Anda di halaman 1dari 1

Question 1

Apa tiga hal baru yang saya pelajari dari materi Perjalanan Pendidikan Nasional?
1. Pendidikan nasional adalah hasil dari perjuangan para pahlawan pendidikan nasional yang
berjuang agar pendidikan bisa merata dirasakan oleh segenap bangsa Indonesia.
2. Pendidikan menemukan momen terpentingnya ketika anak-anak bangsa yang mengenyam
pendidikan tinggi dari Belanda merasa bertanggung jawab untuk menyebarkan pendidikan
nasional kepada seluruh rakyat Indonesia.
3. Bangkitnya bangsa Indonesia dari tidur panjangnya dan kemudian menentang penjajahan
hasil dari perjuangan para cendekiawan agar bangsa Indonesia terlepas dari kebodohan dan
mulai bangkit menyadari posisinya di tengah dunia.

Question 2
Apa dua hal baru yang saya ingin ketahui lebih mendalam?
 Sebelum kemerdekaan, sistem pendidikan di Indonesia diatur oleh pemerintah
kolonial Belanda, yang menekankan pengajaran bahasa Belanda dan memperlakukan
pendidikan sebagai hak orang tertentu saja.
 Sesudah kemerdekaan, sistem pendidikan di Indonesia berubah menjadi lebih terbuka dan
merata, dengan pengajaran bahasa Indonesia sebagai bahasa pengantar dan penekanan pada
pendidikan sebagai hak setiap warga Negara.

Question 3
Apa satu langkah konkrit yang segera saya lakukan setelah materi ini?
 Langkah konkrit yang segera saya ambil setelah materi ini adalah review kembali
pemahaman saya tentang materi Perjalanan Pendidikan Nasional . Dengan melakukan
review, saya akan lebih memahami materi dan Refleksi pembelajaran sehingga pemberian
umpan balik atau penilaian dari peserta didik terhadap guru setelah mengikuti serangkaian
proses belajar mengajar dalam jangka waktu tertentu.

Anda mungkin juga menyukai