Anda di halaman 1dari 15

LOGIKA & PENALARAN ILMIAH

Kontradiksi &
Inkonsistensi
Oleh: Kelompok 6

Zaenabelle Figaret Alba - 1202622064


Salmaa Nabilah Hany - 1202022060
Nawang Sekar Kinasih - 1202622077
Deuis Nisrina Bestari - 1209622033
Siti Badriyah Ningsih - 1207623055
Dampak aerosol: Di awal artikel
01 disebutkan bahwa aerosol membuat
Bumi menjadi lebih dingin, berbanding
terbalik dengan gas rumah kaca.
Namun, di akhir artikel dijelaskan
bahwa aerosol juga dapat
memperparah pemanasan global.

KONTRADIKSI 03
Manfaat polusi udara: Judul dan
02 beberapa bagian artikel menyiratkan
bahwa polusi udara dapat membantu
mengurangi dampak perubahan iklim.
Namun, di bagian lain artikel
ditekankan bahwa polusi udara tetap
berbahaya bagi kesehatan manusia
dan lingkungan.
INKONSISTENSI
Inkonsistensi Dalam Logika

Aerosol yang merupakan polutan, jika


dihilangkan dari udara, maka dapat
mengurangi polusi dan menyelamatkan ribuan
orang dari penyakit paru-paru dan jantung.

Namun, di saat yang bersamaan,


menghilangkan aerosol sepenuhnya juga bisa
memperburuk pemanasan global.
Inkonsistensi Dalam Faktual
Dalam artikel, terdapat keterangan bahwa polusi
udara, khususnya aerosol seperti sulfur dioksida
dan nitrogen dioksida, telah menjadi fokus
perhatian bagi ilmuwan, terutama di Amerika
Serikat (AS).

Namun, dalam sebuah studi yang diterbitkan di


Nature Communications, terdapat keterangan
bahwa polusi aerosol mengurangi curah hujan
musim panas dan musim gugur hingga akhir
abad ke-20, ketika efek gas rumah kaca mulai
mendominasi di wilayah tersebut.
Inkonsistensi dalam ekspektasi

Terdapat keterangan bahwa


peningkatan curah hujan ekstrem yang
agak cepat ini adalah normal baru,
setidaknya untuk lima tahun ke depan.

Namun, dalam sebuah studi yang


diterbitkan di Nature Communications,
terdapat keterangan bahwa polusi
aerosol mengurangi curah hujan musim
panas dan musim gugur hingga akhir
abad ke-20, ketika efek gas rumah kaca
mulai mendominasi di wilayah tersebut.
DEKONSTRUKSI UNSUR-UNSUR

Judul Pendahuluan

"Polusi udara yang berbentuk aerosol bisa


"Polusi Udara Bisa 'Bantu' Kurangi mengancam kesehatan terutama terkait sistem
pernapasan. Namun, studi baru menunjukkan,
Dampak Perubahan Iklim di AS, aerosol di udara juga mengurangi dampak
Kok Bisa?" perubahan iklim terkait hujan ekstrem suhu tinggi.
Kok bisa?". Penelitian dalam artikel ini mencoba
memahami peran aerosol dalam menunda
lonjakan hujan ekstrem dan bagaimana
dampaknya terhadap perubahan iklim.
Pembahasan
"Selama ini, polusi udara, terutama dalam bentuk aerosol
seperti sulfur dioksida dan nitrogen dioksida, telah menjadi
fokus perhatian bagi ilmuwan, terutama di Amerika Serikat
(AS). Meskipun upaya pembersihan udara telah dilakukan,
terutama melalui undang-undang seperti Undang-Undang
Udara Bersih AS, dampak aerosol terhadap lingkungan
masih belum sepenuhnya dipahami.".

Meskipun aerosol berkontribusi pada polusi udara dan dapat


menyebabkan masalah kesehatan, penurunan konsentrasi
aerosol juga dapat berdampak pada perubahan iklim dan
pola curah hujan. Polusi aerosol mengurangi curah hujan
musim panas dan musim gugur hingga akhir abad ke-20,
tetapi efek ini berubah ketika efek gas rumah kaca mulai
mendominasi.
Kesimpulan & Saran
Hasil penelitian menunjukkan bahwa penurunan polusi
aerosol telah menyebabkan peningkatan curah hujan
ekstrem dalam beberapa dekade terakhir di Amerika
Serikat. "Ini bisa terjadi karena pabrik-pabrik yang
memasang perangkat 'scrubber' untuk membersihkan
cerobong asap, dan upaya-upaya lainnya."

Regulasi lingkungan yang ketat, terutama terkait dengan


emisi aerosol, dapat memiliki konsekuensi yang tidak
diinginkan terhadap pola curah hujan dan perubahan
iklim.
Penelitian yang menggunakan data dari ribuan alat
pengukur hujan (tidak disertakan informasi spesifik
mengenai judul atau peneliti yang terlibat), Laman Popular
Science, makalah yang diterbitkan di Nature
Communications.
Unsur-Unsur Berita

Dalam artikel tersebut, ada beberapa unsur-unsur berita yang dapat


diterangkan, seperti "apa", "di mana", "kapan", "siapa", "mengapa",
dan "bagaimana".

Unsur-unsur berita ini membantu menjelaskan tentang peristiwa atau


kejadian yang sedang atau sudah terjadi, serta memberikan informasi
yang akurat dan tepat waktu kepada publik.
Unsur-Unsur Kebahasaan

Dalam artikel tersebut, ada beberapa


unsur-unsur kebahasaan yang dapat
diterangkan, seperti "adverbia", "konjungsi",
dan "kosakata".

Unsur-unsur kebahasaan ini membantu


memperjelas dan memperindah tulisan
dalam artikel.
Unsur-Unsur Kebahasaan Artikel
Dalam artikel tersebut, ada beberapa unsur-unsur
kebahasaan artikel yang dapat diterangkan, seperti “kalimat
yang padat, jelas dan tidak bertele-tele agar pembaca
langsung memahami tujuan dan maksud dari artikel yang
Anda tulis", "pembahasan", dan "kesimpulan & saran".
Unsur-Unsur Kebahasaan Berita

Dalam artikel tersebut, ada beberapa


unsur-unsur kebahasaan berita yang
dapat diterangkan, seperti "tesis",
"rangkaian argumen", "penegasan
ulang", "kalimat konjungsi", "kalimat
teknis", "kalimat persuasif", "kalimat
perujukan", dan "kalimat kerja
mental".
THANK YOU!

Anda mungkin juga menyukai