Anda di halaman 1dari 18

PENGELOLAAN JARINGAN

Khairullah ST, M.Kom

Nama Anggota

1. Julian Mulyadi 2255201124


2. Melati Puspita Sari 2255201125
3. Genta Dedi Kumara 2255201121
4. Muhammad Rizki Akbar 2255201140
5. Dendi Pranata 2255201113

Universitas Muhammadiyah Bengkulu


Fakultas Teknik
Prodi Teknik Informatika
2024
No. Gambar Keterangan Fungsi Harga
1 Nama Perangkat : Switch 1. Menyaring dan Meneruskan Rp 394.000
Merk : D-Link Paket Data
Mengarahkan lalu lintas data di dalam jaringan 2. Mencatat Alamat
lokal dengan meneruskan data ke perangkat 3. Looping Avoidance
tujuan yang tepat.
Spesifikasi/Deskripsi : Setiap model datang
dalam kasus logam desktop berukuran kompak
dan fitur baik 8, 16, 16 + 2 SFP, 24, 24 + 2 SFP,
atau 8 PoE dan 24 dengan 12 PoE diaktifkan
Gigabit port.
2 Nama Perangkat : Modem 1. Menghubungkan ke jaringan Rp 220.000
Merk : ZTE F609 ISP.
Mengonversi sinyal digital dari komputer 2. Pengaturan koneksi internet.
menjadi sinyal analog untuk transmisi melalui 3. Pengaturan jaringan lokal (Wi-
saluran komunikasi fisik seperti kabel tembaga Fi, keamanan, pembagian IP).
atau serat optik, dan sebaliknya.
Spesifikasi/Deskripsi : ITU-T G.984.x GPON
standards, Receiver sensitivity: Better than -
28dBm,, 244Gbps burst mode upstream &
2.488Gbps downstream, Output optical power:
Min 0.5dBm,Max +5dBm, Upstream 1310nm,
Downstream 1490nm
3 Nama Perangkat : Acces Point (AP) 1. Membuat dan Memperluas Rp 5.999.000
Merk : Netgear Jaringan Wi-Fi
Memungkinkan perangkat nirkabel untuk 2. Memisahkan jaringan untuk
terhubung ke jaringan data atau internet pengguna tamu atau
Spesifikasi/Deskripsi : Standar Nirkabel: keperluan lainnya.
Mendukung standar nirkabel seperti 802.11ac, 3. Mengatur/mengelola
802.11n, atau 802.11ax (Wi-Fi 6), Kecepatan pengaturan jaringan melalui
Transfer: Menyediakan kecepatan transfer data antarmuka pengguna.
dalam Mbps atau Gbps, Antena: Dilengkapi
dengan antena internal atau eksternal untuk
meningkatkan jangkauan dan stabilitas sinyal,
Mode Operasi: Dapat beroperasi dalam mode
standalone atau terkelola, Keamanan:
Mendukung protokol keamanan nirkabel seperti
WPA2, WPA3.
4 Nama Perangkat : Network Interface Card (NIC) 1. Memungkinkan komputer Rp 1.200.000
Merk : Digitus DN 10110 terhubung ke jaringan, baik
Memungkinkan Komputer untuk terhubung ke melalui kabel Ethernet
jaringan dengan menyediakan koneksi fisik maupun nirkabel Wi-Fi.
antara komputer dan media jaringan 2. Mengirimkan data dari
Spesifikasi/ Deskripsi : Tipe Koneksi: Ethernet komputer ke jaringan
(kabel) atau Wi-Fi (nirkabel), Kecepatan (transmisi) dan menerima
Transfer: Dinyatakan dalam Mbps atau Gbps, data.
Antarmuka: Terhubung melalui slot ekspansi
seperti PCI, PCIe, atau M.2.
5 Nama Perangkat : Bridge 1. Memungkinkan dua atau lebih Rp 265.000
Merk : D-Link segmen jaringan yang berbeda
Menghubungkan dua segmen jaringan lokal untuk saling terhubung.
untuk memperluas jaringan 2. Memisahkan lalu lintas
Spesifikasi/Deskripsi : Menghubungkan dua jaringan menjadi segmen yang
segmen lokal untuk memperluas jaringan, lebih kecil untuk
Penghubung Segmen Jaringan: Menghubungkan meningkatkan kinerja.
dua atau lebih segmen jaringan yang berbeda,
Filtering Alamat MAC: Menggunakan alamat
MAC untuk mengarahkan paket data antara
segmen jaringan
6 Nama perangkat : Repeater 1. Repeater mengulang kembali sinyal Rp 149.000
Merk : Matrox veos repeater Wi-Fi yang diterima dari router/ akses
Memperkuat sinyal dalam jaringan untuk poin, memperluas jangkauan jaringan
memperpanjang jarak transmisi Wi-Fi yang ada.
Spesifikasi/deskripsi: Fungsi Utama: 2.Repeater memperkuat sinyal Wi-Fi
Memperluas jangkauan sinyal Wi-Fi yang ada, dan membantu mengatasi kelemahan
Frekuensi: Bekerja pada frekuensi Wi-Fi yang sinyal di daerah yang jauh dari router.
umum, seperti 2.4 GHz dan 5 GHz, Kecepatan
Transfer: Mampu mentransfer data pada
kecepatan yang sama dengan sumber sinyal Wi-
Fi.
7 Nama perangkat : Proxy Server 1. Caching: Menyimpan salinan Rp 2.600.000
Merk : Mega Proxy sumber daya untuk
Memfasilitrasi akses internet dalam sebuah mempercepat akses di masa
jaringan dengan menyediakan layanan mendatang.
perantara antara pengguna dan server internet 2. Filtering: Menerapkan
eskternal kebijakan akses internet,
Spesifikasi/Deskripsi : Kapasitas Pemrosesan: seperti pembatasan akses ke
Menentukan jumlah permintaan yang dapat situs web tertentu atau
diproses dalam satu waktu, Kemampuan kontrol konten.
Caching: Kapasitas penyimpanan untuk
menyimpan salinan sumber daya, Protokol
Dukungan: Mendukung protokol seperti HTTP,
HTTPS, FTP, dan SOCKS.
8 Nama perangkat : Serat Optik 1. Mentransfer data dengan Rp 135.000
Serat optik biasanya digunakan untuk jaringan kecepatan tinggi
berkecepatan tinggi dan jarak jauh karena menggunakan cahaya sebagai
kecepatan dan keadaannya. medium
Spesifikasi/deskripsi : Diameter Inti: Diameter 2. Memiliki kapasitas transmisi
inti serat dapat bervariasi,misalnya serat yang tinggi, memungkinkan
tunggal memiliki inti sekitar 9 mentransfer data dalam
mikrometer,sedangkan serat multimode jumlah besar dengan cepat
memiliki inti berkisar antara 50 hingga 62,5mm,
Panjang gelombang cahaya yang digunakan
dalam serat optik, umumnya dalam rentang
inframerah dekat atau dekat.
9 Nama perangkat : Coaxial 1. Transmisi Sinyal: Digunakan Rp 7.945
Merk : Hard Line untuk mentransfer sinyal
Koleksial umumnya digunakan dalam jaringan elektrik, seperti sinyal televisi,
kabel televisi dan jaringan kabel lama. internet kabel, dan telepon.
Spesifikasi/deskripsi : 2. Dipakai dalam jaringan
1.Kecepatan transmisi data antara 10 MBps komunikasi, CCTV, industri
sampai dengan 100 MBps broadcast, dan sistem satelit.
2.Memiliki konektor dengan ukuran sedang
3.Panjang maksimal yang dapat dijangkau
hingga 500 meter
10 Nama perangkat : Kabel Powerline 1. Mentransfer data melalui Rp 606.000
Merk : Fritzi kabel listrik rumah untuk
Berfungsi untuk mentransmisikan data memberikan koneksi internet.
