Anda di halaman 1dari 38

USAHA BERDASARKAN HASIL

ANALISIS KETERSEDIAAN
PELAKU USAHA
BAGIAN PENGADAAN DAN JASA
SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN GROBOGAN

AGUSTUS 2023
KATA PENGANTAR

Laporan hasil analisis ini merupakan bagian dari pelaksanaan tugas pokok dan
fungsi pada Bagian Pengadaan Barang dan Jasa Setda Kabupaten Grobogan
menuju UKPBJ Setda Kabupaten Grobogan yang memiliki kematangan
Lembaga pada level proaktif dan termasuk salah satu pelaksanaan agenda kerja
pada Domain Proses – Variabel Manajemen Penyedia. Dasar hukum
penyusunan Laporan ini adalah Surat Edaran Deputi Bidang Pengembangan
dan Pembinaan Sumber Daya Manusia LKPP RI Nomor 2 Tahun 2022 tentang
Contoh Bukti Dukung Model Kematangan Unit Kerja Pengadaan Barang/Jasa
Level Proaktif.
Laporan ini merupakan laporan baseline yang artinya merupakan laporan
pertama yang akan dijadikan referensi dasar untuk penyusunan laporan-
laporan berikutnya dan akan dilakukan secara berkala oleh Bagian Pengadaan
Barang dan Jasa Setda Kabupaten Grobogan untuk komoditi yang tertayang
pada Katalog Elektronik Lokal Pemerintah Kabupaten Grobogan, sehingga
dapat dijadikan referensi data dan menjadi bagian dari analisis pasar terhadap
ketersediaan pelaku usaha dalam rangka meningkatkan value for money pada
pengadaan barang/jasa di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Grobogan.
Dalam penyusunan laporan ini masih terdapat berbagai kekurangan sehingg
kritikan dan masukan dari berbagai pihak sangat diharapkan demi
penyempurnaan dan perbaikan secara menyeluruh untuk laporan-laporan
selanjutnya.

Purwodadi, Agustus 2023


DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR .......................................................................................1

DAFTAR ISI ..................................................................................................2

BAB I PENDAHULUAN .................................................................................3

A. Latar Belakang ..................................................................................... 20

B. Landasan Hukum................................................................................. 21

C. Maksud dan Tujuan ............................................................................. 22

BAB II METODE ANALISIS KETERSEDIAAN PELAKU USAHA .................. 23

BAB III HASIL ANALISIS KETERSEDIAAN PELAKU USAHA ....................... 25

BAB IV PELAKSANAAN PEMBINAAN PELAKU USAHA / PENYEDIA KATALOG

LOKAL KABUPATEN GROBOGAN.................................................. 27

BAB V PELAKSANAAN PEMBINAAN PELAKU USAHA / PENYEDIA KATALOG

LOKAL KABUPATEN GROBOGAN.................................................. 27

LAMPIRAN ................................................................................................. 30
A. LATAR BELAKANG

Instruksi Presiden Nomor 2 Tahun 2022 tentang Percepatan Peningkatan


Penggunaan Produk Dalam Negeri dan Produk Usaha Mikro, Usaha Kecil
dan Koperasi Dalam Rangka Menyukseskan Gerakan Nasional Bangga
Buatan Indonesia pada Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah,
diamanatkan kepada Kementrian/Lembaga/ Pemerintah Daerah
merencanakan, mengalokasikan dan merealiasasikan paling sedikit 40%
(empat puluh persen) daro nilai anggaran belanja barang/jasa untuk
menggunakan produk Usaha Mikro, Usaha kecil dan Koperasi dari hasil
produksi dalam negeri. Sehingga akan meningkatkan pemberdayaan,
pengembangan dan peran serta UMKK dalam pengadaan barang/jasa
pemerintah sepanjang dapat dilaksanakan oleh pelaku UMKK. Salah satu
upaya dalam mendorong peran serta UMKK dalam pengadaan barang/jasa
pemerintah adalah dengan meningkatkan peran UMKK sebagai penyedia
bagi pengadaan barang/jasa pemerintah baik melalui E-Katalog Lokal
Kabupaten/Kota; E-Marketplace Bela Pengadaan Nasional LKPP atau
platform toko daring pemerintah daerah yang terintegrasi dengan Bela
Pengadaan LKPP.
Dengan ditetapkannya persetujuan kepada seluruh Pemerintah Daerah
dalam pengelolaan katalog elektronik lokal melalui Keputusan Kepala
Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 43 Tahun
2022 tentang Penetapan Persetujuan Pengelolaan Katalog Elektronik Lokal.
Serta upaya percepatan pencantuman barang/jasa katalo elektronik lokal
dengan penyederhanaan proses bisnis penayangan produk pada katalog
lokal melalui Keputusan Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang dan
Jasa Pemerintah Nomor 122 Tahun 2022 tentang Tata Cara
Penyelenggaraan Katalog Elektronik, memberikan peluang bagi Pemerintah
Daerah untuk mewujudkan pengadaan barang/jasa yang cepat, mudah,
transparan dan tercatat secara elektronik. Selain itu, katalog elektronik
lokal juga menjadi mesin penggerak yang bertujuan untuk meningkatkan
partisipasi Penyedia UKM dan Koperasi serta mendorong pemanfaatan
Produk Dalam Negeri (PDN) pada proses Pengadaan Barang/Jasa
Pemerintah.
Analisis ketersediaan ini merupakan langkah awal dalam rangka identifikasi
ketersediaan pelaku usaha di lingkungan Bagian Pengadaan Barang dan
Jasa Setda Grobogan. Dengan adanya analisis ini akan sangat membantu
untuk mendorong UMKK menjadi penyedia dalam katalog elektronik lokal
serta akan membantu PPK maupun PA/KPA untuk melakukan identifikasi
ketersediaan pelaku usaha, yang akan dijadikan dasar dalam penyusunan
perencanaan maupun persiapan pengadaan barang/Jasa Pemerintah. Oleh
karena itu, pada dokumen ini akan disampaikan hasil analisis ketersediaan
penyedia, yang akan dikhususkan untuk katalog elektronik lokal komoditi
makanan dan minuman pada Pemerintah Kabupaten Grobogan.
Dikarenakan komoditas makanan dan minuman merupakan salah satu
komoditas barang yang dibutuhkan semua Organisasi Perangkat Daerah di
Kabupaten Grobogan. Pada Tahun Anggaran 2023, berdasarkan Rencana
Umum Pengadaan yang telah diumumkan dalam Aplikasi SIRUP, terdapat
alokasi anggaran belanja makanan dan minuman sebesar
Rp. 19.077.679.050,- (sembilan belas miliar tujuh puluh tujuh juta enam
ratus tujuh puluh sembilan ribu lima puluh rupiah) yang terdiri dari 330
Paket Pekerjaan yang tersebar di seluruh OPD. Sehingga hal ini menjadi
dasar pertimbangan yangsignigikan untuk mengoptimalkan pendaftran dan
penayangna bahkan transsaksi belanja makanan dan minuman melalui E-
Katalog Lokal Kabupaten Grobogan.

