta sehari-hari.
menentukan 3.7.3 Menunjukkan limit
eksistensinya kiri dan limit kanan
pada suatu fungsi. Uraian
3.7.4 Menunjukkan limit
suatu fungsi secara
intuitif berdasarkan Uraian
gambar.
3.7.5 Menunjukkan
bentuk tentu dan tak
tentu suatu fungsi
pada titik tertentu
3.7.6 Menjelaskan sifat-
sifat limit suatu Uraian
fungsi.
3.7.7 Menggunakan sifat-
sifat suatu fungsi
dalam menemukan
limit fungsi
tersebut.
3.7.8 Menemukan limit
suatu fungsi aljabar.

2. 4.7 Menyelesaikan 4.7.1 Menggunakan


masalah yang konsep limit dalam
berkaitan dengan limit menyelesaikan
fungsi aljabar masalah yang
berkaitan dengan
limit fungsi aljabar
(polinom dan
rasional).
4.7.2 Menentukan limit
suatu fungsi
dengan
menggunakan cara
pendekatan nilai,
memfaktorkan atau
dengan pergantian
fungsi.
PENGETAHUAN LAS
 Pertemuan 1
 Pertemuan 2
 Pertemuan 3

Anda mungkin juga menyukai