Spesifikasi/deskripsi : Kecepatan: Hingga 2. Memungkinkan untuk
ratusan Mbps atau Gbps, Jumlah Port: Biasanya mencapai area yang sulit
satu atau dua port Ethernet, Koneksi: dijangkau oleh sinyal Wi-Fi
Mendukung koneksi Ethernet atau Wi-Fi.
11 Nama Perangkat : Server Menyediakan beraneka macam Rp 1.500.000
perangkat atau komputer khusus yang resources sehingga bisa dimanfaatkan
menyediakan berbagai layanan atau service oleh komputer klien yang terhubung
pada client yang terhubung dengannya. dalam jaringan
Merk : Dell PowerEdge
Spesifikasi/deskripsi : Ukuran dan bentuk fisik
server (rack-mount, tower, blade, dll.), Tipe dan
kapasitas daya yang tersedia (watt).
12 Nama Perangkat : Router Pada dasarnya fungsi router adalah Rp 115.000
Router merupakan perangkat jaringan yang sebagai penghubung jaringan. Fungsi
berfungsi menghubungkan dua jaringan atau router adalah untuk menghubungkan
lebih sehingga data dapat dikirim dari satu beberapa jaringan sehingga kamu
jaringan ke jaringan yang lain. dapat mengirimkan paket data dari
Merk : TP-Link suatu jaringan ke jaringan lainnya
Spesifikasi/deskripsi : Mendukung standar
jaringan nirkabel seperti 802.11ac, 802.11ax
(Wi-Fi 6), atau 802.11ad (WiGig), Mendukung
frekuensi 2.4GHz, 5GHz, atau bahkan 6GHz
untuk Wi-Fi 6E.
13 Nama Perangkat : Network Attached Storage Network Attach Storage adalah media Rp 1.200.000
(NAS). penyimpanan data yang dihubungkan
Perangkat storage yang terhubung dengan ke jaringan. Memberi kemudahan
jaringan utama sehingga ketika komputer client backup dan akses data, yang
membutuhkan penyimpanan tambahan, maka dilengkapi dengan keamanan kuat.
peran NAS ini akan dibutuhkan.
Merk : Synology
Spesifikasi/deskripsi : RAID Support:
Kemampuan untuk mengkonfigurasi level RAID
(misalnya RAID 0, RAID 1, RAID 6) untuk
keamanan dan kinerja data.
14 Nama Perangkat : Wireless card Alat yang dipakai pada perangkat Rp 115.000
Perangkat jaringan yang dapat menghubungkan komputer atau laptop agar dapat
dua device secara nirkabel atau tanpa tersambung dengan koneksi Wifi yang
menggunakan media kabel. tersedia di sekitarnya
Merk : TP-Link
Spesifikasi/deskripsi : Mendukung standar
jaringan nirkabel 802.11ac, 802.11ax (Wi-Fi 6),
atau bahkan standar seperti 802.11n atau
802.11g, frekuensi 2.4GHz, 5GHz, atau bahkan
6GHz untuk Wi-Fi 6E.
15 Nama Perangkat : Lan Card Menghubungkan dua komputer atau Rp 30.000
LAN card juga berfungisi menghubungkan dua lebih. Dua komputer bisa dihubungkan
atau lebih komputer dengan menggunakan langsung dengan menggunakan kabel
media kabel. UTP yang tersambung pada kedua
Merk : Realtek komputer.
Spesifikasi/deskripsi : Mendukung standar
Ethernet seperti 10/100 Mbps (Fast Ethernet), 1
Gbps (Gigabit Ethernet), 2.5 Gbps, 5 Gbps, 10
Gbps, atau 25 Gbps.
16 Nama Perangkat : USB Wifi Adapter Sebagai alat yang dipakai pada Rp 130.000
USB WiFi Adapter dapat dijadikan solusi bagi perangkat komputer atau laptop agar
anda yang galau karena Wifi Card bawaan dapat tersambung dengan koneksi
laptop atau komputer anda bermasalah Wifi yang tersedia di sekitarnya.
sehingga anda tidak bisa terhubung dengan
jaringan Wifi (hotspot).
