Anda di halaman 1dari 25

KIM 104

KIMIA SAINS DAN


TEKNOLOGI
3(2-1)

Tim DPKU Kimia


• Judul Mata Kuliah : Kimia Sains dan Teknologi
• Nomor Kode/SKS : KIM 104/3(2-1)
• Semester / Tahun : Gasal / 2021-2022
• Deskripsi Singkat :
Mata kuliah ini mendorong mahasiswa untuk mengaktualisasikan Kimia sebagai
Central of Science untuk landasan IPTEK di bidang pertanian, kelautan, dan biosains
tropika. Landasan teori akan diawali dengan memberikan wawasan kontribusi Kimia
di bidang teknologi dunia, hubungannya dengan ilmu pengetahuan lainnya,
mengefisiensikan atom untuk sintesis produk, dinamika dan laju perubahan produk
serta pemanfaatan produk untuk pengembangan teknologi bagi kesejahteraan
makhluk hidup.
• Capaian Pembelajaran:
1. Mampu memahami Kimia sebagai Central of Science untuk IPTEK di
bidang pertanian, kelautan, dan biosains tropika
2. Mampu mengaplikasikan konsep Kimia untuk mendesain struktur,
dinamika dan laju perubahannya dalam sistem kehidupan terkait
eksplorasi energi untuk masa depan.
3. Mampu berkomunikasi dan menyampaikan pendapat dan gagasan secara
logis untuk menyelesaikan suatu masalah serta menghargai pendapat
orang lain.
4. Mampu berkolaborasi dan bekerjasama melalui kerja kelompok dengan
memperhatikan aspek keselamatan, kesehatan kerja, dan lingkungan.
Periode UTS
1. Invensi Kimia Pengubah Wajah Dunia 1x 16 Agustus
2. Green Chemistry: Arsitektur Kimia 1x s/d
3. Dinamika Wujud Materi 1x
4 Oktober
4. Green Chemistry:
2021
Atom Ekonomi, Larutan, dan Sifat koligatif 2x
5. Energi Menuju Stabilitas: Termodinamika 1x
6. Tugas Video UTS 1x UTS: 5-16
Oktober 2021
Periode UAS
1. Energi Menuju Stabilitas: Kesetimbangan Kimia 1x
2. Asam Basa Kehidupan 1x 18 Oktober
3. Laju Perubahan dalam Sistem Kehidupan dan
s/d
Rekayasanya 1x
4. Elektrokimia sebagai Teknologi Energi Untuk Masa 6 Desember
Depan 1x 2021
5. Molekul Penyusunan Kehidupan 2x
6. Tugas Video UAS 1x UAS: 7-18
Desember 2020
BUKU AJAR

Judul : Judul :
Kimia Dasar- Konsep- General Chemistry – The
konsep Inti Essential Concepts
Pengarang : Pengarang :
Raymond Chang Raymond Chang
Penerbit : Kennetg A Goldsby
Erlangga Penerbit :
ISBN : McGraw Hill
979 781 039 9 ISBN-13 : 978-0073402758
ISBN-10 : 0073402753
Judul :
Chemistry – An Introduction to Judul :
General, Organic, and Conceptual Chemistry
Biological Chemistry
Pengarang :
Pengarang :
John Suchocki
Karen C Timberlake
Penerbit :
Penerbit :
Pearson
Pearson
ISBN-13 : 978-0321804419
ISBN-13 : 978-0134421353
ISBN-10 : 0321804414
ISBN-10 : 0134557336
Bahan Kuliah dan Praktikum untuk Mahasiswa

File pdf materi kuliah, penuntun dan laporan praktikum


dapat diunduh di

course.ipb.ac.id
Mahasiswa wajib enrol MK KIM104 – Kimia Sains dan Teknologi
di course.ipb.ac.id,
enrolment key masing-masing kelas diinfokan melalui Komti
Kuliah
• Kegiatan kuliah dilaksanakan secara daring menggunakan
metode sinkron atau asinkron atau kombinasi keduanya dalam
satu waktu:

1) Secara sinkron:
a) Menggunakan Zoom minimal 3x per periode
UTS/UAS, pertemuan 1 (pendahuluan/penjelasan
kontrak kuliah), 7 dan 14 (pemutaran video) wajib
dilaksanakan secara sinkron.

