Anda di halaman 1dari 6

Kisi-kisi Assesmen Akhir Semester

Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti


Tahun Ajaran 2023/2024
Kelas/Semester : XII / Ganjil

Materi :

1.) Beriman kepada hari Akhir


2.) Beriman kepada Qodho dan Qodar
3.) Beribadah kepada Allah dan Bersyukur
4.) Berpikir kritis dan demokrasi
5.) Pernikahan dalam Islam
6.) Rahmat Islam bagi Nusantara

Bentuk Soal : Pilihan Ganda dan Uraian

Jumlah : 40 (PG, PG Kompleks, Cek List, Benar-Salah, Isian Singkat)

Durasi Mengerjakan : 90 menit

Tahun Ajaran : 2023-2024

Kisi-kisi PAS Ganjil Pendidikan Agama Islam Kelas XII Tahun Ajaran 2023 1
Lev Dimensi Bentuk
No Materi Kompetensi Dasar Indikator Soal
Kognitif Pengetahuan Soal
Beriman kepada Menganalisis dan mengevaluasi makna Ditampilkan Q.S ali Imran ayat 185. Peserta didik
1 C4 Faktual PG
Hari Akhir iman kepada hari akhir. dapat menganalisis makna yang terkandung.
Beriman kepada Menganalisis dan mengevaluasi makna Ditampilkan sebuah pernyataan. Peserta didik
2 C4 Konseptual PG
Hari Akhir iman kepada hari akhir. dapat menganalisis tahapan / periode hari akhir.
Beriman kepada Menganalisis dan mengevaluasi makna Ditampilkan sebuah pernyataan. Peserta didik
3 C4 Konseptual PG
Hari Akhir iman kepada hari akhir. dapat menganalisis tahapan / periode hari akhir.
Beriman kepada Menganalisis dan mengevaluasi makna Ditampilkan sebuah pernyataan. Peserta didik
4 C4 Konseptual Benar-Salah
Hari Akhir iman kepada hari akhir. dapat menganalisis tahapan / periode hari akhir.
Beriman kepada Menganalisis dan mengevaluasi makna Ditampilkan sebuah pernyataan. Peserta didik
5 C4 Konseptual Benar-Salah
Hari Akhir iman kepada hari akhir. dapat menganalisis tahapan / periode hari akhir.
Disajikan kasus yang terkait dengan kehidupan
Beriman kepada Menganalisis dan mengevaluasi makna sehari-hari. Peserta didik dapat mengevaluasi PG
6 C5 Konseptual
Hari Akhir iman kepada hari akhir. contoh perilaku yang mencerminkan beriman Kompleks
kepada hari akhir.
Disajikan kasus yang terkait dengan kehidupan
Beriman kepada Menganalisis dan mengevaluasi makna
7 C5 Konseptual sehari-hari. Peserta didik dapat mengevaluasi PG
Hari Akhir iman kepada hari akhir.
manfaat dari beriman kepada hari akhir.
Disajikan beberapa pernyataan. Peserta didik
Beriman kepada Menganalisis dan mengevaluasi makna dapat mengevaluasi tanda-tanda seseorang PG
8 C5 Metakognisi/HOTS
Hari Akhir iman kepada hari akhir. yang beriman kepada hari akhir dihubungkan Kompleks
dengan sikap pelajar Indonesia.
Beriman kepada Menganalisis dan mengevaluasi makna Disajikan pernyataan. Peserta didik dapat
9 C4 Faktual
Qodho dan Qodar iman kepada qadha dan qodar. menganalisis makna Qodho dan Qodar.
Beriman kepada Menganalisis dan mengevaluasi makna Disajikan beberapa pernyataan. Peserta didik
10 C5 Konseptual Cek List
Qodho dan Qodar iman kepada qadha dan qodar. dapat mengevaluasi jenis takdir
Beriman kepada Menganalisis dan mengevaluasi makna Disajikan beberapa pernyataan. Peserta didik
11 C5 Konseptual Cek List
Qodho dan Qodar iman kepada qadha dan qodar. dapat mengevaluasi jenis takdir
Disajikan pernyataan. Peserta didik dapat
Beriman kepada Menganalisis dan mengevaluasi makna
12 C4 Prosedural menganalisis tanda seseorang yang beriman Cek List
Qodho dan Qodar iman kepada qadha dan qodar.
kepada qodho dan qodar.