B. LANDASAN HUKUM
Landasan Hukum yang digunakan dalam menyusun laporan analisis ini
antara lain :
1. Peraturan Presiden Nomor 12 Tahun 2021 tentang Perubahan atas
Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan
Barang/Jaa Pemerintah;
2. Instruksi Presiden Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 2022 tentang
Percepatan Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri dan Produk
Usaha Mikro, Usaha Kecil, dan Koperasi Dalam Rangka Menyukseskan
Gerakan Nasional Bangga Buatan Indonesia pada Pelaksanaan
Pengadaan Barang/Jaa Pemerintah;
3. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2021 tentang Pembinaan Pelaku
Usaha Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah;
4. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Republik Indonesia Nomor 9 Tahun 2021 tentang Toko Daring dan Toko
Elektronik Dalam Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah;
5. raturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Republik Indonesia Nomor 10 Tahun 2021 tentang Unit Kerja Pengadaan
Barang/Jasa;
6. Keputusan Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa
Pemerintah Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2022 tentang
Penetapan Persetujuan Pengelolaan Katalog Elektronik Lokal;
7. Surat Edaran Deputi Bidang PPSDM Nomor 2 Tahun 2022 tentang
Contoh Bukti Dukung Model Kematangan Unit Kerja Pengadaan
Barang/Jasa Level Proaktif; dan
8. Peraturan Bupati Grobogan Nomor 60 Tahun 2021 tentang Kedudukan,
Susunan Organisasi, Tugas, Fungsi, Uraian Tugas Jabatan dan Tata
Kerja Sekretariat Daerah dan Staf Ahli Bupati.

C. MAKSUD DAN TUJUAN


Maksud dan Tujuan dari laporan analisis ini adalah :
1. Mengidentifikasi dan menganalisis potensi dan ketersediaan penyedia
yang pernah memasukkan penawaran atau menjadi penyedia
berkontrak dikhususkan pada paket pengadaan Makanan dan
Minuman di Kabupaten Grobogan;
2. Melaporkan pelaksaan pembinaan penyediaan berdasarkan analisis
ketersediaan penyedian untuk menjadi penyedia pada katalog elektronik
lokal pemerintah Kabupaten Grobogan;
3. Bahan pertimbangan untuk melaksanakan Request For Information (RFI)
ke pelaku usaha;
4. Data dukung perencanaan pengadaan;
5. Data dukung persiapan pengadaan;
BAB II
METODE ANALISIS KETERSEDIAAN PELAKU USAHA
Metode analisis yang digunakan pada laporan ini adalah sebagai berikut :
1. Melakukan penelusuran Rencana Umum Pengadaan dengan Frekuensi
tinggi, dalam laporan diambil sample belanja Makanan dan Minuman
serta Souvenir pada situ https://sirup.lkpp.go.id/
2. Melakukan penelusuran Pelaku Usaha pada Katalog Lokal Kabupaten
Grobogan melalui situs https://e-katalog.lkpp.go.id/ tanpa login
dengan melakukan pencarian pada Beranda lalu pilih menu lokal
kemudian cari “Pemerintah Kabupaten Grobogan”.
3. Melakukan penelusuran penyedia dibidang belanja makanan dan
minuman wajib dengan metode e-purchasing pada portal https://e-
katalog.lkpp.go.id/katalog/komoditas-kldi/D144,
https://belapengadaan.lkpp.go.id/v2/komoditas/1/16 dan
https://www.gratisongkir.id/
4. Melakukan analisa pelaku usaha dengan membandingkan antara data
pada Katalog Lokal, Disperindag, LPSE dan kontrak melalui LPSE.
5. Melakukan pendataan informasi pelaku usaha.
BAB III
HASIL ANALISIS KETERSEDIAAN PELAKU USAHA
3.1. HASIL PENELUSURAN
3.1.1. Jumlah Paket Belanja Makanan dan Minuman pada SIRUP
Hasil penelusuran paket pengadaan belanja Makanan dan Minuman di
Pemerintah Daerah Kabupaten Grobogan Tahun Anggaran 2023 pada
situs https://sirup.lkpp.go.id/tanpa login adalah sebagai berikut :

