Anda di halaman 1dari 1

Apa yang

dimaksud dengan
Ramadan?
Ramadan adalah bulan ke-
9 dalam kalender Islam.

Ramadan adalah saat


pertama kali Al-Qur'an
Ramad
an diturunkan kepada Nabi
Muhammad saw.

Kita tidak makan dan minum dari terbit fajar


hingga terbenamnya matahari selama bulan
Ramadan. Ini disebut puasa.

Puasa di bulan Ramadan


adalah salah satu dari Lima
Rukun Islam.

Kita berpuasa di bulan Ramadan untuk


mendekatkan diri kepada Allah,
mendisiplinkan diri, mengendalikan diri,
dan mensyukuri nikmat Allah.

Pada Idul Fitri, kita merayakan


selesainya ibadah puasa dan
bersyukur kepada Allah atas
Di akhir bulan Ramadan ada kekuatan yang telah diberikan-
perayaan besar yang disebut Nya kepada kita selama bulan
Idul Fitri yang berarti 'hari Ramadan.
raya berbuka puasa'.

Anda mungkin juga menyukai