Anda di halaman 1dari 10

PEMERINTAH PROVINSI BANTEN

DINAS PENDIDlKAN DAN KEBUDAYAAN


Kawasan Pusat Pemerintahan Provinsi Banten (KP3B)
JI. Syech Nawawi AI Bantani Tlp.lFax (0254) 267061, 267061, 267064

INSTRUMEN MONITORING DAN EVALUASI


PELAKSANAAN UJIAN SATUAN PENDIDIKAN (USP)
SMK KABUPATEN PANDEGLANG
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

DENTITAS PENYELENGGARA

Nama SMK Penyelenggara : SMK MA’ARIF NU PANDEGLANG


Alamat : Jl. Raya Labuan Km.3 Majasari-Pandeglang

Waktu Penyelenggaraan : 25 – 28 Maret 2024

Jumlah Peserta USP : 42

Waktu Monitoring & Evaluasi : ................................................................

Petugas Monitoring : Endih Susilawati, M.Pd

DINAS PENDIDIKAN PROVINSI BANTEN


KANTOR CABANG DINAS (KCD) PANDEGLANG
2024

1
PEMERINTAH PROVINSI BANTEN
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
PROVINSI BANTEN
Kawasan Pusat Pemerintahan Provinsi Banten (KP3B)
JI. Syech Nawawi AI Bantani Tlp.lFax (0254) 267061, 267061, 267064

INSTRUMENT MONITORING USP


SMK KABUPATEN PANDEGLANG
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

NO KOMPONEN MONITORING SKOR KETERANGAN


0 1 2 3 4
A. PERENCANAAN
1 Penyelenggaraan Ujian Satuan Pendidikan Pemeriksaan
(USP) melalui mekanisme Rapat persiapan, hal dokumen rapat
ini ditunjukan dengan adanya : persiapan
(a) Undangan Rapat,(b) Agenda rapat
(c) Daftar hadir peserta rapat, (d) Berita acara
rapat persiapan Penilaian akhir semester

Skor 4 : Jika seluruh dokumen rapat


tersedia dan dilaksanakan
Skor 3 : Jika hanya 3 (tiga) dokumen
rapat tersedia dan dilaksanakan
Skor 2 : Jika hanya 2 (dua) dokumen
rapat tersedia dan dilaksanakan
Skor 1: jika hanya satu (1) dokumen
rapat tersedia dan dilaksanakan
Skor 0 : jika tidak ada dokumen rapat
yang tersedia

2 Memiliki Program Kegiatan/kerja sekurang- Pemeriksaan


kurangnya terdiri dari dokumen
(a) Cover, Lembar Pengesahan(Ketua Panitia, program kerja
Score 10
Kepala Sekolah, Komite Sekolah dan
mengetahui Pengawas Pembina), kata
pengantar dan daftar isi,
(b) Pendahuluan: Latar belakang, dasar
hukum , tujuan, peserta, waktu dan tempat
pelaksanaan
(c).Penjadwalan kegiatan, Kepanitiaan dan
uraian tugas panitia, (d) anggaran biaya,

2
(e) Penutup dan lampiran- lampiran

Skor 4 : Jika memiliki program kerja dengan


isi program memenuhi seluruh
komponen program
Skor 3 : jika memiliki program kerja dengan
3 - 4 komponen program
Skor 2 : jika memiliki program kerja dengan
memenuhi 2 komponen program
kerja
Skor 1 : Jika memiliki program kerja dengan
memenuhi 1 komponen program
kerja
Skor 0 : Jika tidak memiliki program kerja

3 Sekolah menyusun POS USP 2024 Pemeriksaan


POS USP sekurang-kurangnya mengatur : POS USP
a. Tujuan, Dasar Hukum,Ruang Lingkup, Skor Mak 10
Definisi/Istilah
b. Peserta USP, Bentuk Ujian,
Penyelenggara, Hak dan Kewenangan
Penyelenggara, Pengawasan,
Pengaturan Ruang USP
c. Waktu Pelaksanaan, Naskah Soal, Tata
Tertib peserta, Pengawas
d. Pemeriksaan Hasil USP, Pelaporan
dan Pengendalian Mutu Kegiatan.

