Anda di halaman 1dari 19

Modul ajar

A. INFORMASI UMUM

1. Identitas Modul
Satuan Pendidikan / Jenjang : SMK NEGERI I PARIGI
Mata Pelajaran : Dasar-dasar Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Judul Modul : Perkembangan Teknologi di industri dan di dunia kerja
serta isu-isu global di bidang akuntansi dan lembaga
keuangan
Kelas / Fase :X/E
Alokasi waktu : 12 JP X 45 Menit
Pertemuan : 2 x 6 JP

2. Kompetensi Awal
Kemampuan awal yang dipersyaratkan untuk mempelajari modul ini Peserta didik
sudah memiliki kemampuan dasar tentang materi proses bisnis pada kehidupan sehari-
hari

3. Profil Pelajar Pancasila


 Beriman, bertaqwa kepada Tuhan YME dan Berakhlak Mulia
 Mandiri
 Kreatif

4. Model Pembelajaran
Discovery Learnings

5. Moda Pembelajaran
Pembelajaran Jarak Jauh / PJJ

6. Sarana/ Prasarana

a. Sarana
 E-book, portal pembelajaran (LMS) , tautan edukasi di internet
 Vide pembelajaran di Internet (Youtube)
b. Prasarana
 Prasarana Keras (PC, Laptop, Handphone, Haedset)
 Perangkat Lunak (LMS)
 Jaringan Internet

7. Target Peserta Didik


Perangkat ajar ini dapat digunakan guru untuk mengajar di kelas X Program keahlian
Akuntansi dan Keuangan Lembaga Siswa Reguler
8. Kata Kunci
Proses Bisnis Akuntansi Perusahaan Jasa, Dagang dan manufaktur

B. KOMPONEN INTI

1. Tujuan Pembelajaran
a. Fase E
b. Rumusan capaian pembelajaran masing-masing elemen pembelajaran adalah
sebagai berikut:

Elemen Capaian Pembelajaran

Perkembangan teknologi Pada akhir fase E, peserta didik mampu


di industri dan dunia menjelaskan perkembangan standar akuntansi
kerja serta isu-isu global mulai dari pembukuan secara manual sampai
di bidang Akuntansi dan kepada penggunaan teknologi sebagai alat
Keuangan Lembaga bantu, serta mengikuti perkembangan aplikasi
komputer akuntansi yang banyak digunakan di
dunia industri dan dunia kerja.

c. Tujuan Pembelajaran yang inggin dicapai

Kode Perkembangan Teknologi dan isu di Bidang Akuntansi

B.1 Siswa mampu menjelaskan sejarah perkembangan akuntansi


menggunakan bahasa sendiri

B.2 Siswa mampu menjelaskan perkembangan teknologi di bidang


akuntansi dan dampaknya pada profesi di bidang akuntansi

B.3 Siswa mampu menganalisis isu-isu di bidang akuntansi

2. Pemahaman Bermakna
a. Ruang lingkup sejarah perkembangan akuntansi
b. Perkembangan teknologi dan dampaknya
c. Menganalisis isu-isu di bidang akuntansi

3. Pertanyaan Pematik
a. Pernahkah kamu mendengar sejarah perkembangan akuntansi?
b. Apa yang kamu ketahui tentang perkembangan teknologi di bidang akuntansi dan
dampaknya pada profesi di bidang akuntansi?
c. Apa yang kamu ketahui bagaimana cara menganalisis isu-isu di bidang akuntansi?

