Anda di halaman 1dari 9

presented by group 1

POLUSI
UDARA
KELOMPOK 1
KAYLA.F
NAYSHILA.K
RADJA.I
SALSABILA
SYAHLA.N
WIJDAN.A
APA ITU
POLUSI UDARA?
Polusi udara merupakan udara yang tercampur
oleh zat yang berbahaya untuk makhluk hidup
dan biasanya pada manusia dapat
menyebabkan penyakit ISPA. Polusi udara ini
juga sedang ramai diperbincangkan di sosial
media karena Indonesia atau lebih tepatnya di
kota Jakarta menjadi ranking 1 udara terkotor di
Asia tenggara menurut Air Quality Index (AQI)
RELATED
VIDEO
PROSES TERJADIANYA POLUSI UDARA

Polusi udara terjadi ketika ventilasi udara tidak memadai,


beberapa produk tercemar, suhu tidak merata, dan tingkat
kelembaban kurang baik.
DAMPAK POLUSI UDARA

ADANYA EFEK PENURUNAN TERJADINYA HUJAN


RUMAH KACA KUALITAS UDARA ASAM

Suhu bumi meningkat karena turunnya kualitas udara Hujan asam disebabkan oleh
belerang (sulfur) yang merupakan
konsentrasi CO2 dan CO yang akibat polusi menimbulkan pengotor dalam bahan bakar fosil
tinggi menyebabkan efek berbagai penyakit, terutama serta nitrogen di udara yang bereaksi
rumah kaca. penyakit pernapasan. dengan oksigen membentuk sulfur
dioksida dan nitrogen oksida
PENYEBAB ADANYA POLUSI
UDARA
1. Pembakaran bahan bakar fosil

2. Kendaraan bermotor

3. Pabrik dan industri

4. Kegiatan penambangan

5. Kebakaran hutan
CARA MENCEGAH P O L USI UDARA

MELAKUKAN MENGGUNAKAN MEMASANG ALAT


PENANAMAN POHON KENDARAAN UMUM PENYARING UDARA
Pepohonan dapat meningkatkan Asap knalpot kendaraan adalah Limbah asap industri atau pabrik
kualitas udara secara langsung salah satu penyebab terbesar adalah salah satu penyumbang
dan tidak langsung. Pohon akan polusi udara. Dengan pencemaran udara terbesar.
membersihkan udara dari polutan menggunakan kendaraan umum Maka dari itu, pihak pabrik perlu
berbahaya dan menghasilkan tidak hanya mengurangi polusi memasang filter pada cerobong
oksigen. udara, namun juga mengurangi asap untuk menangkap debu dan
membuat udara yang keluar dari
kemacetan. .
cerobong lebih bersih.
TERIMA KASIH
ada yang ingin bertanya?

Anda mungkin juga menyukai