Anda di halaman 1dari 1

Mata Kuliah : Aspek Hukum Dalam Bisnis

Dosen : Galuh Kartiko,SH.,MHum

SOAL :

1. Dalam hukum bisnis terdapat beberapa jenis hukum. Salah satunya adalah hukum
kontrak. Hukum tersebut mempunyai fungsi dalam meningkatkan efisiensi ekonomi.
Jelaskan empat fungsi hukum kontrak tersebut dalam meningkatkan efisiensi ekonomi.

2. Pengaturan mengenai hukum perseroan terbatas bagi dunia usaha memiliki arti yang
sangat penting. Jelaskan arti pentingnya pengaturan mengenai hukum perseroan terbatas
bagi dunia usaha.

3. Salah satu komponen penting dalam bisnis di Indonesia adalah keberadaan koperasi
Berikan suatu penilaian mengenai prospek Koperasi di Indonesia dan perlindungan
hukum bagi pihak-pihak dalam kegiatan Koperasi

4. Dalam kegiatan bisnis usaha pengangkutan adalah salah satu aspek yang sangat penting.
Jelaskan pihak-pihak yang terkait dalam suatu perjanjian pengangkutan.

5. Praktek monopoli dan persaingan usaha tidak sehat di dalam kegiatan perekonomian di
larang di Indonesia. Jelaskan sejauh manakah larangan praktek monopoli dan persaingan
usaha tidak sehat dapat diterapkan di Indonesia, disertai fakta dan contoh (dalam
kegiatan bisnis).

Anda mungkin juga menyukai