Tabel. 3.1 Jumlah Paket Belanja Makanan Minuman Pada Sirup

Pemerintah Daerah Jumlah Paket Pagu Anggaran

Pemerintah Kab. Grobogan 330 Rp. 19.077.679.050,-

Berdasarkan data yang didapat pada SIRUP (sistem Informasi Rencana


Umum Pengadaan), dengan melakukan pencarian dengan kata kunci
“makanan” pada kolom pencarian, didapat jumlah paket belanjan
makanan dan minuman sebanyak 330 paket dari total 6368 paket
Penyedia. presentae jumlah paket makanan dan minuman dari jumlah
keseluruhan paket yaitu sebesar 5,1%. Pagu Anggaran Paket makanan
dan minuman adalah Rp.19.077.679.050,- (sembilan belas miliar tujuh
puluh tujuh juta enam ratus tujuh puluh sembilan ribu lima puluh rupiah)
dan Pagu total paket Penyedia terumumkan adalah
Rp.659.249.337.037,- (Enam Ratus Lima Puluh Sembilan Miliar Dua
ratus Empat Puluh Sembilah Ribu Tiga Ratus Tiga Puluh Tujuh Ribu Tiga
Puluh Tujuh Rupiah) besar presentase pagu anggaran paket belanja
makanan dan minuman dari total pagu pagu paket penyedia
terumumkan di SIRUP yaitu 2,9%.
Pengadaan bahan pokok bisa dikatakan menjadi pengadaan rutin
karena hampir setiap hari terdapat OPD yang melakukan
rapat/pertemuan yang membutuhkan konsumsi makanan dan
minuman wajib melalui e-purchasing sebagai fokus dalam laporan
analisis ini.
3.1.2. PELAKU USAHA PADA KATALOG LOKAL
Hasil rekap penelusuran Pelaku Usaha pada Katalog Lokal Kabupaten
Grobogan melalui https://e-katalog.lkpp.go.id/katalog/komoditas-
kldi/D144 tanp(sebea login dengan update data per tanggal 1 Januari
2023 (sebelum dilaksanakan kegiatan pembinaan pelaku usaha katalog
lokal Kabupaten Grobogan)
Tabel 3.1.2. JUMLAH PELAKU USAHA DAN PRODUK DI KATALOG LOKAL
KABUPATEN GROBOGAN

Jumlah
Jumlah
Etalase Produk Tayang
Penyedia

1 Makanan dan Minuman Kabupaten Grobogan 82 417


2 Jasa Keamanan Kabupaten Grobogan 16 35
3 Jasa Kebersihan Kabupaten Grobogan 18 96
4 Beton Ready Mix Kabupaten Grobogan 2 16
5 Bahan Material Kabupaten Grobogan 10 63
6 Alat Tulis Kantor Kabupaten Grobogan 52 3808
7 Bahan Pokok Kabupaten Grobogan 6 68
8 Servis Kendaraan Kabupaten Grobogan 5 141
9 Pakaian Dinas dan Kain Tradisional Kabupaten 23 125
Grobogan
10 Aspal Kabupaten Grobogan 12 32
11 Seragam Sekolah Pemerintah Daerah Kabupaten 2 16
Grobogan
12 Souvenir Pemerintah Daerah Kabupaten 7 267
Grobogan
13 Hewan Ternak Pemerintah Daerah Kabupaten 6 31
Grobogan
14 Peralatan Elektronik dan Peralatan 47 888
Pendukungnya Kabupaten Grobogan
15 Internet Access Provider Kabupaten Grobogan 2 4
16 Peralatan dan Perlengkapan Rumah Tangga 48 2353
Kabupaten Grobogan
17 Beton Precast Pemerintah Daerah Kabupaten 1 1
Grobogan
18 Belanja Media Pemerintah Daerah Kabupaten 8 24
Grobogan
19 Jasa Pengelolaan Sampah Pemerintah Daerah 0 0
Kabupaten Grobogan
20 Alat dan/atau Mesin Pertanian Pemerintah 7 29
Daerah Kabupaten Grobogan
21 Jasa Akomodasi, Paket Meeting dan Biro 15 54
Perjalanan Kabupaten Grobogan
22 Bibit Tanaman dan Benih Hortikultura 7 27
Pemerintah Daerah Kabupaten Grobogan
23 Benih Tanaman Pangan Pemerintah Daerah 1 1
Kabupaten Grobogan
24 Pemeliharaan Bangunan Gedung Pemerintah 1 1
Daerah Kabupaten Grobogan
25 Benih Tanaman Perkebunan Pemerintah Daerah 1 1
Kabupaten Grobogan
26 Cetak dan Penggandaan Kabupaten Grobogan 26 684
27 Peralatan Olahraga, Musik, dan Kesenian 15 533
Kabupaten Grobogan
28 Jasa Penyelengara Acara, Hiburan, Pertunjukan, 6 11
Pameran atau Event Organizer (EO) dan Jasa
Sewa Peralatan, Perlengkapan, Dekorasi,
Fasilitas Penunjang Acara Kabupaten Grobogan