Skor 4 : Seluruh kriteria tersedia


Skor 3 : Jika 3 kriteria tersedia
Skor 2 : Jika 2 kriteria tersedia
Skor 1 : Jika hanya 1 kriteria tersedia
Skor 0 : Jika tidak memiliki dokumen

4 Adanya SK Kepala Sekolah mengenai Pemeriksaan


penetapan : SK
(a) Panitia USP, (b) tim Penyusun naskah soal, Kepanitiaan
(c) Pengawas dan (d) pemeriksa LJK hasil USP

Skor 4 : Seluruh SK tersedia


Skor 3 : Hanya 3 SK tersedia
Skor 2 : Jika hanya 2 SK tersedia
Skor 1 : Jika hanya 1 SK tersedia
Skor 0 : Jika tidak ada yang di SK kan

5 Adanya penjadwalan mengenai : Pemeriksaan


(a) Ujian Utama, (b) jadwal pemeriksaan hasil jadwal Ujian
Ujian , (c) jadwal remedial, (d) jadwal

3
Ujian susulan bagi siswa yang sakit atau
tidak dapat mengikuti Ujian sesuai jadwal
utama

Skor 4 : Seluruh jadwal disiapkan


Skor 3 : Hanya 3-4 Jadwal disiapkan
Skor 2 : Jika hanya 2 jadwal tersedia
Skor 1 : jika hanya 1 jadwal tersedia
Skor 0 : Jika tidak memiliki jadwal

6 Administrasi Peserta USP :


(a) Adanya daftar peserta Ujian
(b) daftar peserta per ruangan
(c) Kartu Peserta dan
(d) Nomor tempat duduk peserta
(e) Daftar Hadir Peserta
(f) Tata tertib peserta
(g) Rekafitulasi kehadiran siswa/peserta

Skor 4 : Seluruh administrasi peserta


disiapkan/tersedia
Skor 3 : Jika 4 – 6 Administrasi tersedia
Skor 2 : Jika 3 Administrasi tersedia
Skor 1 : Jika hanya 1- 2 administrasi
disiapkan
Skor 0 : Jika tidak memiliki administrasi
Peserta
7 Panitia/guru-guru telah menyusun dan
mempersiapkan :
(a) Kisi-kisi soal
(b) Naskah soal
(c) Pedoman Penilaian
(d) Daftar Nilai
(e) Form LJK

Skor 4 : Seluruh dokumen disiapkan /tersedia


Skor 3 : Jika 3 – 4 dokumen tersedia
Skor 2 : Jika 2 dokumen tersedia
Skor 1 : Jika hanya 1 dokumen tersedia
Skor 0 : Jika tidak memiliki dokumen soal

8 Administrasi Pengawas kegiatan USP


(a). SK Pengawas, ( b) Tata tertib pengawas,
(c) daftar hadir pengawas
(d) Rekafitulasi kehadiran pengawas

Skor 4 : Seluruh dokumen disiapkan /tersedia

4
Skor 3 : Jika 3 dokumen tersedia
Skor 2 : Jika 2 dokumen tersedia
Skor 1 : Jika hanya 1 dokumen tersedia
Skor 0 : Jika tidak memiliki dokumen

9 Ruangan kegiatan :
(a) Denah ruang USP
(b) Ruang Pengawas
(c) Ruang Panitia USP
(d) Denah tempat duduk peserta
(e) Nomor Ruang
Skor 4 : Seluruh dokumen disiapkan /tersedia
Skor 3 : Jika 3 dokumen ruang tersedia
Skor 2 : Jika 2 dokumen ruang tersedia
Skor 1 : Jika hanya 1dokumen ruang tersedia
Skor 0 : Jika tidak memiliki dokumen ruang

10 Rencana Anggaran Biaya kegiatan USP Pemeriksaan


disusun melalui mekanisme : RKAS, Juknis
(a) Rapat panitia USP Bos dan RAB
(b) Memperhatikan Juknis penggunaan Dana
BOS 2024
(c) memperhatikan alokasi anggaran biaya
Penilaian pada Rencana Kegiatan dan
anggaran sekolah (RKAS)
(d) Pengelolaan keuangan berlandaskan pada
pronsif akuntabilitas,
transparansi ,efesiensi dan kejujuran

Skor 4 : Seluruh mekanisme dan prinsif


pengelolaan keuangan terpenuhi
Skor 3 : Jika hanya 3 (tiga) mekanisme
terpenuhi
Skor 2 : Jika hanya 2 mekanisme terpenuhi
Skor 1 : Jika hanya 1 (satu) mekanisme
terpenuhi
Skor 0 : Jika tidak memenuhi mekanisme dan
prinsif pengelolaan keuangan

Jumlah Skor Perencanaan (Mak : 52)

B. PELAKSANAAN 0 1 2 3 4

11 Panitia melaksanakan tugas dan fungsi sesuai Pemeriksaan


uraian tugas yang telah ditetapkan : daftar hadir

5
panitia, sk
Skor 4 : 100 % panitia melaksanakan panitia, uraian
tugas dan fungsinya tugas dan
Skor 3 : 71 – 99 % panitia melaksanakan wawancara
Tupoksinya
Skor 2 : 51 – 70 % panitia melaksanakan
Tupoksinya
Skor 1 : 21 – 50 % panitia melaksanakan
Tupoksinya
Skor 0 : jika hanya 10 – 20 % panitia
melaksanakan tupoksinya

12 Guru – guru yang ditetapkan sebagai Pemeriksaan


pengawas melaksanakan tugasnya dengan dokumen :
penuh tanggung jawab Jadwal
pengawas dan
Skor 4 : 100 % pengawas melaksanakan Rekaf
tugasnya sesuai jadwal yang telah kehadiran
ditetapkan panitia pengawas
Skor 3 : 71 – 99 % Pengawas melaksanakan
tugas sesuai jadwal
Skor 2 : 51 – 70 % Pengawas melaksanakan
tugas sesuai jadwal
Skor 1 : 21 – 50 % Pengawas melaksanakan
tugas sesuai jadwal
Skor 0 : jika hanya 10 – 20 % Pengawas
melaksanakan tugas sesuai jadwal

13 Tingkat kehadiran siswa dalam pelaksanaan Pemeriksaan


Ujian Satuan Pendidikan Dokumen
Rekaf
Skor 4 : 100 % peserta hadir pada saat USP kehadiran
Skor 3 : 71 – 99 % peserta hadir pada saat siswa
USP
Skor 2 : 51 – 70 % peserta hadir pada saat
USP
Skor 1 : 21 – 50 % peserta hadir pada saat
USP
Skor 0 : jika hanya 10 – 20 % peserta hadir

14 Guru Penyusun Naskah Soal menyusun soal Pemeriksaan


berdasarkan kisi-kisi penyusunan soal Kisi-kisi soal

Skor 4 : 90 – 100 % Guru menyusun kisi-kisi


Skor 3 : 70-89 % guru menyusun kisi-kisi soal
Skor 2 : 50-69% guru menyusun kisi-kisi soal
Skor 1 : 30-49% guru menyusun kisi-kisi soal
Skor 0 : Jika 29≤ % guru menyusun kisi-kisi
soal

15 Kisi-kisi Soal memuat :

6
a. Kompetensi Dasar/Elemen
b. Materi Pembelajaran
c. Indikator soal
d. Nomor Soal
e. Bentuk Soal

Skor 4 : Jika Kisi-kisi memuat seluruh


komponen
Skor 3 : Jika hanya 3 Komponen terpenuhi
Skor 2 : Jika hanya 2 Komponen Terpenuhi
Skor 1 : Jika hanya 1 Komponen Terpenuhi
Skor 0 : Jika tidak memuat satupun komponen

