Anda di halaman 1dari 16

PRESENTASI KEINSINYURAN

HUSEIN SYARIF, ST - D014222347


Program Studi Program Profesi Insinyur
FAKULTAS TEKNIK - UNIVERSITAS HASANUDDIN
CURRICULUM VITAE HUSEIN SYARIF, ST

2014 2016 – 2019 2022 - …


Lulus Sarjana Teknik Geodesi Site Engineer Manager, PT. Project Manager, PT. Nindya
dan Geomatika, Institut Nindya Karya Proyek Karya Proyek Rehabilitasi dan
Teknologi Bandung Bendungan Karalloe Paket I Modernisasi DI. Saddang Kab
Kab. Gowa Pinrang

Site Operational Manager, PT.


Nindya Karya Proyek
GIS Engineer, PT. Geonet Bendungan Karalloe Paket II
Infomedia Jakarta Kab. Gowa

2015 – 2016 2019 - 2021


REVIEW PENUGASAN PROJECT
Proyek Pembangunan Bendungan Karalloe, Kab.Gowa,
Sulawesi Selatan (Paket I)
Jabatan Site Engineer Manager (SEM)
Bertanggung
Project Manager
Jawab pada

Proyek Pembangunan Bendungan Karalloe, Kab.Gowa,


Sulawesi Selatan (Paket II)
Jabatan Site Operational Manager (SOM)
Bertanggung Project Manager
Jawab pada

Proyek Rehabilitasi & Modernisasi D.I Saddang Sub Unit


Langnga, Kab.Pinrang, Sulawesi Selatan
Jabatan Project Manager
Bertanggung General Manager
Jawab pada
STUDI KASUS PROYEK
KEINSINYURAN :

PROYEK PEMBANGUNAN
BENDUNGAN KARALLOE,
KAB GOWA
DATA TEKNIS LOKASI
Desa : Garing dan Datara
Tipe Bendungan : Concrete Face Rockfill Dam (CFRD)
Kecamatan : Tompobulu
Elevasi Puncak Bendungan : EL ± 253.00 Desa : Taring dan Tonrorita
Panjang Puncak : 396 m Kecamatan : Biringbulu
Kabupaten : Gowa
Lebar Puncak : 8.0 m Koordinat : 5°30’47,6” LS dan 119°48’10,44” LU (koordinat
Kemiringan Hulu :1.0 V : 1.4 H Geografis – WGS 1984)

Kemiringan Hilir : 1.0 V : 1.5 H


Elevasi Muka Air Normal : EL ± 248.5
Elevasi Muka Air Minimum : EL ± 220.5
Volume Tampungan Total : 40,50 Juta m3
Volume Tampungan Mati : 11,03 Juta m3
Volume Tampungan Efektif : 29,50 Juta m3
Luas Genangan Waduk : ± 145 Ha

MANFAAT
Irigasi : 7004 Ha
Air Baku : 300 lt/dt
Energi Listrik : .3 MW-5MW
Pengembangan Pariwisata
INTERESTING FACTS !!

 Indonesia saat ini baru terbangun 7 buah Bendungan Tipe CFRD, atau hanya +- 3% dari keseluruhan Bendungan di Indonesia
 Di Provinsi Sulawesi Selatan sendiri, sudah ada 3 Bendungan Tipe CFRD yang terbangun (2 sudah dialiri, yakni Bendungan Ponre-
Ponre dan Karalloe, 1 sementara proses konstruksi, yakni Bendungan Pamukkulu)
 Bendungan Karalloe walaupun terletak di Kabupaten Gowa, tetapi yang mendapat manfaat dari Bendungan ini Sebagian besar
adalah Kawasan di Kabupaten Jeneponto
 Bendungan Karalloe diresmikan oleh Presiden RI Ir. Joko Widodo pada tanggal 23 November 2021
NO. URAIAN PEKERJAAN PAKET I PAKET II
1. Pekerjaan Persiapan Ya Ya
2. Pekerjaan Relokasi Jalan dan Rehabilitasi Jalan Masuk Ya Tidak
3. Pekerjaan Terowongan Pengelak Ya Tidak
4. Pekerjaan Bendungan Utama Ya (Pekerjaan Galian Pondasi) Ya (Pekerjaan Timbunan Tubuh
Bendungan)
5. Pekerjaan Bangunan Pelimpah Ya (Pekerjaan Galian dan Beton) Ya (Pekerjaan Proteksi Galian)
6. Pekerjaan Bangunan Pengambilan (Intake) Tidak Ya
7. Pekerjaan Instrumentasi Tidak Ya
8. Pekerjaan Hidromekanikal Ya (Pekerjaan Stoplog) Ya
9. Pekerjaan Jalan Layanan Sekitar Waduk Ya Tidak
10. Pekerjaan Bangunan Ya Tidak
11. Pekerjaan Listrik Tidak Ya
12. Peralatan Penunjang O & P Ya Tidak

SCOPE OF WORK – KARALLOE DAM (2017 – 2021)


UNDERGROUND CONSTRUCTION TUNNEL - KARALLOE
DAM (2017 – 2018)
UNDERGROUND CONSTRUCTION TUNNEL - KARALLOE
DAM (2017 – 2018)
Membran beton Strarter slab
menggunakan menggunakan
metode slipform perancah
konvsional

CONCRETE FACE MAINDAM CONSTRUCTION - KARALLOE


DAM (2020 - 2021)
SPILLWAY CONSTRUCTION - KARALLOE DAM (2017 - 2019)
LESSON LEARNED
AND INNOVATION

Inovasi : Penggunaan
Fotogrametri (Foto Udara) untuk
evaluasi pekerjaan (Konsep BIM)
Studi Kasus : Monitoring Open
Cut Tunnel, dan Opname
Pekerjaan
LESSON LEARNED
AND INNOVATION
Lesson Learned & Inovasi : Untuk
meminimalisir Over Break akibat
galian/blasting menggunakan
CRD, digunakan metode upper
face sehingga heading CRD
tegak lurus dengan bidang
permukaan batuan
LESSON LEARNED
AND INNOVATION

Lesson Learned & Inovasi :


Backfill Timbunan CS2B untuk
mengurangi Loose Beton
Faceslab
LESSON LEARNED
AND INNOVATION

Inovasi : Penggunaan metode


kombinasi Mekanis dan Blasting
untuk Galian Terbuka Lereng
Spillway
THANKYOU FOR YOUR
ATTENTION
huseinsyarif@rocketmail.com /
seinsyarif@gmail.com

Husein Syarif, ST
(085718709022)

Anda mungkin juga menyukai