Hasil rekap penelusuran Pelaku Usaha pada Katalog Lokal Kabupaten


Grobogan melalui https://e-katalog.lkpp.go.id/katalog/komoditas-kldi/D144
tanp(sebea login dengan update data per tanggal 1 Januari 2023 (sebelum
dilaksanakan kegiatan pembinaan pelaku usaha katalog lokal Kabupaten
Grobogan). Terkait dengan surat edaran Bupati Grobogan
Nomor : 027/4824.1/VI/2022 Percepatan Pelaksanaan Pengadaan
Barang/Jasa APBD TA 2023 tanggal 29 Desember 2022 tentang himbauan
Instruksi Presiden Nomor 2 Tahun 2022 poin 13 tentang pengalihan proses
pengadaan yang manual menjadi pengadaan secara elektronik paling lambat
Tahun 2023 khususnya Makanan dan minuman wajib melalui e-purchasing
karena komoditas ini menjadi prioritas namun sedikit pelaku usahanya
sehinggal untuk menindaklanjuti hal tersebut dibutuhkan identifikasi pelaku
untuk mendaftarkan diri sebagai penyedia e-katalog khususnya pembinaan
cara mendaftarkan diri pada etalase makanan dan minuman.
3. PELAKU USAHA BERKONTRAK PADA KATALOG LOKAL DAN BLANGKON
JATENG UKPBJ KABUPATEN GROBOGAN

NO NAMA PAKET ALAMAT PENYEDIA INSTANSI PEMBELI


Jl pangeran Puger No 12,
1. JIMICO DINAS KESEHATAN
Grobogan 58152
DINAS
Ds. Grobogan RT. 003 RW.
2 CV. CIK MEMEY PERINDUSTRIAN
005
DAN PERDAGANGAN,
Jl. Dr. Sutomo Gang II
Palembahan Kel. Kalongan
3 Cattering Laras DINAS SOSIAL
Kec. Purwodadi Kab.
Grobogan
JL.AHMAD YANI NO.37
SEKRETARIAT
4 VIVA KECAMATAN PURWODADI ,
DAERAH
KABUPATEN GROBOGAN
Jl Soponyono II no 23 rt 003 SEKRETARIAT
5 CV. ADINDA
rw 016 DAERAH
jl. mekarsari 2 no. 38 RT 06 SEKRETARIAT
6 Dapur 86
RW 04 Danyang Purwodadi DAERAH
Jl. Banyuono 1 No.67
RT.003 RW.017 Purwodadi
CV. DINDA SEKRETARIAT
7 Kecamatan Purwodadi
LATHIFAH DAERAH
Kabupaten Grobogan

BADAN PENDAPATAN
jl jend. sudirman no17 PENGELOLAAN
8 RM. Raharjo
purwodadi KEUANGAN DAN
ASSET DAERAH
Jalan Wijaya Kusuma 1 DINAS
9 LIA'S CATERING No.17 RT.03 RW.14 PERINDUSTRIAN
Purwodadi DAN PERDAGANGAN
DINAS
10 RISDA CATERING JL. G. LAWU 2 NO. 7 KEPENDUDUKAN
DAN CATATAN SIPIL
BADAN PENDAPATAN
Jl. Gatot Subroto 10 PENGELOLAAN
11 Pawon mama ning
Purwodadi KEUANGAN DAN
ASSET DAERAH
CV. NAWA Jl. Trikora IV No. 8 DINAS KETAHANAN
12
KARTIKA Purwodadi PANGAN DAERAH
BADAN
GAJAHMADA Kel. Purwodadi, Kec. PERENCANAAN
13
CATERING Purwodadi, Kab. Grobogan PEMBANGUNAN
DAERAH
Jl. Getas Pendowo RT. 001 DINAS TENAGA
AQUEENA
14 RW. 006 Kel. Kuripan Kec. KERJA DAN
CATERING
Purwodadi TRANSMIGRASI
BADAN
Jalan KH Ahmad Dahlan No
UD NITA'S PERENCANAAN
15 16 Gang 2 RT 03 RW 08
CATERING PEMBANGUNAN
Purwodadi Grobogan
DAERAH
JALAN KENANGA NO 22 RT
GRASIA MEDIA
16 004 RW 013, PURWODADI , DINAS KESEHATAN
SARANA
KAB. GROBOGAN
Kios pasar nglejok Jl. A. Yani
17 Aditya Djaya DINAS PERTANIAN
nglejok purwodadi grobogan
Jalan Purwodadi Solo KM 5
18 SOYBEAN Krangganharjo Toroh DINAS PERTANIAN

