Anda di halaman 1dari 1

CHECKLIST WITNESS LSP

1. PENGELOLAAN LSP & DOKUMENTASI PELAKSANAAN SERTIFIKASI


a. Periksa Program Kerja kegiatan uji kompetensi
b. Periksa Uraian rinci berupa leaflet/brosur/bentuk informasi lain untuk
publikai/promosi.
c. Periksa SOP Sertifikasi
d. Periksa Lingkup Sertifikasi (Skema Sertifikasi dan Unit Kompetensi).
e. Periksa Perangkat Asesmen dan Materi Uji Kompetensi
f. Periksa Rekaman Pelaksanaan uji kompetensi

2. PENGELOLAAN TUK
a. Periksa Persyaratan teknis TUK
b. Periksa Rekaman Verifikasi TUK
c. Periksa Keputusan Penetapan TUK
d. Periksa Sumberdaya TUK.

3. PENGUJI (ASESOR KOMPETENSI)


a. Periksa Persyaratan Asesor Kompetensi
b. Periksa Daftar Asesor Kompetensi dan Surat Penetapan Asesor Kompetensi
c. Periksa Sertifikat Asesor Kompetensi
d. Periksa Bukti kompetensi teknis Asesor Kompetensi sesuai bidang keahliannya
e. Periksa Surat Tugas melaksanakan uji kompetensi
f. Periksa Formulir pernyataan Asesor Komopetensi.

4. PESERTA UJI KOMPETENSI


a. Periksa Daftar Asesi peserta uji kompetensi
b. Periksa Surat permohonan uji kompetensi dari asesi
c. Periksa Persyaratan asesi dan Evaluasi terhadap permohonan asesi
d. Periksa Formulir pernyataan asesi.

5. PENGAMATAN PELAKSANAAN UJI KOMPETENSI


(Menilai kesesuaian pelaksanaan uji kompetensi apakah sesuai dengan PBNSP 301
maupun Prosedur yang ditetapkan oleh LSP).

Anda mungkin juga menyukai