Merk : TP-Link
Spesifikasi/deskripsi : Mendukung standar
jaringan nirkabel seperti 802.11n, 802.11ac,
atau 802.11ax (Wi-Fi 6). Frekuensi 2,4Ghz,5Ghz
Dst
17 Nama Perangkat : HUB Untuk menerima sinyal dari komputer Rp 235.000
Merupakan salah satu perangkat jaringan yang server dan menyampaikannya ke satu
bertugas mengubah sinyal transmisi jaringan atau lebih komputer klien. Peran hub
agar terhubung satu sama lain. sangat penting dalam jaringan
Merk : D-Link computer
Spesifikasi/deskripsi : Mendukung standar
Ethernet seperti 10/100 Mbps (Fast Ethernet), 1
Gbps (Gigabit Ethernet), atau yang lebih tinggi
seperti 10 Gbps.
18 Nama Perangkat : Network Analyzer Memantau dan menganalisis kinerja Rp 995.000
Aplikasi bagi jaringan komputer untuk bisa jaringan
terkoneksi dengan yang lainnya. Karena
kerjanya yaitu memonitoring, melayani,
menyimpan data, dan mengontrol segala
aktifitas yang melintasi jaringan komputer.
Merk : SolarWinds
Spesifikasi/deskripsi : SolarWinds, NPM SLX,
Unlimited Elements-Standard Polling
Thoughput, License, 1 Year Maintenance, Unit
Utama
19 Nama Perangkat : Ethernet Adapter USB-C to Menghubungkan perangkat USB-C ke Rp 500.000
Gigabit Ethernet jaringan kabel.
Gigabit Ethernet berkecepatan tinggi
memungkinkan Anda untuk mentransfer file
besar dalam waktu singkat, atau membuat
backup ringan ke server atau perangkat
penyimpanan jaringan.
Merk : Anker
Spesifikasi/deskripsi : Mendukung Gigabit
Ethernet.
20 Nama Perangkat : Fiber Optic Patch Cord Menghubungkan ke jaringan Rp 37.500
Kabelnya berbentuk serabut dan memiliki fungsi
untuk menghubungkan wall plate atau fleece
plate ke komputer atau sebaliknya.
Merk : Corning
Spesifikasi/deskripsi : Panjang 5 meter,
konektor LC-LC, Single-mode,
Indoor (Dalam ruangan),Diameter core: 9
mikron., Diameter cladding: 125 mikron, Warna
jaket kabel: Kuning,Klasifikasi material jaket:
LSZH
21 Nama Perangkat : PC Server Melayani dan bertanggung jawab Rp 16.072.000
Sebuah tempat yang dipenuhi dengan berbagai penuh terhadap permintaan data dari
macam informasi, dimana server memiliki tugas komputer klien, Bertanggung jawab
utama untuk memberikan sebuah service atau dalam mengatur lalu-lintas data.
layanan bagi para klien yang terhubung
dengannya.
Merek : PC Server Desktop Lenovo ST50 Intel
Xeon E-2224G
Spesifikasi/deskripsi : Kapasitas RAM yang
terpasang, serta tipe dan kecepatan RAM
(DDR4, ECC DDR4, dsb.).
22 Nama Perangkat : Kabel Jaringan Menghubungkan dari satu perangkat Rp 35.000
Sebuah perangkat keras komputer, yang mana jaringan ke perangkat lainnya ataupun
berbentuk seperti kabel serta dirancang khusus menghubungkan 2 hingga lebih
untuk memenuhi kebutuhan sebagai komputer untuk dapat berbagi daya
penghubung
Merk : Kabel Lan Universal Cat5E RJ45
Spesifikasi/deskripsi : Konektor RJ45 memiliki
delapan pin yang sesuai dengan standar T568A
atau T568B untuk kabel twisted pair. Kedua
standar ini memiliki pengaturan warna yang
berbeda untuk setiap pin.

23 Nama Perangkat : Hard Drive Sebagai tempat menyimpan segala Rp 534.000


Hard disk drive (HDD) adalah perangkat untuk macam data
menyimpan data permanen maupun sementara
dalam berbagai format, misalnya foto,
dokumen, program, sistem, dan file lainnya.
Merk : Harddisk Pc 1TB Seagate
Spesifikasi/deskripsi : Kapasitas penyimpanan
adalah jumlah data yang dapat disimpan dalam
hard drive, diukur dalam byte (B) dan sering kali
dinyatakan dalam terabyte (TB) atau gigabyte
(GB).
24 Nama Perangkat : USB Flashdisk Sebagai penyimpanan, pencadangan Rp 142.000
USB flash drive adalah perangkat penyimpanan data, serta transfer file antar
eksternal berbentuk kecil yang dapat dipasang perangkat
dan dilepas melalui port USB.
Merk : Sandisk Cruzer Blade Flashdisk
Spesifikasi/deskripsi : USB flash drive
menggunakan interface USB, dengan kecepatan
yang bervariasi dari USB 2.0 hingga USB 3.2 Gen
2 atau lebih tinggi.
25 Nama Perangkat : Modulator dan demodulator. Menyambungkan perangkat komputer Rp 440.000
Modulator merupakan bagian yang mengubah ke jaringan internet
sinyal informasi ke dalam sinyal pembawa
(carrier) dan siap untuk dikirimkan
Merk : Telkomsel 4G LTE USB Modem
Spesifikasi/deskripsi : Modem dapat
menyediakan berbagai jenis koneksi, termasuk
dial-up (melalui jalur telepon), kabel (melalui
kabel koaksial), atau DSL (melalui jalur telepon
khusus untuk DSL).
26 Nama Perangkat : Mouse Untuk membantu menggerakkan Rp 250.000
Mouse adalah perangkat yang digenggam untuk kursor pada layar komputer
menggerakkan kursor pada layar komputer
Merk : Logitech Marathon M705 Mouse
Spesifikasi/deskripsi : Ada mouse kanan, kiri,
dan ambidextrous, yang dirancang untuk
pengguna tangan kanan, tangan kiri, atau kedua
tangan.

27 Nama Perangkat : Proyektor Untuk menampilkan video, gambar, Rp 6.744.000


Projector adalah perangkat yang atau data dari komputer pada sebuah
mengintegrasikan sumber cahaya, sistem layar atau sesuatu dengan permukaan
optik, elektronik dan display dengan tujuan datar seperti tembok.
untuk memproyeksikan gambar atau
video ke dinding atau layar.
Merk : Proyektor Epson EB-X450
Spesifikasi/deskripsi : Menggunakan teknologi
3LCD dari Epson yang menghasilkan gambar
berkualitas tinggi dengan warna yang cerah dan
akurat.
28 Nama Perangkat : Monitor Menampilkan gambar atau objek yang Rp 1.220.000
Monitor adalah perangkat seperti layar TV yang telah diolah dalam proses komputasi
menampilkan data komputer dalam bentuk di sistem operasi komputer
visual.
Merk : Monitor LED LG 24MP400-B
Spesifikasi/deskripsi : . Menggunakan teknologi
3LCD dari Epson yang menghasilkan gambar
berkualitas tinggi dengan warna yang cerah dan
akurat.
29 Nama Perangkat : Printer Printer berfungsi mencetak dokumen Rp 2.280.000
Perangkat keras yang digunakan untuk elektronik dari komputer menjadi
mencetak data digital di komputer. dokumen fisik.
Merk : Printer EPSON L3210
Spesifikasi/deskripsi : Print Resolution 5760 x
1440 dpi, Print Speed black: Up to 33 ppm /
color:15 ppm, Copy Speed Black: Up to 7.0
ipm / color: 1.7 ipm, Copy Resolution 300 x 300
dpi, Scanning A4 Type Flatbed colour image
scanner, Sensor Type CIS, Scanning Reslolution:
600 x 1200 dpi.
USB 2.0
A4
30 Nama Perangkat : Keyboard Memudahkan pengguna untuk Rp 120.000
Keyboard merupakan salah satu perangkat memasukkan teks dan karakter ke
input paling umum yang digunakan oleh dalam komputer. Untuk navigasi
pengguna untuk berinteraksi dengan komputer. dalam berbagai aplikasi dan
Merk : Logitech K120 Keyboard antarmuka komputer
Spesifikasi/deskripsi : . USB (Plug-and-play,
tidak memerlukan instalasi driver), 104 tombol
dengan desain tata letak standar.
31 Nama Perangkat : VPN Router Membangun koneksi VPN ke jaringan Rp 2.277.000
Layanan jaringan virtual yang melindungi privasi pribadi melalui internet.
Anda saat online di Internet. Menyamarkan
alamat IP dan mengenkripsi traffic sehingga
Anda bisa online dengan aman dan membuka
konten yang diblokir di negara atau wilayah
Anda.
Merk : Linksys
Spesifikasi/deskripsi : NAT throughput : 100
Mbps VPN throughput (IPSec) : 59 Mbps,
Capacity : IPSec VPN tunnels : 50 PPTP VPN
tunnels : 5 QuickVPN tunnels : 50, Network /
Transport Protocol : PPTP, L2TP, IPSec, PPPoE,
DHCP
32 Nama Perangkat : Network Cable Tester Pada LAN tester terdapat led indikator Rp 36.400
Alat yang digunakan untuk pengecekan kabel yang fungsinya mengecek kebenaran
UTP yang telah terpasang RJ-45 atau RJ-11 pada kabel yang sedang kita cek.
sebelum dipasang ke LANCard
Merk : ECVV
Spesifikasi/deskripsi : Multifungsi dua-dalam-
satu: Antarmuka komputer RJ45 yang dapat
diuji dan konektor telepon RJ11 fungsi
pengujian dan peralihan cepat dan lambat
33 Nama Perangkat : Gigabit Ethernet Media Mengubah sinyal jaringan dari kabel Rp 1.140.000
Converter tembaga menjadi serat optik.
Meskipun menghubungkan jaringan tembaga
dan serat adalah aplikasi yang paling umum,
Alat ini juga memungkinkan pengguna untuk
menggabungkan dua jaringan multimode atau
menghubungkan multimode ke mode tunggal
untuk jarak transmisi data Gigabit yang lebih
jauh.
Merk : TRENDnet
Spesifikasi/deskripsi : 1 port RJ45, 1 port serat
optik.
34 Nama Perangkat : Server Rack Menyusun dan menempatkan Rp 6.843.000
Rack yang dirancang secara khusus untuk perangkat jaringan secara terorganisir.
meletakkan sekaligus menyusun penempatan
server yang digunakan untuk kelancaran
jaringan, diantaranya adalah HUB, Switch, dan
Komputer.
Merk : StarTech
Spesifikasi/deskripsi : Ukuran 42U, kisi depan
dan belakang.
35 Nama Perangkat : Power over Ethernet (PoE) Memberikan daya ke perangkat Rp 255.000
Injector jaringan melalui kabel Ethernet.
Injektor PoE (Power over Ethernet) adalah
perangkat yang digunakan untuk menyuplai
daya listrik ke perangkat jaringan melalui kabel
Ethernet. Dengan diperkenalkannya teknologi
PoE, kabel tersebut juga dapat mengalirkan
daya ke perangkat yang kompatibel.
Merk : TP-Link
Spesifikasi/deskripsi : 1 port PoE. NETWORK
Standards and Protocols : IEEE802.3i,
IEEE802.3u, IEEE802.3ab, IEEE802.3af,
IEEE802.3at

36 Nama Perangkat : Wireless Range Extender TP- Memperluas cakupan jaringan Wi-Fi. Rp 2.200.000
Link RE450
Alat untuk memperluas jaringan nirkabel rumah
di berbagai sudut ruangan. Dengan alat ini,
setiap pengguna dapat menghubungkan
perangkat pribadi ke sinyal ruter yang dipakai.
Merk : TP-Link
Spesifikasi/deskripsi : Mendukung dual-band, 3
antena eksternal.
37 Nama Perangkat : Patch Panel 24-Port Menyusun dan mengelola kabel Rp 4.540.600
Salah satu perangkat pasif yang memiliki jaringan.
kegunaan untuk memudahkan dalam
perawatan kabel dan bisa diletakkan ke rack
server. Perangkat pasif juga tidak memerlukan
listrik karena berbeda dengan router ataupun
switch yang mewajibkan dalam pemakaian arus
listrik.
Merk : TRENDnet
Spesifikasi/deskripsi : 24 port RJ45
38 Nama Perangkat : Ethernet Cable Cat6 Menghubungkan perangkat jaringan Rp 63.000
Kabel UTP kategori 6 memiliki kecepatan dengan kabel.
transmisi data hingga 10 Gbps dengan frekuensi
komunikasi 250Mhz dan mendukung
komunikasi data dan suara digital.
Merk : UTP cable Belkin
Spesifikasi/deskripsi : Panjang 10 meter,
kecepatan transfer 1 Gbps.
39 Nama Perangkat : Firewall Fortinet FortiGate Melindungi jaringan dari serangan Rp 19.309.459
60E siber.
FortiGate adalah firewall jaringan yang
didukung oleh security processing units(SPU)
yang dibuat khusus termasuk NP7 terbaru
(Prosesor Jaringan 7). Mereka mengaktifkan
security-driven networking, dan merupakan
firewall jaringan yang ideal untuk pusat data
hybrid dan hyperscale.
Merk : Fortinet
Spesifikasi/deskripsi : Throughput firewall 3
Gbps, 7 port GE RJ45.
40 Nama Perangkat : Ip Camera Memantau lokasi secara real time Rp 503.000
Kamera pengawas yang terhubung ke jaringan melalui koneksi internet, dan dapat
komputer atau internet dan dapat menjadi keamanan dan pengawasan
mentransmisikan video dan audio secara diberbagai lokasi seperti rumah,
langsung melalui protokol Internet Protocol (IP). kantor, atau tempat umum
Merk : Bardi
Spesifikasi/deskripsi : Sistem yang didukung
IOS/Android, ukuran produk 85x85x125mm
panjang kabel 200cm, tegangan masuk 100v –
240v , 50/60Ghz.
41 Nama Perangkat : Bluetooth Dongle Menyusun dan mengelola kabel Rp 89.900
Bluetooth/USB dongle, atau sering disebut juga jaringan.
sebagai USB adapter, adalah perangkat kecil
yang terhubung ke port USB pada komputer
atau perangkat lainnya untuk menyediakan
fungsionalitas tambahan.
Merk : TP-Link
Spesifikasi/deskripsi : Standards dan protocol
bluetooth 4.0; interface USB 2.0
Dimensions ( W x D x H ) 0,58 x 0,27 x 0.74
42 Nama Perangkat : Gateway Memberikan akses ke layanan dan Rp 9.167.490
Perangkat atau sistem yang menghubungkan sumber daya antara jarngan yang
dua jaringan berbeda, memungkinkan berbeda dan sebagai pintu gerbang ke
komunikasi dan pertukaran data antara internet atau jaringan eksternal
keduanya. lainnya
Merk : Ubiquiti UXG Pro
Spesifikasi/deskripsi : 1,7 Ghz quad-core
processor, WAN port (RJ45) with failover
support LAN port, enterprise class.