4. Kegiatan Pembelajaran
Langkah-langkah Pembelajaran 1

PERTEMUAN 1 6 JP X 45 Menit = 270 Menit

Perkembangan Teknologi danisu di BidangAkuntansi

1 Guru membuka kegiatan dengan aktivitas rutin seperti salam, dan menyampaikan
bahwa tujuan belajar sesi ini adalah belajar mengenai Pengertian proses bisnis dan
kegiatan proses bisnis
2 Siswa menyiapkan diri (berdoa dan mengakses LMS dan Masuk Ke Google Meet), Kelas
dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh salah seorang siswa
3 Guru menyapa siswa dan mengecek keikutsertaan siswa dalam video conference
4 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran, manfaat, dan teknik penilaian yang
digunakan
5 Guru memberi motivasi dengan membimbing peserta didik memahami pentingnya
ketrampilan softskill bagi seorang akuntan dengan melakukan apersepsi melalui tanya
jawab
Kegiatan Inti 180 Menit
1 Peserta didik mengamati video mengenai proses bisnis pada perusahaan jasa, dagang
dan manufaktur sebagai dasar pemahaman masuk ke SMK Jurusan Akuntansi
2 Guru meminta siswa untuk mencari informasi terkait jenis-jenis perusahaan
3 Diskusi:
Setelah melihat tayangan video, huru melontarkan pertanyaan: apa yang kalian lihat
pada video tersebut?
Dan apa hal yang menarik yang kalian lihat dari video tersebut?
4 Guru membagikan LKPD (Lembar Kerja Peserta Didik) untuk di kerjakan secara
individu melalui LMS, kemudian mengarahkan untuk pengerjaan LKPD.
Peserta didik mengerjakan tugas sesuai dengan petunjuk yang terdapat pada LKPD
yang sudah di berikan
5 Setiap siswa mengirim laporan hasil kerja kepada guru dengan cara mengunggah
hasilnya di laman LMS yang sudah disediakan
6 Guru menampilkan hasil kerja melalui fitur presentasi
7 Secara bergantian siswa mempresentasikan hasil kerja yang telah dibuat
8 Guru menanyakan tentang pemahaman materi yang telah dipelajari
9 Guru memberikan evaluasi dalam LMS
Penutup 30 Menit
1 Refleksi belajar: guru meminta murid untuk mengisi lembar pengenalan diri
2 guru membimbing peserta didik dalam merangkum materi yang telah dipelajari
dengan mengacu pada indicator pencapaian kompetensi
3 Pengayaan: tugas menulis narasi singkat tentang Proses Bisnis Akuntansi Perusahaan
jasa, dagang dan manufaktur

Langkah-langkah Pembelajaran 2

PERTEMUAN 2 6 JP X 45 Menit = 270 Menit

STRUKTUR ORGANISASI ANTAR JENIS PERUSAHAAN

Pendahuluan 30 Menit
1 Guru berkomunikasi dengan peserta didik melalui grup whatsapp untuk segera
masuk ke aplikasi zoom, mengecek kehadiran peserta didik melalui aplikasi zoom,
mengucapkan salam pembuka, berdoa untuk memulai pembelajaran
2 Siswa menyiapkan diri (berdoa dan mengakses LMS dan Masuk Ke Google Meet),
Kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin oleh salah seorang siswa
3 Guru menanyakan kabar tentang kesehatan peserta didik, mengingatkan peserta
didik untuk senantiasa menjaga kebersihan dan menjaga jarak saat berada di luar
rumah
4 Guru mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan
sebelumnya dengan materi yang akan dipelajari
5 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran, manfaat, dan teknik penilaian yang
digunakan dan menyampaikan bahwa tujuan belajar sesi ini adalah belajar
mengenai Struktur organisasi dan hubungan antar bagian dalam berbagai
perusahaan
6 Guru memberi motivasi dengan membimbing peserta didik memahami Konsep inti
pemasaran dengan melakukan apersepsi melalui tanya jawab
Kegiatan Inti 180 Menit
1 Guru menjelaskan materi dan peserta didik diminta secara kelompok mencari
informasi tentang struktur organisasi dan bagian akuntansi yang terdapat di dalam
perusahaan
2 Peserta didik mencermati video dari youtube berkaitan dengan materi
pembelajaran yang link atau tautannya dikirimkan oleh guru. Kemudian siswa
menanggapi atau bertanya jawab tentang isi video tersebut
3 Diskusi:
Setelah melihat tayangan video, huru melontarkan pertanyaan: apa yang kalian
lihat pada video tersebut?
Dan apa hal yang menarik yang kalian lihat dari video tersebut?
4 Guru menanyakan tentang pemahaman materi yang telah dipelajari
5 Setiap siswa mengirim laporan hasil kerja kepada guru dengan cara mengunggah
hasilnya di laman LMS yang sudah disediakan
6 Guru menampilkan hasil kerja melalui fitur presentasi
7 Secara bergantian siswa mempresentasikan hasil kerja yang telah dibuat
8 Guru menanyakan tentang pemahaman materi yang telah dipelajari
9 Guru memberikan evaluasi dalam LMS
Penutup 30 Menit
1 Refleksi belajar: guru meminta murid untuk mengisi lembar pengenalan diri
2 guru membimbing peserta didik dalam merangkum materi yang telah dipelajari
dengan mengacu pada indicator pencapaian kompetensi
3 Pengayaan: tugas menulis narasi singkat tentang hubungan antar bagian dalam
masing-masing perusahaan