Jl. Wijaya kusuma 2 No.63


19 Apunk culinary DINAS PERTANIAN
PURWODADI
MBAKYU
20 Dusun Padas 3/3 DINAS KESEHATAN
CATERING
Dusun klumutan rt.6Rw.12 DINAS TENAGA
21 KREASIYIYI kel. Depok ke. Toroh KERJA DAN
TRANSMIGRASI
BADAN
Jl. Soponyono III RT 01/17 PERENCANAAN
22 MEITRIA BOGA
Purwodadi PEMBANGUNAN
DAERAH
DINAS
dsn sukoharjo,
23 toko kabul KEPENDUDUKAN
krangganharjo toroh
DAN CATATAN SIPIL
Krakalan RT 02 RW 06
24 SeloA bakery DINAS KESEHATAN
kedungjati Grobogan
JL.AHMAD YANI NO.37
SEKRETARIAT
25 VIVA KECAMATAN PURWODADI ,
DAERAH
KABUPATEN GROBOGAN
Jl. Siswomiharjo No. 10 SEKRETARIAT
26 Toko Wijaya Baru
Purwodadi Grobogan DAERAH
BADAN
Dusun Mojolegi RT. 07 RW.
CV. TIGA PUTRA KEPEGAWAIAN
27 01 Desa Bandungharjo
PERKASA JAYA PENDIDIKAN DAN
Kecamatan Toroh
PELATIHAN DAERAH
28 MBAKYU CATERING Dusun Padas 3/3 DINAS KESEHATAN
BADAN PENDAPATAN
Jl. Soponyono V No. 56 PENGELOLAAN
29 cv. prestatif
Purwodadi - Grobogan KEUANGAN DAN
ASSET DAERA
CV. NAWA Jl. Trikora IV No. 8 DINAS KETAHANAN
30
KARTIKA Purwodadi PANGAN DAERAH
BADAN
PERENCANAAN
31 SENDOK GARPU Jln. Harjuna I No. 1
PEMBANGUNAN
DAERAH
PRAWITA Jl. Kolonel Sugiyono No. 111 DINAS LINGKUNGAN
32
CATERING Purwodadi HIDUP
DINAS
Jalan KH Ahmad Dahlan No
UD NITA'S PEMBERDAYAAN
33 16 Gang 2 RT 03 RW 08
CATERING MASYARAKAT DAN
Purwodadi Grobogan
DESA

4. PELAKU USAHA TERDAFTAR PADA LPSE KAB. GROBOGAN

N
NAMA PENYEDIA ALAMAT PENYEDIA KATEGORI
O
Gang Ganesa 1 RT 07 RW 08 Catering &
1 D'RIEN CATERING
Kel. Kalongan Snack
Jl. Kolonel Sugiyono No. 111
2 PRAWITA CATERING Catering
Purwodadi

3. YANI CATERING Desa Tanggungharjo Catering


Kec.Tanggungharjo
4 KRONGGEN BRATI Catering
ERNA CATERING
Jl Dr Soetomo Gg. Ganesha
5 Catering
WA CATERING 1 no 17 Purwodadi

6 DMENOELCATERING JL PARIKESIT NO.8 Catering


PURWODADI, GROBOGAN
DUSUN PILANG LOR RT 003
RW 002 DESA GUBUG
7 Catering
CATERING INDAH KECAMATAN GUBUG
KABUPATEN GROBOGAN

Jl. Getas Pendowo RT. 001 Catering &


8
AQUEENA CATERING RW. 006 Kel. Kuripan Kec. Snack
Purwodadi

9 UNAR CATERING Jl. Soponyono VII No.1 Catering


Rt.05/17 Purwodadi

10 RAFKA CATERING JL. GAJAHMADA 02/19 Catering


MAJENANG
Dusun Mojo Rt03 Rw04,
11 Desa Mojoagung, Kec. Catering
Mentari Snack
Karangrayung
Sumber barat Rt06/RW01
AZZA SNACK DAN Catering &
12 Kelurahan Sumberjosari
CATERING Snack
Kecamatan Karang rayung
Jl. Banyuono II No 39 RT
CV. BUNAYYAFOOD AND Catering &
13 011 RW 016 Purwodadi Kab.
EATERY Snack
Grobogan
Jl. Nias I Perum Griya Praja
Catering &
14 UD KANE FOOD CATERING Indah RT 3 RW 23 Kec.
Snack
Purwodadi

5. PELAKU USAHA BERKONTRAK PADA TENDER ATAU E-PL PADA


PORTAL LPSE
METODE PEMENANG
NO NAMA PAKET TAHUN
PEMILIHAN BERKONTRAK
KPRI Manfaat
Belanja Makanan dan Pengadaan
1 2023 LPMP Jawa
Minuman Rapat Langsung
Tengah
PT Enseval
Belanja Bahan Makanan
Pengadaan Putera
2 Kering - Tahap I (RSUD Dr. 2023
Langsung Megatrading
R. Soedjati S)
Tbk
Belanja Makanan dan
Minuman Petugas Pengadaan
3 2022 Dapur 86
Pengamanan Natal 2022 dan Langsung
Tahun Baru 2023
Penyediaan Makanan dan
Minuman Bimbingan Teknis
Pengadaan
4 Permentan No 10 Tahun 2022 BIMA ABADI
Langsung
2022 untuk Tanaman
Pangan

