Anda di halaman 1dari 21

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : SMK Negeri Blambangan Umpu


Mata Pelajaran : Komputer Akuntansi
Komp.Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas /Semester : XI/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2023/2024
Alokasi Waktu : 10 Jam Pelajaran (2 x Pertemuan)
Pertemuan Ke : 1 s.d 2

A. Kompetensi Dasar
Menginstal program komputer akuntansi dan melakukan komputerisasi file data akuntansi untuk
perusahaan jasa

B. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat memahami penerapan aplikasi computer akuntansi (MYOB accounting plus V18),
menginstal aplikasi MYOB Accounting Plus V18 dengan benar dan dapat membuat identitas/data awal
perusahaan dalam aplikasi MYOB dengan tepat

C. Metode Pembelajaran ( Model, Pendekatan dan Metode)


 Blended Learning/Daring
 Study Literatur dan praktek

D. Media dan Bahan (Media, Bahan, dan Alat)


 Power Point, VideoTutorial, Laptop,Smartphone
 Software aplikasi MYOB versi 18ed, Buku MYOB, video tutorial, Bahan pustaka lain

E. Sumber Belajar
Buku Komputer Akuntansi (MYOB) dan Internet
F. Langkah – langkah Pembelajaran
1. Pendahuluan,
 Guru mengintruksikan kepada peserta didik untuk membuka aplikasi e-learning pada web
sekolah smkn1labuanbajo.sch dan membuka buka WhatsApp group pada jam dan hari
sesuai dengan jadwal pelajaran
 Guru meng upload materi/modul serta link video terkait materi tentang cara menginstal
program komputer akuntansi dan melakukan komputerisasi file data akuntansi untuk
perusahaan jasa di aplikasi e-learning
 Peserta didik mengunduh materi/modul di aplikasi e-learning
 Guru memeriksa kehadiran siswa pada aplikasi e-learning
2. Kegiatan Inti,
 Peserta didik membaca materi tentang cara menginstal program komputer a kuntansi dan
melakukan komputerisasi file data akuntansi untuk perusahaan jasadari materi yang telah
dibagikan.
 Peserta didik mengerjakan latihan soal yang diberikan
 Peserta didik meng upload hasil pekerjaan mereka melalui aplikasi e-learning maupum
wa pribadi guru.
 Guru memeriksa dan menilai tugas siswa melalui apliaksi e-learning

MM Yunita, SE
3. Kegiatan Akhir)
 Peserta didik menanyakan kesulitan atau kendala pemahaman materi dengan mengajukan
pertanyaan lewat WhatsApp Group
 Guru membagikan hasil rekap nilai pengerjaan latihan soal, jika ada peserta didik yang
mendapatkan nilai di bawah nilai minimal maka diminta untuk mengerjakan ulang.
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya

G. Penilaian
No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian
1. Pengetahuan Pengamatan dan tes Selama kegiatan pembelajaran
2. Keterampilan Pengamatan /praktek Penyelesaian tugas praktek
3. Sikap Sosial dan Spiritual: Pengamatan/ observasi Selama kegiatan pembelajaran

Disahkan Oleh, Way Kanan, 20 Juli 2023


Kepala Sekolah Guru Mata
Pelajaran

HIDAYAT, S.Pd, MM MM YUNITA, SE


NIP.19680718 1995 01 1001 NIP. 19820614 2014 07 2002

MM Yunita, SE
MM Yunita, SE
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Sekolah : SMK Negeri Blambangan Umpu


Mata Pelajaran : Komputer Akuntansi
Komp.Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas /Semester : XI/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2023/2024
Alokasi Waktu : 10 Jam Pelajaran (2 x Pertemuan)
Pertemuan Ke : 3 s.d 4

A. Kompetensi Dasar
Menyusun daftar akun untuk perusahaan jasa.

B. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat menyusun daftar akun untuk perusahaan jasa sesuai menu pada MYOB dengan
benar

C. Metode Pembelajaran ( Model, Pendekatan dan Metode)


 Blended Learning/Daring
 Study Literatur dan praktek

D. Media dan Bahan (Media, Bahan, dan Alat)


 Power Point, VideoTutorial, Laptop,Smartphone
 Software aplikasi MYOB versi 18ed, Buku MYOB, video tutorial, Bahan pustaka lain