2. Penilaian Pembelajaran

Tertulis Performa Sikap


Menggunakan ujian Dengan Teknik  Disiplin (Dapat
online yang sudah observasi guru dilihat dari
disiapkan guru mengamati kinerja timestamp saat
dengan google form sebagai aspek mulai mengerjakan)
keterampilan  Kerja keras dan
peserta didik. Tanggung Jawab
dilihat dari hasil (Dapat dilihat dari
pekerjaan dan kelengkapan dalam
kelengkapannya mengerjakan soal

3. Pengayaan
Pengayaan merupakan program pembelajaran yang diberikan kepada peserta didik yang
telah melampaui Kriteria Ketuntasan Minimal atau KKM. Diberikan segera setelah
peserta didik diketahui telah mencapai KKM berdasarkan hasil penilaian harian.
biasanya hanya diberikan sekali, tidak berulang kali sebagaimana pembelajaran remidial,

4. Remedial
Bagi peserta didik setelah melakukan tes tertulis pada akhir pembelajaran yang belum
memenuhi Ketuntasan Belajar Minimal (KBM), maka akan diberikan pembelajaran
tambahan (Remidial Teaching). Kemudian diberikan tes tertulis pada akhir pembelajaran
lagi dengan ketentuan:
a. Soal yang diberikan berbeda dengan soal sebelumnya namun setara.
b. Nilai akhir yang akan diambil adalah nilai hasil tes terakhir.
c. Peserta didik yang sudah tuntas (≥KBM) dipersilakan untuk ikut bagi yang berminat
untuk memperbaiki nilai

5. Refleksi

a. Refleksi Guru
Refleksi adalah kegiatan yang dilakukan dalam proses belajar mengajar dalam bentuk
penilaian tertulis dan lisan oleh guru untuk siswa dan mengekspresikan kesan
konstruktif, pesan, harapan dan kritik terhadap pembelajaran yang diterima, Guru dapat
mengajukan pertanyaan kepada siswa,dengan minta pendapat tentang cara mengajar,
suasana pembelajaran,pemahaman pembelajaran.ataupun meminta kritik dan saran
kepada siswa terhadap pembelajaran dan dirinya.hal ini dapat dilakukan menjelang
pembelajaran berakhir sehingga tidak menggangu pembelajaran.

1. Apakah kegiatan membuka pelajaran yang saya akukan dapat mengarahkan dan
mempersiapkan siswa mengikuti pelajaran dengan baik?
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………....
2. Bagaimana tanggapa siswa terhadapt materi atau bahan ajar yang saya sajikan sesuai
yang diharapkan? (apakah materi terlalu tinggi,terlalu rendah, atau sesuai dengan
kemampuan awal siswa) ?
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………....
3. Bagaimana respon siswa terhadap media pembelajaran yang digunakan ? apakah media
sesuai dan mempermudah siswa menguasai kompetensi atau materi yang diajarkan ?
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………....
b. Refleksi siswa

Agar pembelajaran semakin menyenangkan dan bermakna untukkalian, yuk sejenak berefleksi
tentang aktivitas pembelajaran kali ini. Isilah penilaian diri ini dengan sejujur-jujurnya dan sebenar-
benarnya sesuai dengan perasaan kalian ketika mengerjakan suplemen bahan materi ini!

Bubuhkanlah tanda centang (√) pada salah satu gambar yang dapat mewakili perasaan
kalian setelah mempelajari materi ini!

1. Apa yang sudah kalian pelajari?


………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
2. Apa yang sudah kalian kuasai dari materi ini ?
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………...........
3. Bagian mana yang belum kamu kuasai ?
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………...
4. Apa upaya kalian untuk menguasai yang belum kalian kuasai? Coba diskusikan
dengan teman maupun guru kalian !
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………...
5.
C LAMPIRAN

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

A. Identitas Mata Pelajaran

Mata Pelajaran : Dasar-dasar Akuntansi dan Keuangan Lembaga


Kelas : X (Sepuluh)
Semester : Ganjil
Materi : Perkembangan teknologi di industri dan dunia kerja serta isu-
isu global di bidang Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Alokasi Waktu : 120 Menit

B. Capaian Pembelajaran

Pada akhir fase E, peserta didik mampu menjelaskan perkembangan standar


akuntansi mulai dari pembukuan secara manual sampai kepada penggunaan
teknologi sebagai alat bantu, serta mengikuti perkembangan aplikasi komputer
akuntansi yang banyak digunakan di dunia industri dan dunia kerja.

