Anda di halaman 1dari 1

Lembar Kerja 2.

2
Identifikasi Kebudayaan Suku Talang Mamak dan Suku Anak Dalam
Nama Mahasiswa : Audy Mita Amelina
NIM : A1D123078

Unsur-unsur Budaya Suku Talang Mamak Suku Anak Dalam


1. Bahasa Bahasa melayu dan bahasa talang Bahasa kubu dan bahasa melayu
mamak Jambi
2. Sistem Pemanfaatan bahan alam untuk Obat tradisional, pemanfaatan kayu
Pengetahuan kehidupan sehari-hari hutan untuk membuat sudung
(pondok), dan pemanfaatan bahan
alam untuk menjadi sumber bahan
makanan
3. Organisasi Sosial Dipimpin oleh seorang patih 1.Tumenggung, Kepala adat/Kepala
masyarakat
2.Wakil Tumenggung, Pengganti
Tumenggung jika berhalangan
3.Depati, Pengawas terhadap
kepemimpinan tumenggung
4.Menti, Menyidang orang secara
adat/hakim
5.Mangku, Penimbang keputusan
dalam sidang adat
6.Anak Dalam, Menjemput
Tumenggung ke sidang adat
7.Debalang Batin, Pengawal
Tumenggung
8.Tengganas/Tengganai, Pemegang
keputusan tertinggi sidang adat
4. Sistem Peralatan Bumbun, parang, dan pisau Pisau, dan parang
Hidup dan
Teknologi
5. Sistem Menangkap ikan disungai Berkebun karet, berburu, berkebun
Pencaharian Hidup sayur-mayur, menjual jernang, rotan
dan damar kepasar
6. Sistem Religi Kristen, Islam, dan Animisme Animisme
7. Sistem Kesenian Tarian pemberkatan tamu Nyanyian seperti Belalak
Gendang dan Dedikiron dan tari elang

Kesimpulan :

Dari video yang telah saya lihat Suku Talang Mamak dan Suku Anak Dalam merupakan contoh
beragamnya kebudayaan serta keunikan yang dimiliki oleh Indonesia. Mulai dari bahasa, gaya hidup,
keseniannya dan masih banyak lagi. Walaupun mereka tinggal dipedalaman bukan berarti mereka tidak
butuh perhatian dari pemerintah, terutama layanan kesehatan. Obat tradisional yang mereka buat
berdasarkan pengetahuan mereka saja tidak cukup membantu. Maka dari itu perlu perhatian yang sama
agar kesejahteraan hidup semua warga Indonesia terjaga dan orang-orang yang tinggal dipedalaman pun
merasa diperhatikan bukan terasingkan. Dengan adanya perbedaan inilah yang membuat Indonesia kaya
akan keunikan. Dengan itu perlu kita terus lestarikan, kita kenalkan kepada dunia luar atas kekayaan yang
kita punya.

Anda mungkin juga menyukai