6. PELAKU USAHA POTENSIAL PADA KATALOG LOKAL KAB. GROBOGAN

NO NAMA PENYEDIA ALAMAT PENYEDIA

1 ADIE CATERING Plosorejo rt 01 rw 02, Ds. Suru, Kec. Geyer


2 ADZKIA Lingkungan palembahan rt 07 rw 08 kalongan
Jl. Getas Pendowo RT. 001 RW. 006 Kel.
3 AQUEENA CATERING
Kuripan Kec. Purwodadi
AZZA SNACK DAN Sumber barat Rt06/RW01 Kelurahan
4
CATERING Sumberjosari Kecamatan Karang rayung
Kios pasar nglejok Jl. A. Yani nglejok
5 Aditya Djaya
purwodadi grobogan
Lingkungan Kalongan RT 05/RW 01 Kel.
6 Agustina Dwi Hastanti
Kalongan Kec. Purwodadi
7 Ahmad Husain Dusun menduran RT 4 RW 01
8 Ana Catering Jl Ahmad Yani no 100, Purwodadi
9 Apunk culinary Jl. Wijaya kusuma 2 No.63 PURWODADI
DUSUN PILANG LOR RT 003 RW 002 DESA
10 CATERING INDAH GUBUG KECAMATAN GUBUG KABUPATEN
GROBOGAN
Perum Gading Mas II No 16 Kuripan,
11 CV Bilqis Catering
Purwodadi
12 CV FALARASHA Perumda Jl. Gajahmada No. 78 RT. 04 RW. 20
13 CV. ADINDA Jl Soponyono II no 23 rt 003 rw 016
CV MAKADAM JAYA Jl. MH Thamrin No.02 RT 04/04 kelurahan
14
PERKASA Danyang kecamatan Purwodadi
15 CV. CIK MEMEY Ds. Grobogan RT. 003 RW. 005
Jl. Banyuono 1 No.67 RT.003 RW.017
16 CV. DINDA LATHIFAH Purwodadi Kecamatan Purwodadi Kabupaten
Grobogan
17 CV. EKA KARYA Jl. R. Suprapto No. 126-B Purwodadi
18 CV. NAWA KARTIKA Jl. Trikora IV No. 8 Purwodadi
CV. TIGA PUTRA PERKASA Dusun Mojolegi RT. 07 RW. 01 Desa
19
JAYA Bandungharjo Kecamatan Toroh
20 Catering Kemuning Dsn Krajan, Panunggalan, Pulokulon
Perumahan Griya Grobogan Permai No.6 Jl.
21 Catering MURTI SARI Bakung Desa Karangrejo Kecamatan
Grobogan
Jl. Dr. Sutomo Gang II Palembahan Kel.
22 Cattering Laras
Kalongan Kec. Purwodadi Kab. Grobogan
23 D'RIEN CATERING Gang Ganesa 1 RT 07 RW 08 Kel. Kalongan
24 DAPUR RISQUNA desa Karanganyar Rt 03 Rw 02 Purwodadi
Jl. Gatot Subroto 1 No.01 RT.004 RW.011
25 DAPUR212
Purwodadi Grobogan
JL PARIKESIT NO.8 PURWODADI,
26 DMENOELCATERING
GROBOGAN
jl. mekarsari 2 no. 38 RT 06 RW 04 Danyang
27 Dapur 86
Purwodadi
Jl.soponyono I No.55 A RT. 006 RW.016 Desa
28 Dapur Menu
Purwodadi Kec. Purwodadi
29 ERNA CATERING KRONGGEN BRATI
30 ESAN CATERING Jl. Trikora II No 11 RT. 002 RW. 011
Lingkungan majenang rt 06 rw 19 kuripan
41 EVAN CATERING
purwodadi
Jl. R.suprapto gang merpati no 4 Purwodadi
42 RISTA CATERING
Grobogan
LINGKUNGAN GADING RT 002 RW 016
43 FINAS CATERING
KURIPAN PURWODADI
Kel. Purwodadi, Kec. Purwodadi, Kab.
44 GAJAHMADA CATERING
Grobogan
jln.dr sutomo no 14 rt 006 rw 008 kel kalongan
45 GANESHA CATERING
kec purwodadi
JALAN KENANGA NO 22 RT 004 RW 013,
46 GRASIA MEDIA SARANA
PURWODADI , KAB. GROBOGAN
47 JIMICO Jl pangeran Puger No 12, Grobogan 58152
Karangrejo RT 01 RW 09, Karangrejo,
48 KATERINGSEKAR
Grobogan
dsn.tunggulrejo 02/03 kec. gabus
49 KEDAI SAK SAK E
gab.grobogan
Dusun klumutan rt.6Rw.12 kel. Depok ke.
50 KREASIYIYI
Toroh
51 Kaya rasa Krajan Panunggalan
Dsn. Padas Rt.01 Rw.03 Ds. Bendoharjo Kec.
52 Khayla catering
Gabus
Jalan Wijaya Kusuma 1 No.17 RT.03 RW.14
53 LIA'S CATERING
Puwoddai
Dusun Gulang Pojok, Desa Harjowinangun
54 SINNAFA
Kec. Godong
55 MAMIRISA Dsn. Krajan No. RT. 004 RW.
Tlogorejo, Desa Tlogorejo Kec. Tegowanu Kab.
56 MAUNAH
Grobogan
57 MEITRIA BOGA Jl. Soponyono III RT 01/17 Purwodadi
58 Meiwin Warukidul Rt02/04 waru karanganyar
Dusun Mojo Rt03 Rw04, Desa Mojoagung,
59 Mentari Snack
Kec. Karangrayung
Desa wolo Rt.08/Rw.02 Kec.Penawangan
60 Monica catering
Kab.Grobogan
Jl. Trikora IV No. 8 RT. 001 RW. 011
61 NAWACATERING
Kelurahan Purwodadi Kecamatan Purwodadi
Jl. Gajah Mada No. 104 RT 002 RW 007 Desa
62 NURUL
Kunden Kecamatan Wirosari
PAWON TANTIA Lk kunden timur rt03 rw02 kunden timur
63
wirosari
64 Pawon mama ning Jl. Gatot Subroto 10 Purwodadi
65 PRAWITA CATERING Jl. Kolonel Sugiyono No. 111 Purwodadi
dsn.Kronggen rt 002/rw 001 ds. Kronggen
66 Prihatiningsih
Kec. Brati
67 Purjiyem Dsn.calebung Ds.Temon Rt 04 Rw 05
68 RACHMART Perumda RT 4 RW 20 Kel. Purwodadi
69 RAHAYU MANGGALA Perumda RT. 04 RW. 20 Purwodadi
70 RISDA CATERING JL. G. LAWU 2 NO. 7
71 RM. Raharjo jl jend. sudirman no17 purwodadi
Desa rajek kecamatan godong kabupaten
72 Ragil snak
grobogan rt 01rw 01
73 SENDOK GARPU Jln. Harjuna I No. 1
Jalan Purwodadi Solo KM 5 Krangganharjo
74 SOYBEAN
Toroh
75 SUKIMAN JL. BHAYANGKARA NO.02
76 SeloA bakery Krakalan RT 02 RW 06 kedungjati Grobogan
77 Suharto Desa Penganten Rt 01 Rw 03
Dusun Depok selatan RT 3 RW 2, kelurahan
78 TUMPENG PURWODADI
Depok , kec toroh , Purwodadi grobogan
79 Toko Wijaya Baru Jl. Siswomiharjo No. 10 Purwodadi Grobogan
Jalan KH Ahmad Dahlan No 16 Gang 2 RT 03
80 UD NITA'S CATERING
RW 08 Purwodadi Grobogan
81 UNAR CATERING Jl. Soponyono VII No.1 Rt.05/17 Purwodadi
JL.AHMAD YANI NO.37 KECAMATAN
82 VIVA
PURWODADI , KABUPATEN GROBOGAN
83 Warung Makan Mbak Mi Kauman, RT. 003 RW. 002
Warung Makan Sabar
84 Ds. Mrisi, Kec. Tanggungharjo
Tenan
85 YANI CATERING Desa Tanggungharjo Kec.Tanggungharjo
Dsn. Magersari, Desa/Kelurahan Wirosasi,
86 YULIAR CATERING
Kec. Wirosari

