Anda di halaman 1dari 7

TEFA PEMBENIHAN LELE

SUPM NEGERI KOTAAGUNG

Jl. Pantai Harapan Way Gelang, Kotaagung Barat Tanggamus

Berlaku Efektif : 04 Januari 2023


STANDART OPERASIONAL Revisi :
PROSEDUR SOP 03 Tanggal Revisi : -
Halaman : 1 dari 5
PEMIJAHAN Disiapkan oleh Kepala
Instalasi Budidaya Ikan
: Indri Gustarina, SP
Nirmansah
IKAN LELE Diperiksa oleh Waka
: Toratno, S.St.Pi, MP
Sardik
Diperiksa oleh
Khaerudin HS, S.Pi.,
Kepala SUPM Negeri :
M.Si
Kotaagung

1. TUJUAN
Bertujuan untuk melakukan pemijahan ikan lele sesuai dengan standar pemijahan
ikan lele yang menghasilkan benih dengan kualitas unggul.

2. RUANG LINGKUP
Pemijahan Ikan lele terdiri dari beberapa ruang lingkup yaitu sebagai berikut :
a. Persiapan Media Pemijahan dan Pemeliharaan
b. Seleksi induk matang gonad
c. Pemijahan Induk
d. Penetasan

3. ACUAN
Acuan dalam pembuatan SOP ( Standar Operasional Prosedur ) pemijahan ikan koi
menggunakan :
a. Keputusan Menteri Pertanian No. 26/Kpts/OT.210/1/98 tentang Pedoman
Pengembangan Perbenihan Perikanan Nasional dalam konsiderans.
b. Standar Nasional Indonesia ( SNI ) : 8035:2014 tentang Cara Pembenihan Ikan
yang Baik
c. Standar Nasional Indonesia ( SNI ) : 8035:2019 tentang Pembenihan Ikan Lele

4. DEFINISI
Pemijahan merupakan proses pembuahan sel telur yang dimiliki oleh ikan betina
oleh sel sperma yang dimiliki oleh ikan jantan dengan tujuan untuk menghasilkan
bibit ikan yang baik. Pada umumnya, ikan dapat melakukan pembuahan dengan
sendirinya, namun risiko kegagalannya juga besar, karena tidak adanya
pemantauan. Maka dari itu, penting bagi seorang pembudidaya memahami teknik
pemijahan agar bibit yang dihasilkan optimal sesuai Prosedur yang ditetapkan.
TEFA PEMBENIHAN LELE
SUPM NEGERI KOTAAGUNG

Jl. Pantai Harapan Way Gelang, Kotaagung Barat Tanggamus

Berlaku Efektif : 04 Januari 2023


STANDART OPERASIONAL Revisi :
PROSEDUR SOP 03 Tanggal Revisi : -
Halaman : 2 dari 5
PEMIJAHAN Disiapkan oleh Kepala
Instalasi Budidaya Ikan
: Indri Gustarina, SP
Nirmansah
IKAN LELE Diperiksa oleh Waka Sardik : Toratno, S.St.Pi, MP
Diperiksa oleh
Khaerudin HS, S.Pi.,
Kepala SUPM Negeri :
M.Si
Kotaagung

5. PENANGGUNG JAWAB
a. Kepala Instalasi dan Pengelola : Indri Gustarina dan Nirmansah bertanggung jawab
dalam pelaksanaan Pembenihan Ikan Lele
b. Wakil kepala Sekolah : Toratno bertanggung jawab dalam memastikan
pelaksanaan, Monitoring dan evaluasi telah sesuai dengan prosedur yang telah
ditentukan dan SNI yang ada.