C. Tujuan Pembelajaran

a. Mencari informasi tentang sejarah perkembangan teknologi di industri dan


dunia kerja
b. Mendeskripsikan hubungan antar perkembangan teknologi di industri dan
dunia kerja
D. Petunjuk Kerja
Untuk membantu anda dalam menguasai kemampuan di atas, LKPD ini dibagi
menjadi 2 LKPD yaitu:
1. LKPD DISKUSI
a. Mencari informasi terkait perkembangan teknologi di industri dan di dunia
kerja boleh menggunakan kata-kata atau gambar, bebas sesuai dengan
kemauan kalian.
b. Member contoh masing-masing 5 jenis perkembangan teknologi di industri
dan di dunia kerja
2. LKPD DISKUSI 2
a. Mencari informasi ,perkembangan standar akuntansi mulai dari pembukuan
secara manual sampai kepada penggunaan teknologi sebagai alat bantu,
serta mengikuti perkembangan aplikasi komputer boleh diungkapkan
dengan kata-kata maupun dengan gambar, bebas sesuai dengan keinginan
kalian..
b. Menganalisis keterkaitan hubungan antara pembukuan manual sebagai alat
bantu manual,dengan mengunakan aplikasi komputer

Anda dapat menggunakan LKPD ini secara berurutan. Jangan memaksakan diri
sebelum benar-benar menguasai bagian demi bagian dalam LKPD ini, karena
masing-masing saling berkaitan
LKPD 1
Nama Kelas
LKPD 1
Kelas

Nama
BAHAN BACAAN SISWA

Haii, siswa-siswi hebat ! tahukah kalian, bahwa pada suatu perusahaan besar
dan terkenal tidak terlepas bagian AKUNTANSI yang SUPER HEBAT. Yaitu
seorang yang bekerja dibidang akuntansi harus memiliki soft skill dan hardskill
(keterampilan). Juga seorang akuntan yang memiliki keterampilan dalam
bidangnya dan memiliki etika yang sopan, serta bersikap optimis, maka masa
depan yang gemilang akan diraih.

Perkembangan teknologi di industri dan dunia kerja serta isu-


isu global di bidang Akuntansi dan Keuangan Lembaga

APA ITU TEKNOLOGI INDUSTRI?? 6. Sistem manufaktur fleksibel

Tehnik Industri adalah bidang ke ilmuan 7. Teknik bioproses


yang merancang ,memperbaiki dan
MANFAAT TEKNOLOGI:
menerapkan sistem integrasi berdasarkan
ilmu-ilmu di matematika ,.fisika dan ilmu Dibidang industri,teknologi ini sangat
sosial , menerapkan prinsip dan metode membnatu dalam
amalisis rekayasa dan merancang untuk pengambilan ,pengumpulan
menentukan ,meramalkan dan (akuisisi) ,pengolahan ,penyimpanan,penyeb
mengevaluasi hasil yang dicapai. aran dan penyajian informasi,
Hasil industri tidak hanya berupa barang,
namun juga berbentuk jasa. Beberapa
contoh industri makanan dan
minuman,tembakau,tekstil,kendaraan
bermotor,mesin, perbankan,pergudangan,
dan masih banyak lagi.

Beberapa jenis teknologi industri:

1. Bioteknologi industri

2. Gas industri
3. Manajemen teknik

Manfaat Teknologi di dunia kerja

Manfaat teknologi informasi bagi dunia . 10 Manfaat Komputer dalam


industri: kehidupan masyarakat sehari-hari:
1. Mempercepat menyelesaikan tugas
a. Sebagai sarana pemasaran yang mudah
pelajar
dan efisien .penggunaan internet sebagai
2. Mempermudah petugas kasir
salah satu sarana pemasaran produk
3. Mempermudah proses jual beli
sangatlah umum digunakan dewasa ini.
4. Mempermudah administrasi di desa
Banyak pelaku industri melakukan
5. Sumber mata pencaharian
promosi melalui internet karena dinilai
6. Mempermudah pendataan siswa di
lebih mudah,murah dan juga tepat
sekolah
sasaran.
7. Adanya warung internet
b. Meningkatkan efisiensi kegiatan 8. Mempermudah pekerjaan kantor
produksi. Dengan semakin 9. Sarana hiburan/penghilang bosan
berkembangnyakomputer,semakin banyak 10. Pendataan pasien di rumah sakit
orang yang mulai mengaplikasikannya
tidak hanya sebagai alat rumahan,namun
juga mulai berkembang sebagai alat
produksi di berbagai perusahaan.

