Anda di halaman 1dari 1

A.

PENGURANGAN
1. Apakah saudara/saudari sudah melaksanakan standar prosedur operasional (SPO) yang
dapat mendukung pengurangan limbah B3?
a. Ya
b. Tidak
2. Apakah saudara/saudari sudah melakukan pengurangan limbah B3 di fasilitas pelayanan
kesehatan dengan pengurangan penggunaaan material yang mengandung B3?
a. Ya
b. Tidak
3. Apakah saudara/saudari sudah menghindari terjadinya penumpukan dan kadaluarsa pada
bahan kimia dan bahan farmasi?
a. Ya
b. Tidak
4. Apakah saudara/saudari sudah melakukan perawatan secara berkala terhadap peralatan?
5. Apakah saudara/saudari sudah menerapkan penggunaan berupa pemilihan produk yang
dapat digunakan kembali dibandingkan dengan produk sekali pakai?

B. PENGANGKUTAN INTERNAL
1. Apakah saudara/saudari sudah memenuhi persyaratan teknis alat angkut (troli) limbah B3
dengan terbuat dari bahan yang kuat, cukup ringan, kedap air, anti karat dan dilengkapi
penutup dan beroda?
2. Apakah saudara/saudari sudah melengkapi tulisan limbah B3 dan simbol B3 dengan
ukuran dan bentuk sesuai standard didinding depan kereta angkut?
3. Apakah saudar/saudari sudah menggunakan jalur khusus troli untuk pengangkutan
limbah B3?

Anda mungkin juga menyukai