Anda di halaman 1dari 5

MAKALAH DIGITAL HERITAGE

OBJEK WISATA ALAM LABUAN BAJO BERBASIS WEBSITE

NAMA-NAMA ANGGOTA KELOMPOK:

1.APRIANO ANDRIAWA LETA(17101772)

2.DOROTEA F. SAKA (20101236)

3.FREDERIKUS SAPUTRA SABAR(19101273)

4. I MD CAHYA SUPADMA(19103163)

5.I GEDE AGUS MARTANA PUTRA(19101220)

6.I PUTU BAGUS ANDIKA PUTRA(19104153)

7.MOHAMMAD YAHYATRIE MARTHA(19104282)

INSTITUT BISNIS DAN TEKNOLOGI INDONESIA

TAHUN AJARAN 2022/2023


KATA PENGANTAR
BAB 1. PENDAHULUAN

1.1 LATAR BELAKANG

Pariwisata merupakan sektor yang potensial untuk dikembangkan sebagai


salah satu sumber pendapatan daerah, karena selain memberikan keuntungan
bagi tempat wisata itu sendiri juga memberikan keuntungan pada infrastruktur
yang menjadi pendukungnya, seperti rumah makan, tempat penginapan,
sentra industri, pusat oleh-oleh, dsb.
Labuan Bajo memiliki daya tarik kuat bagi banyak orang untuk berkunjung,
karena banyak sekali tempat-tempat wisata yang indah dan menarik, kesenian
daerah, sentra industri, restoran, pusat oleh-oleh, hotel dan juga banyak
seniman lokal serta tempat-tempat bersejarah yang bisa dikunjungi. Potensi
wisata yang kaya itu perlu dihimpun dalam suatu website yang memiliki
tampilan yang menarik dan sekaligus sebagai pilihan masyarakat untuk
mengunjungi Ponorogo.Pentingnya dibuat website ini adalah dapat
menghemat biaya dalam penyampaiannya dan dapat di akses oleh semua
pengguna di seluruh dunia dengan jaringan internet. Keutamaan yang
ditunjukkan dalam pembuatan website ini adalah lebih menonjolkan informasi
tentang wisata alam yang ada di Labuan Bajo , yakni Taman Nasional
Komodo,Pink Beach, Gua Batu Cermin,Rangko Cave serta warisan budaya
seperti Tarian Caci yang ada di Labuan Bajo. Sehingga hal ini akan
mendorong meningkatnya jumlah kunjungan wisatawan, dan akan
meningkatkan aset daerah dan juga perekonomian masyarakat
sekitarnya.Berdasarkan hal tersebut diata,maka akan dibuat sebuah web site
dengan judul”OBJEK WISATA LABUAN BAJO BERBASIS WEBSITE”
1.2 RUMUSAN MASALAH
Rumusan masalah dalam perancangan sistem informasi pariwisata
berbasis web Labuan Bajo adalah sebagai berikut :
1. Bagaimana merancang situs web informasi pariwisata Labuan
Bajo yang dapat diakses dengan cepat dan mudah dimengerti
dalam penyajian informasinya.
2. Bagaimana meng-implementasikan situs web sebagai media
promosi untuk meningkatkan pengunjung.

1.3 TUJUAN PERANCANGA


Tujuan dari perancangan ini adalah :
1 merancang situs web informasi pariwisata Kabupaten Ponorogo yang dapat

diakses dengan cepat dan mudah dimengerti dalam penyajian informasinya.


2 meng-implementasikan situs web sebagai media promosi untuk meningkatkan
pengunjung.

1.4 MANFAAT PERANCANGAN


Dari hasil perancangan ini diharapkan dapat memberikan manfaat
sebagai berikut :
1. Dengan adanya sistem ini diharapkan dapat menambah
pengetahuan serta wawasan dibidang teknologi sistem
informasi.
2. Memudahkan wisatawan memperoleh informasi pariwisata di
Labuan Bajo, sehingga dapat mengefisienkan waktu dan dapat
digunakan secara optimal dan tepat guna.
3. Memberikan sumbangan ide kepada pemerintah daerah dalam
usaha menarik wisatawan sehingga dapat menambah income
pemerintah Kota Labuan Bajo

Anda mungkin juga menyukai