7. PEMBINAAN PELAKU USAHA/PENYEDIA KATALOG LOKAL KAB.


GROBOGAN

Nama Kegiatan Pelatihan Desain Produk

Sumber Anggaran Anggaran APBD (DAU)


Penyelenggara Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan
Menengah Kabupaten Grobogan
Waktu Pelaksanaan Senin s.d Selasa, 13 s.d 14 Maret 2023
Tempat Pelaksanaan Meeting Room DEJAVU Resto & Cafe
Narasumber/ Pemateri 1. Bapak Muhlisin S.E., M.Si selaku
Kepala Bagian Pengadaan Barang dan
Jasa dengan Materi
PembukaKebijakan dan Regulasi
Katalog Lokal
2. Bapak Reno Santoso, S.STP selaku
Kepala Sub Bagian LPSE Bagian
Pengadaan Barang dan Jasa dengan
Materi Pendaftaran Akun LPSE,
SIKAP sampai dengan Uploud Produk
pada Katalog Lokal Kabupaten
Grobogan
Jumlah Peserta yang hadir 45 Orang

8. KONDISI KATALOG LOKAL SEBELUM DAN SESUDAH PEMBINAAN


Sebelum Pembinaan Sesudah Pembinaan
(Per Tanggal 1 Januari 2023) (Per Tanggal 14 Maret 2023)
Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah
Etalase Pelaku Produk Transaksi Etalase Pelaku Produk Transaksi
Usaha Usaha