6. PROSEDUR KERJA
a. Persiapan Media Pemijahan dan Pemiliharaan
Konstruksi bak Pemijahan dan pemeliharaan:
- Luas bak fiber dengan panjang 4,5-5 m dan lebar 2,5 -3 m tinggi 30-40
cm(disesuaikan dengan keadaan tempat) untuk bak pemijahan
- Luas bak fiber 7x3 m tinggi air 50 -75 cm (disesuaikan dengan keadaan
tempat) untuk bak pemeliharaan
- Dasar dan dinding harus kedap air dan dicek agar tidak ada kebocoran
- Tempat pemasukan air berupa pipa yang dilengkapi dengan saringan dan
pengatur debit air.
- Penyiapan kakaban dari ijuk sapu, 1 pasang induk membutuhkan 4 kakaban
- Penyiapan mesin blower dan aerasi dibeberapa titik bak fiber

b. Persiapan Induk
Langkah Kerja
 Siapkan alat dan bahan yang diperlukan
 Tangkap induk pada kolam pemeliharaan menggunakan jaring payang
 Penangkapan induk dilakukan dengan hati-hati
 Penangkapan induk dilakukan oleh 3 orang, 2 orang di setiap ujung payang
satu orang di tengah
 Payang diarahkan ke salah satu ujung kolam induk, dengan memegang
pemberat di arahkan ke dinding dan bagian pemberat payang diangkat
TEFA PEMBENIHAN LELE
SUPM NEGERI KOTAAGUNG

Jl. Pantai Harapan Way Gelang, Kotaagung Barat Tanggamus

Berlaku Efektif : 04 Januari 2023


STANDART OPERASIONAL Revisi :
PROSEDUR SOP 03 Tanggal Revisi : -
Halaman : 3 dari 5
PEMIJAHAN Disiapkan oleh Kepala
Instalasi Budidaya Ikan
: Indri Gustarina, SP
Nirmansah
IKAN LELE Diperiksa oleh Waka Sardik : Toratno, S.St.Pi, MP
Diperiksa oleh
Khaerudin HS, S.Pi.,
Kepala SUPM Negeri :
M.Si
Kotaagung

 Pindahkan induk yang tertangkap ke dalam baskom ,meggunakan serokan


 Periksa induk ikan lele hasil tangkapan untuk dipilih induk koi yang matang
gonad
 Menentukan induk matang gonad dengan ciri dan karakter sesuai biologi
induk ikan lele, sebagai berikut :

Induk Betina: Induk Jantan :

 Bobot lebih dari 0,5 kg  Bobot lebih dari 0,5 kg


 Perutnya buncit membesar  Alat kelaminnya berwarna
kearah anus, jika diraba akan kemerahan
terasa lembek dan lembut  Alat kelaminnya terlihat
 Pergerakannya lambat dan jinak sangat jelas dan meruncing
 Alat kelaminnya berbentuk bulat  Tubuhnya meramping dan
dan membengkak berwarna gerakannya aktif dan lincah
kemerahan  Terjadi perubahan warna kulit
 Warna tubuhnya berubah menjadi tubunhnya menjadi coklat
warna coklat kemerahan kemerahan
 Jika perut diurut akan keluar
cairan berwarna kuning tua
TEFA PEMBENIHAN LELE
SUPM NEGERI KOTAAGUNG

Jl. Pantai Harapan Way Gelang, Kotaagung Barat Tanggamus

Berlaku Efektif : 04 Januari 2023


STANDART OPERASIONAL Revisi :
PROSEDUR SOP 03 Tanggal Revisi : -
Halaman : 4 dari 5
PEMIJAHAN Disiapkan oleh Kepala
Instalasi Budidaya Ikan
: Indri Gustarina, SP
Nirmansah
IKAN LELE Diperiksa oleh Waka Sardik : Toratno, S.St.Pi, MP
Diperiksa oleh
Khaerudin HS, S.Pi.,
Kepala SUPM Negeri :
M.Si
Kotaagung

Perbedaan Induk jantan dan betina matang gonad :

Induk jantan Induk Betina

c. Pemijahan
Prosedur Kerja :
- Memasukkan induk jantan dan betina dengan perbandingan 1:2 pada sore
hari sekitar pukul 15:00 WIB, kemudian tutup dengan paranet agar tidak
melompat
- Pemijahan biasanya terjadi pukul 24.00 WIB sampai pukul 04:00 WIB,
besok paginya setelah pemijahan betina akan meletakkan telur pada
kakaban dan bersamaan jantan akan menyemprotkan spermanya kepada
telur tersebut
- Telur yang terbuahi akan berwarna kuning bening, sedangkan telur yang
tidak terbuahi akan berwarna kuning kehijauan.
- Telur yang terbuahi akan menetas setelah 48 jam atau 2 hari
TEFA PEMBENIHAN LELE
SUPM NEGERI KOTAAGUNG

