Anda di halaman 1dari 1

Abstrak

Air jernih yang aman untuk digunakan memiliki beberapa kriteria.Pertama,didalam air tidak terdapat
kontaminasi bakteri,virus,dan bahan bahan kimia yang berbahaya.Proses penyaringan dan pengolahan
yang tepat merupakan cara untuk mendapatkan air seperti ini.Air tersebut juga sebaiknya memiliki pH
seimbang tidak terlalu rendah dan tidak terlalu tinggi.Selanjutnya,air seharusnya tidak memiliki
bau,rasa,dan warna yang tidak normal,yang menandakan air tersebut terkontaminasi.Sumber air yang
digunakan juga harus dijaga supaya terhindar dari lingkungan yang tercemar.

Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif deskriptif.Hasil penelitian
menunjukkan bahwa adsorben karbon aktif dari limbah sampah organik mampu menyerap zat zat yang
terkandung dalam air sehingga air dapat digunakan dengan aman.

Kata kunci: adsorben karbon aktif,Penjernihan air,air jernih,limbah sampah organik.

Anda mungkin juga menyukai