Anda di halaman 1dari 2

DATA FISIOLOGI TANAMAN

Kegiatan ini diawali dengan adanya alat dan bahan antara lain :

- Cangkul - Benih
- Meteran - Kompos

Jarak tanaman yang digunakan adalah 25 cm X 75 cm dan varietas yang digunakan adalah P27,
didalam lubang tanam diberi 2 benih.

Tanaman jagung mulai tumbuh pada umur 4 hst dengan tunas batang yang telang muncul dan
memulai untuk membentuk daun. Tanaman mulai diukur pada umur 7 hst dengan ukuran yakni :

Tanaman Tinggi Ʃ Daun Tanaman Tinggi Ʃ Daun


1 13,5 cm 3 11 12,3 cm 3
2 11.9 cm 3 12 14 cm 3
3 11 cm 3 13 11 cm 3
4 11 cm 3 14 13,1 cm 3
5 13,5 cm 3 15 10,2 cm 3
6 12 cm 3 16 14,3 cm 3
7 12,2 cm 3 17 11,3 cm 3
8 18,5 cm 3 18 10,6 cm 3
9 13,6 cm 3 19 10,4 cm 3
10 9,8 cm 3 20 12,9 cm 3
Pada waktu umur 10 hst tanaman mulai diserang hama belalang dengan beberapa bagian daun
daun yang telah dimakan. Dan pengukuran selanjutnya pada umur 14 hst :

Tanaman Tinggi Ʃ Daun Tanaman Tinggi Ʃ Daun


1 38,7 cm 4 11 40 cm 4
2 35,1 cm 4 12 37,7 cm 4
3 36,5 cm 4 13 39,9 cm 4
4 36 cm 4 14 42,6 cm 4
5 38,3 cm 4 15 38,4 cm 4
6 39,6 cm 4 16 40,8 cm 4
7 37,1 cm 4 17 38, 6 cm 4
8 44,7 cm 4 18 37,2 cm 4
9 40,4 cm 4 19 39,3 cm 4
10 37,2 cm 4 20 40,7 cm 4
Pada umur 18 hst sebagian tanaman telah mati karena telah diserang oleh hama belalang yang
memakan tiap-tiap daun tanaman yang hanya menyisahkan bagian pangkal batang. Dan dari ke
20 tanaman di umur 21 hst sudah mati karena dimakan habis oleh hama tadi sehingga
pengukuran tidak bisa dilakukan di minggu ke-3 ini.

Tanaman Tinggi Ʃ Daun Tanaman Tinggi Ʃ Daun


1 - - 11 - -
2 - - 12 - -
3 - - 13 - -
4 - - 14 - -
5 - - 15 - -
6 - - 16 - -
7 - - 17 - -
8 - - 18 - -
9 - - 19 - -
10 - - 20 - -

Anda mungkin juga menyukai