c. Menciptakan sinergi atau integrasi


perusahaan. Banyak perusahaan yang
memiliki beberapa kantor cabang dalam
upaya ekspansi bisnisnya

d. Produktivitas dunia industri semakin


meningkat,kemajuan teknologi akan
meningkatkan kemampuan produktivitas
dunia industri baik dari aspek teknologi
industri maupun pada aspek jenis
produksi
STRUKTUR ORGANISASI PERUSAHAAN

1. PENGERTIAN STRUKTUR ORGANISASI


APA ITU STRUKTUR ORGANISASI???
Struktur organisasi adalah garis hierarki atau jenjang (garis yang bertingkat) berisi
komponen-komponen pendiri dan penyusun perusahaan. Menunjukkan stiap individu
dalam perusahaan memiliki posisi dan fungsinya masing-masing.
Struktur organisasi yang baik menunjukkan spesialisasi pada masing-masing fungsi
pekerjaan, saluran perintah dari atasan, atau penyampaiannya lewat sebuah laporan.

2. FUNGSI STRUKTUR ORGANISASI PERUSAHAAN


a. Adanya kejelasan tanggung jawab
Anggota dalam hierarti atau struktur oraganisasi perusahaan mempunyai tanggung
jawab dan tugas. Kewajiban setiap anggota harus dipertanggungjawabkan kepada
atasan yang telah memberikan wewenang pada anggota tersebut.
Jadi, akan ada kejelasan mengenai pelaksanaan wewenang yang perlu
dipertanggungjawabkan oleh masing-masing anggota yang berada dalam struktur
organisasi.
b. Kejelasan Kedudukan dan Koordinasi
Di sebuah perusahaan, sangat dibutuhkan kejelasan hubungan yang digambarkan
pada sebuah jenjang struktur organisasi. Hal ini dibutuhkan agar jalur
penyelesaian pekerjaan jadi lebih efektif.
c. Menunjukan kejelasan Jalur hubungan Anggota
Struktur organisasi juga berfungtsi untuk penjelas jalur hubungan antar anggota.
Jadi, dalam pelaksanaan tugas masing-masing, anggota sebuah organisasi atau
perusahaan dapat terlihat dengan jelas.
Tujuannya tentu saja agar pekerjaan jadi lebih efisien dan dapat memberikan
keuntungan untuk anggota
d. Untuk pengawasan dan pengendalian
Dengan adanya struktur organisasi perusahaan, jabatan yang lebih tinggi dapat
melaksanakan pengendalian dan pengawasan pada naggota yang jabatannya ada di
bawahnya.
Dengan adanya tingkatan jabatan ini, kinerja anggota dapat dievaluasi. Bisa juga
untuk menilai, apakah anggota mampu mengerjakan tugas, tanggung jawab, dan
fungsinya masing-masing dengan baik.
3. CONTOH STRUKTUR ORGANISASI PERUSAHAAN dan
TUGASNYA
A. DIREKSI
Hierarki paling atas dalam perusahaan adalah derksi. Direksi ini punya peran
penting dalam perusahaan selain pemegang saham.
Tanggung jawab dari direksi ini besar, terutama untuk kelangsungan sebuah
perusahaan atau Perseroan Terbatas (PT).
Umumnya, sebuah perseroan memiliki 1 orang direktur utama, 3 wakil direktur
utama, dan 6 direktur. Tapi, komposisi tersebut bisa juga tergantung kenis usaha
dan kebutuhannya.
Direksi memiliki tugas untuk menentukan arah usaha, kebijakan, dan bertanggung
jawab menyusun jadwal kegiatan perusahaan. Misalnya seperti jenis bisnis apa
yang akan dikembangkan atau jenis produk yang harus diproduksi.

B. DIREKTUR UTAMA
Di bawah direksi ada direktur utama yang berwenang merumuskan dan
menetapkan kebijakan serta program umum perusahaan. Tentu sesuai dengan
wewenang yang diberikan perusahan kepada direktur utama.
Selain seluruh jajaran direksi, direktur utama punya peran untuk memajukan dan
mengembangkan perusahaan.
Direktur utama juga merupakan orang yang punya kewenangan untuk
mengembangkan sumber pendapatan, memimpin, serta bertanggung jawab atas
semua dewan dan komite eksekutif.
Menjadi seorang direktur utama itu harus mempunyai banyak ide bermanfaat
untuk perusahan. Direktur utama juga harus mewakili perusahaan ketika akan
bekerjasama dengan perusahaan lainnya.

