Qalamy: Makalah Ilmu Lughah

Anda mungkin juga menyukai

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 7

Qalamy

 Beranda
1.
DEC

makalah ilmu lughah

Makalah
HUBUNGAN ILMU LUGHAH DENGAN PENGAJARAN BAHASA ARAB
DALAM MASALAH METODE
Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Tugas Terstruktur
pada Mata Kuliah Ilmu lughah

Oleh
Kelompok III
Afdhelis Sumarni Amri : 2213.002
Khairul ifzi : 2213.011
Putri Ayu Lestari :2213.017
Reski Esa Wahyuni : 2213.023

Dosen Pembimbing :
HAYATI, S.S., M.A

JURUSAN PENDIDIKAN BAHASA ARAB


FAKULTAS TARBIYAH DAN ILMU KEGURUAN (FTIK)
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI ( IAIN )
BUKITTINGGI
2015 M/ 1435 H

BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

Dalam tugas sehari-hari, sebagai seorang guru ,sebagai pengajar atau sebagai

apa pun yang berkenaan dengan bahasa,tentu kita akan menghadapi masalah-masalah

ilmu lughah atau berkaitan dengan linguistik.Tanpa pengetahuan yang memadai

mengenai linguistic mungkin kita akan akan mendapatkan kesulitan dalam


melaksanakan tugas kita. Tetapi kalau kita memahami hubungan antara ilmu lughah

dengan pembelajaran bahasa arab,maka kita akan mendapatkan kemudahan dalam

melaksankan tugas itu. Ilmu lughah sangatlah penting karena ilmu lughah

memberikan pemahaman kepada kita mengenai hakikat dan seluk beluk bahasa

sebagai satu-satunya alat komunikasi terbaik yang hanya dimiliki oleh manusia,serta

memberikan peranannya dalam kehidupan manusia bermasyarakat.

Ilmu lughah atau ilmu yang menjadikan bahasa sebagai objek kajiannya; atau

lebih tepatnya lagi seperti yang dikatakan Martinet (1987:19) telaah ilmiah mengenai

bahasa manusia. Pada ilmu Lughah ini terdapat hubungan dengan pengajaran bahasa

arab dalam masalah metode, maka pada makalah ini akan dibahas beberapa hubungan

pengajaran bahasa Arab.

B.Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang diatas, maka dapat dikemukkan batasan-batasan

masalahnya yaitu :

• Apa hubungan ilmu lughah dengan pengajaran bahasaa arab dalam masalah

metode pembelajaran bahasa arab?

• Apa yang dimaksud dengan ilmu lughah?


