Anda di halaman 1dari 1

TELAAH AKSI NYATA AKSI NYATA TEMAN SEJAWAT

Judul Aksi Nyata : Menyebarkan Pemahaman Konsep Merdeka Belajar


Penulis : Kalimuddin, S.Ag.
Publikasi : Platform Merdeka Mengajar
Penelaah : Ernawati Amris, S.Pd.
Tanggal Telaah : 27 Februari 2024
DESKRIPSI AKSI NYATA URAIAN
Tujuan Aksi Nyata Menyelesaikan tuagas akhir dari sebuah
topik pelatihan mandiri pada platform
medeka mengajar dengan menyebarkan
pemahaman konsep merdeka belajar
Hasil Aksi Nyata Sosialisasi tentang pemahaman konsep
merdeka belajar sesuai gagasan dan
prinsip pendidikan berdasarkan kihajar
dewantara, dan untuk memfasilitasi murid
agar murid tumbuh sesuai kodratnya serta
menerapkan pembelajaran yang
memerdekakan peserta didik
Kesimpulan Aksi Nyata Aksi nyata dengan topik merdeka belajar
mampu memberikan pemahaman kepada
guru dalam menerapkan prinsip dan
gagasan pendidikan saat proses
pembelajaran yang memerdekakan dan
berpusat pada peserta didik
ABSTRAK URAIAN
Kelebihan Aksi Nyata Aksi nyata dibuat dengan PPT yang sangat
menarik sehingga pembaca tertarik untuk
membaca dan mempelajari tentang topik
merdeka belajar dengan judul
menyebarkan menyebarkan pemahaman
konsep merdeka belajar
Kekurangan Aksi Nyata Dalam praktek penulis belum menyertakan
dokumentasi berupa foto / video
sejenisnya dan penulis tidak mnyertakan
tanggal pelaksanaan sosialisasi kepada
rekan/audiensi yang hadir.

Tersono, 27 Februari 2024


Penulis Aksi Nyata Penelaah Aksi Nyata

Kalimuddin, S.Ag. Ernawati Amris, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai