Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Madrasah : MTs Assa’adah II


Kelas / Semester : 8/Ganjil
Mata pelajaran : FIqih
Tahun pelajaran : 2020/2021
Waktu : 2 x Pertemuan (2x40 Menit)
A. Tujuan Pembelajaran G. Langkah-Langkah Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran jarak jauh 1. Kegiatan pendahuluan
peserta didik di harapkan mampu  Melalui aplikasi Sipintar guru menyapa dengan salam dan do’a,
1. Menjelaskan pengertian zakat kemudian menuntun siswa untuk presensi secara online
2. Mengidentifikasi macam-macam  Guru mengigatkan untuk mentaati protocol kesehatan, saat
zakat pandemi Covid-19
B. Kompetisi Dasar
 Menyampaikan judul materi dan tujuan pembelajaran dari
3.1. Menghayati hikmah zakat ketentuan Zakat
3.2. Membiasakan sikap dermawan 2. Kegiatan inti
sebagai implementasi hikmah dari
 Guru mengirim PPT materi yang akan di sampaikan melalui
zakat
aplikasi Sipintar
3.3. Menganalisis ketentuan zakat
 Peserta didik mengunduh materi yang sudah di-upload melalui
C. Indikator
aplikasi Sipintar
3.2.1. Peserta didik mampu menjelaskan  Siswa mengerjakan lembar kerja siswa dan melakukan tangkapan
pengertian zakat layar (screenshot) terkait hasil pekerjaan yang kemudian
3.2.2. Peserta didik mampu diunggah ke aplikasi Sipintar
mengidentifikasi macam-macam  Peserta didik menyimak materi yang diberikan oleh guru melalui
zakat aplikasi Sipintar
D. Materi Pokok  Tanya jawab perihal materi yang belum difahami dliakukan
melalui Sipintar atau WhatsApp
 Guru menilai hasil kerja peserta didik dan memberi komentar
yang membangun melalui WhatsApp group
Ketentuan Zakat
3. Kegiatan penutup
 Guru memberikan apresiasi kepada peserta didik yang sudah
upload hasil kerja melalui aplikasi
 Guru Bersama peserta didik menyimpulkan pembelajaran kali ini
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran berikutnya
E. Media Alat dan Sumber Belajar H. Penilaian
1. Media : Aplikasi Sipintar, WhatsApp Penilaian pengetahuan : tes tulis pada lembar kerja siswa
group, dan Youtube
2. Alat : Smartphone dan laptop
3. Sumber belajar : Buku paket fiqih
kelas 8 semester ganjil
F. Metode
Pendekatan: Sainstifik
Metode : Tanya jawab, penugasan
Mengetahui, Gresik,18 Sepetember 2020
Kepala MTs. Assa’adah II Guru Mata Pelajaran

Drs.H. Nur Amin Nanik Shobahatul Muniroh


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Madrasah : MTs Assa’adah II


Kelas / Semester : 8/Ganjil
Mata pelajaran : FIqih
Tahun pelajaran : 2020/2021
Waktu : 2 x Pertemuan (2x40 Menit)
B. Tujuan Pembelajaran G. Langkah-Langkah Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran jarak jauh 4. Kegiatan pendahuluan
peserta didik di harapkan mampu  Melalui aplikasi Sipintar guru menyapa dengan salam dan do’a,
1. Menunjukkan dasar pelaksanaan zakat kemudian menuntun siswa untuk presensi secara online
2. Menganalisis ketentuan pelaksanaan  Guru mengigatkan untuk mentaati protocol kesehatan, saat
zakat pandemi Covid-19
B. Kompetisi Dasar
 Menyampaikan judul materi dan tujuan pembelajaran dari
3.4. Menghayati hikmah zakat ketentuan Zakat
3.5. Membiasakan sikap dermawan 5. Kegiatan inti
sebagai implementasi hikmah dari
 Guru mengirim PPT materi yang akan di sampaikan melalui
zakat
aplikasi Sipintar
3.6. Menganalisis ketentuan zakat
 Peserta didik mengunduh materi yang sudah di-upload melalui
C. Indikator
aplikasi Sipintar
3.2.1. Peserta didik mampu menunjukkan  Siswa mengerjakan lembar kerja siswa dan melakukan tangkapan
dasar pelaksanaan zakat layar (screenshot) terkait hasil pekerjaan yang kemudian
3.2.2. Peserta didik mampu menganalisis diunggah ke aplikasi Sipintar
ketentuan pelaksanaan zakat  Peserta didik menyimak materi yang diberikan oleh guru melalui
D. Materi Pokok aplikasi Sipintar
 Tanya jawab perihal materi yang belum difahami dliakukan
melalui Sipintar atau WhatsApp
 Guru menilai hasil kerja peserta didik dan memberi komentar
yang membangun melalui WhatsApp group
Ketentuan Zakat
6. Kegiatan penutup
 Guru memberikan apresiasi kepada peserta didik yang sudah
upload hasil kerja melalui aplikasi
 Guru Bersama peserta didik menyimpulkan pembelajaran kali ini
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran berikutnya
E. Media Alat dan Sumber Belajar H. Penilaian
4. Media : Aplikasi Sipintar, WhatsApp Penilaian pengetahuan : tes tulis pada lembar kerja siswa
group, dan Youtube
5. Alat : Smartphone dan laptop
6. Sumber belajar : Buku paket fiqih
kelas 8 semester ganjil
F. Metode
Pendekatan: Sainstifik
Metode : Tanya jawab, penugasan
Mengetahui, Gresik,18 Sepetember 2020
Kepala MTs. Assa’adah II Guru Mata Pelajaran

Drs.H. Nur Amin Nanik Shobahatul Muniroh

Anda mungkin juga menyukai