Anda di halaman 1dari 2

*

Tugas 1. REFLEKSI 1.2.a.3


Modul 1.2 Nilai dan Peran Guru Penggerak
Oleh :
RESTI HEPITRIESTI
Calon Guru Penggerak Angkatan 10

Refleksi 1.2.a.3
Modul 1.2 Nilai dan Peran Guru Penggerak
*

Tugas 2. Nilai dan peran guru penggerak menurut saya

1. Apa nilai-nilai dalam diri saya yang membantu saya menggerakkan murid, rekan guru, dan
komunitas sekolah saya?
Nilai yang ada pada diri saya adalah saya orangnya suka belajar dan suka mencoba hal-hal
baru yang menantang diri sendiri dengan sesuatu hal yang belum saya miliki karena prinsip
saya selagi masih mampu dan ada jalan pasti bisa kalau kita berusaha dan berdoa.

Kolaboratif dan menjalin bekerjasama yang baik dengan rekan guru dan komunitas sekolah

Komunikatif dan perhatian kepada murid dengan memberikan kesempatan dan kebebasan
sesuai kebutuhan belajarnya.

2. Apa peran yang selama ini saya mainkan dalam menggerakkan murid, rekan guru, dan
komunitas sekolah saya?
Peran yang saya mainkan dalam menggerakkan murid adalah melayani dan menuntun murid
dalam rangka untuk mendorong kekuatan kodrat murid agar menciptakan suasana kelas
yang menyenangkan dan pembelajaran yang bermakna serta menjadi sahabat terbaik bagi
murid agar tercipta keakraban.

Refleksi 1.2.a.3
Modul 1.2 Nilai dan Peran Guru Penggerak

Anda mungkin juga menyukai