Anda di halaman 1dari 4

PEMBERIAN KONSELING GIZI

Nomor Dokumen :

No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :

Halaman : 1/3

PUSKESMAS dr. Erni Wahyuni


JABON NIP. 19690510 200212 2 002

Konseling Gizi adalah serangkaian kegiatan penyampaian pesan - pesan gizi dan
1. Pengertian kesehatan yang direncanakan
Untu menanamkan dan meningkatkan pengertian, sikap, serta perilaku positif sasaran dan
2. Tujuan lingkungannya terhadap upaya perbaikan gizi dan kesehatan.

SK Kepala Puskesmas Jabon Nomor :188/64/438.5.2.2.11/2023 Tahun 2023 tentang


3. Kebijakan
Pelayanan Gizi Di Puskesmas Jabon.
1. Kementrian Kesehatan RI 2014.Pedoman Asuhan Gizi Terstandart (PAGT)
2. Kementrian Kesehatan RI.2014.Pedoman Pelayanan Gizi di Puskesmas.
4. Referensi
3. Permenkes No.24 Tahun 2022Tentang Rekam Medis

Alat :
1. Lembar leaflet sesuai dengan kebutuhan diet pasien
5. Prosedur
2. Komputer dan jaringan
3. Aplikasi Sikuat (Sistem Informasi Kesehatan Puskesmas Terpusat)
1. Petugas gizi memanggil pasien sesuai nomor antrian pada aplikasi Sikuat.
2. Klik nama dokter yang memeriksa pada aplikasi Sikuat.
3. Petugas Gizi memilih jenis pemeriksaan pasien dewasa atau anak.
4. Petugas Gizi menanyakan ulang dari Anamnesa yang telah di ketik pada aplikasi
Sikuat,kemudian diketik pada kolom anamnesa.
5. Petugas Gizi menentukan status gizi pasien
6. Petugas Gizi menggali pemeriksaan pola makan (alergi makan,food frekuensi dan recall
24 jam) yang selama ini dilakukan dan mencatat hasilnya di kolom pemeriksan aplikasi
Sikuat.
7. Petugas Gizi menentukan diagnosa dengan memilih kode IDNT pada kolom diagnosa.
8. Petugas gizi melakukan intervensi gizi / terapi gizi sesuai masalah dengan menghitung
kebutuhan gizi dan memberikan makanan tambahan bila diperlukan.Pemberian
makanan tambahan dikhususkan bagi balita Gizi Kurang,Ibu Hamil KEK,Ibu Hamil
6. Langkah - Langkah
Anemia dan Lansia dengan Gizi Kurang
9. Petugas Gizi memberikan edukasi dengan yang dianjurkan supaya pasien dan keluarga
bisa mempraktekkan dietnya dirumah.

7. Bagan Alir
Petugas Gizi memanggil pasien sesuai
nomor antrian pada aplikasi Sikuat

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh BSrE sesuai
dengan Undang Undang No 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik, tandatangan secara elektronik
memiliki kekuatan hukum dan akibat hukum yang sah.
8. Hal-Hal yang perlu Segera saling koordinasi jika Aplikasi Sikuat sedang dalam Meintenance
diperhatikan
9. Unit terkait 1. Rawat inap
2. Poli Umum

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh BSrE sesuai
dengan Undang Undang No 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik, tandatangan secara elektronik
memiliki kekuatan hukum dan akibat hukum yang sah.
3. Poli KIA
4. Poli TB
5. Poli PTM
6. Poli VK
7. Poli KB
8. POLI Gigi
9. UGD
1. Lembar Leaflet
10. Dokumen terkait
2.Lapran Sikuat
11. Rekaman Historis Tanggal Mulai
Perubahan No Yang Dirubah Isi Perubahan
Diberlakukan

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh BSrE sesuai
dengan Undang Undang No 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik, tandatangan secara elektronik
memiliki kekuatan hukum dan akibat hukum yang sah.

Anda mungkin juga menyukai