16 Naskah soal Pilihan Ganda yang digunakan Pemeriksaan


pada saat Penilaian Ujian Satuan Pendidikan naskah soal
memenuhi kriteria sebagai berikut :
1. Soal harus sesuai dengan indikator
2. Pengecoh harus berfungsi
3. Setiap soal harus mempunyai satu jawaban
yang benar
4. Pokok soal harus dirumuskan secara jelas
dan tegas.
5. Pokok soal jangan memberi petunjuk ke
arah jawaban yang benar.
6. Pokok soal jangan mengandung pernyataan
yang bersifat negatif ganda.
7. Pilihan jawaban harus homogen dan logis
ditinjau dari segi materi
8. Butir soal menggunakan bahasa
Indonesia yang baku

Skor 4 : 91 – 100 % naskah soal memenuhi


semua kriteria naskah soal PG
Skor 3 : 71-90 % naskah soal sesuai kriteria
Skor 2 : 51-70% naskah soal sesuai kriteria
Skor 1 : 31-50% naskah soal sesuai kriteria
Skor 0 : Jika 31≤ % naskah soal sesuai kriteria

17 Naskah soal disusun dengan mengacu kepada Pemeriksaan


proses pembelajaran yang telah dilakukan, RPP, soal UTS
TP/ATP, Indikator Kompetensi yang ada pada dan Ujian
RPP/Modul Ajar, Penilaian harian, harian
Formatif/Sumatif
Skor 4 : Jika memenuhi semua unsur tersebut
diatas
Skor 3 : Jika hanya memenuhi 3 unsur
Skor 2 : Jika hanya memenuhi 2 unsur
Skor 1 : Jika hanya memenuhi 1 unsur
Skor 0 : Jika tidak memenuhi semua unsur

18 Pelaksanaan USP :
a. Waktu Pengerjaan Soal adalah 120 Menit

7
b. Tersedia Naskah Soal Cadangan dan
Susulan
c. Adanya Berita Acara pelaksanaan USP
d. Setiap ruang USP ditempel
pengumuman yang bertuliskan
"DILARANG MASUK SELAIN PESERTA
UJIAN DAN PENGAWAS, SERTATIDAK
DIPERKENANKAN MEMBAWA
ALAT KOMUNIKASI"
Skor 4 : Jika memenuhi semua unsur tersebut
diatas
Skor 3 : Jika hanya memenuhi 3 unsur
Skor 2 : Jika hanya memenuhi 2 unsur
Skor 1 : Jika hanya memenuhi 1 unsur
Skor 0 : Jika tidak memenuhi semua unsur

19 Ketertiban selama pelaksanaan Penilaian Akhir Pengamatan


Semester

Skor 4 : Sangat tertib


Skor 3 : Tertib
Skor 2 : Tidak tertib
Skor 1 : Sangat tidak tertib

Jumlah skor Pelaksanaan (Mak:36)

Jumlah Total Nilai Mak = A+B = 52+36/88 x100 =

Predikat : SB / B / C / K

Rekomendasi :

Catatan :
SB /Sangat Baik = 95 – 100
B/Baik = 85 - 94
C/ Cukup = 75 - 84
K/Kurang = < 75

8
Pandeglang, ..... . …………….. 2024
Kepala Sekolah, Pengawas Pembina,

Saripudin, S.Pd Endih Susilawati, M.Pd


NIP - NIP 197211151998012001

DATA PESERTA DAN ROMBEL USP

Nama SMK : SMK Ma’arif NU Pandeglang


Alamat : Jl. Raya Labuan Km. 3 Majasari - Pandeglang
Hari/Tanggal : ...................................................

No PROGRAM KEAHLIAN/ JUMLAH ROMBEL /SISWA


KOMPETENSI KEAHLIAN
X Siswa XI Siswa XII Siswa Total
1 Teknik Komputer Jaringan 1 42 42
Jumlah Rombel dan Siswa 1 42 42
Jumlah Siswa Kelas XII = 42

Jumlah Rombel Kelas XII = 1

Pandeglang, .................. 2024


Kepala Sekolah,

Saripudin, S.Pd
NIP.

9
10

Anda mungkin juga menyukai