E. Sumber Belajar
Buku Komputer Akuntansi (MYOB) dan Internet

F. Langkah – langkah Pembelajaran


1. Pendahuluan,
 Guru mengintruksikan kepada peserta didik untuk membuka aplikasi e-learning pada web
sekolah smkn1labuanbajo.sch dan membuka buka WhatsApp group pada jam dan hari
sesuai dengan jadwal pelajaran
 Guru meng upload materi/modul serta link video terkait materi tentang cara menyusun
daftar akun untuk perusahaan jasa di aplikasi e-learning
 Peserta didik mengunduh materi/modul di aplikasi e-learning
 Guru memeriksa kehadiran siswa pada aplikasi e-learning
2. Kegiatan Inti,
 Peserta didik membaca materi terkait materi tentang cara menyusun daftar akun untuk
perusahaan jasa dari materi yang telah dibagikan.
 Peserta didik mengerjakan latihan soal yang diberikan
 Peserta didik meng upload hasil pekerjaan mereka melalui aplikasi e-learning maupum
wa pribadi guru.
 Guru memeriksa dan menilai tugas siswa melalui apliaksi e-learning
3. Kegiatan Akhir)
 Peserta didik menanyakan kesulitan atau kendala pemahaman materi dengan mengajukan
pertanyaan lewat WhatsApp Group
 Guru membagikan hasil rekap nilai pengerjaan latihan soal, jika ada peserta didik yang
mendapatkan nilai di bawah nilai minimal maka diminta untuk mengerjakan ulang.
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya

G. Penilaian
MM Yunita, SE
No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian
1. Pengetahuan Pengamatan dan tes Selama kegiatan pembelajaran
2. Keterampilan Pengamatan /praktek Penyelesaian tugas praktek
3. Sikap Sosial dan Spiritual: Pengamatan/ observasi Selama kegiatan pembelajaran

Disahkan Oleh, Way Kanan, 20 Juli 2023


Kepala Sekolah Guru Mata
Pelajaran

HIDAYAT, S.Pd, MM MM YUNITA, SE


NIP.19680718 1995 01 1001 NIP. 19820614 2014 07 2002

MM Yunita, SE
MM Yunita, SE
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SMK Negeri Blambangan Umpu


Mata Pelajaran : Komputer Akuntansi
Komp.Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas /Semester : XI/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2021/2022
Alokasi Waktu : 15 Jam Pelajaran (3 x Pertemuan)
Pertemuan Ke : 5 s.d 7

A. Kompetensi Dasar
Melakukan entry saldo kartu piutang, kartu utang, kartu item perlengkapan (supplies), kartu item
pelayanan jasa atau kartu item barang dagang, kartu aset tetap pada perusahaan jasa.

B. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat menyusun daftar akun untuk perusahaan jasa sesuai menu pada MYOB dengan
benar

A. Metode Pembelajaran ( Model, Pendekatan dan Metode)


 Blended Learning/Daring
 Study Literatur dan praktek

B. Media dan Bahan (Media, Bahan, dan Alat)


 Power Point, VideoTutorial, Laptop,Smartphone
 Software aplikasi MYOB versi 18ed, Buku MYOB, video tutorial, Bahan pustaka lain

C. Sumber Belajar
Buku Komputer Akuntansi (MYOB) dan Internet

D. Langkah – langkah Pembelajaran


1. Pendahuluan,
 Guru mengintruksikan kepada peserta didik untuk membuka aplikasi e-learning pada web
sekolah smkn1labuanbajo.sch dan membuka buka WhatsApp group pada jam dan hari
sesuai dengan jadwal pelajaran
 Guru meng upload materi/modul serta link video terkait materi tentang cara melakukan
entry saldo kartu piutang, kartu utang, kartu item perlengkapan (supplies), kartu item
pelayanan jasa atau kartu item barang dagang, kartu aset tetap pada perusahaan jasa di
aplikasi e-learning
 Peserta didik mengunduh materi/modul di aplikasi e-learning
 Guru memeriksa kehadiran siswa pada aplikasi e-learning
2. Kegiatan Inti,
 Peserta didik membaca materi tentang cara melakukan entry saldo kartu piutang, kartu
utang, kartu item perlengkapan (supplies), kartu item pelayanan jasa atau kartu item
barang dagang, kartu aset tetap pada perusahaan jasa dari materi yang telah dibagikan.
 Peserta didik mengerjakan latihan soal yang diberikan
 Peserta didik meng upload hasil pekerjaan mereka melalui aplikasi e-learning maupum
wa pribadi guru.
 Guru memeriksa dan menilai tugas siswa melalui apliaksi e-learning