Kisi-kisi PAS Ganjil Pendidikan Agama Islam Kelas XII Tahun Ajaran 2023 2
Lev Dimensi Bentuk
No Materi Kompetensi Dasar Indikator Soal
Kognitif Pengetahuan Soal
Disajikan beberapa kasus. Peserta didik dapat
Beriman kepada Menganalisis dan mengevaluasi makna PG
13 C5 Metakognisi/HOTS mehubungkan beriman kepada qodho dan qodar
Qodho dan Qodar iman kepada qadha dan qodar. Kompleks
dengan sikap optimis, berikhtiar, dan bertawakal
Menganalisis dan mengevaluasi makna Disajikan Q.S Luqman ayat 13. Peserta didik
Menyembah Allah Q.S Luqman [31]: 13-14 dan Q.S al dapat menganalisis makna berdasarkan ayat
SWT sebagai Baqarah [2]: 83 serta hadis tentang tersebut.
14 C4 Konseptual PG
ungkapan rasa kewajiban beribadah dan bersyukur
syukur kepada Allah serta berbuat baik kepada
sesama manusia.
Menganalisis dan mengevaluasi makna Disajikan Q.S Luqman ayat 14. Peserta didik
Menyembah Allah Q.S Luqman [31]: 13-14 dan Q.S al dapat menganalisis makna berdasarkan ayat
SWT sebagai Baqarah [2]: 83 serta hadis tentang tersebut.
15 C4 Konseptual Benar-Salah
ungkapan rasa kewajiban beribadah dan bersyukur
syukur kepada Allah serta berbuat baik kepada
sesama manusia.
Menganalisis dan mengevaluasi makna Disajikan beberapa pernyataan. Peserta didik
Menyembah Allah Q.S Luqman [31]: 13-14 dan Q.S al dapat mengevaluasi sikap yang sesuai dengan
SWT sebagai Baqarah [2]: 83 serta hadis tentang Q.S Luqman ayat 13 – 14.
16 C5 Konseptual Cek List
ungkapan rasa kewajiban beribadah dan bersyukur
syukur kepada Allah serta berbuat baik kepada
sesama manusia.
Menganalisis dan mengevaluasi makna Disajikan kasus. Peserta didik dapat
Menyembah Allah Q.S Luqman [31]: 13-14 dan Q.S al mengevaluasi sikap berbakti kepada orang tua
SWT sebagai Baqarah [2]: 83 serta hadis tentang dikaitkan dengan kasus tersebut.
17 C5 Metakognisi Cek List
ungkapan rasa kewajiban beribadah dan bersyukur
syukur kepada Allah serta berbuat baik kepada
sesama manusia.
Menyembah Allah Menganalisis dan mengevaluasi makna Disajikan pernyataan. Peserta didik dapat
SWT sebagai Q.S Luqman [31]: 13-14 dan Q.S al menganalisis cara berbakti kepada orang tua.
18 C4 Konseptual Cek List
ungkapan rasa Baqarah [2]: 83 serta hadis tentang
syukur kewajiban beribadah dan bersyukur