BAB II
Hubungan Ilmu Lughah dengan Pengajaran Bahasa Arab
dalam Masalah Metode

A. Defenisi Ilmu Lughah dan Metode


‫علم الذي يبحث عن اللغة التي فيها نظام من الرموز الصوتية االعتباطية تستخدم في‬
.‫االتصال بينبني اإلنسان‬
‫ العلم الذى يستخدم‬:‫علم اللغة هو العلم الذى يدرس اللغة بطريقة عملية أو لنقل‬
.‫المناهج العملية الدقيقة في دراسة اللغة‬
.‫ دراسة كيفية عمل اللغة كمفردات ووحدات ونماذج‬: ‫تعريف هاليداى‬
Jadi, ilmu lughah merupakan suatu ilmu yang membahas mengenai bahasa yang
di dalamnya terkandung sistem yang berbentuk simbol-simbol suara yang disepakati,
fungsinya untuk membantu manusia untuk dapat berkomunikasi dengan sesama.
Bahasa terbagi menjadi 2 macam, yaitu
a. Bahasa ibu (‫)لغة األم‬
b. Bahasa asing (‫)لغة األجنبية‬
Pemerolehan bahasa atau akuisisi bahasa adalah proses yang berlangsung di
dalam otak kanak-kanak ketika dia memperoleh bahasa pertamanya atau bahasa
ibunya. Pemerolehan bahasa biasanya dibedakan dengan pembelajaran bahasa.
Pembelajaran bahasa berkaitan dengan proses-proses yang terjadi pada waktu seorang
kanak-kanak mempelajari bahasa kedua setelah dia memperoleh bahasa pertamanya.
Jadi, pemerolehan bahasa berkenaan dengan bahasa pertama, sedangkan pembelajaran
bahasa berkenaan dengan bahasa kedua.
‫طالح‬xx‫ وفى االص‬.‫ذهب‬xx‫يرة أو الم‬x‫ة أو الس‬xx‫نى الطريق‬xx‫فالطريقة فى المعنى اللغوي تع‬
‫ا‬xx‫هي مجموعة الوسائل المجيدة والقواعد التربوية المؤثرة فى إعداد الولد عقديا وخلقي‬
.‫و فى تكوينه علميا ونفسيا واجتماعيا‬
Metode yang dalam bahasa Arab dikenal dengan istilah ‫رق‬xxxx‫ ط‬jamak
dari ‫ طريقة‬yang berarti jalan, cara. Jadi di dalam kegiatan pembelajaran, metode ini
dapat dimaknai dengan cara atau jalan yang digunakan oleh pendidik untuk
menyampaikan materi agar dapat diterima atau sampai kepada peserta didik.
Banyak metode yang dapat digunakan dalam pembelajaran. Hanya saja
diperlukan kemampuan untuk dapat menyesuaikan materinya. Sebab, tidak semua
metode dapat digunakan dalam suatu mata pelajaran. Jika tidak tepat menempatkan
metode tersebut, maka tujuan atau hasil dari kegiatan pembelajaran tidak tercapai
maksimal.
Dalam hal ini berkaitan dengan pembelajaran bahasa. Sebab sebagaimana telah
diketahui bahwa manusia memiliki bahasa ibu atau bahasa pertama dan bahasa kedua
atau bahasa asing.
B. Hubungan Ilmu Lughah dengan Pengajaran Bahasa Arab dalam Masalah
Metode
‫عالقة علم اللغة بتعليم اللغات‬
‫انوا‬x‫ و إن ك‬,‫ة األولى‬x‫تربويين بالدرج‬x‫ل ال‬x‫فى واقع األمر يعد تعليم اللغة من عم‬
‫ائل‬x‫واد ووس‬x‫ال عن م‬x‫ة فض‬x‫دافهم العلمي‬x‫ق أه‬x‫يستمدون بعض مواد علم اللغة فى تحقي‬
.‫أخرى مستمدة من علم النفس‬
‫ ومنها دراسة‬,‫ومن جهة أخرى نجد أن لعلم اللغة أهدافا أخرى غير تعليم اللغات‬
‫فات‬xx‫الج الص‬xx‫ا يع‬xx‫ كم‬,‫ة‬xx‫ة بدق‬xx‫ وإعداد أفضل الوسائل لوصف اللغ‬,‫الملكة اللغوية للفرد‬
.‫التى تفسر السلوك اللغوى‬
‫اتو ولكن علم‬xx‫اهمة فى تعليم اللغ‬xx‫وهذا ال يعنى أن علم اللغة ينأى بنفسه عن المس‬
‫تخدمة‬xx‫ة المس‬xx‫ ويناء على النظري‬,‫اللغة التطبيقى يعتمد على وصف معين ومحدد اللغة‬
.‫يمكن الحصول على نتائج متباينة من تعليم اللغات‬
‫ ألن معلم‬, ‫ة‬xx‫ أن المشكلة تمكن فى أنجح النظاريات فى تعليم اللغ‬,‫ومحصلة ذلك‬
‫ و األمر يتوفق على مستويات‬,‫اللغة فى كل األحوال فى حاجة إلى استخدام علم اللغة‬
.‫ أو تعليم اللغة القومية‬,‫والنظريات التى يعتمد عليها فى تعليم لغة أجنبية‬
Ilmu lughah memiliki beberapa unsur. Unsur-unsur tersebut berkaitan dengan
pembelajaran bahasa itu sendiri. Sebab, pembelajaran bahasa sebagai bahasa kedua
memerlukan metode yang sesuai agar unsur tersebut dapat dipahami dan tujuan
pembelajaran tercapai.
Unsur-unsur dari bahasa adalah ‫ة‬xx‫تركبي‬ ,‫ كلمة‬, ‫ صوت‬dan ‫نى‬xx‫مع‬. Dikaitkan
dengan pembelajaran bahasa Arab, yang mana tujuan pencapaian pembelajarannya
ada 4 kemampuanyaitu maharah istima’ (mendengar) , maharah kalam (berbicara),
maharah qiraah (membaca) dan maharah kitabah (menulis). Maka metode berperan
penting agar kemampuan-kemampuan dan unsur-unsur bahasa tersebut dapat
terealisasi dengan baik dan hasil yang dicapai optimal.
Metode-metode yang digunakan dalam pembelajaran bahasa Arab agar unsur-
unsur bahasa tersebut tercapai adalah :
1. Metode Qawaid dan Tarjamah
Metode ini telah lama digunakan dalam pembelajaran bahasa Arab. Metode ini sangat
akrab atau familiar di kalangan para santri di pondok pesantren. Dengan metode ini
diharapkan peserta didik dapat memahami kaidah-kaidah dalam bahasa Arab sesuai
dengan Nahu, Sharaf dan ilmu-ilmu alat lain yang berkaitan dengan bahasa Arab itu
sendiri. Peserta didik menghafal kosa kata. Dan peserta didik mampu menerjemah
teks-teks berbahasa Arab. Dalam metode ini, unsur-unsur bahasa yang dipelajari
adalah kalimah, tarkib (struktur), dan , makna.
2. Metode Langsung (Mubasyarah)
Metode ini merupakan pengembangan dari metode sebelumnya. Metode sebelumnya
dirasa belum dapat memenuhi kebutuhan atau belum dapat meningkatkan kemampuan
berbahasa peserta didik. Karena telah sama-sama kita ketahui juga bahwa metode
qawaid dan terjamah hanya menekankan pada kemampuan mengetahui kaidah-kaidah
dan mampu membaca kitab kuning. Akan tetapi, kemampuan lain tidak terpenuhi.
Maka dengan adanya metode ini, di mana pendidik langsung menggunakan bahasa
Arab sebagai bahasa pengantar, mengajarkan ungkapan-ungkapan. Dalam hal ini,
siswa mendengar gurunya terlebih dahulu lalu menerapkannya. Dalam metode ini,
pendidik dituntut untuk menguasai atau memiliki vokal dan makhraj yang baik.
Metode ini melatih kemampuan mendengar dan berbicara peserta didik. Dalam
metode ini unsur-unsur bahasa yang dipelajari adalah ‫( صوت‬bunyi).
3. Metode Qiraah
Metode ini mengarahkan peserta didik pada kemampuan membaca dan memahami
teks dan membiasakan berucap. Metode ini terkandung unsur-unsur bahasa ‫ صوت‬,
kalimah, tarkib dan makna.
4. Metode Dengar Ucap
Metode ini termasuk pada metode baru dan juga merupakan perkembangan dari
metode sebelumnya. Dengan metode ini diharapkan peserta didik menguasai
kemampuan bahasa yang 4. Metode ini bisa menggunakan media audio atau manual.
Jika manual, maka pendidik diharapkan memiliki kemampuan berbicara yang baik.
Unsur bahasa yang terkandung dalam metode ini adalah ‫صوت‬, tarkib, dan kalimah,
5. Metode Selektif
Metode ini mengarahkan pendidik untuk dapat menempatkan metode yang cocok
dalam pembelajaran bahasa Arab. Jadi, di dalam metode ini unsur bahasa yang
terkandung tergantung pada metode yang digunakan.
BAB III
PENUTUP