Jl. Pantai Harapan Way Gelang, Kotaagung Barat Tanggamus

Berlaku Efektif : 04 Januari 2023


STANDART OPERASIONAL Revisi :
PROSEDUR SOP 03 Tanggal Revisi : -
Halaman : 5 dari 5
PEMIJAHAN Disiapkan oleh Kepala
Instalasi Budidaya Ikan
: Indri Gustarina, SP
Nirmansah
IKAN LELE Diperiksa oleh Waka Sardik : Toratno, S.St.Pi, MP
Diperiksa oleh
Khaerudin HS, S.Pi.,
Kepala SUPM Negeri :
M.Si
Kotaagung

d. Penetasan
- Setelah induk bertelur induk dilepaskan ditempat induk semula dan
diusahakan kualitas air dan suhu tetap normal dan stabil
- Apabila suhu dibawah 27ºC suhu dinaikan menggunakan water heater agar
suhu bisa mencapai 28ºC
- Setelah semua telur menetas semua kakaban diangkat kerena jika kakaban
tidak segera di angkat dikhawatirkan telur yg tidak menetas akan membusuk
menjadi bakteri dan mempengaruhi benih yang menetas
- Benih 3 hari tidak diberi makan karena ada kandungn eggyolk diperutnya,
setelah 3 hari baru diberi kuning telur yang direbus dan dibuat larutan.
- Tahapan selanjutnya yaitu pendederan benih yang akan dibahas ke dalam
SOP Pemeliharaan Larva dan benih ikan lele.

7. DOKUMEN TERKAIT
a. Form 01 : Seleksi Induk Matang Gonad
b. Form 02 : Pemijahan

No Nama Jabatan Paraf

1 Khaerudin HS, S.Pi., M.Si Kepala SUPM Kotaagung

2 Toratno, S.St.Pi Wakil kepala Bidang Sardik

3 Indri Gustarina, S.P Kepala Instalasi Budidaya Ikan


Jl. Pantai Harapan Way Gelang, Kecamatan Kotaagung Barat Kabupaten Tanggamus, Lampung

Berlaku Efektif : 04 Januari 2023


FORMULIR 01 Revisi :
Tanggal Revisi : -
SELEKSI INDUK Halaman
Disiapkan oleh Kepala Instalasi
:
:
1 dari 1
Indri Gustarina, S.P
Diperiksa oleh Waka Sardik : Toratno, S.St.Pi, M.P
Diperiksa oleh
: Khaerudin HS, S.Pi., M.Si
Kepala SUPM Negeri Kotaagung

Jumlah Induk ( ekor ) Jumlah Induk Matang Gonad ( ekor )


gal Paraf Petugas Ketera
Jantan Betina Jantan Betina

TEACHING FACTORY ( TEFA ) PEMBENIHAN IKAN KOI


SUPM NEGERI KOTAAGUNG
Jl. Pantai Harapan Way Gelang, Kecamatan Kotaagung Barat Kabupaten Tanggamus, Lampung

Berlaku Efektif : 04 Januari 2023


FORMULIR 02 Revisi :
Tanggal Revisi : -
PEMIJAHAN Halaman
Disiapkan oleh Kepala Instalasi
:
:
1 dari 1
Indri Gustarina, S.P
Diperiksa oleh Waka Sardik : Toratno, S.St.Pi, M.P
Diperiksa oleh
: Khaerudin HS, S.Pi., M.Si
Kepala SUPM Negeri Kotaagung

ggal Jumlah Induk Matang Gonad Estimasi Jumlah Estimasi Paraf Petugas Keter
( ekor ) Telur ( butir ) Jumlah Larva
Jantan Betina ( ekor )

Anda mungkin juga menyukai