Anda di halaman 1dari 3

SILABUS

Mata Pelajaran : Fiqih


Kelas 5 Semester 2
SILABUS

Nama Madrasah : MI Sabilussa’adah


Kelas/Semester : V / II
Mata Pelajaran : Fikih
Standar Kompetensi : 2. Mengenal ketentuan Qurban

Kompetensi Materi Alokasi Sumber


Kegiatan Pembelajaran Indikator Penilaian
Dasar Pembelajaran Waktu Belajar
1 2 3 4 5 6 7
2.1. Menjelas- Qurban  Membaca buku / artikel  Menyebutkan Tes tulis 2 x 35 Buku Guru
kan keten- tentang arti qurban pengertian qurban Tes Lisan menit Fiqih kls v,
tuan menurut bahasa  Menunjukkan hukum Performance buku/kitab
Qurban  Membaca buku/artikel berqurban Fikih,
tentang pengertian qurban  Menunjukkan waktu
 Mendengarkan penjelasan pelaksanaan qurban
guru tentang waktu  Menyebutkan syarat
pelaksanaan qurban sahnya hewan untuk
 Menyimak penjelasan qurban
guru tentang syarat hewan
untuk qurban
2.2. Memperagakan  Dipandu guru,  Mendemonstrasikan 2 x 35
Mendemon tata cara mendemonstrasikan tata tata cara qurban menit
-strasikan berqurban cara berqurban  Mengidentifikasi
tata cara  Mencoba berpartisipasi hikmah qurban
Qurban berqurban sesuai dengan
kemampuan
 Menyaksikan tayangan
tentang qurban
Pakuan Ratu, 30 januari 2024
Mengetahui, Guru Mata Pelajaran,
Kepala MI Sabilussa’adah

Supono,S.Pd,I Jarmi, S.H.


NBM:- NBM: -

Anda mungkin juga menyukai