Anda di halaman 1dari 3

IDENTIFIKASI PAKET

Paket Penyedia

No Penyedia
1 Pengadaan Barang,
2 Jasa Kontuksi
3 Jasa konsultan Perencana
4 Jasa konsultan Pengawasan
Jasa Apresial
5 ATK
6 Makan dan Minum
7 Cetak
Fotokopi/penggandaan
8 Makan lembur
9 Servis kendaraan
10 Sewa Kendaraan, Alat, Sound , Tempat
11 Percetakan
12 Publikasi
13 Bantuan Hibah barang yang dilaksanakan OPD

Paket Penyedia Dikecualikan -> Penunjukan Langsung

Dikecualikan dari ketentuan dalam Peraturan Presiden ini adalah:


a. Pengadaan Barang/Jasa pada Badan Layanan Umum;
b. Pengadaan Barang/Jasa yang dilaksanakan berdasarkan tarif yang dipublikasikan secara luas kepada masyarakat;
c. Pengadaan Barang/Jasa yang dilaksanakan sesuai dengan praktik bisnis yang sudah mapan; dan/atau
d. Pengadaan Barang/Jasa yang diatur dengan ketentuan peraturan perundang-undangan lainnya.

Pengadaan Barang/Jasa yang dilaksanakan berdasarkan tarif barang/jasa yang dipublikasikan secara luas ini yang :
1. telah memiliki harga satuan yang telah ditetapkan oleh pemerintah
2. pungutan yang telah ditetapkan oleh pemerintah, atau
3. bea yang telah ditetapkan oleh pemerintah

No Penyedia DIKECUALIKAN
1 Listrik;
2 Telepon/komunikasi
3 Air bersih;
4 Koran;
5 Bahan Bakar Gas
6 Bahan Bakar Minyak, Pembelian
premium
7 Pajak Kendaraan Tahunan
8 Pajak KIR
9 BLU/BLUD
10 Beli Tanah
11 Dana Bos

Paket Swakelola

No Swakelola
1 Honorarium, Narasumber, Upah tenaga kerja,
2 Perjalanan Dinas
3 Upah Lembur
4 Iuran
5 Dana Bos
6 Bantuan Hibah barang atau uang yang dilaksanakan
oleh Masyarakat dan organisasi masyarakat

Identifikasi paket [penyedia / swakelola]

Metode pemilihan diisi :


a. E-purchasing untuk pembelian barang/jasa melalui system catalog elektronik
b. Pengadaan Langsung untuk pengadaan barang/jasa lainnya, pekerjaan konstruksi sampai dengan
Rp.200.000.000,- dan pengadaan Jasa Kosultansi untuk nilai sampai dengan Rp.100.000.000,-
c. Penunjukan Langsung untuk pemilihan penyedia barang/jasa dalam keadaan tertentu
d. Tender Cepat untuk pengadaan barang/jasa yang spesifikasi dan volume pekerjaannya sudah dapat
ditentukan secara rinci, dan penyedia sudah terkualifikasi di SiKAP
e. Tender.untuk pemilihan penyedia barang/jasa lainnya dan pekerjaan konstruksi dengan nilai diatas
Rp.200.000.000,-
f. Seleksi untuk pemilihan penyedia jasa konsultansi dengan nilai diatas Rp.100.000.000,-

Pelaksanaan Pemilihan
Tender dan seleksi menggunakan aplikaski SPSE oleh Pokja
Untuk Pengadaan langsung dan swakelola menggunakan aplikasi SPSE Non Tender, yang terdiri dari Non
Tender Transaksional, Non Tender Pencatatan dan Pencatatan Swakelola oleh PPK, dengan ketentuan sbb

Pengadaan Langsung Swakelola


(Non Tender) Transaksional (Non tender) Pencatatan Pencatatan Swakelola
- Pengadaan dengan bukti SPK : - Pengadaan barang/Jasa - Pengadaan yang
o Jasa konsultansi nilai sampai lainnya dengan Bukti dilakukan dengan
dengan 100.000.000 pembayaran/pembelian swakelola
o Barang /Jasa lainnya nilai sampai (nota, struk, invoice, dll) nilai
dengan 200.000.000 sampai dengan 10.000.000
o Jasa Konstruksi nilai sampai - Pengadaan barang/Jasa
dengan 200.000.000 lainnya dengan Bukti Kwitansi
nilai sampai dengan
50.000.000
- Jasa konsultan perorangan
nilai sampai dengan
5.000.000
- Pengadaan dengan Penyedia yang
sudah masuk disikap
- Harus dilakukan sesuai jadwal - Dilakukan pencatatan setelah - Pencatatan
aplikasi SPSE Non Tender transaksi (maksimal dapat dilakuakan setelah
dilakukan sesuai aliran kas) transaksi
- Satu paket (buat paket) untuk - Satu paket bisa
satu transaksi untuk banyak
transaksi, sesuai
dengan realisasi

Anda mungkin juga menyukai