b) Video rekaman kuliah akan dibagikan kepada


mahasiswa
Kuliah
2) Secara asinkron
a) Boleh menggunakan grup Whatsapp (WAG), forum
diskusi atau fitur lainnya pada course.ipb.ac.id (Course).
b) Mahasiswa wajib bergabung pada WAG kelas masing-
masing dan enrol MK KIM104 – Kimia Sains dan
Teknologi di Course.
c) Selain WAG dan Course, kuliah asinkron juga
diperkenankan menggunakan platform lain.
d) Jika kuliah dilaksanakan secara asinkron penuh,
penjelasan materi kuliah oleh dosen akan diberikan
melalui rekaman suara, ppt audio, video penjelasan, dsb,
dan dibagikan kepada mahasiswa sebelum kuliah
berlangsung
Tugas Video Kuliah

1. Tugas video kuliah dibuat per kelompok yang terdiri atas 4-5
mahasiswa.
2. Dalam 1 semester, setiap kelompok diwajibkan membuat tugas
video singkat sebanyak 1 kali dengan tema yang sudah ditentukan
(tema video ditentukan kemudian)
3. Video dibuat dengan durasi maksimal 2 menit, format file AVI, mp4,
dan maksimum ukuran file 20 MB.
4. Video dipresentasikan pada kuliah pekan 7 dan 14
Kuis
• Kuis diadakan sebanyak 2 kali dalam 1 semester secara daring
melalui Course
• Kuis dilaksanakan di luar jadwal kuliah yang waktunya akan
diinformasikan lebih lanjut melalui WAG Komti Kimia

Ujian
• Ujian dilakasanakan 2x yaitu ujian tengah semester (UTS) dan ujian
akhir semester (UAS) secara daring pada situs ujian IPB (assess{1, 2,
3}.ipb.ac.id)
• Mengerjakan Pernyataan Kejujuran sebelum mengakses soal ujian
• Jadwal UTS dan UAS mengikuti jadwal yang ditetapkan oleh IPB

Mahasiswa yang TERBUKTI terlibat KECURANGAN UJIAN akan diberikan


NILAI E
PRAKTIKUM KIMIA
Kegiatan Praktikum:
1. Praktikum Daring
2. Praktikum Mandiri
3. Presentasi Video Praktikum
Mandiri dan Diskusi
4. Responsi
5. Ujian Praktikum
Kehadiran praktikum harus 100%

Kegiatan praktikum secara detail akan disampaikan pada Penjelasan


Praktikum di praktikum pertemuan pertama sesuai dengan jadwal
praktikum masing-masing kelas
Penjelasan Praktikum WAJIB dihadiri oleh seluruh mahasiswa
Komponen Nilai Akhir
Huruf Mutu
Komponen Bobot (%) A>=80
UTS 30 80>AB>=75 Mahasiswa berhak
75>B>=70 melakukan konfirmasi
UAS 30 70>BC>=65 terhadap nilai ujian pada
kurun waktu yang ditentukan
Kuis 10 65>C>=55 jika terjadi kesalahan
55>D>=45 koreksi/penialaian
Tugas 5 E<45
Praktikum 25
• NILAI PRAKTIKUM=
(0,5 ×Nilai praktikum daring) + (0,2×Nilai praktikum mandiri) +
(0,3×Nilai Ujian Praktikum)

• Nilai Praktikum Daring = (0.4×kuis) + (0.6×laporan)


Kisaran nilai:
 Kuis 0-100
 Laporan 0-80
Kehadiran Kuliah
1. Kehadiran kuliah:
a. Kehadiran kuliah dan Praktikum diisi pada aplikasi IPB
mobile (IPBM)
Dosen akan mengisi Berita Acara Kuliah/Praktikum di
IPBM setiap minggu dan mahasiswa dapat mengisi
presensi
b. Mahasiswa memiliki toleransi untuk tidak mengikuti kuliah
sebanyak 20% (total 3 dari 14x pertemuan periode UTS dan
UAS)
c. Kehadiran kuliah 14x pertemuan akan menjadi pertimbangan
dalam penetuan nilai akhir pada rentang border.
Kehadiran Kuliah
d. Mahasiswa yang kehadiran kuliahnya kurang maka tidak
diizinkan ikut ujian (cekal).
2. Mahasiswa yang tidak dapat mengikuti kuliah memberikan
informasi ketidakhadiran kepada Dosen kelas

