Anda di halaman 1dari 1

Soal Ujian Akhir Semester 1 2023/2024

Mata kuliah : Mesin Energi Baru Terbarukan


Nomor mata kuliah : C 12060308
Tanggal : 25 Januari 2024
Dosen : Ir.Septa Hamid, MSi.
Waktu : 60 menit
Jumlah soal : 15 soal essay
===========================================================================

Petunjuk :
- Jawab secara berurutan
- Jawaban diketik yang rapi dan jelas
- Lengkapi dengan gambar dan diagram yang relevan
- Gunakan referensi bahan kuliah dan sumber lain yang relevan

SOAL

1. Jelaskan jenis-jenis PLTB beserta kelebihan dan kekurangannya


2. Jelaskan berapa kapasitas maksimum energi angin yang bisa dimanfaatkan pada PLTB
3. Bagaimana prospek penggunaan PLTB di Indonesia ? Jelaskan
4. Jelaskan ada berapa macam sistem pemanfaatan bioenergi menjadi pembangkit listrik
5. Jelaskan macam-macam teknologi pemanfaatan energi biomass untuk pembangkit listrik
6. Jelaskan apa kendala dan tantangan pemanfaatan biofuel di Indonesia
7. Jelaskan jenis-jenis PLTS dan prinsip kerjanya
8. Jelaskan apa kendala dan tantangan penggunaan PLTS PV-rooftop di Indonesia
9. Jelaskan apa yang dimaksud dengan PLTS CSP (Concentrated Solar Power) dan jenis-jenisnya
10. Bagaimana prospek penggunaan PLTS CSP di Indonesia ? Jelaskan
11. Jelaskan ada berapa macam sistem pemanfaatan air laut menjadi pembangkit listrik
12. Jelaskan apa perbedaan cara kerja pembangkit OTEC close cycle dan open cycle
13. Jelaskan apa kendala dan tantangan pengembangan pemanfaatan potensi air laut untuk
pembangkit listrik di Indonesia
14. Bagaimana perkembangan penggunaan energi terbarukan di Indonesia ? Jelaskan
15. Jenis pembangkit energi terbarukan apa yang harus diprioritaskan pembangunannya untuk
memenuhi target bauran energi di Indonesia ? Jelaskan

Anda mungkin juga menyukai