Kisi-kisi PAS Ganjil Pendidikan Agama Islam Kelas XII Tahun Ajaran 2023 3
Lev Dimensi Bentuk
No Materi Kompetensi Dasar Indikator Soal
Kognitif Pengetahuan Soal
kepada Allah serta berbuat baik kepada
sesama manusia.
Menganalisis dan mengevaluasi makna Disajikan Q.S ali Imran ayat 190. Peserta didik
Berpikir Kritis dan Q.S ali Imran [3]: 190-191, Q.S ali dapat menganalisis makna berdasarkan ayat
19 C4 Konseptual PG
Demokrasi Imran [3]: 159, serta hadits tentang tersebut.
berpikir kritis dan bersikap demokratis.
Menganalisis dan mengevaluasi makna Disajikan Q.S ali Imran ayat 191. Peserta didik
Berpikir Kritis dan Q.S ali Imran [3]: 190-191, Q.S ali dapat menganalisis makna berdasarkan ayat
20 C4 Konseptual PG
Demokrasi Imran [3]: 159, serta hadits tentang tersebut.
berpikir kritis dan bersikap demokratis.
Menganalisis dan mengevaluasi makna Disajikan beberapa pernyataan. Peserta didik
Berpikir Kritis dan Q.S ali Imran [3]: 190-191, Q.S ali dapat mengevaluasi sikap yang sesuai dengan
21 C5 Metakognisi PG
Demokrasi Imran [3]: 159, serta hadits tentang Q.S ali Imran ayat 190
berpikir kritis dan bersikap demokratis.
Menganalisis dan mengevaluasi makna Disajikan beberapa pernyataan. Peserta didik
Berpikir Kritis dan Q.S ali Imran [3]: 190-191, Q.S ali dapat mengevaluasi sikap yang sesuai dengan
22 C5 Metakognisi PG
Demokrasi Imran [3]: 159, serta hadits tentang Q.S ali Imran ayat 191
berpikir kritis dan bersikap demokratis.
Menganalisis dan mengevaluasi makna Disajikan beberapa contoh perilaku dalam
Berpikir Kritis dan Q.S ali Imran [3]: 190-191, Q.S ali kehidupan sehari-hari. Peserta didik diminta
23 C4 Konseptual Cek List
Demokrasi Imran [3]: 159, serta hadits tentang menganalisis contoh toleransi.
berpikir kritis dan bersikap demokratis.
Menganalisis dan mengevaluasi makna Disajikan beberapa contoh perilaku dalam
Berpikir Kritis dan Q.S ali Imran [3]: 190-191, Q.S ali kehidupan sehari-hari. Peserta didik diminta
24 C4 Konseptual Cek List
Demokrasi Imran [3]: 159, serta hadits tentang menganalisis contoh demokrasi.
berpikir kritis dan bersikap demokratis.
Menganalisis dan mengevaluasi makna Disajikan potongan Q.S ali Imran [3] : 159.
Berpikir Kritis dan Q.S ali Imran [3]: 190-191, Q.S ali Peserta didik dapat menganalisis sikap yang
25 C4 Konseptual PG
Demokrasi Imran [3]: 159, serta hadits tentang sesuai dengan ayat tersebut.
berpikir kritis dan bersikap demokratis.

