Anda di halaman 1dari 7

NH DINI

Sastrawan, novelis, dan


feminis Indonesia.
NH DINI
Lahir pada hari Sabtu, 29 Februari 1936 di
Semarang, Jawa Tengah.

Ia adalah anak kelima (bungsu) dari lima


bersaudara. Keempat kakaknya laki-laki.

. Ayahnya, Salyowijoyo, seorang pegawai


perusahaan kereta api. Ibunya bernama
Kusaminah.

Sang Ayah meninggal saat ia SMP


sementara sang ibu tidak memiliki
penghasilan yang tetap.
AWAL MULA
Tertarik pada dunia tulis menulis sejak duduk di kelas 3 SD. Dan terus
berkembang bersamaan dengan kegemarannya dalam membaca.

Hingga saat SMA ia mulai mengisi mading sekolah sekolah


dengan sajak dan cerita pendek. Kemudian ia pun
mengirimkan karyanya di RII Semarang berupa sajak dan
prosa kemudian membacakannya sendiri
Pada tahun 1960 Dini menikah dengan seorang diplomat
Prancis yang bernama Yves Coffin dan melahirkan dua anak

la mengikuti tugas suaminya di Jepang, Prancis, dan


Amerika Serikat.

Karena bersuamikan orang Prancis, ia berpindah


kewarganegaraan menjadi orang Prancis

Namun pada 1986 ia memutuskan untuk


bercerai dan kembali ke Indonesia.
KARYA Karya NH DIni umumnya memiliki latar tempat di luar
negeri. Hal ini dipengaruhi oleh pengalamnnya berpindah-
pindah tempat tinggal untuk mengikuti tugas sang suami.

Sementara itu tema yang diambil kebanyakan tidak jauh dari masalah
feminisme. Ia mengatakan bahwa ia akan marah bila mendapati ketidakadilan
khususnya ketidakadilan gender yang sering kali merugikan kaum perempuan.
Kebanyakan di antara novel-novelnya bercerita tentang wanita. Namun banyak
orang berpendapat, wanita yang dilukiskan Dini terasa “aneh”. Ada pula yang
berpendapat bahwa dia menceritakan dirinya sendiri.
KARYA-KARYANYA

Pada Sebuah Namaku


La Barka
Kapal Hiroko
1972 1975 1977
WAFAT

NH Dini menghembuskan napas


terakhirnya di usia 82 tahun setelah taksi
yang ditumpanginya mengalami
kecelakaan di Jalan Tol Dalam Kota
semarang, Jawa Tengah pada tanggal 4
Desember 2018

Anda mungkin juga menyukai