Anda di halaman 1dari 6

PRAKTIKUM 3

GERBANG OR
MATA KULIAH : RANGKAIAN LOGIKA
NAMA : WILDAN SOFYAN HIDAYAT
KODE SEKSI / SKS : 1527400028 / 2 SKS
HARI / TANGGAL : JUMAT / 22 MARET 2024
WAKTU : 60 MENIT
PROGRAM STUDI : D4 TEKNOLOGI REKAYASA OTOMASI
DOSEN PENGAMPU : Drs. RIMULYO WICAKSONO, MM.

I. PETUNJUK
1. Bacalah/periksalah dengan teliti lembar modul praktik ini.
2. Lembar modul praktik ini terdiri dari 3 tugas dengan perincian sebagai berikut :
A. Mengetahui Rangkaian Gerbang OR (10menit).
B. Mengetahui tabel kebenaran gerbang logika OR.
C. Menguji piranti hardware gerbang logika OR. (20 menit )
D. Merangkai gerbang logika OR. (40 menit).
E. Membuat kesimpulan dari hasil simulasi & praktikum (20 menit).
3. Persiapkanlah alat dan bahan praktik yang dibutuhkan sesuai dengan lembar modul
praktik.
4. Peralatan utama : AVO meter
5. Gunakan peralatan utama sesuai dengan SOP (Standard Operational Procedure)
6. Laporkan setiap hasil tahapan praktikum kepada dosen atau asisten bila menemukan
kesulitan dalam pelakasanaan praktikum, segera konsultasikan kepada dosen atau
asisten.
7. Buatlah laporan hasil pelaksanaan praktikum dan serahkan kepada dosen/asisten
pada pertemuan berikutnya.
II. KESELAMATAN KERJA
1. Gunakanlah pakaian praktik (Jas Lab) selama pelaksanaan praktikum.
2. Periksalah kelayakan dari setiap peralatan dan keselamatan kerja yang akan anda
gunakan.
3. Tempatkan alat dan bahan praktik pada tempat yang aman.
4. Ciptakan suasana kerja serta linkungan kerja yang aman dimulai dari diri sendiri.
5. Yakinkan bahwa anda bekerja dalam situasi yang aman.

III. TEORI SINGKAT

Gerbang Logika OR
Gerbang OR 2 masukan dapat dianalogikan sebagai 2 saklar paralel untuk menghidupkan
lampu, sebagaimana Gambar 1.2.a, dimana lampu akan menyala bila salah satu saklar
SA atau saklar SB ditutup. Secara skematik, gerbang OR diperlihatkan dalam gambar 1.2.b
Gambar 3. Rangkaian transistor untuk logika OR

Gerbang-gerbang logika dapat ditemui dipasaran dalam bentuk chip atau IC. berikut ini adalah
IC untuk gerbang logika OR.

Pada gambar 3, dua buah saklar diparalelkan sehingga salah satu saklar A atau saklar B
bernilai tinggi (1) baru pin Q akan bernilai tinggi (1). R1, R2 dan R3 berfungsi untuk membatasi
arus basis.

Gerbang-gerbang logika dapat ditemui dipasaran dalam bentuk chip atau IC. berikut ini adalah
IC untuk gerbang logika OR.

1. IC dari keluarga TTL : 74LS32 quad 2 input OR GATE


2. IC dari keluarga CMOS : CD4071 quad 2 input OR GATE
3. IC dari keluarga CMOS : CD4075 Tripe 3 input OR GATE
4. IC dari keluarga CMOS : CD4072 Dual 4 input OR GATE
IV. DAFTAR PERALATAN, KOMPONEN dan BAHAN
N Nama
Spesifikasi Jumlah Ket
o Alat/Komponen/Bahan
Komponen
1. IC 74LS32 TTL 1
2. Project Board 1
3. Power Supply 1
4. Resistor 220 Ohm 3
5. LED 2
6. Kabel Jumper Secukupnya
Alat
1. Multimeter Sanwa

V. LANGKAH PRAKTIKUM
A. Menguji Gerbang Logika OR
1. Rangkailah Gerbang Logika OR seperti gambar dibawah.

2. Ukur catu daya DC sebesar +5V. Kemudian matikan catu daya dan hubungkan ke
rangkaian.
3. Beri logika pada kaki input gerbng OR dengan kombinasi yang sama dengan tabel
1, kemudian hidupkan kembali catu daya.
4. Catat kondisi nyala lampu led pada table.
5. Dari Hasil Percobaan Buat Analisa Dan Berilah Kesimpulan.
VI. HASIL PENGAMATAN
Tabel 1. Kebenaran Gerbang OR

Inputan Keluaran Keadaan Nyala


A B Y LED
0 0 0 MATI
1 0 1 HIDUP
0 1 1 HIDUP
1 1 1 HIDUP

VII. TUGAS TAMBAHAN GERBANG OR


1. Buat Tabel Kebenaran Gerbang OR 4 Masukan (A, B, C dan D)
2. Buat Rangkaian berikut ini:

Beri nomor pada kaki-kaki gerbang sesuai dengan modul gerbang OR, misalnya input A =
kaki no. 1, input B = kaki no. 2, output Y1 = kaki no. 3 dihubungkan dengan input gerbang
ke 2 yaitu kaki no 4 dan seterusnya
Buatlah Tabel Kebenaran nya:

VII. TABEL KEBENARAN


Inputan Keluaran
A B C D Y
0 0 0 0 0
1 0 0 0 1
0 1 0 0 1
0 0 1 0 1
0 0 0 1 1
1 1 0 0 1
1 1 1 0 1
1 1 1 1 1
0 1 1 0 1
0 1 1 1 1
0 0 1 1 1

VIII. ANALISA
Gerbang OR adalah salah satu gerbang logika dasar yang memiliki dua atau lebih input dan
menghasilkan satu output

XI. KESIMPULAN
Gerbang OR mengambil dua atau lebih sinyal masukan dan mengeluarkan sinyal keluaran.
Fungsinya adalah memberikan output bernilai tinggi (1) jika setidaknya satu dari masukan
bernilai tinggi. Artinya, jika ada minimal satu input yang bernilai 1, maka output gerbang OR
juga akan bernilai 1

Anda mungkin juga menyukai