15 355 3122 6.436.967.453 28 427 7974 20.784.818.537

9. KONDISI ETALASE KATALOG LOKAL KABUPATEN GROBOGAN


SEBELUM DAN SESUDAH PEMBINAAN PELAKU USAHA
Sebelum (Per Sesudah (Per
Tanggal 1 Januari Tanggal 14 Maret
No Etalase
2023) 2023)
Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah
Penyedia Produk Penyedia Penyedia
1 Makanan dan Minuman 82 417
Kabupaten Grobogan
2 Jasa Keamanan Kabupaten 16 35
Grobogan
Jasa Kebersihan Kabupaten 18 96
Grobogan
4 Beton Ready Mix Kabupaten 2 16
Grobogan
5 Bahan Material Kabupaten 10 63
Grobogan
6 Alat Tulis Kantor Kabupaten 52 3808
Grobogan
7 Bahan Pokok Kabupaten 6 68
Grobogan
8 Servis Kendaraan Kabupaten 5 141
Grobogan
9 Pakaian Dinas dan Kain 23 125
Tradisional Kabupaten
Grobogan
10 Aspal Kabupaten Grobogan 12 32
11 Seragam Sekolah Pemerintah 2 16
Daerah Kabupaten Grobogan
12 Souvenir Pemerintah Daerah 7 267
Kabupaten Grobogan
13 Hewan Ternak Pemerintah 6 31
Daerah Kabupaten Grobogan
14 Peralatan Elektronik dan 47 888
Peralatan Pendukungnya
Kabupaten Grobogan
15 Internet Access Provider 2 4
Kabupaten Grobogan
16 Peralatan dan Perlengkapan 48 2353
Rumah Tangga Kabupaten
Grobogan
17 Beton Precast Pemerintah 1 1
Daerah Kabupaten Grobogan
18 Belanja Media Pemerintah 8 24
Daerah Kabupaten Grobogan
19 Jasa Pengelolaan Sampah 0 0
Pemerintah Daerah Kabupaten
Grobogan
20 Alat dan/atau Mesin Pertanian 7 29
Pemerintah Daerah Kabupaten
Grobogan
21 Jasa Akomodasi, Paket Meeting 15 54
dan Biro Perjalanan Kabupaten
Grobogan
22 Bibit Tanaman dan Benih 7 27
Hortikultura Pemerintah
Daerah Kabupaten Grobogan
23 Benih Tanaman Pangan 1 1
Pemerintah Daerah Kabupaten
Grobogan
24 Pemeliharaan Bangunan 1 1
Gedung Pemerintah Daerah
Kabupaten Grobogan
25 Benih Tanaman Perkebunan 1 1
Pemerintah Daerah Kabupaten
Grobogan
26 Cetak dan Penggandaan 26 684
Kabupaten Grobogan
27 Peralatan Olahraga, Musik, 15 533
dan Kesenian Kabupaten
Grobogan
28 Jasa Penyelengara Acara, 6 11
Hiburan, Pertunjukan,
Pameran atau Event Organizer
(EO) dan Jasa Sewa Peralatan,
Perlengkapan, Dekorasi,
Fasilitas Penunjang Acara
Kabupaten Grobogan
LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA

SURAT TUGAS
Nomor : 5192/D.2.3/02/2023
DIREKTUR PASAR DIGITAL PENGADAAN
Menimbang : Menindaklanjuti surat Asisten Perekonomian dan Pembangunan Kabupaten Grobogan Nomor
045.71/673/VI/2023 tanggal 16 Februari 2023 perihal Permohonan Narasumber Sosialisasi
Katalog Elektronik V.5.0 dan E-Purchasing Kabupaten Grobogan, dipandang perlu
menerbitkan surat tugas untuk pejabat/pegawai yang akan menghadiri kegiatan tersebut
Dasar : 1. Peraturan Presiden Nomor 106 Tahun 2007 tentang Lembaga Kebijakan Pengadaan
Barang/Jasa Pemerintah beserta perubahannya;
2. Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
beserta perubahannya;
3. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 9 Tahun 2021
tentang Toko Daring dan Katalog Elektronik dalam Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah;
4. Keputusan Kepala LKPP Nomor 122 Tahun 2022 tentang Tata Cara Penyelenggaraan
Katalog Elektronik;
5. Surat Dinas Pemerintah Kabupaten Grobogan Sekretariat Daerah Nomor:
045.71/673/VI/2023 tanggal 16 Februari 2023 Perihal Permohonan Narasumber Sosialisasi
Katalog Elektronik V.5.0 dan E-Purchasing Kabupaten Grobogan.
MEMBERI TUGAS
Kepada : Pegawai yang namanya tercantum dalam surat tugas ini:
Nama : Erlangga Aninditya
Jabatan : Analis Kebijakan Madya Direktorat Pasar Digital Pengadaan
Pangkat/Golongan : Pembina / IV/a
Nama : Dedi Riswanto
Jabatan : Penyedia Jasa Lainnya
Untuk : 1. Menjadi Narasumber dalam Acara Sosialisasi Regulasi dan Teknis Transaksi E-Purchasing
pada Aplikasi Katalog Elektronik bagi PPK dan Bendahara pada tanggal 21 s/d 23 februari
2023 Bertempat di Gedung Riptaloka Setda Kabupaten Grobogan, Jl Gatot Subroto No 5
Purwodadi;
2. Melaksanakan tugas dengan penuh tanggung jawab; dan
3. Melaporkan hasil pelaksanaan kegiatan
Biaya yang timbul sebagai akibat dikeluarkannya Surat Tugas ini dibebankan pada anggaran DIPA LKPP
Tahun Anggaran 2023 dan DPA Pemerintah Kabupaten Grobogan Tahun Anggaran 2023
Dikeluarkan di Jakarta
Pada tanggal 21 Februari 2023
Direktur Pasar Digital Pengadaan,

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik


Yulianto Prihhandoyo
19710731 199803 1 005
Tembusan:
Deputi Bidang Transformasi Pengadaan Digital

Dokumen ini adalah dokumen yang sah dan telah ditandatangani secara digital melalui e-Office LKPP. Untuk
memastikan keasliannya, silakan scan QRCode dalam dokumen ini dan pastikan anda diarahkan ke alamat
https://eoffice.lkpp.go.id

Anda mungkin juga menyukai