Anda di halaman 1dari 1

No: 02/026/LHP/IA-/IX/2021

Kepada Yth,

Ibu
Business Manager

Apotek

Di tempat

Perihal : Laporan Hasil Pemeriksaan Apotek

Berdasarkan dari hasil pemeriksaan yang telah dilakukan oleh Tim Audit pada Apotek, ditemukan
beberapa hal yang perlu mendapat perhatian antara lain :

I. PENGELOLAAN KAS

A. CASH OPNAME

Dari hasil cash opname tanggal 09 September 2021 pada kas besar, kas kecil, dan penerimaan
kasir resep Apotek dapat diinformasikan sebagai berikut,

Jenis Kas PIC Jumlah Fisik Jumlah Catatan Selisih Keterangan

Kas Besar han 6.000.000,- 6.000.000,- - Clear


Kas Kecil han 1.204.500,- 1.204.500,- - Clear
Serbaguna uni 2.200.000,- 2.200.000,- - Clear
Kasir I ela 1.456.700,- 1.457.300,- (600,-) Selisih Kurang
Kasir II tri 1.100.700,- 1.100.500,- 2.00,- Selisih Lebih
Sumber data : KKP Cash Opname Tanggal 02 September 2021

Rekomendasi :
 Untuk selisih kas tersebut harap dicari sumber penyebabnya , dan apabila tedapat selisih
lebih , maka admin wajib menyetorkan uang lebih pada rekening
 Diharapkan pimpinan Apotek rutin dalam melakukan cash opname dadakan terhadap kasir
maupun admin agar arus uang yang dilakukan dapat di monitoring dan terdokumentasi
dengan baik.

Anda mungkin juga menyukai