Anda di halaman 1dari 3

PT.

INDONESIA PELITA PRATAMA

MATERIAL SAFETY DATA SHEET (MSDS)

Nama Material CNG


Tanggal Dibuat 18 Agustus 2021
Tanggal Revisi -
No Revisi 00
Referensi PT. Pertamina Gas
Kategori B3 (Flammable)

A. Identifikasi Bahan & Perusahaan


Nama Produk CNG ( Compressed Natural Gas)
Perusahaan PT. Indonesia Pelita Pratama
No Telepon Darurat 0856-9538-3815

B. Komposisi Bahan
Nama Formula Jumlah Satuan
Nitrogen N2 2.85 % Mole
Carbon Dioxide CO2 4.60 % Mole
Methane CH4 84.00 % Mole
Ethane C2H6 3.86 % Mole
Prophane C3H8 2.84 % Mole
i-Butane i-C4H10 0.58 % Mole
n-Butane n-C4H10 0.65 % Mole
i-Pentane i-C4H12 0.24 % Mole
n-Pentane n-C5H12 0.18 % Mole
Hexane Plus C8+ 0.20 % Mole

C. Identifikasi Bahaya
Mudah terbakar.
Compressed Natural Gas (CNG) tidak berwarna, tidak berbau, dan tidak beracun.
Diangkut menggunakan tabung bertekanan tinggi.
Natural Gas dapat dengan mudah menggantikan tempat oksigen di udara.
Pada kondisi level oksigen rendah, dapat menimbulkan pingsan.

1
D. Tindakan Pertolongan Pertama Pada Kecelekaan (P3K) terkena pada :
Terhirup : Segera pindahkan korban ke tempat terbuka dengan udara segar. Kemudian baringkan,
bila korban kesulitan bernafas, beri alat bantu pernafasan dengan oksigen. Segera hubungi petugas
kesehatan atau dokter.

E. Tindakan Penanggulangan Kebakaran


Api dapat di padamkan dengan menggunakan CO2, Dry Chemical, atau gas Halocarbon.
Hentikan aliran gas. Gunakan spray air untuk mendinginkan sekelilingnya agar tidak terjadi
kebakaran lanjutan dan kemungkinan ledakan.
F. Tindakan Penanggulangan pada Saat Kebocoran
Hentikan aliran gas di valve hulu, jauhkan segala sumber pemicu api dari sumber
kebocoran

G. PenyimpanandanPenangananBahan
▪ Hindarkan sekeliling Container CNG dari bahaya api.
▪ Beri tanda-tanda peringatan bahaya gas bertekanan tinggi dan tanda bahaya
mudah terbakar.
▪ Periksa secara berkala semua valve dalam keadaan tertutup, untuk mengetahui
adanya kebocoran dini gunakan air sabun untuk menyemprot lokasi-lokasi diduga
terjadi kebocoran kecil.

H. Alat Pelindung Diri


Dalam menangani kegiatan yang berhubungan dengan gas maka diperlukan alat
perlindungan diri sehari-hari : pakai sepatu safety, helmet, ear plug.

I. Sifat - sifatFisikdan Kimia


▪ Bentuk Fisik ▪ Gas
▪ Berbau
▪ Tidak Berwarna
▪ Mudah Terbakar

▪ Flash Point -306 oF (-188oC)


▪ Auto-ignation Point 1076 oF (580oC)
▪ Boiling Point ( 1 atm) -258,7 °F (-161,5 °C)
▪ Freezing Point / Melting Point : -296,5 °F (-182,5 °C)
▪ Vapor Pressure (at 70 °F(21,1 °C) and 1 atm Permanent, no condensable gas
▪ Specific Gravity Gas (at 60 °F and 1 atm) 0.58329
▪ Gas Density (at 70 °F(21,1 °C) and 1 atm 0,042 lb/ft3

2
J. Reaktifitas dan Stabilitas
Stabilitas Kimia Stabil
Material yang harus di hindari Oksigen, Halogen, Oksidiser

K. Informasi Toksiologi
Tidak bersifat korosif terhadap kulit

L. Informasi Ekologi
Tidak ada informasi yang tersedia

M. Pembuangan Limbah
Tidak ada informasi yang tersedia

N. Informasi Pengangkutan
Label Pengangkutan Flammable Gas

O. Peraturan Perundang - undangan


SK Dirjenhubdar 725 tahun 2004 tentang Penyelenggaraan Pengangkutan Bahan Beracun
Dan Berbahaya di Jalan Raya

P. Informasi Lain yang Diperlukan


Tidak ada informasi yang tersedia

Anda mungkin juga menyukai