43 Nama Perangkat :Wireless Presentation System Memudahkan berbagi konten dari Rp 36.000.000
Wireless presentation system adalah perangkat berbagai perangkat dengan peserta
yang memungkinkan pengguna untuk berbagi pertemuan atau audiens.
layar secara nirkabel dalam pertemuan atau
presentasi.
Merk : Barco ClickShare
Spesifikasi/deskripsi : Mendukung multiple
display output, kompatibel dengan berbagai
perangkat.
44 Nama Perangkat : Wireless Mesh Router Membangun jaringan Wi-Fi yang Rp 3.159.000
Google Nest Wifi dapat diperluas dengan mudah dan
Wireless mesh router adalah router nirkabel meningkatkan cakupan sinyal di
yang menggunakan teknologi mesh untuk seluruh rumah atau kantor.
menyediakan cakupan Wi-Fi yang luas dan
koneksi yang stabil.
Merk : Google
Spesifikasi/deskripsi : Mendukung teknologi
mesh, dapat dikontrol melalui aplikasi.
45 Nama Perangkat : Rack Mount UPS APC Smart- Melindungi perangkat jaringan dari Rp 9.499.900
UPS 1500VA kerusakan akibat pemadaman listrik
Rack mount UPS (Uninterruptible Power Supply) dan memberikan waktu untuk
adalah perangkat yang menyediakan daya menyimpan data atau mematikan
cadangan untuk perangkat jaringan dalam kasus perangkat secara aman..
pemadaman listrik.
Merk : APC
Spesifikasi/deskripsi : Kapasitas 1500VA/900W,
8 outlet.
46 Nama Perangkat : Fiber Optic Transceiver Cisco Memungkinkan perangkat jaringan Rp 9.495.000
SFP-10G-SR untuk berkomunikasi melalui serat
Fiber optic transceiver adalah perangkat yang optik dengan kecepatan tinggi.
digunakan untuk mengubah sinyal Ethernet
menjadi format yang kompatibel dengan serat
optik.
Merk : Cisco
Spesifikasi/deskripsi : 10 Gigabit Ethernet,
konektor LC.
47 Nama Perangkat : Cable Management Panel Memastikan kabel jaringan tersusun Rp 314.000
Cable management panel adalah perangkat rapi, mencegah kekacauan, dan
yang digunakan untuk mengorganisir dan memudahkan identifikasi dan
mengelola kabel dalam sistem rack. pemeliharaan.
Merk : Cable matters
Spesifikasi/deskripsi : 1U rack mount,
horizontal.
48 Nama Perangkat : Fiber Optic Splice Closure Melindungi penyambungan serat optik Rp 720.000
Fiber optic splice closure adalah perangkat yang dari elemen lingkungan luar dan
digunakan untuk melindungi dan memastikan keandalan sinyal optik.
menyambungkan kabel serat optik dalam
instalasi jaringan outdoor atau bawah tanah.
Merk : Corning
Spesifikasi/deskripsi : Kapasitas hingga 144
serat, tahan air.
49 Nama Perangkat : PoE Splitter Memungkinkan perangkat seperti Rp 365.900
PoE splitter adalah perangkat yang mengubah kamera IP/access point yang tidak
koneksi PoE menjadi daya DC terpisah untuk mendukung PoE untuk menerima daya
digunakan dengan perangkat non-PoE. melalui koneksi Ethernet.
Merk : TP-Link
Spesifikasi/deskripsi : 1 port Gigabit Ethernet, 1
port DC output.
50 Nama Perangkat : Elgato digunakan untuk berbagai aplikasi Rp.379.000
Kabel XLR adalah jenis kabel audio yang audio, termasuk pemasangan
umumnya digunakan untuk menghubungkan mikrofon, penghubung instrumen
mikrofon, instrumen musik,. musik, pengaturan panggung, atau
Merk : Elgato XLR cable penggunaan di studio rekaman.
Spesifikasi/deskripsi : Panjang: 3 meter, Jenis
Koneksi: XLR Male to XLR Female, Konduktor: 3
konduktor, Bahan: Tembaga murni

Anda mungkin juga menyukai