MM Yunita, SE
3. Kegiatan Akhir)

MM Yunita, SE
 Peserta didik menanyakan kesulitan atau kendala pemahaman materi dengan mengajukan
pertanyaan lewat WhatsApp Group
 Guru membagikan hasil rekap nilai pengerjaan latihan soal, jika ada peserta didik yang
mendapatkan nilai di bawah nilai minimal maka diminta untuk mengerjakan ulang.
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya

G. Penilaian
No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian
1. Pengetahuan Pengamatan dan tes Selama kegiatan pembelajaran
2. Keterampilan Pengamatan /praktek Penyelesaian tugas praktek
3. Sikap Sosial dan Spiritual: Pengamatan/ observasi Selama kegiatan pembelajaran

Disahkan Oleh, Way Kanan, 20 Juli 2023


Kepala Sekolah Guru Mata
Pelajaran

HIDAYAT, S.Pd, MM MM YUNITA, SE


NIP.19680718 1995 01 1001 NIP. 19820614 2014 07 200

MM Yunita, SE
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SMK Negeri Blambangan Umpu


Mata Pelajaran : Komputer Akuntansi
Komp.Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas /Semester : XI/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2021/2022
Alokasi Waktu : 10 Jam Pelajaran (2 x Pertemuan)
Pertemuan Ke : 8 s.d 9

A. Kompetensi Dasar
Melakukan entry transaksi transaksi pembelian bahan-bahan, perlengkapan (supplies), aset tetap
dan pembayaran utang pada perusahaan jasa.

B. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat menyusun daftar akun untuk perusahaan jasa sesuai menu pada MYOB dengan benar

C. Metode Pembelajaran ( Model, Pendekatan dan Metode)


 Blended Learning/Daring
 Study Literatur dan praktek

D. Media dan Bahan (Media, Bahan, dan Alat)


 Power Point, VideoTutorial, Laptop,Smartphone
 Software aplikasi MYOB versi 18ed, Buku MYOB, video tutorial, Bahan pustaka lain

E. Sumber Belajar
Buku Komputer Akuntansi (MYOB) dan Internet

F. Langkah – langkah Pembelajaran


1. Pendahuluan,
 Guru mengintruksikan kepada peserta didik untuk membuka aplikasi e-learning pada web
sekolah smkn1labuanbajo.sch dan membuka buka WhatsApp group pada jam dan hari
sesuai dengan jadwal pelajaran
 Guru meng upload materi/modul serta link video terkait materi tentang cara melakukan
entry transaksi transaksi pembelian bahan-bahan, perlengkapan (supplies), aset tetap dan
pembayaran utang pada perusahaan jasa di aplikasi e-learning
 Peserta didik mengunduh materi/modul di aplikasi e-learning
 Guru memeriksa kehadiran siswa pada aplikasi e-learning
2. Kegiatan Inti,
 Peserta didik membaca materi tentang cara melakukan entry transaksi transaksi pembelian
bahan-bahan, perlengkapan (supplies), aset tetap dan pembayaran utang pada perusahaan
jasa. dari materi yang telah dibagikan.
 Peserta didik mengerjakan latihan soal yang diberikan
 Peserta didik meng upload hasil pekerjaan mereka melalui aplikasi e-learning maupum
wa pribadi guru.
 Guru memeriksa dan menilai tugas siswa melalui apliaksi e-learning

MM Yunita, SE
3. Kegiatan Akhir)
 Peserta didik menanyakan kesulitan atau kendala pemahaman materi dengan mengajukan
pertanyaan lewat WhatsApp Group
 Guru membagikan hasil rekap nilai pengerjaan latihan soal, jika ada peserta didik yang
mendapatkan nilai di bawah nilai minimal maka diminta untuk mengerjakan ulang.
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya

G. Penilaian
No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian
1. Pengetahuan Pengamatan dan tes Selama kegiatan pembelajaran
2. Keterampilan Pengamatan /praktek Penyelesaian tugas praktek
3. Sikap Sosial dan Spiritual: Pengamatan/ observasi Selama kegiatan pembelajaran

Disahkan Oleh, Way Kanan, 20 Juli 2023


Kepala Sekolah Guru Mata
Pelajaran

HIDAYAT, S.Pd, MM MM YUNITA, SE


NIP.19680718 1995 01 1001 NIP. 19820614 2014 07 2002

MM Yunita, SE
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SMK Negeri Blambangan Umpu


