Anda di halaman 1dari 1

Gunakan 10 pertanyaan checklist dibawah ini untuk menentukan niche

Anda dimana.

1. Apakah orang di dalam niche tersebut punya masalah yang berat


yang mereka ingin solusi atau keinginan untuk membelanjakan
uangnya?
2. Apakah niche tersebut evergreen atau masalahnya akan ada
dalam jangka waktu yang lama?
3. Apakah ini adalah niche yang Anda merasa enjoy ketika
mempromosikan dan melakukan aktivitas marketing di dalamnya?
4. Apakah peminatnya cukup banyak?
5. Apakah target audiens nya mudah dicari?
6. Apakah ada produk yang bisa dibeli dan dijual? Apakah produk itu
di jual online atau tersedia dekat rumah mereka? Apakah ada lebih
dari 1 produk yang bisa Anda jual dan potensi repeat order?
7. Apakah ada kompetisi di nichenya? Bisakah Anda membuat
penawaran yang unik, berbeda atau bahkan lebih baik dari pada
kompetitor Anda?
8. Apakah ada produk yang bisa di dropship atau affiliate kan?
9. Apakah Anda punya cukup ketertarikan di niche nya untuk
membuat konten yang ingin orang nikmati? Jika tidak bisakah
Anda outsource content creator nya?
10. Bisakah Anda memikirkan setidaknya 30 ide topik yang akan
Anda buat kontennya dimana Anda sudah sangat hafal topik itu?=

Jika jawabannya kebanyakan positif, mulailah tentukan niche Anda,


mulai cari buat konten, cari kompetitor dan produk yang tersedia.
Selamat Mencoba.

Anda mungkin juga menyukai