A. Simpulan
Ilmu lughah merupakan suatu ilmu yang membahas mengenai bahasa yang di
dalamnya terkandung sistem yang berbentuk simbol-simbol suara yang disepakati,
fungsinya untuk membantu manusia untuk dapat berkomunikasi dengan sesama.
Bahasa terbagi menjadi 2 macam, yaitu
a. Bahasa ibu (‫)لغة األم‬
b. Bahasa asing (‫)لغة األجنبية‬
Metode yang dalam bahasa Arab dikenal dengan istilah ‫رق‬xxx‫ ط‬jamak
dari ‫ طريقة‬yang berarti jalan, cara. Jadi di dalam kegiatan pembelajaran, metode ini
dapat dimaknai dengan cara atau jalan yang digunakan oleh pendidik untuk
menyampaikan materi agar dapat diterima atau sampai kepada peserta didik. Banyak
metode yang dapat digunakan dalam pembelajaran. Hanya saja diperlukan
kemampuan untuk dapat menyesuaikan materinya. Sebab, tidak semua metode dapat
digunakan dalam suatu mata pelajaran. Jika tidak tepat menempatkan metode tersebut,
maka tujuan atau hasil dari kegiatan pembelajaran tidak tercapai maksimal

B. Saran
Syukur Alhamdulillah pada Allah SWT yang telah memberikan kekuatan
sehingga pemakalah dapat menyelesaikan makalah ini walaupun masih ada
kekurangan dan tentunya masih jauh dari harapan. Oleh karena itu pemakalah sangat
mengharapkan kritik dan saran yang membangun untuk perbaikan makalah ini
kedepannya

6
‫‪DAFTAR KEPUSTAKAAN‬‬

‫عامر‪ ,‬فخر الدين‪ .‬طرق التدريس اخلاصة‪ .‬القاهرة ‪ :‬عامل الكتب‪2000 .‬‬
‫حسني‪ ,‬صالح الدين صاحل‪ .‬ض ىف لسانيات العربية‪ .‬القاهرة ‪ :‬دار الفكر العريب‪2011 .‬‬
‫دراج‪ ,‬أمحد ‪ .‬ملكة اللسانز القاهرة ‪ :‬مكتبة االداب‪2009 .‬‬
‫‪Diposting 5th December 2015 oleh Reski Esa Wahyuni‬‬

‫‪0‬‬
‫‪Tambahkan komentar‬‬
‫‪Memuat‬‬

Anda mungkin juga menyukai