Kisi-kisi PAS Ganjil Pendidikan Agama Islam Kelas XII Tahun Ajaran 2023 4
Lev Dimensi Bentuk
No Materi Kompetensi Dasar Indikator Soal
Kognitif Pengetahuan Soal
Menganalisis dan mengevaluasi makna Dasajikan beberapa pernyataan. Peserta didik
Berpikir Kritis dan Q.S ali Imran [3]: 190-191, Q.S ali dapat mengevaluasi manfaat dari toleransi bagi PG
26 C5 Metakognisi
Demokrasi Imran [3]: 159, serta hadits tentang persatuan bangsa. Kompleks
berpikir kritis dan bersikap demokratis.
Menganalisis dan mengevaluasi makna Dasajikan beberapa pernyataan. Peserta didik
Berpikir Kritis dan Q.S ali Imran [3]: 190-191, Q.S ali dapat mengevaluasi manfaat dari musyawarah PG
27 C5 Metakognisi
Demokrasi Imran [3]: 159, serta hadits tentang dalam mengambil sebuah keputusan. Kompleks
berpikir kritis dan bersikap demokratis.
Ditampilkan potongan Q.S ar Rum [30]: 21.
Pernikahan dalam Menganalisis dan mengevaluasi Isian
28 C4 Konseptual Peserta didik dapat diminta menganalisis tujuan
Islam ketentuan pernikahan dalam Islam Singkat
pernikahan dalam Islam.
Pernikahan dalam Menganalisis dan mengevaluasi Konseptual Peserta didik dapat menganalisis kategori wali
29 C4 Benar-Salah
Islam ketentuan pernikahan dalam Islam nikah yang sah
Pernikahan dalam Menganalisis dan mengevaluasi Konseptual Peserta didik dapat menganalisis hak suami atas
30 C4 Benar-Salah
Islam ketentuan pernikahan dalam Islam isteri
Pernikahan dalam Menganalisis dan mengevaluasi Konseptual Peserta didik dapat menganalisis hak isteri atas
31 C4 Benar-Salah
Islam ketentuan pernikahan dalam Islam suami
Pernikahan dalam Menganalisis dan mengevaluasi Konseptual Peserta didik dapat menganalisis kewajiban isteri
32 C4 Cek List
Islam ketentuan pernikahan dalam Islam dalam pernikahan
Pernikahan dalam Konseptual Ditampilkan hadits tentang dalil talak. Peserta
Menganalisis dan mengevaluasi Isian
33 Islam C4 didik dapat menganalisis makna yang
ketentuan pernikahan dalam Islam Singkat
terkandung
Pernikahan dalam Menganalisis dan mengevaluasi Konseptual Peserta didik dapat mengevaluasi jenis sebab
34 C5 PG
Islam ketentuan pernikahan dalam Islam terjadinya talak dalam suatu pernikahan
Pernikahan dalam Menganalisis dan mengevaluasi Peserta didik dapat mengevaluasi jenis sebab
35 C5 Konseptual Cek List
Islam ketentuan pernikahan dalam Islam terjadinya talak dalam suatu pernikahan
Menganalisis dan mengevaluasi Ditampilkan teori sejarah masuknya Islam ke
Rahmat Islam
36 C4 sejarah perkembangan Islam di Faktual Nusantara. Peserta didik dapat menganalisis isi PG
bagi Nusantara
Indonesia teori tersebut.

Kisi-kisi PAS Ganjil Pendidikan Agama Islam Kelas XII Tahun Ajaran 2023 5
Lev Dimensi Bentuk
No Materi Kompetensi Dasar Indikator Soal
Kognitif Pengetahuan Soal
Rahmat Islam Menganalisis dan mengevaluasi Ditampilkan pernyataan tentang strategi dakwah.
37 bagi Nusantara C4 sejarah perkembangan Islam di Faktual Peserta didik diminta menganalisis strategi PG
Indonesia dakwah yang dilakukan ulama nusantara.
Rahmat Islam Ditampilkan pernyataan tentang organisasi Islam
Menganalisis dan mengevaluasi
bagi Nusantara di Nusantara pra Kemerdekaan. Peserta didik Isian
38 C4 sejarah perkembangan Islam di Faktual
dapat menganalisis peran/tujuan organisasi yang Singkat
Indonesia
terlibat dalam organisasi tersebut.
Rahmat Islam Ditampilkan pernyataan tentang organisasi Islam
Menganalisis dan mengevaluasi
bagi Nusantara di Nusantara pra Kemerdekaan. Peserta didik Isian
39 C4 sejarah perkembangan Islam di Faktual
dapat menganalisis nama / tokoh organisasi Singkat
Indonesia
yang terlibat dalam organisasi tersebut.
Rahmat Islam Peserta didik dapat mengevaluasi hikmah
Menganalisis dan mengevaluasi
bagi Nusantara metode dakwah ulama nusantara dihubungkan Isian
40 C5 sejarah perkembangan Islam di Metakognisi
dengan pesatnya perkembangan Islam di Singkat
Indonesia
Indonesia hingga saat ini.
Jakarta, 6 November 2023
GPAI dan BP

Yuliandre, S.Ag.
NIP. 199403152023211022

Kisi-kisi PAS Ganjil Pendidikan Agama Islam Kelas XII Tahun Ajaran 2023 6

Anda mungkin juga menyukai