Anda di halaman 1dari 14

Pengelolaan

mutu dan
persediaan
produk
Oleh : Kelompok 5
3-Agribisnis Hortikultura
Kelompok 5
Andin Berliana
Herawati Dera Dewi Saputri
01 03.05..0213 ( Ketua )
02 03.03.22.0220 ( Anggota )

Inas Fitri Ulya Nailus


03 Setyorini 04 Sa’adah
03.05.22.0231 ( Anggota ) 03.05.22.0243 ( Anggota )
PENTINGNYA PENGELOLAAN MUTU DALAM PERUSAHAAN

Pengelolaan mutu memainkan peran yang sangat vital


dalam perusahaan. Melalui pengelolaan mutu, perusahaan
menetapkan visi dan komitmen untuk memperoleh
sebuah standar kualitas yang tinggi sesuai kebijakan
perusahaan. Pengelolaan mutu juga menjadi panduan bagi
seluruh karyawan untuk bekerja sesuai dengan
prinsip-prinsip mutu yang ditetapkan oleh perusahaan.
TUJUAN DAN MANFAAT
PENGELOLAAN MUTU

Pengelolaan mutu memiliki tujuan


utama yaitu menciptakan lingkungan
kerja yang didasarkan pada
prinsip-prinsip mutu. Dengan adanya
pengelolaan mutu, perusahaan dapat
meningkatkan kepuasan pelanggan dan
mengurangi risiko kesalahan.
KOMPONEN-KOMPONEN PENGELOLAAN MUTU

A. Visi dan misi dalam pengelolaan mutu

Visi Berkomitmen untuk menyediakan produk dan


layanan berkualitas tinggi kepada pelanggan.

Misi Jamu Mitra Sehat berusaha untuk terus meningkatkan mutu


produk dan layanan melalui inovasi, menjaga kualitas produk,
dan pemenuhan persyaratan sistem manajemen mutu yang
berlaku.
Proses Produksi

1 - Persiapan alat dan bahan 4 - Pemerasan temulawak


- Penimbangan temulawak - Perebusan bahan rempah
dan bahan rempah lainya.

- Pengkristalan
2 - Pengupasan temulawak 5 - pengayakan
- Pemotongan temullawak

6 - pengemasan
- Pencucian bahan - bahan
3 - Pemarutan temulawak
Persediaan Produk
Persediaan produk jamu temulawak instan sudah dikelola dengan
cukup baik untuk memastikan ketersediaan yang tepat saat
dibutuhkan. Hal ini melibatkan perencanaan produksi yang
matang,pengendalian stok,dan manajemen distribusi yang
efisien.dengan persediaan yang terkelola dengan baik,pelanggan
dapat memiliki akses terhadap produk dengan mudah dan tidak
mengalami kekurangan persediaan.
Pemasaran dan Distribusi
Pemasaran
Distribusi
Pemasaran Online Online dan Offline
Memanfaatkan platform online Distribusi yang dilakukan masih
yaitu website/pemesanan melalui terbatas melalui platfrom online dan
whatsapp,tetapi belum offline seperti
memanfaatkan sosial media dan apotek,supermarket,dan toko
marketplace untuk mencapai kesehatan.
pasar yang lebih luas,
Pemasaran konvensional Lebih ke wanita
Menggunakan metode pemasaran Jamu temulawak instan sering
tradisional yaitu pembeli yang akan ditujukan untuk konsumen wanita
membeli jamu temulawak instan yang peduli dengan kesehatan dan
langsung datang ke tempat produksi. kecantikan.
Faktor - Faktor yang mempengaruhi

Kualitas bahan baku


yang digunakan dalam Pemilihan proses produksi Teknologi dan peralatan
produksi. yang tepat. yang digunakan dalam
produksi.

Penyimpanan yang tepat Pengendalian mutu yang


untuk memasarkan baik selama produksi.
produk yang masih segar.
JENIS PENGENDALIAAN MUTU

Quality control internal

Merupakan bentuk pengendalian mutu yang memiliki hubungan secara langsung


dalam pembuatan protokol internal yang dibuat sebuah perusahaan serta
pengecekan sistem produksi. Dalam jenis kendali mutu ini, meliputi berbagai hal
seperti pengecekan peralatan yang akan digunakan untuk proses produksi secara
rutin, menganalisis data karyawan yang bekerja dalam sebuah projek, serta
menjalankan dan mengawasi agar standar serta protokol yang diberlakukan dapat
berjalan dengan baik dan sesuai rencana.

2. Quality control external

Merupakan bentuk pengendalian mutu yang memiliki kaitan dengan berbagai


produk serta data sebuah perusahaan yang nantinya akan dikirim ke perusahaan
eksternal yang tidak memiliki afiliasi. Contoh dari jenis kendali mutu ini adalah,
ketika sebuah perusahaan memproduksi barang yang berhubungan dengan pangan,
maka perusahaan tersebut dituntut untuk melakukan analisis dari nilai gizi produk
tersebut serta pengecekan umur produksi suatu barang secara rutin yang harus
dilakukannya sendiri melalui laboratorium yang tersedia.
Pengendalian Mutu
Pemantauan Kualitas

Pemantauan kualitas dilihat dari pemilihan bahan baku produksi yang baik,proses

pembuatan yang terstruktur dan alat - alat yag steril untuk memastikan bahwa
MANFAAT PENGENDALIAAN MUTU

optimasi serta menghasilkan produk


perbaikan yang berkualitas

memenuhi harapan yang


dimiliki perusahaan
TANTANGAN PENGELOLAAN MUTU PRODUK
DAN PERSEDIAAN PRODUK

Pengelolaan mutu produk dan persediaan produk jamu temulawak instan dalam
menghadapi tantangan berikut :

1. Perubahan kebutuhan pasar yang cepat.


2. Persaingan yang ketat dengan produk serupa.
3. Penyimpanan dan pengawetan yang tepat untuk produk yang masih segar.
4. Pengontrolan biaya produksi tanpa mengorbankan kualitas produk.
5. Memastikan ketersediaan persediaan yang memadai,
Terimakasih :)

Anda mungkin juga menyukai