C. DIREKTUR

Direktur berada di bawah direktur utama, dan biasanya terdapat 3-6 direktur
dalam sebuah perusahaan. Seperti direktur keuangan, direktur pemasaran, direktu
teknologi, dan lainnya.
Tugas dari seorang direktur tergantung pada bagian apa dia ditempatkan.
Misalnya saja direktur keuangan, tentu tugasnya adalah mengatur keuangan
perusahaan. Berbeda dengan direktur pemasaran yang fokus memasarkan produk.
Selain tugas sesuai dengan bagian yang dipimpin, seorang direktur juga punya
wewenang mengangkat, mengganti, dan juga memberhentikan karyawan.
D. MANAGER
Manajer ini juga ada banyak, tergantung di mana ditempatkan. Seorang manajer
bertanggung jawab untuk mengintregasikan berbagai variabel dan karakteristik
pegawai untuk mencapai tujuan perusahaan.

Selain itu, manajer juga bertanggung jawab memberi arahan, merangcang


organisasi, membuat keputusan, dan menyusun sistem reward untuk karyakan.
E. ADMINISTRASI dan GUDANG
Administrasi dan gudang memiliki tugas utama unutk mengontrol dan mendata
administrasi serta transaksi yang terjadi di perusahaan.
Bagian ini terdiri dari staff akuntan, kasir yang bertugas melakukan mencatat dan
melaporkan transaksi perusahaan
F. DIVISI REGIONAL
Ada juga divisi regional, tugasnya mengelola aset perusahaan dan
menjalankan bisnis sesuai arahan dari perusahaan.

Selain itu, divisi regional juga bertugas melaksanakan prosedur dan


kebijakan yang sudah ditetapkan perusahaan serta menyepakati target
kerja bersama direksi.

Uraian di atas bisa jadi gambaran struktru organisasi perusahaan


secara umum ya. Tapi nggak selalu seperti itu susunannya.
Kadang hanya dengan beberapa orang saja untuk industri kecil,
atau lebih banyak lagi.

RUBRIK ASESMEN PRESENTASI HASIL AKTIVITAS 1

INSTRUMEN PENILAIAN : PROSES dan PRODUK

Belum Cukup Kompeten Sangat


ASPEK Kompeten Kompeten (8-9) Kompeten
(0-6) (6-7) (10)
Proses Peserta didik Peserta didikPeserta didik Peserta didik
Pengerjaan tidak terlibat terlibat dalam terlibat dalam terlibat dalam
LK dalam pengerjaan pengerjaan LK pengerjaan LK pengerjaan LK
LK namun kurang aktif tetapi secara aktif
aktif menutup diri dan terbuka untuk
untuk diskusi diskusi
Proses Peserta didik Peserta didik Peserta didik Peserta didik
presentasi tidak mampu mampu mampu mampu
hasil mempresentasika mempresentasika mempresentasika mempresentasika
n hasil n hasil n hasil n hasil
penyusunan penyusunan penyusunan penyusunan
namun dengan dengan sikap dengan sikap
sikap yang yang baik namun yang baik dan
kurang baik tidak mampu
mampu berdiskusi
berdiskusi
Hasil Peserta didik Peserta didik Peserta didik Peserta didik
penyusuna tidak menyusun menyusun menyusun menyusun
n laporan kegiatan laporan kegiatan laporan kegiatan laporan kegiatan
Laporan tetapi tidak tetapi kurang tetapi
kegiatan lengkap sistematis dengan sistematis

KETERANGAN :

 Siswa yang belum kompeten maka harus mengikuti pembelajaran


remediasi
 Siswa yang cukup kompeten diperbolehkan untuk memperbaiki
pekerjaannya sehingga mencapai level kompeten

PEMBELAJARAN REMEDIASI
 Peserta didik diberikan pemahaman kembali dengan tutor sebaya atau diberikan
treatment lain sampai pembelajaran dasar terpenuhi.
 Peserta didik mencoba kembali mengerjakan soal berbeda agar capaian pembelajaran
terpenuhi

Anda mungkin juga menyukai