3. Kehadiran kuliah dapat diganti dengan mengikuti kuliah


pengganti di jadwal lain yang TIDAK BENTROK dengan
kegiatan akademik (kuliah/praktikum/responsi) lain, dengan
menunjukkan surat keterangan dari DPKU

4. Alasan ketidakhadiran yang diperbolehkan adalah sakit dan


kedaruratan (musibah, keluarga inti meninggal), atau mewakili
IPB pada kegiatan lomba atau kompetisi lainnya
Kehadiran Kuliah

5. Jika mahasiswa mengalami masalah koneksi internet sehingga


menghambat kehadiran kuliah, mahasiswa juga
menginformasikan kepada dosen kelas.
Prosedur Penggantian Kuliah

Diperbolehkan mengganti kuliah di waktu lain jika memiliki surat izin resmi
dari DPKU/Rektor/Wakil Rektor Pendidikan& Kemahasiswaan
(Selain alasan sakit, surat izin harus diurus ke DPKU sebelum hari-H)

1) Mengurus surat izin/keterangan resmi ke DPKU

2) Setelah mendapatkan surat izin/keterangan dari DPKU,


mahasiswa mengirimkan surat tersebut ke email:
ppku-kim@apps.ipb.ac.id untuk mendapatkan info waktu
kuliah pengganti.
Prosedur Penggantian Kuliah

3) Setelah mendapatkan info waktu pengganti, mahasiswa


mengikuti kuliah sesuai dengan waktu yang telah
ditetapkan

4) Mahasiswa yang akan mengikuti kuliah pengganti wajib


lapor/meminta izin kepada dosen kelas di waktu pengganti
tersebut
Tim Pengelola Kimia DPKU
dan Dosen Pengajar
Tim Pengelola Kimia DPKU

Dr. Trivadila, SSi, Dr. Zaenal Abidin, Dr. Auliya Zulhan Arif, MSi
MSi SSi, MAgr Ilmiawati, MSi

Koordinator MK Kimia Sains dan Teknologi (KIM104)

Dr. Trivadila, SSi,


MSi
ST12
Dosen Pengajar
ST13

Dr. Sri Mulijani, Drs. Ahmad Dr. Trivadila, SSi, Sri Sugiarti, MSi,
MSi Sjahriza, MSi MSi PhD
ST14 ST15

Dr. Deden Dr. Charlena, MSi Dr. Charlena, MSi Dr. Komar
Saprudin, MSi Sutriah, MSi
ST16
Dosen Pengajar
ST17

Dr. Sri Mulijani, Dr. Tetty Kemala, Dr. Deden Drs. Dudi Tohir, MSi
MSi MSi Saprudin, MSi
ST18 ST19

Betty Marita Dr. Zaenal Abidin, Drs. Dudi Tohir, MSi


Zulhan Arif, MSi
Soebrata, SSi, MSi MSc.Agr
ST20
Dosen Pengajar
ST21

Drs. Ahmad Dr. Tetty Kemala, Dr. Komar Dr. Gustini


Sjahriza, MSi MSi Sutriah, MSi Syahbirin, MSi

ST22 ST23

Prof. Dr. Dyah Dr. Auliya Dr. Zaenal Abidin, Dr. Trivadila, SSi,
Iswantini, MSc.Agr Ilmiawati, MSi MSc.Agr MSi
ST24
Dosen Pengajar
ST25

Dr. Muhammad. Zulhan Arif, MSi Betty Marita


Farid, MSi Dr. Auliya
Soebrata, SSi, MSi
Ilmiawati, MSi
ST26

Dr. Trivadila, SSi, Prof. Dr. Dyah


MSi Iswantini, MSc.Agr
Dosen Pengajar
INTST01 INTST02

Luthfan Irfana, SSi, Sri Sugiarti, MSi,


Dr. Henny Prof. Ir. Suminar S PhD
MSi
Purwaningsih, MSi Achmadi, MS, PhD

Anda mungkin juga menyukai