Anda di halaman 1dari 4

KOMUNIKASI DAN

KOORDINASI PROGRAM
UKM
UPTD PUSKESMAS
KARANGREJA
Nomor :SOP/UKM/058/I
Dokumen /2023
No. Revisi :-
SOP Tanggal
: 06 Januari 2023
terbit
Halaman :¼

UPTD PUSKESMAS dr. PUSPA AYU LESTARI


KARANGREJA NIP. 197905112009032006

Mekanisme media komunikasi dan koordinasi di UPTD


Puskesmas Karangreja yaitu komunikasi secara vertikal dan
horizontal. Mekanisme media komunikasi dan koordinasi
secara vertikal yaitu dari atasan ke bawahan berupa disposisi
instruksi surat tugas. Mekanisme media komunikasi dan
koordinasi secara horizontal yaitu komunikasi sesama
karyawan berupa diskusi koordinasi antarpetugas / pelaksana
program. Koordinasi dan komunikasi lintas program dan lintas
sektoral program UKM adalah suatu kerja sama yang terpadu
1. Pengertian
dalam satu pandangan untuk melaksanakan suatu kegiatan
baik antarprogram maupun sektoral sehingga diperoleh
kesepakatan dan pembagian tugas yang jelas antar program
dan sektoral guna keberhasilan kegiatan program UKM.
Koordinasi dan komunikasi lintas program dan lintas sektoral
dapat melalui pertemuan (pertemuan program UKM, briefing,
Mini Lokakarya di Puskesmas/Rapat Koordinasi Tingkat
Kecamatan), surat, sms/ telp, maupun tatap muka secara
langsung
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk
memadukan, menyelaraskan, dan mengkomunikasikan
berbagai kepentingan dan kegiatan yang saling berkaitan
dengan lintas program dan lintas sektoral dalam melaksanakan
kegiatan program UKM.
SK Kepala Puskesmas No. / /SK/2023 tentang Kebijakan
3. Kebijakan Analisis Kebutuhan Masyarakat, Akses, Indikator dan Evaluasi
Penyelenggaraan UKM Puskesmas Karangreja
4. Referensi Depkes RI. 2008. Modul Pelatihan Bagi Tenaga UKM di
Puskesmas
Rapat UKM :
1) Penanggung jawab program membuat capaian kinerja
bulanan
5. Prosedur / 2) Penanggung jawab program menyampaikan capaian kinerja
Langkah- bulanan kepada koordinator UKM
langkah 3) Koordinator UKM dan penanggung jawab program
menganalisa capaian kinerja
4) Koordinator UKM melaporkan hasil analisis capaian kepada
Kepala Puskesmas

SOP Komunikasi dan Koordinasi


Program UKM UPTD Puskesmas Karangreja A 1/4
Komunikasi melalui Media Sosial :
1) Tim medsos menerima RPK bulanan dari PJ program tiap
awal bulan
2) Tim medsos mengunggah jadwal kegiatan UKM di media
sosial Puskesmas sebelum tanggal 5 setiap bulan

Lokakarya Mini Bulanan :


1) Koordinator Pokja membuat paparan
2) Koordinator Pokja menyampaikan paparan di lokmin
bulanan
3) Koordinator Pokja dan anggota Pokja mendapatkan
masukkan dari Kepala Puskesmas dan peserta pertemuan

Lokakarya Mini Lintas Sektor :


1) Tim manajemen membuat paparan program UKM
2) Kepala Puskesmas menyampaikan paparan di lokmin linsek
3) Camat dan peserta pertemuan memberikan rekomendasi
atau masukkan
6. Bagan alir (jika -
diperlukan)
7. Unit Terkait Lintas program, lintas sektoral

8. Rekaman
Historis perubahan No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai
diberlakukan

SOP Komunikasi dan Koordinasi


Program UKM UPTD Puskesmas Karangreja A 2/4
KOMUNIKASI DAN KOORDINASI PROGRAM UKM
UPTD PUSKESMAS KARANGREJA
No. Dokumen : SOP/UKM/058/I/2023

No. Revisi :-

UPTD DAFTAR TglTerbit : 06 Januari 2023


PUSKESMAS TILIK
KARANGREJA Halaman : 3/4

NO. KEGIATAN YA TIDAK

1.
Rapat UKM
a. Apakah penanggung jawab program
membuat capaian kinerja bulanan?
b. Apakah penanggung jawab program
menyampaikan capaian kinerja bulanan
kepada koordinator UKM?
c. Apakah koordinator UKM dan
penanggung jawab program
menganalisa capaian kinerja?
d. Apakah koordinator UKM melaporkan
hasil analisis capaian kepada Kepala
Puskesmas?
2.
Komunikasi melalui Media Sosial
a. Apakah Tim medsos menerima RPK
bulanan dari PJ program tiap awal
bulan?
b. Apakah Tim medsos mengunggah
jadwal kegiatan UKM di media sosial
Puskesmas sebelum tanggal 5 setiap
bulan?
3.
Lokakarya Mini Bulanan
a. Apakah Koordinator Pokja membuat
paparan?
b. Apakah Koordinator Pokja
menyampaikan paparan di lokmin
bulanan?
c. Apakah Koordinator Pokja dan anggota
Pokja mendapatkan masukkan dari
Kepala Puskesmas dan peserta
pertemuan?
4.
Lokakarya Mini Lintas Sektor
a. Apakah Tim manajemen membuat

SOP Komunikasi dan Koordinasi


Program UKM UPTD Puskesmas Karangreja A 3/4
paparan program UKM?
b. Apakah Kepala Puskesmas
menyampaikan paparan di lokmin
linsek?
c. Apakah Camat dan peserta pertemuan
memberikan rekomendasi atau
masukkan?
CR = ………%

……………………

Pelaksana/ Auditor

(………………………………)

SOP Komunikasi dan Koordinasi


Program UKM UPTD Puskesmas Karangreja A 4/4

Anda mungkin juga menyukai