Anda di halaman 1dari 7

Kisi-kisi Materi

Penilaian Akhir

Program Tahfidz,
Pelajaran Tahfidz
SEMESTER GENAP 2023/2024
Assalamualaikum Wr Wb…

Ujian Materi Tahfidz terdiri dari beberapa materi soal:


1. Tahfidz
2. Tajwid
3. Tafsir
4. Akhlak
1. SOAL TAHFIDZ
1. Menyebutkan surah apa dan ayat berapa
dari potongan ayat al-Quran yang tertera,
menyebutkan akhir ayat dari surah tertentu,
dan menyebutkan jumlah ayat dalam satu
surah tertentu
2. Menuliskan ayat Al Qur’an
2. Soal Tajwid
1. Pengertian dari hukum bacaan nun sukun seperti Ikhfa, Izhar, Iqlab, Idgham (Bigunnah &
Bilagunnah),

2. Menyebutkan huruf-huruf dan contoh dari masing-masing hokum bacaan Ikhfa, Izhar, Idgam
(Bigunnah & Bilagunnah)

Mempelajari al Quran dengan bacaan yang baik dan benar adalah fardhu ‘ain (wajib).

Alif Lam Qomariah adalah alif lam yang dibaca jelas


3. Tafsir
Materi Tafsir:
QS. An Naas: menjelaskan mengenai kewajiban kita meminta pertolongan Allah SWT dari segala macam godaan syetan
QS. Al Ikhlas menjelaskan tentang keesaan Allah SWT. Ada 2 kandungan yang dapat kita ambil (bahwa Allah SWT adalah
tempat bergantung seluruh makhluq, dan Allah SWT berkuasa atas segala sesuatu dan tidak ada tandingannya.
Allah SWT tidak beranak dan tidak pula diperanakan (‫)لَ ْم َي ِل ْد َولَ ْم يُولَ ْد‬
QS. Al Falaq yaitu salah satu surat Al-Quran yang menjelaskan tentang kejahatan tukang sihir. Ada 3 Kandungan surah al
Falaq (Meminta perlindungan Allah SWT dari kejahatan makhluk yang Ia ciptakan, Meminta perlindungan Allah SWT dari
kejahatan para pendengki, Meminta perlindungan Allah SWT dari kejahatan kegelapan malam). ayat yang menjelaskan
ِ َ ‫)و ِمن ش ِ َّر ٱلنﱠ ٰفﱠ ٰث‬
bahwa kita harus berlindung dari tukang sihir (‫ت فِى ْٱلعُقَ ِد‬ َ
QS. Al Lahab surat yang menjelaskan tentang perilaku buruk abu lahab terhadap Rasulullah SAW
Surah Al-Fatiha dalam tafsir adalah surah pembuka dalam Al-Qur'an yang memiliki makna doa dan pujian kepada
Allah.
Selain dinamai Al-Fatihah (Pembukaan), surah al fatiha sering juga disebut Fātiḥatul Kitāb (Pembukaan Kitab), Al-
Ḥamd (Segala Puji), Aṣ-Ṣalah (Salat), Ummul-Kitāb (Induk Kitab), Ummul Qur'ān (Induk Al-Qur'an), As-Sab'ul
Maṡani (Tujuh yang Diulang dari Surah 15:87), asy-Syifa' (Obat), Al-Wafiyah (Yang Sempurna), al-Kanz (Simpanan
Yang Tebal), asy-Syafiyah (Yang Menyembuhkan), al-Kafiyah (Yang Mencukupi), al-Asas (Pokok), ar-
Ruqyah (Mantra), asy-Syukru (Syukur), ad-Du'au (Do'a), dan al-Waqiyah (Yang Melindungi dari Kesesatan).

َ‫ا َ ْل َح ْم ُد ِ ﱣ ِ َربّ ِ ْالعٰ لَ ِميْن‬ Segala puji bagi Allah, Tuhan seluruh alam,

‫الر ِحي ِْم‬


‫الرحْ مٰ ِن ﱠ‬
‫ﱠ‬ Yang Maha Pengasih, Maha Penyayang,

‫مٰ ِل ِك يَ ْو ِم ال ِ ّدي ِْن‬ Pemilik hari pembalasan.

‫اِيﱠاكَ نَ ْعبُ ُد َواِيﱠاكَ نَ ْست َ ِعي ُْن‬ Hanya kepada Engkaulah kami menyembah dan hanya kepada Engkaulah kami mohon pertolongan.

‫ط ْال ُم ْست َـ ِقي َْم‬


َ ‫ص َرا‬
ّ ِ ‫اِ ْه ِدنَا ال‬ Tunjukilah kami jalan yang lurus

َ‫ضا ٓ ِلّ ۡين‬


‫علَ ۡي ِه ۡم َو َﻻ ال ﱠ‬ ِ ‫علَ ۡي ِه ۡم ۙ غ َۡي ِر ۡال َم ۡغض ُۡو‬
َ ‫ب‬ َ َ‫ط الﱠذ ِۡينَ ا َ ۡنعَ ۡمت‬
َ ‫ص َرا‬
ِ
(yaitu) jalan orang-orang yang telah Engkau beri nikmat kepadanya; bukan (jalan) mereka yang dimurkai, dan bukan (pula jalan) mereka yang
sesat.
4. Akhlak
berkaitan dengan nilai-nilai keseharian cara bersikap dan berbuat baik kepada
orang lain

Anda mungkin juga menyukai