Mata Pelajaran : Komputer Akuntansi
Komp.Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas /Semester : XI/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2021/2022
Alokasi Waktu : 15 Jam Pelajaran (3 x Pertemuan)
Pertemuan Ke : 10 s.d 12

A. Kompetensi Dasar
Melakukan entry transaksi penjualan jasa dan transaksi pelunasan piutang jasa pada perusahaan
jasa.

B. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat mengentry transaksi penjualan jasa dan transaksi pelunasan piutang jasa pada perusahaan
jasa menggunakan MYOB dengan benar

C. Metode Pembelajaran ( Model, Pendekatan dan Metode)


 Blended Learning/Daring
 Study Literatur dan praktek

D. Media dan Bahan (Media, Bahan, dan Alat)


 Power Point, VideoTutorial, Laptop,Smartphone
 Software aplikasi MYOB versi 18ed, Buku MYOB, video tutorial, Bahan pustaka lain

E. Sumber Belajar
Buku Komputer Akuntansi (MYOB) dan Internet

F. Langkah – langkah Pembelajaran


1. Pendahuluan,
 Guru mengintruksikan kepada peserta didik untuk membuka aplikasi e-learning pada web
sekolah smkn1labuanbajo.sch dan membuka buka WhatsApp group pada jam dan hari
sesuai dengan jadwal pelajaran
 Guru meng upload materi/modul serta link video terkait materi tentang cara mengentry
Siswa dapat mengentry transaksi penjualan jasa dan transaksi pelunasan piutang jasa pada
perusahaan jasa menggunakan MYOB dengan benar di aplikasi e-learning
 Peserta didik mengunduh materi/modul di aplikasi e-learning
 Guru memeriksa kehadiran siswa pada aplikasi e-learning
2. Kegiatan Inti,
 Peserta didik membaca materi tentang cara siswa dapat mengentry transaksi penjualan jasa
dan transaksi pelunasan piutang jasa pada perusahaan jasa menggunakan MYOB dengan benar
dari materi yang telah dibagikan.
 Peserta didik mengerjakan latihan soal yang diberikan
 Peserta didik meng upload hasil pekerjaan mereka melalui aplikasi e-learning maupum
wa pribadi guru.
 Guru memeriksa dan menilai tugas siswa melalui apliaksi e-learning

MM Yunita, SE
3. Kegiatan Akhir)
 Peserta didik menanyakan kesulitan atau kendala pemahaman materi dengan mengajukan
pertanyaan lewat WhatsApp Group
 Guru membagikan hasil rekap nilai pengerjaan latihan soal, jika ada peserta didik yang
mendapatkan nilai di bawah nilai minimal maka diminta untuk mengerjakan ulang.
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya

G. Penilaian
No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian
1. Pengetahuan Pengamatan dan tes Selama kegiatan pembelajaran
2. Keterampilan Pengamatan /praktek Penyelesaian tugas praktek
3. Sikap Sosial dan Spiritual: Pengamatan/ observasi Selama kegiatan pembelajaran

Disahkan Oleh, Way Kanan, 20 Juli 2023


Kepala Sekolah Guru Mata
Pelajaran

HIDAYAT, S.Pd, MM MM YUNITA, SE


NIP.19680718 1995 01 1001 NIP. 19820614 2014 07 2002

MM Yunita, SE
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SMK Negeri Blambangan Umpu


Mata Pelajaran : Komputer Akuntansi
Komp.Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas /Semester : XI/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2021/2022
Alokasi Waktu : 10 Jam Pelajaran (2 x Pertemuan)
Pertemuan Ke : 13 s.d 14

A. Kompetensi Dasar
Melakukan entry transaksi yang terkait dengan penerimaan uang tunai/ kas di bank (bukan dari
hasil penjualan jasa) dan pengeluaran uang tunai/kas di bank untuk pembayaran beban-beban
pada perusahaan jasa.

B. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat mengentry transaksi yang terkait dengan penerimaan uang tunai/kas di bank (bukan dari
hasil penjualan jasa) dan pengeluaran uang unai/kas di bank untuk pembayaran beban-beban pada
perusahaan jasa menggunakan MYOB dengan benar

C. Metode Pembelajaran ( Model, Pendekatan dan Metode)


 Blended Learning/Daring
 Study Literatur dan praktek

D. Media dan Bahan (Media, Bahan, dan Alat)


 Power Point, VideoTutorial, Laptop,Smartphone
 Software aplikasi MYOB versi 18ed, Buku MYOB, video tutorial,Bahan pustaka lain

E. Sumber Belajar
Buku Komputer Akuntansi (MYOB) Internet

F. Langkah – langkah Pembelajaran


1. Pendahuluan,
 Guru mengintruksikan kepada peserta didik untuk membuka aplikasi e-learning pada web
sekolah smkn1labuanbajo.sch dan membuka buka WhatsApp group pada jam dan hari
sesuai dengan jadwal pelajaran
 Guru meng upload materi/modul serta link video terkait materi tentang cara mengentry
transaksi yang terkait dengan penerimaan uang tunai/kas di bank (bukan dari hasil penjualan jasa)
dan pengeluaran uang unai/kas di bank untuk pembayaran beban-beban pada perusahaan jasa
menggunakan MYOB di aplikasi e-learning
 Peserta didik mengunduh materi/modul di aplikasi e-learning
 Guru memeriksa kehadiran siswa pada aplikasi e-learning
2. Kegiatan Inti,
 Peserta didik membaca materi tentang cara mengentry transaksi yang terkait dengan
penerimaan uang tunai/kas di bank (bukan dari hasil penjualan jasa) dan pengeluaran uang
unai/kas di bank untuk pembayaran beban-beban pada perusahaan jasa menggunakan MYOB
dari materi yang telah dibagikan.
 Peserta didik mengerjakan latihan soal yang diberikan
 Peserta didik meng upload hasil pekerjaan mereka melalui aplikasi e-learning maupum
wa pribadi guru.
 Guru memeriksa dan menilai tugas siswa melalui apliaksi e-learning
MM Yunita, SE
3. Kegiatan Akhir)
 Peserta didik menanyakan kesulitan atau kendala pemahaman materi dengan mengajukan
pertanyaan lewat WhatsApp Group
 Guru membagikan hasil rekap nilai pengerjaan latihan soal, jika ada peserta didik yang
mendapatkan nilai di bawah nilai minimal maka diminta untuk mengerjakan ulang.
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya

G. Penilaian
No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian
1. Pengetahuan Pengamatan dan tes Selama kegiatan pembelajaran
2. Keterampilan Pengamatan /praktek Penyelesaian tugas praktek
3. Sikap Sosial dan Spiritual: Pengamatan/ observasi Selama kegiatan pembelajaran

Disahkan Oleh, Way Kanan, 20 Juli 2023


Kepala Sekolah Guru Mata
Pelajaran

HIDAYAT, S.Pd, MM MM YUNITA, SE


NIP.19680718 1995 01 1001 NIP. 19820614 2014 07 2002

MM Yunita, SE
MM Yunita, SE
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SMK Negeri Blambangan Umpu


Mata Pelajaran : Komputer Akuntansi
Komp.Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas /Semester : XI/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2021/2022
Alokasi Waktu : 10 Jam Pelajaran (2 x Pertemuan)
Pertemuan Ke : 15 s.d 16

A. Kompetensi Dasar
Melakukan entry transaksi penyesuaian (adjustments) pada perusahaan jasa

B. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat mengentry transaksi penyesuaian (adjustments) pada perusahaan jasa menggunakan MYOB
dengan benar

C. Metode Pembelajaran ( Model, Pendekatan dan Metode)


 Blended Learning/Daring
 Study Literatur dan praktek

D. Media dan Bahan (Media, Bahan, dan Alat)


 Power Point, VideoTutorial, Laptop,Smartphone
 Software aplikasi MYOB versi 18ed, Buku MYOB, video tutorial,Bahan pustaka lain

E. Sumber Belajar
Buku Komputer Akuntansi (MYOB) dan Internet

F. Langkah – langkah Pembelajaran


1. Pendahuluan,
 Guru mengintruksikan kepada peserta didik untuk membuka aplikasi e-learning pada web
sekolah smkn1labuanbajo.sch dan membuka buka WhatsApp group pada jam dan hari
sesuai dengan jadwal pelajaran
 Guru meng upload materi/modul serta link video terkait materi tentang cara Melakukan entry
transaksi penyesuaian (adjustments) pada perusahaan jasa di aplikasi e-learning
 Peserta didik mengunduh materi/modul di aplikasi e-learning
 Guru memeriksa kehadiran siswa pada aplikasi e-learning
2. Kegiatan Inti,
 Peserta didik membaca materi tentang cara melakukan entry transaksi penyesuaian (adjustments) pada
perusahaan jasa dari materi yang telah dibagikan.
 Peserta didik mengerjakan latihan soal yang diberikan
 Peserta didik meng upload hasil pekerjaan mereka melalui aplikasi e-learning maupum
wa pribadi guru.
 Guru memeriksa dan menilai tugas siswa melalui apliaksi e-learning
3. Kegiatan Akhir)
 Peserta didik menanyakan kesulitan atau kendala pemahaman materi dengan mengajukan
pertanyaan lewat WhatsApp Group
 Guru membagikan hasil rekap nilai pengerjaan latihan soal, jika ada peserta didik yang
mendapatkan nilai di bawah nilai minimal maka diminta untuk mengerjakan ulang.
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya

MM Yunita, SE
G. Penilaian
No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian
1. Pengetahuan Pengamatan dan tes Selama kegiatan pembelajaran
2. Keterampilan Pengamatan /praktek Penyelesaian tugas praktek
3. Sikap Sosial dan Spiritual: Pengamatan/ observasi Selama kegiatan pembelajaran

Disahkan Oleh, Way Kanan, 20 Juli 2023


Kepala Sekolah Guru Mata
Pelajaran

HIDAYAT, S.Pd, MM MM YUNITA, SE


NIP.19680718 1995 01 1001 NIP. 19820614 2014 07 2002

MM Yunita, SE
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SMK Negeri Blambangan Umpu


Mata Pelajaran : Komputer Akuntansi
Komp.Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas /Semester : XI/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2021/2022
Alokasi Waktu : 10 Jam Pelajaran (2 x Pertemuan)
Pertemuan Ke : 17 s.d 18

A. Kompetensi Dasar
Mencetak laporan keuangan perusahaan jasa dan membuat file beckup untuk data akuntansi
perusahaan jasa

B. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat Mencetak laporan keuangan dan membuat file backup untuk data akuntansi
perusahaan jasa menggunakan MYOB dengan benar

C. Metode Pembelajaran ( Model, Pendekatan dan Metode)


 Blended Learning/Daring
 Study Literatur dan praktek

D. Media dan Bahan (Media, Bahan, dan Alat)


 Power Point, VideoTutorial, Laptop,Smartphone
 Software aplikasi MYOB versi 18ed, Buku MYOB, video tutorial,Bahan pustaka lain

E. Sumber Belajar
Buku Komputer Akuntansi (MYOB) dan Internet

F. Langkah – langkah Pembelajaran


1. Pendahuluan,
 Guru mengintruksikan kepada peserta didik untuk membuka aplikasi e-learning pada web
sekolah smkn1labuanbajo.sch dan membuka buka WhatsApp group pada jam dan hari
sesuai dengan jadwal pelajaran
 Guru meng upload materi/modul serta link video terkait materi tentang cara mencetak
laporan keuangan perusahaan jasa dan membuat file backup untuk data akuntansi
perusahaan jasa di aplikasi e-learning
 Peserta didik mengunduh materi/modul di aplikasi e-learning
 Guru memeriksa kehadiran siswa pada aplikasi e-learning
2. Kegiatan Inti,
 Peserta didik membaca materi tentang cara mencetak laporan keuangan perusahaan jasa
dan membuat file backup untuk data akuntansi perusahaan jasa dari materi yang telah
dibagikan.
 Peserta didik mengerjakan latihan soal yang diberikan
 Peserta didik meng upload hasil pekerjaan mereka melalui aplikasi e-learning maupum
wa pribadi guru.
 Guru memeriksa dan menilai tugas siswa melalui apliaksi e-learning
3. Kegiatan Akhir)
 Peserta didik menanyakan kesulitan atau kendala pemahaman materi dengan mengajukan
pertanyaan lewat WhatsApp Group
 hasil rekap nilai pengerjaan latihan soal, jika ada peserta didik yang mendapatkan nilai di
bawah nilai minimal maka diminta untuk mengerjakan ulang.
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya

G. Penilaian
No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian
1. Pengetahuan Pengamatan dan tes Selama kegiatan pembelajaran
2. Keterampilan Pengamatan /praktek Penyelesaian tugas praktek
3. Sikap Sosial dan Spiritual: Pengamatan/ observasi Selama kegiatan pembelajaran

Disahkan Oleh, Way Kanan, 20 Juli 2023


Kepala Sekolah Guru Mata
Pelajaran

HIDAYAT, S.Pd, MM MM YUNITA, SE


NIP.19680718 1995 01 1001 NIP. 19820614 2014 07 2002

Anda mungkin juga menyukai